Anda di halaman 1dari 4

NAMA : Felicia Rascha Avila F

NPM : 022118162

KELAS : 5 – D akuntansi

UTS AUDITING II

JAWABAN

SOAL I

NO PENGENDALIAN PENGUJIAN PENGUJIAN SUBSTANTIVE


INTERNAL PENGENDALIAN ATAS TRANSAKSI
1. Pesanan pelanggan Memeriksa pesanan Memeriksa urutan faktur
dievaluasi oleh pelanggan menyangkut penjualan.
bagian yang bukti persetujuan kredit.
independen sebelum
mendapatkan
persetujuan kredit
dari pelanggan.
2. Harga jual Memeriksa daftar harga Menghitung kembali harga
ditentukan yang telah disetujui untuk dan perkalian pada faktur
berdasarkan standar melihat keakuratan dan penjualan.
harga yang telah otoritas yang tepat.
ditetapkan,
pemberian potongan
diberikan atas dasar
kriteria yang telah
ditetapkan.
3. Informasi Bill of  Memeriksa faktur Menelusuri ayat jurnal
leading diserahkan penjualan untuk penjualan ke dokumen
tepat waktu ke mendukung bill of pendukung yang mencangkup
bagian akuntansi leading dan penjualan duplikat, bill of
untuk memastikan pesanan leading, pesanan penjualan
pencatatan dalam pelanggan. dan pesanan pelanggan.
jurnal penjualan.
 Mengamati
apakah laporan
bulanan telah
dikirim.
4. Urutan bill of  Memeriksa paket  Memeriksa salinan
leading diverifikasi dokumen untuk faktur penjualan demi
untuk verifikasi internal. klasifikasi akun yang
mengidentifikasi  Memeriksa urutan tepat.
dokumen yang dokumen  Membandingkan
hilang. pengiriman. tanggal pencatatan
penjualan dalam jurnal
dengan salinan faktur
penjualan dan bill of
leading.
5. Ketepatan jumlah Memeriksa file total batch  Mereview jurnal
pada faktur untuk melihat tanda penjualan dan file
penjualan tangan klerk pengendalian induk untuk transaksi
diverifikasi oleh data. dan jumlah yang tidak
bagian yang biasa,
independent.  Menelusuri rincian
pada faktur penjualan
(dokumen pengiriman).

SOAL II

NO PROSEDUR JENIS PENGUJIAN


1. Tim audit membandingkan antara kuantitas dan Pengujian pengendalian
deskripsi item-item pada Salinan faktur
penjualan dengan dokumen terkait.
2. Menelusuri penerimaan kas yang dicatat dalam Pengujian substantive atas
file induk piutang usaha ke jurnal penerimaan transaksi
kas dan membandingkan nama pelanggan,
tanggal serta jumlah masing-masing.
3. Memeriksa Salinan faktur penjualan untuk Pengujian pengendalian
menunjukkan bahwa harga jual per unit telah
dibandingkan dengan harga yang disetujui sesuai
faktur
4. Memeriksa bukti penerimaan kas Pengujian substantive atas
transaksi
5. Merekonsiliasi penerimaan kas yang dicatat Pengujian substantive atas
pada prelisting dengan jurnal penerharuimaan transaksi
kas dan laporan bank selama satu bulan.
6. Memeriksa aging schedule untuk meyakini Pengujian saldo
kewajaran pencadangan piutang
7. Melakukan konfirmasi piutang untuk meyakini Pengujian analitis
tentang keberadaan piutang
8. Membandingkan penjualan beberapa tahun dan Pengujian analitis
perputaran piutang
9. Mereviu prelisting dalam buku penerimaan kas Pengujian pengendalian
untuk meyakini apakah kas telah diprelisting
setiap hari
10. Merekonsiliasi penerimaan kas yang di catat Pengujian substantive atas
pada prelisting dengan jurnal penerimaan kas transaksi
dan laporan penerimaan bank selama 1 bulan

SOAL III

Langkah yang harus dilakukan yaitu :

1. a) Periksa dokumen yang mendukung.


b) Review buku penerimaan kas setelah 31 Desember 2018 dan periksa setiap
penerimaan kas dari perusahaan PT Sapta Loka.

2. a) Penyebab harus diperiksa. Jika salah posting kea kun, kemungkinan hanya error.
b) Karena ini mengindikasikan jeda saat posting dan menyetor penerimaan, maka
auditor memberikan saran atas langkah yang benar kepada perusahaan.

3. Cek apakah informasi pelanggan itu sama dengan catatan perusahaan (sudah diterima
per Januari).

4. Cek apakah informasi tersebut sudah sama dengan jurnal penerimaan kas.

5. Cek lama pengiriman. Jika ternyata lebih dari 5 hari, maka tidak ada indikasi kesalahan.
Periksa invoice dan dokumen pengiriman. Bandingkan dengan aturan perusahaan
tentang pengiriman.

6. a) Periksa apakah pembayaran telah diterima dan dicatat di jurnal penerimaan kas.
b) Jika ternyata nilai penerimaan menutup invoice, maka perlu melakukan penyesuaian.

7. a) Periksa apakah barang sudah dikirim. Jika sudah, maka perlu dicek apakah bukti
pengiriman ada atau tidak.
b) Jika telah dikirim (terbukti), maka pelanggan perlu mengkonfirmasi ulang. Jika
pelanggan membantah penerimaan, perusahaan perlu ditanyai tentang masalah yang
terkait.
c) Jika pengiriman belum dilakukan, maka perusahaan perlu menyesuaikan kembali.

8. Perlu didiskusikan dengan lembaga resmi (pemerintah) dan pelanggan mengenai


penyisihan piutang tak tertagih karena terkait dengan undang – undang (peraturan).
9. Karena pengiriman atas barang konsiyasi belum dicatat sebelum barang terjual, ayat
jurnal penjualan perlu dibalik. Juga persediaan dan COGS perlu dikurangi. Sehingga
catatan perusahaan akan menjadi benar.

10. Karena menyebabkan jeda, auditor perlu memberikan saran kepada perusahaan untuk
menjalankan langkah yang benar.

Anda mungkin juga menyukai