Anda di halaman 1dari 23

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN Jatimulyo 1


Tema : 1 (Diriku)
Sub Tema : 4 (Aku Istimewa)
Kelas/Semester : 1/ 1
Materi Pokok : Lambang bunyi vokal dan konsanan, Menjaga
sikap tubuh duduk dalam permainan sederhana,
dan bahan alam dalam berkarya
Pembelajaran ke : 4
Alokasi Waktu : 3 x 35 menit

A. KOMPETENSI INTI
1. Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa
ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda
yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis, dalam
karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan
yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

MUATAN KOMPETENSI DASAR INDIKATOR


Menentukan lambang bunyi vokal
Menguraikan lambang bunyi 3.3.1 dan konsonan dalam kata bahasa
vokal dan konsonan dalam kata Indonesia
3.3
bahasa Indonesia atau bahasa Menjelaskan lambang bunyi vokal
Bahasa daerah atau bahasa daerah. 3.3.2 dan konsonan dalam kata bahasa
Indonesia Indonesia
Menyebutkan bunyi vokal dan
Melafalkan bunyi vokal dan 4.1.1
konsanan dalam kata bahasa Indonesia
4.3 konsonan dalam kata bahasa
Memberikan contoh bunyi vokal dan
Indonesia atau bahasa daerah. 4.1.2
konsonan dalam kata Bahasa Indonesia
Memahami menjaga sikap
tubuh (duduk, membaca, berdiri,
jalan), dan bergerak secara Menjelaskan menjaga sikap tubuh
3.4 lentur serta seimbang dalam 3.4.1 duduk melalui permainan
rangka pembentukan tubuh sederhana
melalui permainan sederhana
dan atau tradisional.
PJOK Mempraktikkan sikap tubuh
(duduk, membaca, berdiri,
jalan), dan bergerak secara
lentur serta seimbang Memperagakan sikap tubuh duduk
4.4 4.4.1
dalam rangka pembentukan melalui permainan sederhana
tubuh melalui permainan
sederhana dan atau
tradisional.
Memahami bahan alam dalam
3.4.1 berkarya
Mengenal bahan alam
3.4
dalam berkarya. Menjelaskan bahan alam dalam
SBdP 3.4.2 berkarya
Membuat karya dari bahan Mempresentasikan karya dari bahan
4.3 4.3.1 alam.
alam.
C. TUJUAN PEMBELAJARAN

NILAI
No TUJUAN
PPK
Melalui pemahaman dari Guru siswa mampu Menentukan lambang bunyi vokal
1 Mandiri
dan konsonan dalam kata Bahasa Indonesia dengan benar
Melalui tanya jawab dari Guru siswa mampu menjelaskan lambang bunyi vokal dan
2 Mandiri
konsonan dalam kata Bahasa Indonesia dengan benar
Gotong-
Melalui presentasi siswa mampu menyebutkan lambang bunyi vokal dan konsonan dalam
3 royong,
Kata Bahasa Indonesia dengan tepat
Mandiri
Melalui penugasan siswa mampu menyebutkan lambang bunyi vokal dan konsonan dalam
4 Mandiri
Kata Bahasa Indonesia dengan baik
Melalui ceramah siswa mampu menjaga sikap tubuh duduk melalui permainan Gotong-
sederhana dengan bik royong,
5.
Integritas,
mandiri
Gotong-
Melalui tanya jawab siswa mampu menjaga sikap tubuh duduk melalui royong,
7
permainan sederhana denagn benar Integritas,
Mandiri
Melalui ceramah siswa mampu memahami bahan alam dalam berkarya Gotong
8 dengan tepat royong,
Mandiri
Gotong
Melalui penugasan siswa mampu menjelaskan bahan alam dalam berkarya
9 royong,
dengan tepat
mandiri
Gotong
Melalui penugasan siswa mampu mempresentasikan bahan alam dalam berkarya
10 royong,
dengan benar
mandiri

D. MATERI PEMBELAJARAN
1. Lambang bunyi vokal dan konsonan
2. Menjaga sikap tubuh duduk dalam permainan sederhana
3. Bahan alam dalam berkarya

E. PENDEKATAN DAN METODE PEMBELAJARAN


PENDEKATAN: : Saintific
METODE 1 Penugasan
2 Tanya jawab
3 Ceramah
4 Pengamatan
5 Demonstrasi
6. Presentasi

E. MEDIA PEMBELAJARAN
1. Gambar sikap tubuh duduk
2. Video A,B,C,D
3. Kolase

E. SUMBER BELAJAR
1. Buku Pedoman Guru Tema 1 Kelas 1 dan Buku Siswa Tema 1 Kelas 1 (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2013).
2. https://www.youtube.com/watch?v=2nmxoFgeZP4
D. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
KE 5M PPK 4C LITERASI WAKTU
GIA DESKRIPSI KEGIATAN
TA
N
KEG 1. Guru mengucapkan salam Mengkomu Religius Communicati Berbicara 2 menit
IAT dilanjutkan berdoa nikasikan on
AN 2. Menyanyikan Lagu Indonesia Raya Mengkomu Nasionalis Communicati Berbicara 2 menit
PEN nikasikan on
DAH 3. Guru mengecek kehadiran siswa Menanya Integritas Communicati Berbicara 2 menit
ULU on
AN 4. Kegiatan Literasi : membaca non Mengamati Mandiri Critical Menulis 15 menit
pelajaran thinking
5. Guru menyiapkan peserta didik Mengamati Mandiri Communicati Berbicara 2 ment
secara psikis dan fisik untuk on
mengikuti pembelajaran

6. Apersepsi Menanya Mandiri Critical Berbicara 5 menit


- Siswa menjawab thinking
pertanyaan yang
diajukan oleh guru
secara tertib untuk
perkenalan terlebih
dahulu.
- Anak anak
bagaimana sikap
duduk yang baik dan
benar ?
- Anak anak diajak
tepuk huruf vokal

7. Siswa diberikan motivasi belajar Menanya Nasionalis Communicati Berbicara 3 menit


peserta didik secara kontekstual on
sesuai manfaat dan aplikasi materi
ajar dalam kehidupan sehari-hari,
dengan memberi contoh lambang
bunyi vokal dan konsonan ,
Menjaga sikap tubuh duduk
dalam permainan sederhana,
dan bahan alam dalam
berkarya.
8. Guru mengajukan pertanyaan Menanya Mandiri Critical Berbicara 2 menit
dengan mengaitkan kompetensi thinking
yang sudah dipelajari dan
dikembangkan sebelumnya tentang
lambang bunyi vokal dan konsonan
dalam berinteraksi, Menjaga
sikap tubuh duduk dalam
permainan sederhana, dan
bahan alam dalam berkarya.
9. Guru menjelaskan tujuan menalar Integritas Communicati Berbicara 2 mneit
pembelajaran atau kompetensi on
dasar yang akan dicapai, yaitu
lambang bunyi vokal dan konsonan
dalam berinteraksi, Menjaga
sikap tubuh duduk dalam
permainan sederhana, dan
bahan alam dalam berkarya.
1 Guru menyampaikan cakupan Mengkomu integritas Communicati Berbicara 2 menit
0. materi nikasikan on
dan penjelasan uraian kegiatan
yang akan dilakukan dalam
pembelajaran (sesuai silabus)
KE 1. a. Tahap Persiapan : Mengamati Integritas Colaborasi Berbicara 40 menit
GIA
1. Terlebih dahulu
TA
N setiap siswa duduk
INT
rapi didalam kelas
I Mengkomu Gotong Communicati Berbicara
2. Kemudian siswa nikasikan royong on
diberikan motifasi
agar dalam pelajaran
berlangsung tidak
ada kegaduhan
dalam kelas.
b. Tahap eksplorasi
(GI)
Mengamati Mandiri Critical Mengamati
1. Siswa tinking
mengamati video
tentang huruf
konsonan dan
vokal sikap
duduk yang
benar dan salah
Menanya Mandiri Communicati Berbicara
2. Kemudian guru
on
bertanya kepada
siswa tentang
apa saja huruf
konsonan dan
vokal
selanjutnya guru
bertanya tentang
menjaga sikap
duduk ,serta guru
memaparkan
tentang cara
menempel
3. Siswa menjawab Mencoba Mandiri Critical Berbicara
thinking
pertanyaan dari
guru tentang
bahan alam dan
bahan buatan
Menanya Mandiri Critical Berbicara
4. Lalu guru
thinking
bertanya kepada
siswa tentang
Siapa yang bisa
menempel /
melakukan
kegiatan kolase
5. Kemudian siswa
Mencoba Mandiri Critical Berbicara
menjawab thinking
pertanyaan dari
guru dan
mengkomunikasi
kan bersama
kelompoknya.
6. Lalu guru Menalar Mandiri Creativity Berbicara
meminta
siswa untuk
maju ke depan
kelas untuk
menempel
bersama
Mencoba Integritas Communicati Menyimpul
kelompoknya
on kan
7. salah satu atau informasi
beberapa siswa
maju kedepan
kelas untuk
mempresentasika
m hasil karyanya

c. Tahap Elaborasi Mengkomu Gotong Colaboration Berbicara


nikasikan royong
1. Siswa dibagi oleh
Guru kelas menjadi
beberapa kelompok
secara acak, masing-
masing
beranggotakan 4-5
orang
2. Guru menjelaskan Mengkomu Integritas Communicati Menyimak
nikasikan on
maksud
pembelajaran dan
memberi tugas untuk
mengidentifikasi
video tersebut dan
menempel
Mencoba Mandiri Creativity Berbicara
3. Guru memanggil
masing-masing
ketua untuk
mengambil kertas
tempel dan bahan
ke depan.
4. Masing – masing
kelompok Mengkomu Gotong Critical Berbicara
nikasikan royong thinking
mendapatkan
gambar yang
berbeda-beda sesuai
yang di tentukan
oleh guru
5. Setelah selesai Mengkomu Gotong Creativity Menyimpul
nikasikan royong kan
bekerjasama dalam
informasi
menenmpel, masing-
masing perwakilan
kelompok
menyampaikan hasil
dari karya
kelompoknya
6. Saat perwakilan
Mencoba Mandiri Critical Menyimpul
kelompok
thinking kan
menyampaikan informasi
hasil karyanya,
kelompok lain bisa
memberikan
tanggapan tentang
hasil karyanya
kelompok yang
presentasi.
7. Guru memberikan
Menalar Integritas communicati Berbicara
klasifikasi penilaian
on
secara singkat

KE 1. Guru bersama peserta didik Menanya Integritas Communicati Berbicara


GIA melakukan refleksi terhadap proses on 2 menit
TA kegiatan yang sudah dilaksanakan
N 2. Guru bersama peserta didik Menanya Integritas Communicati Berbicara 15 menit
PEN memberikan umpan balik terhadap on
UT proses dan hasil pembelajaran
UP
3. Guru bersama peserta didik Mengkomu Mandiri Communicati Berbicara 10 menit
melakukan kegiatan tindak lanjut nikasikan on
dalam bentuk pemberian tugas
individual maupun kelompok
4. Guru menyampaikan rencana Mengkomu Integrtitas Communicati Berbicara 2 menit
pembelajaran pada pertemuan nikasikan on
berikutnya
5. Guru memberikan Mengkomu Integritas Communicati Berbicara 2 menit
penguatan bersama peserta nikasikan on
didik dengan menyanyikan
Lagu dan berdoa
6. Doa Penutup dan Salam Mengkomu Religius communicati Berbicara 2 menit
nikasikan on

E. PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


1. Teknik Penilaian : A. Penilaian Pengetahuan : tes tertulis
B. Penelitian Sikap sikap tes tulis lisan dan penilaian selama
proses pembelajaran (percaya diri, tertib, santun)

2. Alat Penilaian : Penilaian sikap : Lembar observasi


Penilaian pengetahuan : lembar evaluasi (uraian)
Penilaian keterampilan : rubrik penilaian

Malang, 2 September 2019

Mengetauhi, Mahasiswa Magang,


Guru Kelas 1

EVA LIA MITANIA DEWI, S.Pd IMELDA KRISWAHYUNI


NIP. 19840828 200604 2 018 NIM : 201610430311059

Mengetahui,
Kepala SDN Jatimulyo 1 Malang

NUR FAIDAH, S.Pd., M.Si


NIP. 19750401 199912 2 003
Lampiran:
1. Rangkuman materi
2. Lembar Kerja
3. Rubrik Penilaian
4. Lembar Evaluasi
Lampiran 1

Rangkuman Materi

Bahasa Indonesia

Vino dan Teman temannya

Mereka bercanda ria ketika di perjalanan

Sambil bernyanyi nyanyi berpegangan tangan

Yuni berjalan di depan sendiri

Yang lain mengikuti dibelakangnya

Sedangkan putri, aisyah, dan Dahlan tertinggal dibelakang

Karena, ia bangun kesiangan. . .

Meskipun yuni sudah sampai lebih depan ia tetap menunggu teman- temannya

Supaya sampai sekolah datang bersama sama . .

Pengertian Huruf

Huruf atau aksara adalah unsur abjad yang melambangkan bunyi. Abjad yang digunakan dalam
bahasa Indonesiab terdiri dari 26 huruf. Berikut ini daftar lengkap huruf dalam bahasa
Indonesia:

Huruf kecil : a b c d e f g h i j k l m n o p q r s t u v w x y z

Huruf Vokal

Vokal ialah bunyi ujaran yang terjadi karena adanya aliran udara yang keluar dari paru-paru
secara lancar dan tak ada hambatan. Vokal disebut juga huruf hidup atau huruf bunyi.Huruf
yang termasuk huruf vokal adalah huruf: a i u e dan o.

Contoh pemakaian huruf vokal dalam kata:


- Di awal kata: aku, engkau, imam, obat, umum
- Ditengah kata: papa, pena, minum, kotak, huruf
- Di akhir kata: mama, sate, alami, video, layu

Huruf Konsonan

Konsonan ialah bunyi ujaran yang terjadi karena ada udara yang keluar dari paru-paru
mendapat hambatan. konsonan disebut juga huruf mati. Huruf-huruf yang termasuk konsonan
adalah huruf: b, c, d, f, g, h, j, k, l, m, n, p, q, r, s, t, v, w, x, y, z.

Contoh pemakaian huruf konsonan di dalam kata:


- Di awal kata: baca, cadar, dagu, forman, gema, halus, jambu, kuda, lemari, main, neraca, pagi,
Quran, rumah, rumah, sapi, timun, varia, warga
 - Di tengah kata: kabar, kacang, dada, kafir, siaga, faham, haji, angka, ilmu, kami, anak, api,
furqan, seribu, asal, mati, lava, jiwa.
- Di akhir kata: beradab, abad, maaf, barang, rumah, mi'raj, sajak, amal, padam, tampan,
balap, akar, habis, adat.

Menyebutkan Kata

Lani suka mendengarkan cerita. Kelebihan Lani mengenal banyak kata. Tirukan kata yang
disebutkan Lani..

gigi
rambut

kaki

tangann
PjOk

Sikap duduk yang benar yaitu :

Duduk tegak dengan punggung lurus dan bahu ke belakang. Duduklah sampai bagian belakang
tubuh menyentuh kursi. ...
Posisi lutut sejajar pinggul. Posisi lutut juga berpengaruh lo. ...
Jangan menyilangkan kaki. Selain itu, jangan menyilangkan kakimu. ...
Jangan memelintir punggung. ...
Letakan meja dekat dengan kursi.

Menggambar sungguh menyenangkan

Membaca dan menulis juga menyenangkan

Keduanya sama sama menyenangkan

Rizal , Noval dan Fajar senang menggambar nenulis dan membaca

Mereka melakukanya dengan posisi duduk yang benar

Dino dan ikhsan membaca buku di Perpus

Ia sedang duduk dengan posisi duduk yang salah


SBdP

Ainun suka berkreasi , akan tetapi ia tidak bisa melakukannya sesuai keinginanya

Daffa pandai dalam menggambar

Lalu , ainun meminta tolong daffa untuk membuatkan gambar kupu – kupu

mereka berdua berimajinasi untuk membuat sketsa terlebih dahulu

Dan menempelkan bahan alam seperti kajang ijo

Daffa mempunyai keinginan membuat karya dari kacang ijo tersebut ,

Yang mana proses pembuatanya ditempelkan dengan lem kayu dan di kertas buvalo

Sesuai dengan gambar keinginannya. .


Lampiran 2

Penilaian proses

Kegiatan menyebutkan huruf vokal dan konsonan

Jumlah
Kriteria
skor
Ketepatan dalam
No Nama Ketepatan waktu
menyebutkan huruf
penyelesaian tugas
vokal dan konsonan
3 2 1 3 2 1
1.

2.

3.

4.
5.
Kriteria Penilaian

Ketepatan dalam menyebutkan huruv vokal dan konsonan

3 = kegiatan menyebutkan dengan tepat

2 = kegiatan menyebutkan kurang tepat

1 = sebagian tidak menyebutkan

Ketepatan waktu penyelesaian tugas

3 = Selesai sebelum waktu yang ditentukan

2 = Selesai tepat waktu

1 = Terlambat

Kegiatan menempelkan kolase dengan tepat

Jumlah
Kriteria
skor
Ketepatan
No Nama menempelkan dan Ketepatan waktu
kerapian membuat penyelesaian tugas
kolase
3 2 1 3 2 1
1.

2.

3.

4.
5.
Kriteria Penilaian

Ketepatan

3 = gambar kolase terisi dengan bagus dan rapi

2 = gambar kolase kurang terisi dengan tepat

1 = gambar kolase tidak dikerjakan sama sekali

Ketepatan waktu penyelesaian tugas

3 = Selesai sebelum waktu yang ditentukan

2 = Selesai tepat waktu

1 = Terlambat

Penilaian keterampilan

4 3 2 1
Kriteria Baik sekali Baik Cukup Perlu
Pendampingan

1. Kemampuan Siswa mampu Siswa Siswa hanya Siswa belum


Menempelkan dan Menempelkan mampu mampu mampu
mempresentasikan bahan alam dan menempelkan mempresentasikan menempelkan dan
bahan alam dalam mempresentasikan bahan alam bahan alam mempresentasikan
berkarya di depan kelas

2. Kemampuan Siswa mampu Siswa Siswa mampu Siswa belum


menjalankan melakukan mampu melakukan mampu
peraturan pada permainan melakukan permainan melakukan
permainan. sesuai dengan permainan sesuai aturan, permainan sesuai
instruksi tanpa sesuai aturan tetapi dengan dengan aturan.
pengarahan tetapi dengan lebih dari 1 kali
ulang. 1 kali arahan arahan ulang.
ulang.

3.kemampuan Siswa mampu Siswa kurang Siswa kurang rapi Siwa tidak
dalam kerapian menempelkan rapi dan tepat dalam mengerjakan
menempelkan dengan rapi dan dalam menempelkan sama sekali
bahan alam dalam tepat menempelkan bahan alam dalam
berkaya berkarya
RUBRIK PENILAIAN AKHIR
Kriteria Penilaian
Lembar Lembar Jumlah Nilai
No. Nama siswa
Penilaian Penilaian Nilai Akhir
Proses Hasil
1. AFIF GHAFAR LATHIF
2. AISYAH AFRILIA. R.Y
3. ATHAR FITZIRE. A
4. DORA OKTAVIA NUR A
5. FATIMAH AZ – ZAHRA
6. FAUZIYAH MUTIARA A
7. GITA AULIA AZZAHRA
8. JINGGA SEKAR DAHAYU
9. KEYSHA CALISTA. B
10. MOCHAMAD BIMA. S. W. A
11. MUHAMMAD AKMAL. S
12. MUHAMMAD AYMAN. B
MUHAMMAD FACHRI. S. A.
13.
S
14. MUHAMMAD HAFIZ. P
15. MUHAMMAD REYHAN
16. MUHAMMAD SALMAN. A
17. NADA FAJRIA
18. NAKIA AVRIZZA. C. B
19. NATASHA PRICYILIA. F
20. RAKAL. M. ATHAR. Z
RASKAL SATRIA YUDHA.
21.
A.S
22. RIFDAH ATHIFA . P
23. RIZQITA CHIKA. H
24. RR. ANINDYA. JANNEITA. P
25. SHERENE AQUILA. N. R
26. SITI ZAHRA’UL. M
27. SRI KUSUMA NATALIA
28. XINO RAJA RAHMAN

Jumlah Nilai = Nilai Lembar Penilaian Proses +Nilai Lembar Penilaian Hasil
Nilai Akhir = Jumlah Nilai
Lampiran 3 Kegiatan 1

LEMBAR KEGIATAN

PESERTA DIDIK Nama : ....................( )

....................( )

Kelas : 1

AYO MENGAMATI

Amatilah tayangan video mengenai “LAMBANG BUNYI VOKAL DAN


KONSONAN ! Kemudian analisis tayangan video tersebut lalu tuliskan dalam
kolom dibawah ini !
Mari
Menulis
Setelah kamu mengamati lambang bunyi vokal dan
konsonan, sekarang tulislah pada kolom yang sudah di
sediakan di bawah ini !
no vokal konsonan
1 A B
2
3
4
5
6
7
8
9
1
0
1 Kerjakan dengan
sungguh sungguh
1
1
2
1
3
Kegiatan 2

Ayo berlatih

A. Lihat Gambar di bawah ini , lalu berilah tanda (√ ) mana yang


termasuk menjaga sikap tubuh duduk saat membaca yang
benar !

Kegiatan 3
Ayo Berkreasi
Nama Kelompok
: ..................
..( )

....................( )

Petunjuk
1. Berdo’alah sebelum mengerjakan!
2. Tulis nama dan nomor kalian!
3. Bila mengalami kesulitan atau kurang jelas,
tanyakan pada guru!

Lampiran 4
LEMBAR EVALUASI SISWA

Satuan Pendidikan
: SD Negeri 1 Jatimulyo Malang

Kelas/Semester :

Nama : .................................................

No Absen : .................................................

Jawablah Pertanyaan di bawah ini dan berilah tanda (x) pada jawaban yang benar !

1. Siapa yang berjalan duluan saat berangkat sekolah. . .


a. Vino
b. Putri
c. Yuni
d. Aisyah
2. Siapa yang datang terlambat. . .
a. Dahlan
b. Vino
c. Yuni
d. Semuanya
3. Bagaimana cara duduk yang benar..
a. Duduk tegak dengan punggung lurus dan bahu ke belakang
b. Duduk membungkuk
c. Duduk menyamping
d. Duduk tidak tegak
4. Contoh pemakaian huruf konsonan...
a. Aku
b. Papa
c. yuyu
d. Baca
5. Contoh pemakaian huruf vokal di awal ....
a. Aku
b. Papa
c. Sate
d. Video
6. Yang termasuk huruf vokal dengan benar adalah..
a. A,i,u,e,o
b. A.b.u.d,e
c. I,u,e,c,f
d. I,u,e,h,j
7. Yang termasuk huruf konsonan adalah....
a. b, c, d, f, g
b. a,b,c,d,o
c. a,b,c,e,i
d. a,u,b,c,g
8. Contoh pemakaian huruf konsonan di awal adalah......
a. Baca
b. Abad
c. Akar
d. Ilmu
9. Berikut contoh gambar posisi duduk yang benar..

a. b.

c. d.

10. Dari bahan apa daffa membuat kreasi....


a. Cengkih
b. Biji bijian
c. Kertas
d. Kacang ijo
Kunci Jawaban

1. C
2. A
3. A
4. A
5. A
6. A
7. A
8. A
9. D
10. D

Anda mungkin juga menyukai