Anda di halaman 1dari 8

Hukum Kenotariatan dan Ke-PPAT-an,

Kelas B, Senin, Pkl 19.50


Kelas A, Jumat, Pkl 07.30
Dosen : 1. Dr.Nurwahjuni,S.H.,M.H.,CN
2. Dr.Kukuh Muljo Rahardjo,S.H.,M.Kn
3. Dian Purnama A, S.H., M.Kn.LL.M

A. Gambaran Umum Materi :

Perkuliahan akan diawali dengan gambaran singkat perbandingan antara


Notaris dengan PPAT. Selanjutnya dijelaskan pengangkatan notaris, serta
tentang kewenangan, kewajiban, larangan bagi notaris. Berikutnya
dijelaskan terkait administrasi kantor Notaris yang dalam hal ini
sebagaimana yan diatur di dalam Undang-Undang Jabatan Notaris, yang
dinamakan Akan Protokol Notaris, menyangkut penulisan/pengisian,
penyimpanan maupun penyerahannya. Dari pemeriksaan Protokol Notaris,
Majelis Pengawas akan melakukan pembinaan sekaligus pengawasan yang
meliputi pelaksanaan tugas jabatan maupun perilaku notaris.

Materi Ke-PPAT-an menjadi materi berikutnya, tidak berbeda dengan


Notaris, terkait PPAT akan dijelaskan mengenai tugas, wewenang,
pengangkatan, termasuk dalam hal ini daerah kerja dan kemungkinan
perpindahannya, pelaksanaan tugas jabatan sekaligus pembinaan dan
pengawasannya.

B. Aturan Perkuliahan:
- Wajib hadir dalam setiap perkuliahan, minimal 75%. Kecurangan
kehadiran saat perkuliahan berpengaruh pada nilai
- Plagiarisme dan kecurangan akademik lainnya saat ujian dikenai sanksi
akademik dinyatakan tidak lulus mata kuliah yang dimaksud.

- Pengumpulan tugas dilakukan pada waktu yang sudah ditentukan

C. Penilaian :

UAS : 75%, Tugas 15% dan softskill : 10%


KONTRAK PENILAIAN HASIL BELAJAR

Nama Dosen Pengampu 1. Dr.Nurwahjuni,,S.H.,C.N.,M.H. (PJMA)


2. Dr.Kukuh Muljo Rahardjo, S.H. M.Kn
3. Dian Purnama, S.H., M.Kn., LL.M
Nama Mata Kuliah Hukum Kenotariatan dan Ke-PPAT-an
Kelas B
Program Studi Ilmu Hukum
Semester Genap
Tahun Akademik 2020/2021

MEKANISME PENILAIAN
KETENTUAN LAIN YANG HARUS DIPENUHI
Item Penilaian Bobot
Wajib hadir dalam setiap perkuliahan, minimal 75%
Nilai UAS 75% Kecurangan kehadiran saat perkuliahan berpengaruh pada
nilai
Tugas 15%
Plagiarisme dan kecurangan akademik lainnya saat UAS
Softskill 10% dapat dikenai sanksi akademik dinyatakan tidak lulus
mata kuliah yang dimaksud.

TOTAL 100% Pengumpulan tugas dilakukan tepat waktu

Perwakilan Mahasiswa/Koordinator Kelas Surabaya, 6 September 2021


PJMA

(---------------------------------------------------------) (Dr.Nurwahjuni, S.H.,M.H.,C.N.)


NIM. NIP. 196010301987012001
KONTRAK PENILAIAN HASIL BELAJAR

Nama Dosen Pengampu 1. Dr.Nurwahjuni,,S.H.,C.N.,M.H. (PJMA)


2. Dr.Kukuh Muljo Rahardjo, S.H. M.Kn
3. Dian Purnama, S.H., M.Kn., LL.M
Nama Mata Kuliah Hukum Kenotariatan dan Ke-PPAT-an
Kelas A
Program Studi Ilmu Hukum
Semester Gasal
Tahun Akademik 2021/2022

MEKANISME PENILAIAN
KETENTUAN LAIN YANG HARUS DIPENUHI
Item Penilaian Bobot
Wajib hadir dalam setiap perkuliahan, minimal 75%.
Nilai UAS 75% Kecurangan kehadiran saat perkuliahan berpengaruh pada
nilai
Tugas 15%
Plagiarisme dan kecurangan akademik lainnya saat UAS
Softskill 10% dapat dikenai sanksi akademik dinyatakan tidak lulus
mata kuliah yang dimaksud.

TOTAL 100% Pengumpulan tugas dilakukan tepat waktu

Perwakilan Mahasiswa/ Koordinator Kelas Surabaya, 10 September 2021


PJMA

(---------------------------------------------------------) (Dr.Nurwahjuni, S.H.,M.H.,C.N.)


NIM. NIP. 196010301987012001
JADWAL KULIAH PJN & Ke-PPAT-an
SEMESTER GASAL 2021/2022 KELAS B
Senin : 19.50 – 21.30

Tgl /bln Materi Dosen


No

1. Tata tertib termasuk kontrak hasil


belajar N
1 6 Sept 2. Pengarahan Tugas
(PJMK)
3. Perbandingan singkat Notaris-
PPAT

2 1. Persyaratan Pengangkatan Notaris


13 Sept 2. Formasi, Tempat kedudukan, N
Wilayah Jabatan Notaris

20 Sept
3 1. Kewenangan, Kewajiban &
27 Sept Larangan Bagi Notaris D
4 Okt 2. Pengawasan Terhadap Notaris

11 Okt
1. Protokol Notaris
4 18 Okt 2. Pengambilan Fotocopy Minuta & N
25 Okt Pemanggilan Notaris

5 1 Nov Organisasi Notaris : INI & PPN N

Tugas, Wewenang & Pengangkatan,


6 8 Nov Pemindahandan pemberhentian KMR
PPAT

7 15 Nov Pembinaan dan Pengawasan PPAT KMR

22 Nov Karakter Akta Pertanahan terkait


Notaris dan PPAT Dan Beberapa
29 Nov
8 Contoh Akta KMR
6 Des
JADWAL KULIAH PJN & Ke-PPAT-an
SEMESTER GASAL 2021/2022 KELAS A
Jumat : 07.30 – 09.10

Tgl /bln Materi Dosen


No
1. Tata tertib termasuk kontrak hasil
belajar N
1 10 Sept
2. Pengarahan Tugas (PJMK)
3. Perbandingan singkat Notaris-PPAT

2 17 Sept 1. Persyaratan Pengangkatan Notaris


2. Formasi Tempat kedudukan, N
Wilayah Jabatan Notaris
24 Sept 1. Kewenangan, Kewajiban & Larangan
Bagi Notaris
3 1 OKt D
2. Pengawasan Terhadap Notaris
8 Okt
15 Okt
4 1. Protokol Notaris
22 Okt 2. Pengambilan Fotocopy Minuta & N
29 Okt Pemanggilan Notaris

5 5 Nov Organisasi Notaris : INI & PPN N

Tugas, Wewenang & Pengangkatan,


6 12 Nov KMR
Pemindahandan pemberhentian PPAT

7 19 Nov Pembinaan dan Pengawasan PPAT KMR

26 Nov
Karakter Akta Pertanahan terkait Notaris
8 3 Des KMR
dan PPAT Dan Beberapa Contoh Akta
10 Des

Materi Pembukaan :
PERBANDINGAN SINGKAT NOTARIS - PPAT
NO NOTARIS PPAT
1 Pasal 1 angka 1 UUJN : Notaris adalah Pasal 1 angka 1 PP No.37 Tahun 1998 :
pejabat umum yang berwenang untuk Pejabat Pembuat Akta Tanah adalah
membuat akta autentik dan memiliki pejabat umum yang diberi kewenangan
kewenangan lainnya sebagaimana untuk membuat akta-akta autentik
dimaksud dalam Undang-Undang ini mengenai perbuatan hukum tertentu
atau berdasarkan undang-undang mengenai hak atas tanah atau Hak Milik
lainnya. Atas Satuan Rumah Susun

2 Landasan Notaris dan Akta Notaris Landasan Akta PPATdan Akta PPAT
adalah Undang-Undang Jabatan Notaris adalah Peraturan Pemerintah dan
Peraturan Menteri, Peraturan Kepala
Badan Pertanahan/Perkaban

3 Jika Notaris berwenang membuat PPAT hanya “terbatas” membuat akta-


“semua” akta sebagaimana diatur di akta sebagaimana ditentukan di dalam
dalam Pasal 15 ayat (1) UUJN, Pasal 96 ayat (1) huruf h, yaitu
1. Akta Jual Beli,
2. Akta Tukar Menukar,
3. Akta Hibah,
4. Akta Pembagian Hak Bersama,
5. Akta Pemasukkan Kedalam
Perusahaan,
6. Akta Pemberian Hak Tanggungan,
7. Akta Pemberian Hak Guna Bangunan
atau Hak Pakai di atas Hak Milik
8. Surat Kuasa Membebankan Hak
Tanggungan

Anda mungkin juga menyukai