Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN MALANG

DINAS PENDIDIKAN
UPTD SMP NEGERI 2 LAWANG
JL. INSPOL SUWOTO 27 LAWANG TELP. ( 0341 ) 425890

PENILAIAN TENGAH SEMESTER ( PTS )


TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Mata Pelajaran : IPA K - 13 Hari/ Tanggal :


Kelas : VIII ( Delapan ) Waktu : 90 menit

UNTUK NOMOR 1 s/d 20 PILIHLAH JAWABAN YANG PALING BENAR!


A. Kiposis
1. Fungsi sistem rangka antara lain untuk B. Lordosis
melindungi organ internal,pada tubuh manusia C. SkolIosis
tulang yang melindungi jantung dan paru-paru D. Rakhitis
serta otak secara berturut-turut adalah….
A. Tulang rusuk dan tulang tengkorak 7. Agar pertumbuhan tulang menjadi keras dan
B. Tulang tengkorak dan tulang rusuk tidak mudah keropos, maka harus
C. Tualang belakang dan tulang tengkorak mengkonsumsi makanan yang banyak
D. Tulang belakang dan tulang rusuk mengandung….
A. Zat besi C. Gizi
2. Perhatikan gambar di samping! B. Kalsium D. Vitamin
Persendian yang terbentuk pada huruf X
adalah sendi ...
A . sendi pelana
B. sendi putar
C . sendi peluru
8. Perhatikan pernyataan – pernyataan berikut!
D. sendi engsel
1) Sebagian besar ikan memiliki bentuk
3. Berikut ini merupakan contoh otot yang tubuh torpedo
bekerja secara sadar dan tidak sadar, secara 2) Ekor dan sirip ikan berfungsi untuk
berturut-turut adalah…. menahan laju air
A. Otot jantung dan otot dahi 3) Sirip tambahan diperlukan untuk
B. Otot jantung dan otot trisep melakukan bernagai gerakan dalam air
C. Otot bisep dan otot jantung 4) Bentuk torpedo ( steamline ) tubuh ikan
D. Otot dahi dan otot bisep berfungsi untuk mengurangi hambatan
4. Apabila otot trisep berkontraksi, gerakan yang dalam air
terjadi pada otot bisep adalah…. Berdasarkan pernyataan diatas, yang
A. Relaksasi, lengan bawah naik mendukung ikan untuk melakukan berbagai
B. Kontraksi, lengan bawah naik gerakan di dalam air adalah nomor….
C. Relaksasi, lengan bawah turun A. 1, 2, dan 3 C, 1,3, dan 4
D. Kontraksi, lengan bawah turun B. 1, 2, dan 4 D. 2, 3, dan 4
9. Perhaikan gambar berikut ini!
5. Perhatikan gambar berikut ini! jenis gerak tumbuhan yang ditunjukkan oleh
gambar adalah…..
A. Geotropisme
B. Tigmotropisme
C. Hidrotropisme
D. Fototropisme

Dari gambar berikut, merupakan termasuk 10. Pada tanaman mentimun memiliki sulur
jenis jaringan otot …. yang berfungsi untuk melilit pada batang
A. Otot rangka C. Otot jantung kayu, gerak sulur pada batang kayu termasuk
B. Otot bisep D. Otot polos gerak….
A. Fototropisme C. Geotropisme
6. Perhatikan gambar berikut ini! B. Tigmotropisme D. Hidrotropisme
kelainan tulang yang ditunjukkan oleh gambar
adalah….
11. Dari contoh gerak tumbuhan yang bukan 17. Beberapa gaya bekerja pada benda
termasuk contoh gerak nasti adalah …. yang massanya 5 kg seperti gambar di
A. Gerak menutupnya daun putri malu bawah ini.
B. Merekahnya kulit buah-buahan yang
sudah kering pada tumbuhan kacang- 15N 35N
10N
kacangan
C. Mekarnya bunga di saat pukul empat
D. Menguncupnya daun pada tumbuhan Jika gaya gesek antara benda dengan
Leguminoceae papan nol, maka percepatan yang
dialami benda adalah....
A. 1 m/s2 B. 3 m/s2
12. Berikut ini beberapa contoh gerak benda: 2
B. 2 m/s D. 5 m/s2
1) Batu yang dilempar vertikal ke atas
2) Seorang anak naik sepeda di jalan 18. Kegiatan berikut yang tidak melakukan
yang menurun tanpa dikayuh usaha adalah….
3) Seorang anak bermain sepatu roda di A. Menarik meja dari ruang kelas ke
jalan yang mendatar halaman
4) Buah kelapa jatuh dari dahannya B. Menaikkan peti dari lantai ke atas
Yang merupakan contoh gerak lurus meja
berubah beraturan ( GLBB ) dipercepat C. Mendorong mobil yang mogok hingga
adalah nomor.... berpindah
A. 1, 2, dan 3 C. 1 dan 3 D. Mendorong tembok sekuat tenaga
B. 2 dan 4 D. 1 dan 4
19. Perhatikan gambar berikut!
13. Sebuah benda dalam waktu 5 menit dapat
menempuh jaran sejauh 1500 meter. Maka
benda bergerak dengan kecepatan…….m/s
A. 3 C. 30
B. 5 D. 50

14. Hukum gerak Newton dapat menjelaskan Besar usaha yang dilakukan oleh F1 dan
semua aspek tentang …. F2 seperti gambar di atas adalah....
A. Kehidupan manusia A. 1000 joule C. 600 joule
B. Gerak benda B. 400 joule D. 200 joule
C. Gerak penari
D. Kehidupan tumbuhan 20. Perhatikan gambar berikut ini!

15. Perhatikan pernyataan berikut!


1) Senapan terdorong ke belakang saat
peluru terlepas dari senapan
2) Pendayung mengayuh dayungnya ke
belakang , sehungga perahu
bergerak ke depan
3) Penumpang bus terdorong ke depan Gambar di atas merupakan pesawat
pada saat bus direm mendadak sederhana, yaitu….
4) Seorang anak bermain kelereng, A. Bidang miring C. tuas
kelereng yang tertumbuk akan jenis II
bergerak sedangkan kelereng yang B. Tuas jenis I D. tuas jenis III
menumbuk akan terpental
Pernyataan yang sesuai dengan Hukum 21. Perhatikan gambar berikut ini!
III Newton adalah.... Seorang atletik yang
A. 1,2 dan 3 C. 1,3, dan 4 sedang lari,
B. 1 dan 2 D. 3 dan 4 menggunakan otot agar
dapat bergerak.gerakan
tersebut sesuai dengan
16. Hukum II Newton menyatakan bahwa
pesawat sederhana
gaya sama dengan massa kali …. yaitu….
A. Kecepatan C. Percepatan A. Tuas jenis pertama
B. Berat D. Inersia B. Tuas jenis kedua
C. Tuas jenis ketiga
D. Katrol
22. Perhatikan gambar berikut!

Keuntungan mekanik
katrol di samping
adalah….
A. 2
B. 3
C. 4
D. 5

23. Perhatikan gambar berikut!

Maka berat benda yang akan dipindahkan


adalah….
A. 150 N C. 350 N
B. 250 N D. 500 N

24. Prinsip kerja pesawat sederhana pada saat


orang mengangkat barbel adalah….
A. Bidang miring C. tuas jenis II
B. Tuas jenis I D. tuas jenis III

25. Nino sedang berlibur ke danau, di sana Nino


bersama keluarga naik perahu. Pada saat
perahu didayung otomatis dayung
membutuhkan dorongan ke belakang agar
perahu yang dinaiki Nino dan keluarganya
bisa bergerak. Peristiwa tersebut
menunjukkan ….
A. Hukum I Newton
B. Hukum II Newton
C. Hukum III Newton
D. GLBB

Anda mungkin juga menyukai