Anda di halaman 1dari 2

MACAM-MACAM PENYAKIT PADA SISTEM PENCERNAAN

A. Mulut kerongkongan, muntah, dan lain-lain. Adapun


1. Sariawan cara menanggulanginya adalah dengan
Sariawan merupakan peradangan yang bisa memperbanyak minum air ketika sedang
berupa pembengkakan di bagian dalam bibir, makan, mengunyah makanan sampai benar-
gusi, hingga lidah. Sariawan bisa disebabkan benar halus, menghindari makan di malam
oleh virus dan luka. Selain luka karena hari, dan tidak merokok,
tergigit, sariawan juga bisa muncul akibat 3. Esofagitis
penggunaan obat kumur yang mengandung Merupakan peradangan atau iritasi pada
bahan-bahan pengering seperti gliserin dan lapisan kerongkongan yang terjadi akibat asam
alkohol. Adapun cara mengatasinya adalah lambung yang sering naik. Orang yang
mengompres bagian yang terasa sakit dengan menderita penyakit ini biasanya susah menelan
es batu. Selain itu, kita harus lebih berhati-hati juga yang disertai rasa nyeri saat menelan,
sewaktu menggosok gigi, serta menghindari nyeri dada yang semakin parah saat makan,
makanan atau minuman yang bisa panas atau nyeri pada ulu hati, serta
memperparah rasa nyeri pada sariawan, tersangkutnya makanan di dalam
misalnya makanan pedas. kerongkongan. Adapun cara menanggulangi
2. Karies gigi penyakit ini adalah dengan menghindari
Karies gigi merupakan sebuah kondisi merokok, jangan mencoba menelan bahan
rusaknya struktur dan lapisan gigi yang terjadi korosif yang dapat melukai esofagus, dan
secara bertahap. Kerusakannya diawali dengan menjaga berat badan agar tetap ideal.
terkikisnya enamel atau lapisan terluar yang C. Lambung
dimiliki gigi. Kerusakan kemudian 1. GERD/Asam lambung
menggrogoti dentin atau lapisan tengah gigi, Merupakan penyakit lambung yang ditandai
dan pada akhirnya mencapai akar gigi. dengan munculnya rasa terbakar di dada akibat
Adapun cara mengatasinya adalah dengan asam lambung naik ke kerongkongan. Gejala
menggosok gigi secara rutin, mengurangi utama dari penyakit ini adalah rasa seperti
konsumsi camilan dan minuman manis, dan terbakar di dada yang bertambah parah setelah
mengkonsumsi makanan yang menyehatkan makan atau saat berbaring. Gejala ini dapat
gigi. disertai dengan sering bersendawa, mual dan
3. Abses gigi muntah serta maag dan sesak napas. Untuk
Penyakit abses gigi ditandai dengan adanya mengatasi penyakit ini, kita dilarang berbaring
nanah yang berada di gusi atau sekitar akar setelah makan dan berhenti merokok.
gigi. Penyakit ini bisa diatasi dengan cara 2. Gastritis
mengeluarkan nanah yang ada yaitu melalui Penyakit ini terjadi akibat adanya peradangan
operasi kecil. Namun, jika kondisinya sudah pada dinding lambung. Penyebabnya bisa
parah, gigi yang bersangkutan harus dicabut bermacam-macam. Bisa karena adanya infeksi
demi menghidari bertambah parahnya bakteri, dan juga bisa muncul seiring
penyakit. bertambahnya usia. Beberapa contoh gejala
B. Kerongkongan gastritis adalah, perut kembung, cegukan,
1. Kanker esofagus mual, muntah, hilang nafsu makan, serta cepat
Pada awal kemunculan, kanker esofagus jarang merasa kenyang saat makan. Adapun cara
menimbulkan gejala. Gejala biasanya baru menanggulani gastritis diantaranya dengan
muncul saat kanker sudah mencapai tahap mengurangi konsumi alkohol, berhenti
lanjut. Gejala-gelaja tersebut diantaranya, nyeri merokok, memperbaiki pola makan, dan
ulu hati, nyeri di tenggorokan atau di belakang mengurangi stres.
tulang dada, batuk kronis, sulit menelan, berat 3. Tukak lambung
badan menurun secara drastis, batuk berdarah, Merupakan luka yang berada di dinding
dan BAB berdarah atau berwarna gelap. lambung akibat terkikisnya lapisan lambung.
Adapun cara mengatasinya adalah membatasi Penyebabnya bis aterkena infeksi bakteri, dan
konsumsi alkohol, berhenti merokok, juga bisa disebabkan oleh menkonsumsi obat-
memperbanyak konsumsi makanan tinggi obatan tertentu. Gejala pada penyakit ini
serta, seperti sayur dan buah, serta menjaga hampir sama dengan gejala pada penyakit
berat badan yang ideal. gastritis yaitu, mual, muntah, perut kembung,
2. Akalasia sering bersendawa, sulit menarik napas,
Akalasia merupakan kondisi ketika lemes, dan hilang nafsu makan atau mudah
kerongkongan tidak mampu mendorong kenyang. Adapun cara untuk mengatasi tukak
makanan atau cairan ke dalam lambung. Gejala lambung adalah dengan memperbanyak
akalasia muncul secara bertahap diantaranya, konsumsi sayur, biji-bijian, buah,
sering bersendawa, sulit menelan, berat badan mengkonsumsi makanan yang mengandung
menurun, makanan naik kembali ke
probiotik seperti yoghurt, dan membatasi 3. Sembelit
mengkonsumsi alkohol. Sembelit sebuah kondisi yang bisa terjadi
D. Usus halus karena kontraksi usus melambat sehingga
1. Infeksi usus menyebabkan kotoran bergerak lebih lambat
Penyakit ini secara umum ditandai dengan dari biasanya. efeknya kotoran pun menjadi
gejala muntah-muntah, diare, nyeri atau kram keras dan kering. Selain kurang asupan
pada perut, demam dan berat badan menurun. makanan yang kurang serat, sembelit juga bisa
Cara untuk mengatasi penyakit ini adalah dipicu oleh kurangnya aktivitas yang
dengan memperbanyak minum, mengatur pola dilakukan atau terlalu banyak duduk. Untuk
dan menu makan, serta mengkomsumsi cairan gejala penyakit sembelit yang biasa muncul
rehidrasi. yaitu, feses keras, sakit perut, kram perut,
2. Kanker usus serta muncul sensasi anus seperti tersumbat
Kanker usus halus terjadiketika sel-sel sehat di sehingga sulit mengeluarkan feses.
usus kecil mengalami mutasi atau perubahan F. Anus
pada DNA. Penyakit ini ditandai dengan sakit 1. Wasir
perut, menguning pada kulit dan bagian putih Merupakan pembengkakan dari pembuluh
mata, merasa sangat lemah atau lelah, mual, darah di usus besar bagian akhir, serta dubur
muntah, kulit memerah, serta tinja berdarah. atau anus. Wasir sering kali ditandai dengan
Cara untuk menanggulangi penyakit kanker benjolan di luar anus. Selaini itu wasir kerap
usus ini kita bisa melakukan hal-hal berikut ditandai dengan gejala lain seperti, rasa gatal
ini diantaranya, makan berbagai macam buah- atau sakit di sekitar anus, perdarahan dari anus
buahan, sayuran, biji-bijian, kurangi konsumsi setelah buang air besar, serta keluarnya lendir
alkohol, dan berolahraga secara teratur. setelah BAB. Adapun untuk cara
3. Radang usus halus menanggulanginya adalah dengan cara
Radang usus halus dapat menimbulkan gejala menerapkan pola makan yang sehat,
berupa diare, nyeri perut, dan berat badan mengkonsumsi makanan kaya serat dan
menurun. Untuk meredakan gejala yang banyak minum air putih. Hindari duduk terlalu
ringan, ada beberapa perubahan gaya hidup lama, menunda BAB dan mengejan
yang dapat dilakukan yaitu, mengubah pola berlebihan.
makan dan minum, menghentikan kebiasaan 2. Kanker anus
merokok, berolahraga secara rutin, serta Sebgaian besar penderita kanker anus dapat
mengelola stres. muncul gejala berupa pendarahan dari rektum
E. Usus besar atau anus, rasa nyeri di anus, benjolan atau
1. Apendisitis (usus buntu) pembengkakan di anus, keluarnya cairan
Penyebab penyakit ini bermacam-macam. seperti lendir atau nanah dari anus, serta
Bisa karena terjadinya hambatan pada pintu perubahan pola buang air besar. Adapun cara
masuk rongga usus buntu. Bisa juga karena untuk menurunkan resiko terjadinya kanker
terjadinya penebalan atau pembengkakan pada anus adalah mendapatkan vaksinasi HPV
jaringan dinding usus buntu yang disebabkan ketika sudah berusia remaja atau dewasa, tidak
oleh infeksi di saluran pencernaan atau di bergonta-ganti pasangan, serta tidak
bagian tubuh lainnya. Gejala utama pada berhubungan seks melalui anal.
penyakit usus buntu adalah nyeri pada perut 3. Abses anus
yang berawal dari pusar, lalu bergerak ke Penyakit ini biasanya ditandai dengan
bagian kanan bawah perut. Adapun cara yang benjolan kecil kemerahan di saluran anus.
bia untuk menanggulangi penyakit ini Gejala umum abses anus adalah sakit di anus
diantaranya makan makanan berserat, minum yang terasa menusuk. Dan bertambah parah
air putih yang cukup, makan dengan tenang, saat duduk, batuk, dan buang air besar. Gejala
serta mengkonsumsi makanan yang lain yang muncul yaitu sembelit, sulit buang
mengandung probiotik air kecil, iritasi, bengkak, dan kemerahan di
2. Crhon sekitar anus, serta keluar nanah atau darah dari
Salah satu penyakit radang usus kronis yang dubur. Ada beberapa cara untuk mencegah
menyebabkan peradangan pada lapisan terbentuknya abses anus diantaranya,
dinding sistem pencernaan. Kondisi ini dapat mencegah infeksi menular seksual, mengobati
menyebabkan rasa sakit di perut, tubuh terasa penyakit yang dapat meningkatkan resiko
lemah, demam, sariawan, diare, bahkan dapat terserang abses anus, seperti diabetes dan
menimbulkan komplikasi yang mengancam radang usus, hindari melakukan seks melalui
nyawa penderitanya. Adapaun cara dubur, serta menjaga kebersihan kelamin dan
mengatasinya adalah dengan mengurangi dubur.
makanan tinggi lemak dan makanan lahan.

Anda mungkin juga menyukai