Anda di halaman 1dari 2

MAKANAN KHAS DAERAH BALI

AYAM BETUTU

1. Lokasi : Pasar Lama, Lapangan Tembak Senayan, Alun-alun Tangerang


2. Modal :

No Bahan Jumlah Total Harga


.
1. Ayam utuh 700 g Rp 30.000
2. Air jeruk nipis 2 sdm Rp 25.000
3. Minyak untuk menumis 2 sdm
4. Serai, iris tipis 2 batang
5. Royco Kaldu Ayam 2 sdt
6. Garam 1 sdt
7. Daun jeruk 4 lembar Rp 40.000
8. Daun pisang, untuk bungkus
9. Butir bawang merah 8 butir
10. Bawang putih 6 siung
11. Cabai merah keriting 12 buah
12. Kunyit, bakar 2 cm
13. Ketumbar butiran ½ sdt
14. Jahe, parut 2 cm
15. Lengkuas, parut 2 cm
16. Daun singkong, rebus 200 g Rp 10.000
17. Gula merah 1 sdm Rp 3.000
18. Minyak 1 sdt Rp 3.000
Jumlah Rp 111.000
3. Cara membuat:
a) Lumuri ayam utuh dengan garam dan jeruk nipis secara merata. Diamkan hingga
meresap selama kurang lebih 15 menit. Sisipkan.
b) Panaskan minyak, tumis bumbu halus dan serai hingga harum. Masukkan Royco Kaldu
Ayam, aduk. Angkat.
c) Ambil setengah bagian bumbu, aduk bersama daun singkong dan daun jeruk.
Masukkan hingga ke dalam rongga perut ayam.
d) Lumuri sisa bumbu halus ke seluruh permukaan ayam secara merata. Bungkus
dengan daun pisang. Kukus selama 45 menit. Angkat.
e) Panggang di atas wajan pemanggang dengan alas daun pisang hingga kecokelatan.
Belah ayam memanjang dua bagian.
f) Sajikan.
4. Market (target konsumen): Semua golongan
5. Promosi : Mempromosikan melalui sosmed dan iklan
6. Pemasaran :
Dari data modal di atas menunjukkan bahwa modal yang harus dikeluarkan sebanyak Rp
111.000/porsi. Untuk menyediakan jumlah porsi yang akan dijual yaitu sebanyak 40 porsi,
maka:
 Rp 111.000 x 40 = Rp 4.440.000 (modal yang harus dikeluarkan)
 Harga jual per porsi = Rp 130.000
 Rp 130.000 x 40 = Rp 5.200.000 – Rp 4.440.000 (modal awal) = Rp 760.000
 Untung bersih = Rp 760.000
 Untung bersih tiap porsi = Rp 19.000

By: Kelompok 2
Audira
Dena
Eva
Ain

Anda mungkin juga menyukai