Anda di halaman 1dari 2

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN

FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN DAN KESEHATAN


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG

Skripsi, Mei 2019


Asa Cardika Panggalih
Pengaruh Jus Tomat (Lycopersicum Esculentum) Terhadap Tekanan Darah Pada Lansia
Penderita Hipertensi di Kecamatan Kutasari Kabupaten Purbalingga
xiii + 44 halaman + 13 Tabel + 17 Lampiran + 2 Skema

ABSTRAK

Latar belakang : hipertensi disebut sebagai pembunuh diam-diam karena gejalanya


sering tanpa keluhan oleh penderitanya. Penanganan hipertensi dapat dilakukan dengan
non farmakologi. Salah satu buah yang dapat menurunkan tekanan darah tinggi adalah
tomat (Lycopersion esculentum). Buah tomat sangat mudah dijumpai dan mudah didapat.
Buah tomat juga dapat dijadikan sebagai obat herbal. Tujuan penelitian : penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui pengaruh jus tomat (Lycopersicum Esculentum) terhadap
tekanan darah pada lansia penderita hipertensi di Kecamatan Kutasari Kabupaten
Purbalingga. Metode penelitian : desain penelitian yang digunakan adalah pra
experiment dengan rancangan one group pre-post test design dengan jumlah sampel
sebanyak 30 responden. Pemberian jus tomat diberikan selama 10 hari dengan 2 kali
pemberian pagi dan sore. Hasil penelitian : hasil uji menggunakan Wilcoxon Signed
Rank Test didapatkan hasil skor pengaruh pemberian jus tomat terhadap tekanan darah
sistolik diastolik dan MAP lansia penderita hipertensi di Kecamatan Kutasari Kabupaten
Purbalingga dengan hasil data yang sama yaitu p = 0,000 (p < 0,005). Simpulan : ada
pengaruh jus tomat terhadap tekanan darah pada lansia penderita hipertensi. Saran :
sehingga disarankan penderita hipertensi untuk mengkonsumsi jus tomat untuk
penanganan tekanan darah tinggi.

Kata kunci : tomat, lansia, hipertensi


Pustaka : 32 (2009 – 2019)

xiii
STUDY OF NURSING SCIENCE
PROGRAM FACULTY OF NURSING AND HEALTH SCIENCE
MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF SEMARANG

Thesis, May 2019


Asa Cardika Panggalih
Effect of Tomato Juice (Lycopersicum Esculentum) on Blood Pressure in Elderly People
with Hypertension in Kutasari District, Purbalingga Regency
xiii + 44 pages + 13 Official tables + 17 + 2 schemes

ABSTRACT

Background : hypertension is referred to as quiet because they often experience


complaints. Handling of hypertension can be done with non-pharmacology. One of the
fruits that can reduce high blood pressure is tomatoes (Lycopersion esculentum). Tomato
fruit is very easy to find and easy to obtain. Tomatoes can also be used as herbal
medicine. Objective : The aim of this study was to study the effect of tomato juice
(Lycopersicum Esculentum) on blood pressure in elderly people with hypertension in
Kutasari District, Purbalingga Regency. Research method : the research design used was
pre-experiment with the design of one group pre-post test design with a total sample of 30
respondents. Giving tomato juice is given for 10 days with 2 times the morning and
evening administration. The results of the study : the results of the trial using Wilcoxon
Signed Rank Test obtained results of tomato juice assistance scores on diastolic systolic
blood pressure and elderly MAP with hypertension sufferers in Kutasari District,
Purbalingga Regency with the same data results namely p = 0,000 (p <0.005).
Conclusion : there is an effect of juice on blood pressure in elderly people with
hypertension. Suggestion : you should move hypertensive sufferers to be consumed by
tomato juice to treat high blood pressure.

Keywords: tomatoes, elderly, blood pressure, hypertension


Library: 32 (2009 - 2019)

xiii

Anda mungkin juga menyukai