Anda di halaman 1dari 4

YAYASAN PENDIDIKAN PRAMULA

SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP) PRAMULA


PENILAIAN AKHIR SEMESTER I (GANJIL)
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam


Hari/Tanggal :
Kelas : VIII
Waktu : menit

PetunjukUmum :

1. Periksa dan bacalah dengan teliti soal-soal sebelum Anda menjawabnya.


2. Laporkan kepada pengawas ujian kalau terdapat tulisan yang kurang jelas, rusak atau jumlah soal kurang.
3. Jumlah soal sebanyak 40 butir pilihan ganda dan 5 esai.
4. Dahulukan soal-soal yang dianggap mudah.
5. Kerjakan pada lembaran jawaban yang telah disediakan
6. Berilah tanda silang (X) pada jawaban yang telah disediakan.
7. Apabila Anda merasa jawaban Anda salah dan akan merubah jawaban lain berilah tanda = pada jawaban semula (A B C D).
8. Mintalah kertas buram kepada pengawas ujian bila diperlukan.
9. Periksalah kembali pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian.
10. Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, dan Alat hitung lainnya

Petunjuk Khusus :
I. Berilah tanda silang (x) pada a, b, c, atau d untuk jawaban yang paling tepat pada lembar jawabanmu!

menjadi 160 m/s percepatan mobil tersebut


1.Berikut adalah beberapa gerak benda adalah....
1) bola jatuh bebas a) 4 m/s²
b) 6 m/s²
2) bola menggelinding di lantai c) 8 m/s²
d) 10 m/s²
3) Bola menuruni bidang miring
4. Seorang penunggang kuda mengikuti
4) Bola dilempar vertikal ke atas kompetisi berkuda. Pada menit terakhir
kuda yang ditungganginya berhenti secara
Gerak di atas yang termasuk gerak lurus di tiba-tiba, sehingga penunggang kuda
percepat adalah.... tersebut terpental ke depan. Peristiwa ini
sesuai dengan....
a) 1 dan 2
b) 2 dan 3 a) Hukum III Newton
c) 1 dan 3 b) Hukum II Newton
d) 2 dan 4 c) Hukum I Newton
d) Hukum aksi-reaksi
2. Indra berjalan 120 m ke arah timur,
kemudian dia berbelok 40 m ke arah barat. 5.Berdasarkan bentuknya tulang dibagi
Besar jarak dan perpindahannya adalah.... menjadi tulang pipa, tulang pipih dan tulang
Pilihan jawaban pendek. Tulang-tulang berikut termasuk
a) 80 m dan 30 m tulang pendek adalah....
b) 50 m dan 110 m a) tulang rusuk, tulang dada dan
c) 80 m dan 50 m tengkorak
d) 160 m dan 80 m b) ruas tulang belakang, pergelangan
kaki dan tangan, ruas-ruas tulang
3.Sebuah mobil mula-mula bergerak jari
dengan kecepatan 80 m/s kemudian dalam c) tulang hasta, tulang belakang dan
selang waktu 10 sekon kecepatannya tulang betis
d) tulang paha, tulang kering dan usaha dan daya yang dilakukan Pak
tulang betis Dudung adalah...
a) 2 J dan 4 Watt
6. Perhatikan gambar di bawah ini! b) 20 J dan 40 Watt
c) 200 J dan 4 Watt
d) 2.000 J dan 40 Watt

10. Berdasarkan letak beban, kuasa, dan


Gangguan yang terjadi pada tulang seperti titik tumpunya, tuas dibedakan menjadi jenis
gambar di atas merupakan akibat 1, jenis 2, dan jenis 3. Tuas jenis kedua
kebiasaan posisi duduk yang salah. digunakan pada alat…...
Sehingga tulang belakang bagian perut
melengkung ke belakang. Kelainan tulang
ini disebut.... a)
a) Lordosis
b) Skoliosis
c) Fraktura b)
d) Kiposis

7. Gerak tumbuhan yang memerlukan


rangsang berupa perubahan kadar air di
dalam sel sehingga terjadi pengerutan yang c)
tidak merata disebut gerak....
a) Nasti
d)
b) Hidroskopis
11. Perbedaan berkas pengangkut pada
c) Tropisme
batang monokotil dengan batang dikotil
d) Esionom
adalah....
a) berkas pengangkut pada dikotil tidak
8. Perhatikan pernyataan berikut ini!
memiliki kambium.
1) Agung mendorong almari dengan
b) berkas pengangkut pada monokotil
gaya sebesar 50 N sehingga almari
tersusun beraturan.
berpindah sejauh 5 m.
c) berkas pengangkut pada dikotil
2) Seekor kuda menarik gerobak
tersusun tidak beraturan.
dengan gaya sebesar 2.000N
d) berkas pengangkut pada dikotil
sehingga gerobak berpindah sejauh
terpisahkan oleh kambium.
10 m
3) Sebuah truk menghantam tembok
12. Perhatikan gambar berikut!Jaringan
dengan gaya 1.000 N sehingga
yang ditunjukkan oleh huruf X merupakan
tembok roboh.
salah satu jaringan penyusun daun, jaringan
Pernyataan di atas yang merupakan contoh
X disebut jaringan... dan berfungsi untuk....
usaha dalam IPA adalah....
a) 1 dan 2
b) 2 dan 3
c) 3 dan 1
d) 1, 2 dan 3

9. Pak Dudung menarik sebuah gerobak


berisi pasir dengan gaya sebesar 100 N
sehingga gerobak tersebut berpindah
sejauh 20 m dalam waktu 50 second. a) palisade, berperan dalam
Berdasarkan pernyataan tersebut, besar pengangkutan air.
b) palisade, berperan dalam a) 1, 3, 4
fotosintesis. b) 2, 3, 5
c) spons, berperan dalam c) 1, 4, 6
pengangkutan air. d) 3, 4, 5
d) spons, berperan dalam fotosintesis.

13. Seorang yang hanya mengkonsumsi 17. Pak Abdul memiliki banyak pekerjaan
nasi saja dalam menu makanannya menjadi dan harus diselesaikan malam ini juga
tidak sehat karena.... karena besok pagi beliau harus dinas ke
a) dalam jumlah banyak, nasi akan luar kota, tetapi beliau merasa mengantuk
merusak sistem pencernaan sehingga dia meminum kopi agar merasa
b) nasi tidak mengandung cukup lebih segar dan bersemangat. Berdasarkan
protein dan lemak untuk tubuh efek terhadap fisiologi pasien tersebut,
c) nasi termasuk bahan yang tidak maka kopi tergolong…
dapat dicerna dengan sempurna a) halusinogen
d) Nasi tidak mengandung cukup b) stimulan
karbohidrat untuk aktivitas normal c) depresan
tubuh d) narkotika

14. Pencernaan makanan yang 18. Nasib bangsa ada di pundak generasi
berlangsung secara mekanik dan kimiawi muda. Cara tepat yang dapat ditempuh oleh
terjadi di organ ... generasi muda agar terhindar dari
a) mulut karena terdapat gigi dan penyalahgunaan Narkotika, Psikotropika
enzim ptialin. dan Zat adiktif lainnya (NAPZA) adalah….
b) mulut karena terdapat gigi dan lidah.
c) lambung karena terdapat HCl dan A.membantu teman yang ketergantungan
enzim pepsinogen. narkoba dengan memasukkannya ke panti
d) usus halus karena tempat muaranya rehabilitasi
enzim-enzim dari hati dan pankreas.
15. Ikan adalah salah satu jenis makanan B.mengikuti berbagai penyuluhan yang
yang memiliki kandungan protein tinggi. berhubungan dengan bahaya penggunaan
Tetapi, ikan mudah sekali busuk jika tidak NAPZA
segera diolah. Jadi cara pengawetan ikan
tersebut dapat dilakukan dengan.... C.memberi hukuman yang seberat-beratnya
a) pengeringan, pembekuan dan bagi para pengguna narkoba
penambahan gula.
b) pendinginan, pembekuan dan D.menjauhkan diri dari setiap orang yang
penambahan enzim. menggunakan narkoba
c) pendinginan, pengalengan dan
penambahan garam.
d) pengalengan, pengeringan dan 19. Dari pernyataan berikut ini,
penambahan enzim. yang bukan fungsi darah adalah ....
a.   mengangkut oksigen dan
16. Terdapat resep bolu kukus dengan karbondioksida
bahan sebagai berikut! b.   pembunuh kuman
1. Tepung terigu 200 gr, 2. Gula pasir 200 c.   meneruskan rangsangan dari otak
gr, 3. Pewarna makanan 1/2 sdm 4. Telur d.   mengangkut sisa metabolisme
ayam 2 butir, 5. Baking soda 1 sdt
20. Urutan peredaran darah yang benar,
Berdasarkan resep di atas yang termasuk yaitu ....
zat aditif pada makanan adalah... .
a) seluruh tubuh - serambi kanan - bilik
kanan - paru-paru - serambi kiri - bilik
kiri - seluruh tubuh
b) seluruh tubuh - bilik kiri - serambi kiri -
paru-paru - bilik kanan - serambi kanan -
seluruh tubuh
c) seluruh tubuh - bilik kanan - serambi
kanan - paru-paru - bilik kiri - serambi
kiri - seluruh tubuh
d) seluruh tubuh - serambi kiri - bilik kiri -
paru-paru - serambi kanan - bilik kanan -
seluruh tubuh

Anda mungkin juga menyukai