Anda di halaman 1dari 2

9

TUJUAN :
1. Mahasiswa mampu mencari solusi optimal dari persoalan penugasan

TUGAS :
1. Sebuah perusahaan ingin menjual kendaraannya. Setiap kendaraan hanya
boleh dibeli oleh satu orang melalui lelang. Perusahaan tersebut ingin
memberikan penawaran terbaik dan memperoleh total penjualan maksimal.
Adapun tabel keuntungan (dalam puluhan ribu rupiah) yang dapat diperoleh
untuk setiap merek kendaraan yang akan dibeli oleh pembeli dapat dilihat pada
tabel berikut ini.

Merek Kendaraan
Penawaran
Ford Suzuki VW Toyota Mitsubitshi

Eci 3000 2500 3300 2600 3100 1

Inet 3500 3000 2800 2800 3300 1

Pembeli Acil 2800 2900 3900 2300 3600 1

Selvi 3300 3100 3400 2900 3500 1

Erisa 2800 3500 3600 2900 2000 1

Permintaan
1 1 1 1 1 5

Berdasarkan informasi diatas, tentukanlah solusi optimal penjualan kendaraan


yang sebaiknya dilakukan oleh perusahaan.

2. PD. Agria hendak merumuskan penugasan empat tenaga kerja penjualan


produknya ke empat daerah di Indonesis. Berdasarkan demografi keempat
daerah dan catatan kerja ke empat tenaga penjualan tersebut, perusahaan
memperkirakan biaya (dalam juta rupiah) yang harus dikeluarkan adalah
sebagai berikut :
Tenaga Penjual Daerah
Jakarta Semarang Bali Padang
Ibrahim 2 5 4 2
Ahmad 3 3 2 4
Hafiz 2 4 3 3
Yusuf 4 2 4 2

Berdasarkan informasi diatas, tentukanlah :


a. Daerah penugasan untuk masing-masing tenaga penjualan tersebut agar
dapat meminimumkan biaya
b. Total biaya yang dikeluarkan dengan penugasan tersebut

3. PD. Agri Expo hendak merumuskan penugasan keempat tenaga kerja


penjualan produknya ke empat daerah di Sumatera Barat. Berdasarkan
demografi keempat daerah dan catatan kerja ke empat tenaga penjualan itu,
perusahaan memperkirakan penjualan (dalam juta rupiah) sebagai berikut :

Tenaga Daerah
Penjual Padang Solok Bukittinggi Sijunjung
Hanif 15 10 12 7
Ibrahim 14 9 13 8
Hilal 12 13 15 8
Yusuf 10 12 12 10

Berdasarkan informasi diatas, tentukanlah :


a. Daerah penugasan untuk masing-masing tenaga penjualan tersebut agar
dapat memaksimumkan pendapatan penjualan
b. Total pendapat penjualan yang bisa diperoleh dengan penugasan tersebut

Anda mungkin juga menyukai