Anda di halaman 1dari 1

B.

Saran

1. Bagi Universitas

a) Agar meningkatkan promosi dan sosialisasi kepada mahasiswa yang akan memilih jurusan,
sehingga mahasiswa mengetahui prospek dan kompotensi tiap-tiap jursan yang ada dimasa yang
akan dating ketika telah menyelesaikan studi.
b) Melengkapi sarana dan prasarana agar mahasiswa yang hendak memilih jurusan bisa
mempertimbangkan fasilitas sebagai salah satu indicator motivasi belajar mahasisiwa
kedepannya

2. Bagi Mahasiswa

a) Agar memilih jurusan bukan karena ikut-ikutan melainkan didasarakan pada landasan yang kuat
misalnya karena minat, cita-cita dan keahlian.
b) agar menjadikan penelitian ini sebagai referensi tambahan dan perbandingan dikemudian hari
agar bias dikaji lagi dengan beberapa variable yang lainnya selain variable yang sudah sering
diteliti.

Anda mungkin juga menyukai