Anda di halaman 1dari 26

MODUL PERKULIAHAN

PROYEK
PENGEMBANGAN
SISTEM
INFORMASI

Modul Standar untuk digunakan


dalam Perkuliahan di
Universitas Mercu Buana

Fakultas Program Studi Tatap Muka Kode MK Disusun Oleh

14
Ilmu Komputer Sistem Informasi 87007 Fajar Masya

Abstract Kompetensi
Memahami kebutuhan sistem Menentukan kebutuhan teknik dan
menganalisa kebutuhan
Perancangan Database
Di UML, class diagram mendefinisikan struktur data yang dibutuhkan oleh
sebuah aplikasi. Struktur data yang tetap di database dimodelkan sebagai class entity
dan sebagai relasi diantara class entity. Class entity ini perlu dimappingkan ke
struktur data yang dikenal oleh database. Struktur data ini dangat tergantung pada
model database dimana bisa objek oriented, objek relational maupun relational.
Pemodelan class dan package class BCED (Boundary Control Entity Databases)
merefleksikan class-class aplikasi bukan struktur penyimpanan database.
Class-class entity mewakili databases objek di aplikasi, tetapi bukan class
yang menetap di database. Class-class database menyembunyikan komunikasi
diantara aplikasi dan database, akan tetapi mereka bukan persistent class. Oleh
karenanya kita masih perlu merancang layer persistent database. Layer persistent
database bisa jadi adalah relasional

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


2 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
ER Conceptual Data Model (CDM)

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


3 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
Karyawan Penerima

Kdkaryawan <pi> A9 <M> KdPenerima <pi> A9 <M>


NamaKaryawan VA20 NamaPenerima VA30
TglLahirKaryawan D KaryawanCatatTransaksi AlamatPenerima VA100
1,1 0,1
Sex VA9 KdPosPenerima VA9
PenerimaTransaksi
Status VA20 TlpPenerima VA9
Alamat VA50 FaksPenerima VA9
KPKaryawan VA20 KPPenerima VA20

0,n 0,n

0,n 0,n

Pengirim
Transaksi
KdPengirim <pi> VA20 <M> 1,1 Jenis
NamaPengirim VA50 1,1 NoTransaksi <pi> A9 <M>
Pengirim Transaksi 1,n JenisTransaksi KdJenis <pi> A9 <M>
AlamatPengirim VA100 TglTransaksi D
1,n BeratTransaksi VA20 NamaJenis VA20
KdPosPengirim VA10 1,n
TlpPengirim VA20
FaksPengirim VA20 1,n 0,n
KPPengirim VA20
SifatTransaksi
1,1

0,n 1,1 KotaPenerima


TagihanTransaksi Sifat
KdSifat <pi> A9 <M>
NamaSifat VA20
BiayaSifat DC12,2
1,1

Tagihan KotaTransaksi
NoTagihan <pi> A9 <M>
TagihanPengirim TglTagihan D
1,n

1,1 1,1

KotaPengirim Kota
1,1
KdKota <pi> A9 <M>
NamaKota VA20
KotaKaryawan 1,1

Gambar 1. Conceptual data model (cdm)

Normalisasi

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


4 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
1NF

Keterangan :
NoTrans = NoTransaksi Nm = Nama Brt
= Berat
NoTag = No Tagihan Alm = Alamat Biy
= Biaya
TglTrans = TglTransaksi Kta = Kota Ktr
= Keterangan
K_Pgr = KodePengirim K_Pos = Kode_Pos
K_Pnr = KodePenerima Tlp = Telepon
K_Jns = KodeJenis Faks = Faksimile
K_Sft = KodeSifat K_Prs = KontakPerson
K_Kry = Kode_Karyawan Sts = Status
Jml = Jumlah TglTrm = TglTerima
2NF
 Transaksi

 Penerima

 Pengirim

 Karyawan

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


5 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
 Tagihan

 Sifat

 Jenis

 Kota

3NF
Transaksi

Tagihan

Diagram ER Physical Data Model (PDM)

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


6 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
Karyawan
Kdkaryawan CHAR(9) <pk>
KdKota CHAR(9) <fk> Penerima
NamaKaryawan VARCHAR(20) KdPenerima CHAR(9) <pk>
TglLahirKaryawan DATE FK_TRANSAKS_KARYAWANC_KARYAWAN
KdKota CHAR(9) <fk>
Sex VARCHAR(9) NamaPenerima VARCHAR(30)
Status VARCHAR(20) AlamatPenerima VARCHAR(100)
Alamat VARCHAR(50) KdPosPenerima VARCHAR(9)
KPKaryawan VARCHAR(20) FK_TRANSAKS_PENERIMAT_PENERIMA TlpPenerima VARCHAR(9)
FaksPenerima VARCHAR(9)
KPPenerima VARCHAR(20)

Transaksi
NoTransaksi CHAR(9) <pk>
Pengirim KdJenis CHAR(9) <fk5>
KdPenerima CHAR(9) <fk4>
KdPengirim CHAR(9) <pk>
Kdkaryawan CHAR(9) <fk2> FK_TRANSAKS_JENISTRAN_JENIS
KdKota CHAR(9) <fk> FK_TRANSAKS_PENGIRIM__PENGIRIM KdSifat CHAR(9) <fk6>
NamaPengirim VARCHAR(30) KdKota CHAR(9) <fk7>
AlamatPengirim VARCHAR(100) Jenis
NoTagihan CHAR(9) <fk3>
KdPosPengirim VARCHAR(9) KdPengirim CHAR(9) <fk1> KdJenis CHAR(9) <pk>
TlpPengirim VARCHAR(20) TglTransaksi DATE NamaJenis VARCHAR(20)
FaksPengirim VARCHAR(20) BeratTransaksi VARCHAR(20)
KPPengirim VARCHAR(20)
FK_TRANSAKS_SIFATTRAN_SIFAT

FK_PENERIMA_KOTAPENER_KOTA
FK_TRANSAKS_TAGIHANTR_TAGIHAN

Sifat
KdSifat CHAR(9) <pk>
Tagihan NamaSifat VARCHAR(20)
NoTagihan CHAR(9) <pk> BiayaSifat NUMBER(12,2)
FK_TAGIHAN_TAGIHANPE_PENGIRIM KdPengirim CHAR(9) <fk>
TglTagihan DATE

FK_TRANSAKS_KOTATRANS_KOTA

FK_PENGIRIM_KOTAPENGI_KOTA
Kota
KdKota CHAR(9) <pk>
NamaKota VARCHAR(20)
FK_KARYAWAN_KOTAKARYA_KOTA

Gambar 2. Model er physical data model (pdm)

Perancangan Struktur Menu Tampilan


Struktur Menu Program Keseluruhan

Gambar 3. Perancangan struktur menu program keseluruhan

Struktur Menu Utama

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


7 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
Gambar 4. Perancangan struktur menu utama
Struktur Menu File

Gambar 5. Perancangan struktur menu file


Struktur Menu Record

Gambar 6. Perancangan struktur menu record


Struktur Menu Proccess

Gambar 7. Perancangan struktur menu proccess


Struktur Menu Report

Gambar 8. Perancangan struktur menu report


Struktur Menu Help

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


8 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
Gambar 9. Perancangan struktur menu help

Struktur Menu Utility

Gambar 10. Perancangan struktur menu utility

Perancangan Input Output


Form Login
Pada rancangan layar Login, User harus measukkan Username dan
Password untuk dapat memasuki layar menu utama. Apabila user salah
measukkan password, maka akan muncul pesan “invalid user ID or
password”. Berikut rancangan layar login pada Gambar 11

Gambar 11. Tampilan form login


Keterangan gambar :
 Username
Admin harus memasukkan usernamenya dengan benar
 Password
Admin harus memasukkan password dengan benar.
 Login
Untuk memasuki layar menu admin apabila username dan password

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


9 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
sesuai.

Layar Menu Utama


Setelah login berhasil operator dapat melakukan transaksi pembayaran
atau input data baru dengan menggunakan fasilitas yang tersedia pada form
menu, dalam bentuk menubar yang ter diri atas;

 File
Pada menubar File berisi menu item Loogoff dan Exit. Data Operator
digunakan untuk melakukan login untuk operator baru, dan untuk
mengakhiri program dari menu file.
 Record
Pada menubar Record menyediakan fasilitas bagi operator data entry
untuk melakukan penambahan dan pengeditan beberapa data antra lai :
data pengirim, data penerima, data karyawan dan data parameter.
 Proceess
Pada menubar process ini digunakan untuk memproses suatu transaksi
yang berlangsung, proses konfirmasi penerimaan dan proses penagihan
atas beberapa transaksi.
 Report
Pada menubar report ini operator data entry dapat melihat bebrapa data
diantranya adalah data pengirim, data penerima, data tagihan dan data
tagihan yang kemudian dapat dicetak sebagai dibuat laporan.
 Help
Apabila didalam pengoperasian aplikasi ini menemui sebuah masalah
maka menu ini mungkin bisa membantu para pengguna untuk
menyelesaikan masalah yang didapatkan dalam aplikasi ini.
 BussinessSetup
Pada menubar ini bila seorang user berstatus admin maka ia dapat
menggunakan menubar ini untuk menambah user, dan mengedit data
rekening perusahaan tersebut.

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


10 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
Gambar 12. Tampilan Form Utama (mainform).

Tampilan Form Data Pengirim


Form ini digunakan untuk melihat data dan menginput data pengirim serta
untuk menanipulasi dan menghapus data pengirim, pada form ini berisi beberapa
data sebagai berikut :
1. Kode Pengirim, berisi kode dari pengirim.
2. Nama Pengirim, menjelaskan nama pengirim dengan jelas.
3. Alamat, untuk mengetahui data alamat pengirim dengan benar.
4. Telpon, untuk alat komunikasi dengan pengirim.
Form ini juga menyediakan tabel untuk kita dapat melihat dan merubah
input data juga hasil data yang sudah masuk. Form ini juga menyediakan tombol
simpan, buat baru dan hapus untuk mengkoreksi atau menghilangkan data yang
sudah ada.

Gambar 13. Tampilan form data pengirim

1. Tampilan Form Tambah Data Pengirim

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


11 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
Selain dengan menggunakan form transaksi untuk menambah data
pengirim form ini juga dapat digunakan untuk menambahkan data pengirim
diantaranya :

Gambar 14. Tampilan form tambah data pengirim

Tampilan Form Data Penerima


Form ini digunakan untuk melihat data dan menginput data penerima serta
untuk menanipulasi dan menghapus data penerima, pada form ini berisi beberapa
data sebagai berikut :
1. Kode Penerima, berisi kode dari penerima.
2. Nama Penerima, menjelaskan nama penerima dengan jelas.
3. Alamat, untuk mengetahui data alamat penerima dengan benar.
4. Telpon, untuk alat komunikasi dengan penerima.
Form ini juga menyediakan tabel untuk kita dapat melihat dan merubah
input data juga hasil data yang sudah masuk. Form ini juga menyediakan tombol
simpan, buat baru dan hapus untuk mengkoreksi atau menghilangkan data yang
sudah ada.

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


12 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
Gambar 15. Tampilan form data penerima

Tampilan Form Tambah Data Penerima


Selain dengan menggunakan form transaksi untuk menambah data
pengirim form ini juga dapat digunakan untuk menambahkan data penerima
diantaranya :

Gambar 16. Tampilan form tambah data penerima

Tampilan Form Data Karyawan


Form ini digunakan untuk melihat data dan menginput data karyawan
serta untuk menanipulasi dan menghapus data karyawan, pada form ini berisi
beberapa data sebagai berikut :
1. Kode Karyawan, berisi kode dari karyawan.
2. Nama Karyawan, menjelaskan nama karyawan dengan jelas.
3. Alamat, untuk mengetahui data alamat karyawan dengan benar.
4. Telpon, untuk alat komunikasi dengan karyawan.
Form ini juga menyediakan tabel untuk kita dapat melihat dan merubah

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


13 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
input data juga hasil data yang sudah masuk. Form ini juga menyediakan tombol
simpan, buat baru dan hapus untuk mengkoreksi atau menghilangkan data yang
sudah ada.

Gambar 17. Tampilan form data karyawan

Tampilan Form Tambah Data Karyawan


Selain dengan menggunakan form transaksi untuk menambah data
pengirim form ini juga dapat digunakan untuk menambahkan data karyawan
diantaranya :

Gambar 18. Tampilan form tambah data karyawan

Tampilan Form Data Transaksi Pengiriman


Form ini juga menyediakan tabel untuk kita dapat melihat dan merubah
input data juga hasil data yang sudah masuk dari sebuah proses transaksi
pengiriman. Form ini juga menyediakan tombol simpan, buat baru dan hapus

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


14 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
untuk mengkoreksi atau menghilangkan data yang sudah ada

Gambar 19. Tampilan form data transaksi

2. Tampilan Form Tambah Transaksi Pengiriman


Setelah kita menampilkan form utama proses transaksi pengiriman dan
untuk menambahkan data transaksi yang baru dengan mengklik tombol tambah
(add), maka form yang selanjutnya ditampilkan adalah form berikut ini :

Gambar 20. Tampilan form tambah transaksi


Tampilan Form Konfirmasi Transksi Pengiriman
Form ini adalah digunakan untuk memproses konfirmasi atas transaksi-
trasaksi yang dikirim

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


15 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
Gambar 21. Tampilan form konfirmasi pengiriman

Tampilan Form Proses Penagihan


Pada form poses penagihan ini digunakan oleh operator untuk membuat
atau memproses tagihan kepengirim atas transaksi-transaksi yang telah dilakukan
dan dianggap benar, operator dapat melakukan proses penagihan berdasarkan
tanggal dan kode pengirim :

Gambar 22. Tampilan form proses penagihan


Tampilan Form Proses Penagihan untuk Melihat Detail Tagihan
Setelah melakukan proses penagihan dan kita ingin melihat detail dari
nomor tagihan tersebut, maka kita dapat mengklik tabpane yang berada disebelah
kanannya. Form ini berisi data-data tagihan.

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


16 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
Gambar 23. Tampilan form detail tagihan
Pada form proses penagihan
Tampilan Form Parameter untuk Kota Pengiriman
Karena pada pada proses pengiriman barang atau paket itu oleh beberapa
kriteria, akan tetapi hal yang paling menentukan banyak atau sedikitnya biaya
yang dibutuhkan yaitu kota tujuan atau jarak jauh dekatnya tujuan dari penerima
barang tersebut. Oleh karena itu dibutuhkan sebuah ukuran untuk menentukan
biaya yang dibuhkan, dan untuk keperluan tersebut maka dapat di lakukan pada
form berikut ini :

Gambar 24. Tampilan form parameter kota

Tampilan Form Parameter untuk Sifat Pengiriman


Pada form ini berguna untuk memberikan informasi sifat dari pengiriman
dan dapat dijadikan acuan untuk menghitung biaya yang dibutuhkan, sehingga
kita dapat membrikan pilhan kepada pelanggan (pengirim) untuk apat memilih
sifat pengiriman yang dipilih sesuai dengan kebutuhan.

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


17 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
Gambar 25. Tampilan form parameter sifat

Tampilan Form Parameter untuk Jenis Pengiriman


Pada form ini berguna untuk memberikan informasi jenis dari pengiriman
dan dapat dijadikan sebagai sebuah data tambahan didalam proses transaksi
pengiriman.

Gambar 26. Tampilan form parameter jenis

Tampilan Form Laporan Data Penerima


Form laporan data penerima ini untuk mncetak data yang berfungsi untuk
laporan dari operator ke manager. Operator hanya mengimput kode penerima
lewat menu drop down yang telah disediakan. Dan bila data yang dipilih telah
sesuai maka data tersebut akan ditampilkan di tabel tersebut.

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


18 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
Gambar 27. Tampilan form laporan data penerima
Tampilan Form Laporan Data Pengirim
Form laporan data pengirim ini untuk mncetak data yang berfungsi untuk
laporan dari operator ke manager. Operator hanya mengimput kode pengirim
lewat menu drop down yang telah disediakan. Dan bila data yang dipilih telah
sesuai maka data tersebut akan ditampilkan di tabel tersebut.

Gambar 28. Tampilan form laporan data pengirim

Tampilan Form Laporan Data Transaksi


Form laporan data transaksi ini untuk mncetak data yang berfungsi untuk
laporan dari operator ke manager. Operator hanya mengimput kode pengirim dan
tanggal pengiriman lewat menu drop down yang telah disediakan. Dan bila data
yang dipilih telah sesuai maka data tersebut akan ditampilkan di tabel tersebut.

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


19 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
Gambar 29. Tampilan form laporan data transaksi

Tampilan Form Laporan Data Tagihan


Form laporan data tagihan ini untuk mncetak data yang berfungsi untuk
laporan dari operator ke manager. Operator hanya mengimput nomor tagihan
lewat menu drop down yang telah disediakan. Dan bila data yang dipilih telah
sesuai maka data-data transaksi yang telah berlangsung selama satu periode
tersebut akan ditampilkan di tabel tersebut.

Gambar 30. Tampilan form laporan data tagihan


Tampilan Form Data Rekening
Apabila yang login adalah seorang admin maka ia dapat membuka form
ini. Form ini digunakan untuk mengisi data rekening dari perusahaan yang
bersangkutan.

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


20 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
Gambar 31. Tampilan form laporan data rekening

Tampilan Form Tambah Data User


Apabila yang login adalah seorang admin maka ia dapat membuka form
ini. Form ini digunakan untuk menambah, menghapus serta mengedit data user
yang berhak untuk mngoperasikan aplikasi tersebut.

Gambar 32. Tampilan form tambah user


Tampilan Form Bantuan (Help)
Pada form bantuan ini, untuk dapat mejadi fasilitas tambahan bagi seorang
operator baru yang ingin mengetahui cara penggunaan aplikasi yang dibuat.
1. About
Merupakan menu bantuan yang memberikan informasi tentang penjelasan
pemanfaatan aplikasi tersebut.

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


21 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
Gambar 33. Tampilan Form Bantuan (Help) untuk About
2. Content
Merupakan menu bantuan yang memberikan informasi tentang penjelasan
beberapa hal.
1. Tata cara konfigurasi dan install
2. Tentang Aplikasi Delivery Sistem version 1.1
3. Tentang pembuat aplikasi (Programer).
4. Sedikit penjelasan tentang bahasa pemrograman Java

Gambar 34. Tampilan form bantuan (help) untuk content

2. Perancangan layar Output


1. Laporan Data Transaksi

Gambar 3.62. Rancangan output data transaksi

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


22 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
2. Hasil Cetak Data Pengirim Per Kode Pengirim

Gambar 35. Rancangan output data pengirim


Per kode pengirim
Hasil Cetak Data Pengirim Per Kode Penerima

Gambar 36. Rancangan output data penerima


Per kode penerima

Hasil Cetak Data Karyawan

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


23 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
Gambar 37. Rancangan output data karyawan
Per kode karyawan

Laporan Data Penerima

Gambar 38. Rancangan output data penerima

Laporan Data Pengirim

Gambar 39. Rancangan output data pengirim

Laporan Data Tagihan

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


24 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
Gambar 40. Rancangan output data tagihan

Implementasi Sistem
Tahap perancangan diikuti oleh tahap implementasi. Menterjemahkan perancangan ke
kode program adalah proses yang relative sederhana dan bersifat mekanis sebab
perancangan yang baik sudah mengambarkan dengan baik apa yang harus dilakukan
dengan bahasa-bahasa pemrograman. Asalkan kita telah melakukan pemodelan
dengan baik (misalnya dengan menggunakan UML yang penulis telah gunakan ) dan
mempergunakan banyak perangakat-perangkat lunak berjenis CASE (Computer
Aided Software Engineering) yang baik, misalnya Rational Rose dan Visual Paradigm
yang penulis gunakan yang akan dengan mudah menterjemahkan model-model kita
tadi kedalam sintak beberapa bahasa pemrograman.

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


25 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id
Daftar Pustaka

Alan Denis, Barbara Haley Wixon, David Tagerden, System Analys and Design : an Object
– Oriented Approach with UML 2.0, John Willey and Sons, 2005

Henry C. Lucas Jr., The Analysis, Design and Implementation of Information Systems 4th,
McGraw Hill, 1992

Satzinger, Jackson, Burd, Object-Oriented Analysis and Design with the Unified Process,
Course Technology, 2005

Simon Bennet, Steve McRobb and Ray Farmer, Object-Oriented System Analysis and
Design Using UML, McGraw Hill, 2006

Wendy and Michael Boggs, UML with Rational Rose 2002, Sibex Inc., 2002

2013 Proyek Pengembangan Sistem Informasi Modul 14


26 Fajar Masya
Pusat Bahan Ajar dan eLearning
http://www.mercubuana.ac.id

Anda mungkin juga menyukai