Anda di halaman 1dari 1

Tuan Abu Bakar mendirikan Foto Studio "Warna" pada tanggal 1 Januari 2015.

Berikut ini adalah neraca saldo per


31 Desember 2015:

Foto Studio "Warna"


Neraca Saldo
Per 31 Desember 2015
Akun Debit Kredit
Kas Rp 52.350,-
Piutang Usaha 18.200,-
Piutang Bunga 0,-
Perlengkapan Fotografi 96.150,-
Perlengkapan Kantor 41.300,-
Asuransi Bayar Dimuka 10.000,-
Iklan Bayar Dimuka 4.000,-
Bangunan 1.000.000,-
Peralatan Fotografi 480.000,-
Akumulasi Penyusutan Peralatan Fotografi 0,-
Peralatan Kantor 115.000,-
Akumulasi Penyusutan Peralatan Kantor 0,-
Utang Usaha Rp 12.700,-
Utang Gaji 0,-
Sewa Diterima Dimuka 36.000,-
Modal, Abu Bakar 1.353.000,-
Pendapatan Jasa Fotografi 457.000,-
Pendapatan Bunga 300,-
Pendapatan Sewa 0,-
Beban Listrik, Air dan Telpon 20.000,-
Beban Gaji 22.000,-
Beban Asuransi 0,-
Beban Iklan 0,-
Beban Perlengkapan Fotografi 0,-
Beban Perlengkapan Kantor 0,-
Beban Penyusutan Peralatan Fotografi 0,-
Beban Penyusutan Peralatan Kantor 0,-
Jumlah Rp 1.859.000,- Rp 1.859.000,-

Data penyesuaian akhir tahun adalah sebagai berikut:


1) Asuransi Bayar Dimuka sebesar Rp 10.000,- merupakan premi asuransi kebakaran yang dibayar
pada tanggal 1 Juli 2014 untuk masa pertanggungan satu tahun
2) Iklan Bayar Dimuka sebesar Rp 4.000,- adalah pembayaran untuk iklan Foto Studio “Warna” di
sebuah surat kabar lokal untuk 10 kali penerbitan. Sampai akhir tahun, baru 7 iklan yang terbit.
3) Dalam bagian Sewa Diterima Dimuka sebesar Rp 36.000,-,yang sudah menjadi Pendapatan
Sewaadalah sebesar Rp 6.000,-
4) Perlengkapan fotografi dan perlengkapan kantor yang tersisapada akhir tahun 2014 masing-
masingnya Rp 67.000,- dan Rp 38.500,-
5) Gaji bulan Desember 2014 yang masih harus dibayar sebesar Rp 2.000,-
6) Pendapatan bunga yang masih harus diterima adalah Rp 150,-
7) Beban penyusutan Peralatan Fotografi dan Peralatan Kantor adalah Rp 96.000,- dan Rp 23.000,-

Diminta : Berdasarkan data penyesuaian di atas, buatlah jurnal penyesuaian pada akhir tahun untuk
Foto studio “Warna”!

Anda mungkin juga menyukai