Anda di halaman 1dari 4

Nama : Dzaki Moch Fikri Aliffa

NIM : 1207050031
Kelas : Matematika Diskrit B

Pemateri : Dr. Deshinta Arrova Dewi (Dosen School of Computer Science Nusa Putra University)
Materi : 1. WHO Coronavirus Dashboard & New Normal
2. Teknologi Adaptif : Sebelum & Sesudah Pandemi Covid19
3. 10 Trend Teknologi Pasca Covid19
4. Technopreuneur dan Aplikasi Seluler

WHO Coronavirus Dashboard & New Normal


- Menurut WHO situasi Covid19 di dunia untuk yang tertinggi ditempati oleh Amerika,
Europe, South-East Asia, Eastern Mediterranean, dan untuk saat ini kasus di Indonesia dan
Malaysia mengalami peningkatan.
- Untuk kembali normal seperti sebelum adanya Covid19 tentu membutuhkan waktu yang
tidak sedikit, karena kasus Covid19 di Indonesia dan Malaysia masih meningkat untuk saat
ini. Namun hal ini tidak masalah, karena kita sudah belajar untuk menyesuaikan gaya hidup
kita seperti ketika New Normal. Berikutnya ada beberapa poin untuk New Normal :
1. Jarak Sosial
2. Pemeriksaan Suhu
3. Pengendalian Massa
4. Pengujian
5. Pelacakan
6. Perawatan

Teknologi Adaptif : Sebelum & Sesudah Pandemi Covid19


- Teknologi Adaptif mengacu untuk meningkatkan kapasitas seseorang untuk belajar,
berkomunikasi, memecahkan masalah, melalui penggunaan komputer.
- Teknologi Adaptif difokuskan pada nilai filososif rancang bangun, fungsi, dan teknologi
tepat guna.
- Teknologi Adaptif dikembangkan melalui mekanisme need, asessment, pra-desain,
presentasi desain, dilanjutkan validasi produk untuk memenuhi kebutuhan.
- Teknologi Adaptif sebenarnya sudah ada sebelum pandemi Covid19 dan digunakan untuk
orang yang mengalami kebutuhan khusus seperti teknologi Asistif.
- Teknologi Adaptif seteleh pandemi Covid19 digunakan untuk semua dan untuk protektif
(melindungi).
- Teknologi memainkan peran sentral penting dalam new normal. Yang mengubah definisi
tempat kerja, baik jarak jauh maupun ruang kerja. Tentu saja untuk saat ini lebih banyak
yang bekerja jarak jauh (work from home). Sebagian besar dari mereka ingin melanjutkan
model hibrida, dari pekerjaan jarak jauh dan tatap muka.
- Contoh dari Teknologi Adaptif adalah Crowd Monitoring, Recommender System.
- Covid19 telah mempercepat digitalisasi ekonomi selama beberapa tahun ke depan.
- Perilaku konsumen di era pandemi saat ini tentunya sudah beralih ke teknologi. Food
Delivery salah satu yang paling sering dilakukan konsumen dari Groceries, Education,
Video Streaming, dan Beauty.
- Bisnis yang menurun pada new normal saat ini adalah Travel, Transport, Customer
Electronics, Personal Loans, dan Clothing.
- Karakter yang dibangun saat Covid 19 ini sebagai berikut
1. Generasi bangsa yang peduli di saat pandemi covid19
2. Generasi peduli gaya hidup sehat

10 Trend Teknologi Pasca Covid19


- Di bawah ini 10 Trend Menjadi Perhatian Dalam Pandemi Covid19
1. Online shopping and Robot Deliveries
2. Digital and Contactless Payments

Resume Seminar Page 1


2. Digital and Contactless Payments
3. Remote Work
4. Distance Learning
5. Telehealth
6. Online Entertainment
7. Supply Chain 4.0
8. 3D Printing
9. Robotics and Drones
10. 5G and Information and Communications Technology (ICT)

- Di bawah ini 10 Trend Teknologi Pasca Covid19


1. Artificial Intelligence
a. Interactive AI (Chatbots, smart personal assistansts)
b. Functional AI (IOT Solution, robots)
c. Analytic AI (Sentiment analysis, supplier risk, assesment)
d. Text AI (Text recognition, speech-to-text conversion)
e. Visual AI (Computer vision, augmented reality)
2. 5G
a. Jaringan 5G akan datang dari satu menara pusat, seperti di tengah kota.
b. Sinyal tersebut akan diperkuat oleh menara sel yang lebih kecil di sekitarnya.
c. Hal ini akan mencakup perangkat seluler jarak jauh dengan jaringan 5G
kecepatan tinggi.
d. Jaringan 5G berjalan di menara seluler kecil.
e. 5G di Malaysia pada melakukan proyek percontohan 5G (5GDP) di Langkawi,
yang mulai menunjukkan hasil yang sangat baik dengan 37 kasus pemanfaatan
di bidang pertanian, perawatan kesehatan digital, pendidikan, hiburan, kota
pintar, transportasi pintar, dan sektor pariwisata.
3. Edge Computing
Paradigma komputasi terdistribusi yang membawa komputasi dan penyimpanan data
lebih dekat ke sumber data.
4. Internet of Behaivor
Tujuan utamanya adalah untuk mengumpulkan, menganalisis, menanggapi, dan
memahami semua jenis perilaku untuk meningkatkan pengalaman pelangganan
(Pengguna) Internet of Behaivor ini dibagi beberapa:
a. Kebiasan pelanggan
b. Cara pelanggan berinteraksi dengan perangkat dan produk
c. Memahami perjalanan pelanggan sebelum akhirnya membeli produk
d. Notifikasi bisnis dan pemasaran
e. Solusi yang cepat dan memuaskan
5. Quantum Computing
Google mengatakan Quantum computing nya mampu melakukan perhitungan dalam
200 detik yang akan memakan waktu 10.000 tahun atau lebih dari superkomputer
tradisional.
a. Bit -> Qubit dalam Quantum Computing
• Pada dasarnya Qubit memiliki keadaan seperti bit yaitu 0 atau 1. Saat di-
measured.
• Namun tidak seperti bit yang hanya dapat berada dalam keadaan 0 atau 1.
Qubit memiliki keadaan lainnya yaitu dalam suatu saat yang bersamaan
dapat berada di keadaan (state) '0' dan '1' (walaupun sesungguhnya dapat
lebih dari hanya '0' dan '1' secara bersamaan)
• Hal ini yang disebut superposisi
• IBM Memprediksi bahwa titik awal menuju Quantum Advantage akan
terjadi pada tahun 2023.
6. Blockchain
blockchain adalah teknologi yang semakin populer di Indonesia? Tidak hanya di
kalangan IT, melainkan juga masyarakat awam. Popularitas blockchain sendiri tak
lepas dari manfaat yang ditawarkan. Namun, sebelum membahas lebih jelas mengenai
kelebihannya, Anda harus lebih dulu memahami apa itu blockchain dan cara

Resume Seminar Page 2


kelebihannya, Anda harus lebih dulu memahami apa itu blockchain dan cara
kerjanya.
7. Cyber Security
Perlindungan sistem komputer dan jaringan dari pengungkapan informasi pencurian
atau kerusakan pada perangkat keras, perangkat lunak, atau data elektronik mereka
serta dari gangguan atau penyesatan layanan yang mereka berikan.
8. Human Augmentation
Teknologi yang meningkatkan produktivitas manusia dan meningkatkan atau
memulihkan kemampuan tubuh atau pikiran manusia adalah bidang komputasi.
9. Distributed Cloud
a. Arsitektur di mana beberapa cloud/awan digunakan untuk memenuhi
kebutuhan, persyaratan kinerja atau mendukung komputasi edge saat dikelola
secara terpusat dari penyedia cloud publik.
b. Intinya, layanan cloud terdistribusi adalah cloud publik yang berjalan di
beberapa lokasi.
10. Augmented Reality & Virtual Reality
a. Augmented reality (AR) sering menambahkan elemen digital ke tampilan
langsung dengan menggunakan kamera pada smartphone. Contoh pengalaman
augmented reality termasuk lensa Snapchat dan game Pokemon Go.
b. Realitas virtual (VR) menyiratkan pengalaman perendaman lengkap yang
menutup dunia fisik. Dengan menggunakan perangkat VR seperti HTC Vive,
Oculus Rift atau Google Cardboard, pengguna dapat dibawa ke sejumlah
lingkungan dunia nyata dan imajiner seperti tengah koloni penguin yang
berkoak atau bahkan bagian belakang naga.

Technopreuneur dan Aplikasi Seluler


- Untuk menciptakan produk inovatif, dapat dilakukan melalui penguatan
technopreuneurship.
- Potensi sebagai supplier berbagai teknologi dan memiliki nilai komersial.
- Ada seorang lulusan PT jadi technopreuneur seperti content creator dan lainnya,
- Dasar penciptaan teknologi adalah kebutuhan pasar, solusi atas permasalahan, aplikasi
berbagai bidang keilmuan, perbaikan efektivitas, dan efisiensi produksi, serta modernisasi
job creator.
- Mendesain program dan jejaring kemitraan, serta membuat standard penilaian proses dan
produk, sehingga teknologi adaptif memiliki nilai komersial.
- Aplikasi yang berkembang pesat adalah mobile, personalized, customizable, dan
accessible.
- Ada juga top skill untuk Mobile App Develoer adalah sebagai berikut:
a. IOS (Swift, StoryBoard, AutoLayout, UIKit, Xcode, MVC.
b. Android (Building user interface, RESTful service, Data store and notifications,
material design guide, activate and fragments.
- Prinsip pemrograman aplikasi seluler
a. Layout/Design
Drag & Drop Objects (Seret dan jatuhkan objek ke dalam kanvas).
b. Programming
1. Kenali ojek di dalam layout.
2. Membuat efek terhadap objek.
3. Proses CED (Create, Edit, and Delete) ke pangkalan data/database.
- 7 Trend Aplikasi Seluler di Era Pasca Covid19
a. Virtual Meeting
b. E - commerce
c. Augmented Reality
d. IOT Smart Homecare
e. AI Social Distancing
f. Dating Service
g. Gaming
- Arsitektur Aplikasi Seluler

Resume Seminar Page 3


- Arsitektur Aplikasi Seluler

- Sistem Operasi seluler ini dibagi menjadi dua yaitu Android, dan MacOS.
- Bahasa pemrograman yang biasa digunakan adalah sebagai berikut:
a. Android Studio : Xml & Java
b. Xcode : Swift, Objektive C
c. Flutter : Dart

Tambahan dari Tanya Jawab


Bagaimana caranya agar tidak ada kebocoran data seperti aplikasi Peduli Lindungi. Dari sisi
development (programmer) ?
Kita harus memerhatikan keamanan aplikasi tersebut, namun dari segi malware taker kita harus
waspada pada malware masuk, yang penting data center kita aman. Ada virus Zero D milik
Israel, virus ini bisa masuk dan keluar dengan ketidaktahuan kita.

Resume Seminar Page 4

Anda mungkin juga menyukai