Anda di halaman 1dari 2

LATIHAN MENGANALISIS PROBLEM SINOPTIK

(LUK 7: 1-10)
1. Analisis Fenomena Sinoptik
Bacaan ini menceritakan bagaimana Yesus menyembuhkan hamba seorang
perwira di Kapernaum. Bacaan ini juga merupakan salah satu contoh dua tradisi, dimana
cerita ini hanya dapat kita temukan di dalam injil Matius saja. Ketika saya membaca
cerita ini, saya menemukan adanya persamaan dan perbedaan antara kedua injil tersebut.
Misalnya, berdasarkan alur dan penokohannya, kedua injil ini sudah sama, akan tetapi,
jika dilihat berdasarkan jumlah ayat, kalimat per kalimat atau bahkan kata per kata,
terdapat perbedaan satu sama lain.
2. Analisis Problem Sinoptik
Berdasarkan fenomena-fenomena yang terlihat di atas, saya pun bertanya menga
ada persamaan dan perbedaan? Bagaimana saya dapat menjelaskan atau menanggapi
persoalan yang ada?
3. Tanggapan atas Problem Sinoptik
a. Jawaban Hipotese Awal
Menurut pandangan hipotese awal, problem sinoptik hanya dapat dijelaskan
dengan tiga unsur atau faktor ini yaitu:
 Karena adanya inspirasi Roh Kudus
 Karena adanya catatan-catatan akurat tentang Sabda dan Karya Yesus
 Karena adanya tradisi lisan yang sama-sama digunakan oleh para penginjil
Namun demikian, ketiga hipotese ini pun tidak akurat untuk menjelaskan problem
dari sinoptik yang ada. Alasannya adalah, apabila dilihat sebagai inspirasi dari Roh
Kudus, mengapa masih ada perbedaan antara satu injil dengan injil lain? Atau, jika dilihat
dari catatan akurat tentang sabda dan karya Yesus, mengapa catatannya tidak sama dan
terdapat catatan tentang sabda dan karya dari mulut orang lain selain Yesus? Dekian pula
dengan tradisi lisan yang digunakan oleh para penginji. Lalu dengan apa lagi kita dapat
menjelaskan problem dari sinoptik?
b. Karena Adanya Hubungan Literer
Hipotese ini sedikit menjawapi persoalan yang dihadapi sebelumnya. Mengapa
demikian? Hubungan literer yang dimaksudkan adalah bahwa adanya kesamaan dan
perbedaan dalam injil-injil sinoptik karena satu atau dua penginjil menyalin atau
meredaksi injil yang sudah ditulis sebelum mereka.
c. Tiga Teori Hipotese

Anda mungkin juga menyukai