Anda di halaman 1dari 12

Integral Pecahan

Matematika Terapan II
28 Mei 2021
Metode Pecahan Sebagian
Integrasi fungsi pecahan

Fungsi pecah adalah fungsi rasional yang mempunyai bentuk


P(x)/Q(x), dimana P(x) dan Q(x) adalah polinomial dan Q(x) ¹ 0.

Dalam bentuk rumus fungsi pecah dapat ditulis dalam bentuk,


Jika ∫f(x)dx tidak dapat diselesaikan dengan metode substitusi,
maka gunakan metode pecahan parsial. Langkah-langkah yang
dapat digunakan adalah sebagai berikut:
1. Periksa derajad P(x) dan Q(x). Jika derajad P(x) lebih besar
dari derajad Q(x) maka cari hasil bagi P(x)/Q(x). Jika derajad
P(x) lebih kecil dari Q(x) maka langsung ke nomor 2.

2. Faktorkan Q(x)
a. Untuk faktor axn pecahan parsialnya ditulis dalam
bentuk,

b. Untuk faktor (ax+b)n pecahan parsialnya adalah,


c. Untuk faktor (ax2+bx+c)n pecahan parsialnya adalah,

Koeffisien-koeffisien A1 , A2 , A3 , … , An dapat diganti


dengan A, B, C dst.

Contoh 1

Penyelesaian
Karena derajad P(x) lebih kecil dari derajad Q(x) maka
faktorkan Q(x).
Contoh 1

Penyelesaian
Karena derajad P(x) lebih kecil dari derajad Q(x) maka
faktorkan Q(x).
Untuk menentukan nilai A, B, dan C, bandingkan pembilang
pada (**) dengan pembilang pada soal, sehingga didapat,
A+B+C = 1
–A+2B-3C = 5
–6A = –12
Tiga persamaan tersebut menghasilkan
A = 2 ; B = 4/5 ; C = -9/5
Dengan memasukkan harga A, B dan C ke (*) maka didapat,
Contoh 2
Contoh 3

Karena derajad P(x) lebih tinggi dari derajad Q(x) maka lakukan
pembagian.

x + 1
x3 + 6x2 + 5x – 12 x4 + 7x3 + 12x2 – 10x – 7
x4 + 6x3 + 5x2 – 12x
x3 + 7x2 + 2x – 7
x3 + 6x2 + 5x – 12
x2 – 3x + 5
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai