Anda di halaman 1dari 2

baik saya akan menjelaskan”Pendidikan umum sebagai pendidkan nilai nyaris

mengalami kegagalan di Indonesia”


Pendidikan nilai merupakan isi dari Pendidikan umum dengan kata lain,
Pendidikan nilai merupakan bagian dari tujuan Pendidikan umum. Dan hal itu
nyaris mengalami kegagalan di Indonesia yang dilihat segi mayoritas
Pendidikan yang selalu perpatokan terhadap nilai yang dicapai bahwa sukses
harus memiliki nilai yang tinggi sehingga hal ini menimbulkan sikap yang tidak
baik seperti menghalalkan segala cara agar mendapatkan nilai yang bagus
dengan cara menyontek dengan pola Pendidikan yang kurang tepat

Sehingga mengesampingkan karakter dan ahklak dalam Pendidikan

kegagalan pendidikan terjadi karena pola pendidikan saat ini tidak


berorientasi pada penanaman akhlaq serta tidak menyentuh esensi utama
pendidikan yakni menjaga dan memelihara fitrah. Saat ini mayoritas pola
pendidikan berfokus mengasah salah satu cabang kecerdasan saja, yakni
kognitif (kecerdasan intelektual) dan telah terbukti tidak banyak membantu
seorang anak untuk sukses bermasyarakat.

Oleh karena itu, agar kita tidak terjebak dalam pusaran uji coba sistem
pendidikan tanpa henti, orientasi pendidikan haruslah difokuskan pada
pengembangan Akhlaq.

Tujuan Pendidikan nasional adalah untuk mengembangkan nilai-nilai dan


keterampilan social perserta didik agar dapat hidup Bersama dalam suatu
masyarakat dengan memberikan nilai-nilai yang mencakup Kawasan budi
perkerti,nilai,norma dan moral

Solusi yang dapat diambil dengan melalukan penilaian tertinggi seorang anak
selama proses pendidikan ialah yang terbesar “perbaikan akhlaqnya”, bukan
nilai intelektualnya. Persepsi inilah yang harus menjadi orientasi seluruh
pemangku kebijakan pendidikan, termasuk dalam merumuskan penataran
para pendidik dan instrumen belajar. Jika ini dilakukan, maka sistem
pendidikan kita akan segera memiliki landasan kokoh dan dapat
menghentikan pusaran uji coba sistem pendidikan.
Dari permasalah di atas masyarakat yang masih mempertentangkan masuknya
budaya modern yang dianggap kurang sesuai dengan budaya ketimuran
Indonesia. Hal ini di karena selain sebagai makluk budaya, manusiai memiliki
nilai kritis serta peka terhadap budaya-budaya yang kurang sesuai dengan
kebudayaan timur Indonesia sehingga cukup banyak masyarakat masih
bertentangan terhadap budaya modern yang masuk.

Sebenarnya semua itu boleh-boleh saja tergantung dari sudut pandang


masyarakat yang berbeda-beda baik dari cara berpikir dan usia

Contoh nyata yang dapat diambil yaitu makanan daerah yang tergantikan oleh
trenya makanan luar negri, lagu-lagu daerah yang tergantikan dengan music-
musik barat dan k-pop, banyaknya makanan cepat saji yang tersedia. Cara
berpakain yang kebarat-baratan.

Sikap yang harus kita ambil

 Menumbuhkan semangat nasionalisme yang tangguh, misal


semangat mencintai produk dan kebudayaan dalam negeri.
 Menanamkan dan mengamalkan nilai-nilai Pancasila dengan sebaik-
baiknya.
 Menanamkan dan melaksanakan ajaran agama dengan sebaik-
baiknya.
 Selektif terhadap kebudayaan asing yang masuk ke Indonesia.
 Memperkuat dan mempertahankan jatidiri bangsa agar tidak luntur

Anda mungkin juga menyukai