Anda di halaman 1dari 2

ULANGAN HARIAN PELAJARAN 3

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!


1. Perhatikan pernyataan berikut ini!
1) Egois
2) Sabar
3) Sombong
4) Sopan

Berdasarkan pernyataan di atas yang termasuk ciri-ciri sifat santun ditunjukkan oleh nomer ....

a. 1 dan 2
b. 2 dan 4
c. 2 dan 3
d. 3 dan 4
2. Sikap santun akan terlihat pada orang yang sopan tingkah laku, halus budi, rendah hati. Sikap
santun harus diterapkan dimana saja. Sikap santun di rumah contohnya ....
a. Rani mengucapkan salam ketika bertemu guru di sekolah
b. Joko membantu guru membawakan buku
c. Husna mencium tangan ayah dan ibu ketika berangkat sekolah
d. Malik menolong Ihsan ketika jatuh di lapangan sekolah
3. Kelas IV sedang mengadakan makan bersama di kelas. Menu yang mereka bawa bermacam-
macam. Ada mie goreng, ayam goreng, roti bakar dan sebagainya. Sikap yang harus
dikembangkan ketika mengetahui teman berbeda kegemaran yaitu ....
a. Menertawakan
b. Mengejek
c. Menghina
d. Menghargai
4. Kesesuaian antara perkataan dan perbuatan disebut ....
a. Jujur
b. Khianat
c. Bodoh
d. Dusta
5. Perhatikan pernyataan berikut ini!
1) Hati menjadi tenang
2) Dibenci teman
3) Disayang Allah
4) Tidak dipercaya teman

Berdasarkan pernyataan di atas manfaat jujur ditunjukkan oleh nomer ....

a. 2 dan 3 c. 1 dan 4
b. 3 dan 4 d. 1 dan 3
6. Jujur merupakan alat terpuji. Jujur harus diterapkan dimana saja. Contoh jujur di sekolah
yaitu ....
a. Tidak mencontek saat ulangan
b. Meminta jawaban pada teman saat ujian
c. Tidak membayar jajan karena tidak ada yang jaga kantin
d. Minta bantuan teman saat ulangan
7. Amanah merupakan salah satu sifat wajib rasul yang harus kita teladani. Amanah artinya ....
a. Benar
b. Dapat dipercaya
c. Menyampaikan
d. Cerdas
8. Perhatikan pernyataan berikut ini!
1) Menceritakan rahasia orang lain
2) Tidak menggunakan titipan barang orang lain
3) Berperilaku sopan dan mengurangi gosip orang lain
4) Melanggar larangan Alllah

Berdasarkan pernyataan di atas ciri-ciri sikap amanah ditunjukkan oleh nomer ....

a. 1 dan 4
b. 1 dan 3
c. 2 dan 3
d. 3 dan 4
9.Amanah merupakan akhlak terpuji. Akhlak terpji dalam Islam disebut ....
a. Akhlak Mahmudah
b. Akhlak Mazmumah
c. Akhlak Nasuhah
d. Akhlak tercela
10.Ayah dan ibu merawat kita sejak lahir. Mereka juga mendidik kita agar menjadi anak yang
shaleh. Sikap kita terhadap kedua orang tua yaitu ....
a. Membentak
b. Patuh
c. Membantah
d. Mengejek

Anda mungkin juga menyukai