Anda di halaman 1dari 26

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(ASSESSMENT)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri Bojonggede


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : IX/II
Materi Pokok : teks naratif

A. Kompetensi Dasar

3.11 Memahami fungsi sosial, struktur teks,dan unsur kebahasaan dari teks naratif
berbentuk ceritarakyat, sesuai dengan konteks penggunannya.
4.12 Menangkap makna teks naratif, lisan dan tulis, berbentuk cerita rakyat, pendek dan
sederhana..

B. Penilaian

1.  Sikap

 Sikap spiritual

a.         Teknik Penilaian                  : Observasi

b.         Bentuk Instrumen                 : Lembarpengamatan

c.         Kisi-kisi                     :

No. Indikator Sikap Butir Instrumen

1. Bersemangat dalam melaksanakan setiap kegiatan pada  


pembelajaran Bahasa Inggris
Lampiran 1
2. Berdoa/mengucap syukur pada awal/akhir kegiatan pada
pembelajaran Bahasa Inggris.
d.         Instrumen: lihat Lampiran 1

Rubrik Penilaian Sikap Spiritual


No. Sikap yang Dinilai Indikator Skor
1. Berdoa sebelum dan Bersungguh-sungguh dalam 3
melakukan sesuatu. berdoa dan mengangkat
kedua tangan ketika berdoa.
Bersungguh-sungguh dalam 2
berdoa.
Mengangkat kedua tangan 1
ketika berdoa.
2. Memberi salam Mengucapkan salam dengan 3
sebelum dan sesudah lengkap, baik dan benar.
Mengucapkan salam dengan 2
menyampaikan
lengkap dan baik.
pendapat/presentasi.
Mengucapkan salam dengan 1
lengkap dan benar.
3. Mengucapkan rasa Mengucapkan kata ‘Thank’ 3
syukur atas karunia dengan baik dan benar.
Mengucapkan kata ‘Thank’ 2
Tuhan.
dengan baik.
Mengucapkan kata ‘Thank’. 1
4. Mengungkapkan Memperhatikan dengan 3
kekaguman terhadap seksama teman dan
Tuhan saat melihat lingkungan kelas.
Memperhatikan dengan 2
kebesaran-Nya.
seksama lingkungan kelas.
Memperhatikan lingkungan 1
kelas.
5. Menerima hasil Tampil penuh percaya diri 3
apapun sesuai dengan dan semangat.
kehendak Tuhan. Tampil percaya diri. 2
Tampil semangat. 1

Pedoman Pensekoran:
Skor Perolehan
NA = X 4 ASkor Perolehan/Skor MaksimalX 4
Skor Maksimal

Konversi Kompetensi Pengetahuan, Keterampilan dan Sikap


Nilai Kompetensi
Predika
Pengetahuan Keterampila Sikap
t
n
A 4 4
SB
A- 3.66 3.66

B+ 3.66 3.66

B 3 3
B
B- 2.66 2.66

C+ 2.33 2.33

C 2 2
C
C- 1.66 1.66

D+ 1.33 1.33
K
D- 1 1

 Sikap Sosial
Teknik Penilaian : Observasi
Bentuk Instrumen : Lembar Penilaian Individu
Kisi-Kisi :
No. Sikap/Nilai Butir Instrumen
1. Santun (respect) Lampiran 1.
2.
Instrumen : lihat lampiran 2
Rubrik Penilaian Sikap Sosial

Aspek yang
No. Rubrik Nilai
Dinilai
1. Santun (respect) Menghormati guru dan teman
3
di kelas.

Menghormati guru di kelas. 2

Menghormati teman di kelas. 1

2. Peduli (care) Memperhatikan guru dan 3


teman dengan seksama.
Memperhatikan guru dengan 2
seksama.
Memperhatikan teman dengan 1
seksama.
3. Jujur (honest) Menjawab pertanyaan guru 3
dan teman dengan benar.
Menjawab pertanyaan guru 2
dengan benar.
Menjawab pertanyaan teman 1
dengan benar.
4. Disiplin Tertib dan mengikuti 3
(dicipline) peraturan yang telah di
tetapkan.
Tertib dalam mengikuti 2
pelajaran.
Mengikuti peraturan yang 1
telah di tetapkan.
5. Percaya Diri Tampil semangat dan yakin. 3
(confidence) Tampil yakin. 2

Tampil semangat. 1

6. Bertanggung Mengerjakan tugas dan 3


Jawab perintah dengan baik dan
(responsible) benar.
Mengerjakan tugas dan 2
perintah dengan baik.

Mengerjakan tugas dan 1


perintah yang diberikan.

7. Kerja Sama (team Memberikan kontribusi 3


work) terhadap kelompok.
Memperhatikan teman ketika 2
mengelurakan pendapat.
Bersikap baik dalam 1
kelompok.
8. Cinta Damai Tidak membuat keributan dan 3
(peace) bersikap baik terhadap guru
dan teman.
Tidak membuat keributan 2
dengan guru dan teman.
Bersikap baik terhadap guru 1
dan teman.
9. Berkomunikasi Mengeluarkan ide dan pikiran 3
Baik selama diskusi dan proses
(communicative) belajar.
Mengikuti diskusi dan proses 2
belajar dengan baik.
Memperhatikan selama 1
diskusi dan proses belajar
berlangsung.

Pedoman Pensekoran:
Skor Perolehan
NA = X 4 ASkor Perolehan/Skor MaksimalX 4
Skor Maksimal

Konversi Kompetensi Pengetahuan, Keterampilan dan Sikap


Nilai Kompetensi

Predikat
Pengetahuan Keterampilan Sikap

A 4 4

SB
A- 3.66 3.66

B+ 3.66 3.66

B 3 3
B

B- 2.66 2.66

C+ 2.33 2.33

C 2 2
C
C- 1.66 1.66
D+ 1.33 1.33
K
D- 1 1

2. Pengetahuan
 Listening Skill
Teknik Penilaian : Tes Tertulis
Bentuk Instrumen : Pilihan Ganda
Kisi-Kisi :

Nomo
Indikator Jawaban
r Soal

Soal Macro (1-5)

1. Memilih jawaban yang tepat dan benar A


terkait topic yang akan di dengar

2. Memilih jawaban yang tepat dimana B


pembicara melakukan percakapan

3. Memilih jawaban yang tepat tentang B


cerita apa yang dibahas dalam
percakapan di atas

4. Memilih jawaban yang tepat terkait A


penyebab topik tersebut terjadi yang
dibicarakan di percakapan

5. Memilih jawaban yang tepat terkait B


apa yang terjadi pada tokoh utama
dalam cerita tersebut

Soal Micro (6-10)

6. Menentukan jawaban yang tepat C


terkait kata yang hilang dalam bagian
percakapan menyangkut simple
presents

7. Memilih jawaban yang tepat terkait C


arti sebuah kata dari percakapan
tersebut

8. Memilih jawaban yang tepat terkait B


tensis yang digunakan dalam sebuah
kalimat dari percakapan tersebut

9 Memilih jawaban yang tepat terkait A


pernyataan yang bernar dalam
percakapan tersebut.

10 Menentukan jawaban yang tepat A


terkait arti sebuah kata dari
percakapan berikut..

Instrumen : lihat lampiran 3

Pedoman Pensekoran:
Skor Perolehan
NA = X 4 ASkor Perolehan/Skor MaksimalX 4
Skor Maksimal

Konversi Kompetensi Pengetahuan, Keterampilan dan Sikap


Nilai Kompetensi
Predika
Pengetahuan Keterampila Sikap
t
n
A 4 4 SB
A- 3.66 3.66
B+ 3.66 3.66
B 3 3 B
B- 2.66 2.66
C+ 2.33 2.33
C 2 2 C
C- 1.66 1.66
D+ 1.33 1.33
K
D- 1 1

 Reading Skill
Teknik Penilaian : Tes Tertulis
Bentuk Instrumen : Pilihan Ganda
Kisi-Kisi :
Nomo
Indikator Jawaban
r Soal

Soal Macro(1-5)

1. Memilih jawaban yang tepat terkait A


waktu cerita tersebut berlangsung

2. Memilih jawaban yang tepat terkait A


tokoh dalam cerita tersebut

3. Memilih jawaban yang tepat terkait B


karakter dari satu tokoh yang ada
dalam cerita tersebut

4. Memilih jawaban yang tepat terkait E


jenis text naratif apa yang ada di
digunakan

5. Memilih judul yang tepat terkait A


cerita tersebut

Soal Micro (6-10)

6. Menentukan pernyataan yang tidak A


tepat dalam teks cerita tersebut
7. Menentukan letak konflik yang ada C
dalam cerita tersebut

8. Menentukan letak pengenalan tokoh B


utama yang ada dalam cerita tersebut

9. Menentukan sinonim dari salah satu B


kata yang ada dalam cerita tersebut

10. Menentukan arti dari salah satu kata A


yang ada dalam cerita tersebut

Instrumen : lihat lampiran 4

Pedoman Pensekoran

Skor Perolehan
NA = X 4 ASkor Perolehan/Skor MaksimalX 4
Skor Maksimal

Konversi Kompetensi Pengetahuan, Keterampilan dan Sikap


Predika Nilai Kompetensi
t Pengetahuan Keterampilan Sikap

A 4 4
SB
A- 3.66 3.66

B+ 3.66 3.66

B 3 3 B

B- 2.66 2.66

C+ 2.33 2.33

C 2 2 C

C- 1.66 1.66

D+ 1.33 1.33 K

D- 1 1
3. Keterampilan
 Speaking Skill
Teknik Penilaian : Tes Praktik
Bentuk Instrumen : Check List
Kisi-Kisi :
No. Indikator Butir Instrumen
1. Secara berkelompok siswa maju untuk Tes Praktik 1
menampilkan atau presentasi dari teks
naratif yang mereka buat tentang
legenda
Instrumen : lihat lampiran 5

Rubrik Penilaian Keterampilan Berbicara (Speaking Skill)


Aspek yang
No. Rubrik Nilai
Dinilai
1. Pengucapan Hampir sempurna 3
Ada beberapa kesalahan namun 2
(pernunciation)
tidak mengganggu makna
Terlalu banyak kesalahan dan
1
mengganggu makna
2. Intonasi Hampir sempurna 3
Ada beberapa kesalahan namun 2
(intonation)
tidak mengganggu makna
Terlalu banyak kesalahan dan 1
mengganggu makna
3. Kelancaran Sangat lancar 3
Cukup lancar 2
(fluency)
Tidak lancar 1
4. Ketelitian Sangat teliti 3
Cukup teliti 2
(accuracy)
Tidak teliti 1

Pedoman Pensekoran:
Skor Perolehan
NA = X 4 ASkor Perolehan/Skor MaksimalX 4
Skor Maksimal
Konversi Kompetensi Pengetahuan, Keterampilan dan Sikap
Predika Nilai Kompetensi
t Pengetahuan Keterampilan Sikap

A 4 4
SB
A- 3.66 3.66

B+ 3.66 3.66

B 3 3 B

B- 2.66 2.66

C+ 2.33 2.33

C 2 2 C

C- 1.66 1.66

D+ 1.33 1.33
K
D- 1 1
 Writing Skill
Teknik Penilaian : Tes Praktik
Bentuk Instrumen : Check List
Kisi-Kisi :
No. Indikator Butir Instrumen

1. Secara individu siswa membuat teks Tes Praktik 1


naratif tentang fabel hasilnya akan di
cetak dan dikumpulkan dengan lain
menjadi sebuah buku cerita..

Instrumen : lihat lampiran 6

Rubrik Penilaian Keterampilan Menulis (Writing Skill)


Aspek yang
No. Rubrik Nilai
Dinilai
1. Keaslian Sangat orisinil 3
Cukup orisinil 2
Penulisan
Tidak orisinil 1
2. Kesesuaian Isi Isi sangat sesuai dengan 3
dengan pertanyaan
Isi cukup sesuai dengan 2
Pertanyaan
pertanyaan
Isi tidak sesuai dengan 1
pertanyaan
3. Pilihan Kosakata Pilihan kosakata sangat tepat 3
Pilihan kosakata cukup tepat 2
Pilihan kosakata tidak tepat 1
4. Pilihan Tata Pilihan tata bahasa sangat tepat 3
Pilihan tata bahasa cukup tepat 2
Bahasa
Pilihan tata bahasa tidak tepat 1
Pedoman Pensekoran:
Skor Perolehan
NA = X 4 ASkor Perolehan/Skor MaksimalX 4
Skor Maksimal

Konversi Kompetensi Pengetahuan, Keterampilan dan Sikap


Nilai Kompetensi
Predika
Pengetahuan Keterampila Sikap
t
n
A 4 4
SB
A- 3.66 3.66
B+ 3.66 3.66
B 3 3 B
B- 2.66 2.66
C+ 2.33 2.33
C 2 2 C
C- 1.66 1.66
D+ 1.33 1.33 K

- Lampiran 1: Penilaian Sikap Spiritual


Petunjuk pengisian:
Lembar ini diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual yang ditampilkan oleh peseta
didik. Berilah tanda cek ( √ ) pada kolom skor
sesuai dengan sikap spiritual yang ditampilkan oleh peserta didik.

Skor
No. Sikap yang Dinilai
3 2 1
1. Berdoa sebelum dan melakukan
sesuatu.
2. Memberi salam sebelum dan sesudah
menyampaikan pendapat/presentasi.
3. Mengucapkan rasa syukur atas
karunia Tuhan.
4. Mengungkapkan kekaguman terhadap
Tuhan saat melihat kebesaran-Nya.
5. Menerima hasil apapun sesuai dengan
kehendak Tuhan.

- Lampiran 2: Penilaian Sikap Sosial (Penilaian Individu)


Petunjuk pengisian:
Lembar ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial yang ditampilkan oleh peseta
didik. Berilah nilai pada kolom skor sesuai dengan sikap sosial yang ditampilkan oleh
peserta didik.

No. Aspek yang Dinilai Skor


1. Santun (respect)
2. Peduli (care)
3. Jujur (honest)
4. Disiplin (dicipline)
5. Percaya Diri (confidence)
6. Bertanggung Jawab (responsible)
7. Kerja Sama (team work)
8. Cinta Damai (peace)
9. Berkomunikasi Baik (communicative)
- Lampiran 3: Penilaian Pengetahuan (Tes Tulis)
Listening Skill
Petunjuk pengisian:
Dua audio percakapan yang berbeda ini diperdengarkan pada peserta didik untuk
menilai pengetahuan yang didapatkan oleh peseta didik melalui kegiatan
mendengarkan. Berilah nilai sesuai dengan jumlah soal yang dijawab benar oleh
peserta didik. Setiap soal yang dijawab benar oleh peserta didik mendapatkan nilai 1
dan setiap soal yang dijawab salah oleh peserta didik mendapatkan nilai 0.

Audio Percakapan 1 (Untuk soal macro nomor 1-5)

Situation: Alex is sitting on the library while reading a story book. He


meets Joice in the library. Then they are talking about that story
book. Let’s check the conversation below!

Joice: Hallo Alex! What are you doing ?

Alex: Hallo Joice ! I am reading a story book with the title “Malin
Kundang”

Joice :Oh I know that story, the story tells about


The men who is rebellious to his mother?

Alex : Yeah! It’s true. Have you read this story?

Joice : Yes, I have, but I am forget the story. Oohh, I remember.

Malin Kundang was condemned to be a branch, isn’t he ?

Alex : ohh no.. you are false. Malin Kundang was condemned to

be a stone.
Joice : Sorry, I’m forget. Thanks for the your explanation, Alex.

Alex : You are welcome.

Pertanyaan nomor 1-5

1. What are they talking about ?


a. they are talking about legend story
b. they are talking about games
c. they are talking about grammar
d. they are talking about home work

2. where does the conversation take place?


a. at the Restaurant c. at the barbershop
b. at the library d. at the hospital

3. what story is being read by alex??


a. Sangkuriang c. Doraemon
b. Malin Kundang d. Si Pitung

4. What caused Malin Kundang to be condemned?


a. Not recognize his mother c. come home late
b. steal toys d. not do the homework

5. What curse is given to malin kundang??

a. become a branch c. become a rich man


b. become a stone d. become a success people

Audio Percakapan 2 (Untuk micro nomor 6-10)

john : Wily, tomorrow I have literature class. Could I borrow your story
book?

Wily : what the story book that you want to borrow?.

John: story book about legend story anything.

Wily : I have the story book about Sangkuriang. Do you know about
Sangkuriang

John: sorry, I don’t know?

Wily: The Legend of Sangkuriang tale tells a story of the young


Sangkuriang’s effort to win the heart of Dayang Sumbi, a charming woman
who, surprisingly, is his own mother.

John: where the story come from?

Wily: This story is come from Bandung

John : it seems interesting. Could I borrow it ?

Wily: yes, of course

John: Thank you wily

Wily: you are welcome

Pertanyaan 6-10

6.. I have " ___ ___." about Sangkuriang

What is the correct answer to fill these blank words?

a. comic c. story book


b. picture d. film

7. The word “legend story” in the conversation meaning to which of the following?
a. story of animal
b. story of fairy tales
c. story of love
c. history of human or place in the past

8. “The Legend of Sangkuriang tale tells a story of the young Sangkuriang’s effort to win the
heart of Dayang Sumbi” what tense that use in this sentence?
a. Past tense
b. Present tense
c. Future tense
d. Present perfect tense

9. Which of the following is true about sangkuriang?


a. Dayang sumbi’s son
b. Father of Dayang Sumbi
c. king of pajajaran
d. the policeman

10. " a charming woman”---“ What does the word mean?


a. beautiful women
b. ugly women
c. diligent women
d. angry women

- Lampiran 4: Penilaian Pengetahuan (Tes Tulis)


Reading Skill

Petunjuk pengisian:
Dua teks bacaan yang berbeda ini diberikan pada peserta didik untuk menilai
pengetahuan yang didapatkan oleh peseta didik melalui kegiatan membaca. Berilah
nilai sesuai dengan jumlah soal yang dijawab benar oleh peserta didik. Setiap soal
yang dijawab benar oleh peserta didik mendapatkan nilai 1 dan setiap soal yang
dijawab salah oleh peserta didik mendapatkan nilai 0.

Teks bacaan 1 (Untuk soal macro nomor 1-3)

The Mouse Deer who Helps Buffalo

During the hot day, the deer managed to thirst, finally the deer
decided to go to the river to get drinking water. When the mouse deer
engrossed in removing his thirst, suddenly the mouse deer heard a
voice shouting for help.

Kancil immediately discussed the source of the sound, apparently it


was the sound of a buffalo who had been bitten by a crocodile. The
anatomy of buffaloes and crocodiles accuse each other. Because
buffaloes intend to help crocodiles crushed by tree trunks, and
crocodiles collect promises of buffalo that they are considered to be
helping at this time.

The deer who was confused asked for help from how to repeat the
actual incident starting from the crocodile who was crushed by a tree
trunk. However, bad luck for the crocodile, because instead of getting
food even in buffalo and deer in a state of being hit by a tree trunk.
Pertanyaan 1-3

1. When the story happened?

a. in the afternoon

b. in the night

c. in the evening

d.in the morning

2. Who is the animal that helps the buffalo?

a. The mouse deer

b. The cat

c. The lion

d. the bird

3. Who has antagonist character?

a. The tiger

b. The crocodile

c. The buffalo

d. The mouse deer


Teks bacaan 2 (Untuk soal macro nomor 4-5)

Mufasa is a lion which is the king of all animals in that place. The scars,
Mufasa's younger brother, were jealous of Simba's position as heir to the
throne, and he was managed with a herd of trying to support him. Luka
traps Simba in the wildebeest pursuit. Although Simba was helped by a
decision, Mufasa himself died because of being dropped by Scar from a
cliff into the animal's pursuit. Simba escaped when Scar told the dubs to kill
him. He then fainted in a desert, and was saved by a meerkat named Timon
and Pumbaa, a wild boar who took care of him in the forest where they
lived. Simba grew up in that place, then met a lion his childhood friend,
Nala. He asks Simba to go back and expel Scar who asks for a dictator. In
doubt, he asked Rafiki, asked, and Rafiki showed that Mufasa's soul was in
Simba. Simba returned to her kingdom. When he arrived, he saw that his
kingdom had been destroyed by Scars. The lions tasted against Scars and
her herd swarms. In battle, Scar said that the cause of Mufasa was killed. A
fierce battle returned in the midst of a raging fire from lightning. The scars
finally lost and were expelled, then Simba became king.

Pertanyaan 4-5

4. What kind of Narrative text above?

a. Fabel

b. Fairytale

c. Myth

d. Legend
5. The best title for this passage would be

a. The Scary Mufasa

b. The Lion King

c. The arrogant simba

d. The journey of scar

Teks bacaan 2 (Untuk soal micro nomor 6-10

The Snow white


Snow White is a very beautiful daughter. When singing the Queen
contains (Mother of Snow White) punctured by her needle in a winter
compilation. The Queen then saw red blood droplets dripping on the white
snow, then He accepted, hopefully the child he conceived had snow white
skin and lips as red as blood. So was born a beautiful princess, has snow
white skin and lips as red as blood. He grew upto be a beautiful, sensitive
and kind girl.

When Snow White was a teenager, the mother died of illness. Father
who was too disappointed because he lost Hundreds of years did not
approve of his departure. The death of the Queen and King made the
Kingdom taken over by Stepmother (Second King's wife),

this stepmother is an evil witch. He always complicates Snow White's


life. This stepmother has a magic mirror that can talk. Every day,
stepmothers always ask who is the most beautiful woman in the world and
the mirror always answers, "no one is prettier and more powerful than the
Queen of the Queen". Magicians are very happy to hear answers
Pertanyaan 6-10

Choose one of the four choices that you think is the right answer then across (x) on your
chosen answer!

6. According the passage, which one the following statement that is NOT TRUE?
a. Snow white is very cruel
b. Snow white’s mother died of illness
c. Her step mother has a magic mirror
d. The death of the Queen and King made the Kingdom taken over by Stepmother

7. Which paragraphs there are conflicts?

a. First paragraph
b. Second paragraph
c. Third paragraph
d. All paragraph

8. Which paragraph there are introduction of the snow white?

a. In the title
b. Third Paragraph
c. First paragraph
d. Second paragraph

9. The word “ Teenager” means that?

a. Old people
b. Young people
c. Father
d. Stepmother
10. The word “King” in line is closest meaning to ?

a. Snow white’s father


b. a magician
c. snow white
d. princess

- Lampiran 5: Penilaian Keterampilan (Tes Praktik)


Speaking Skill
Petunjuk pengisian:
Lembar ini diisi oleh guru untuk menilai keterampilan yang ditampilkan oleh peseta
didik. Berilah nilai pada kolom skor sesuai dengan keterampilan yang ditampilkan
oleh peserta didik.
Keterampilan Berbicara (Speaking Skill)

Nilai
No. Aspek yang Dinilai
3 2 1

1. Pengucapan (pernunciation)

2. Intonasi (intonation)

3. Kelancaran (fluency)

4. Ketelitian (accuracy)
- Lampiran 6: Penilaian Keterampilan (Tes Praktik)
Writing Skill
Petunjuk pengisian:
Lembar ini diisi oleh guru untuk menilai keterampilan yang ditampilkan oleh peseta
didik. Berilah nilai pada kolom skor sesuai dengan keterampilan yang ditampilkan
oleh peserta didik.
Keterampilan Menulis (Writing Skill)

Nilai
No. Aspek yang Dinilai
3 2 1

1. Keaslian Penulisan

2. Kesesuaian Isi dengan Pertanyaan

3. Pilihan Kosakata

4. Pilihan Tata Bahasa

Anda mungkin juga menyukai