Anda di halaman 1dari 4

PEMBAHASAN ARRAY

1. Definisi Array
Array adalah suatu variabel yang terdiri dari sekumpulan data dimana
data-data tersebut mempunyai tipe data yang sama. Setiap data disimpan dalam
alamat memori yang berbeda-beda dengan elemen array. Setiap elemen
mempunyai nilai indeks sesuai dengan urutanya, Melalui indeks inilah kita dapat
mengakses data-data tersebut. Array terbagi menjadi 2, yaitu Array 1 dimensi
dan Array 2 dimensi.
a. Array 1 Dimensi
Array satu dimensi adalah kumpulan elemen yang tersusun dalam suatu
baris.
b. Array 2 Dimensi
array satu dimensi hanya terdiri dari sebuah baris dengan beberapa
kolom elemen maka pada array dua dimensi terdiri dari beberapa baris dan
beberapa kolom elemen yang bertype sama.
2. Bentuk Umum Array
Array dideklarasikan dengan tanda [ ] (bracket), baik dalam bahasa C+
+ dan Java. Bentuk umum dari tipe data array adalah :
tipe_data nama_array[jumlah_elemen]
a. Array 1 Dimensi
Setiap elemen array dapat diakses melalui index
Index array secara default dimulai dari 0
Deklarasi array :
Tipe_array nama_array[ukuran]
b. Array 2 Dimensi
Array dua dimensi merupakan array yang terdiri dari m buah baris dan n
buah buah kolom, bentuknya dapat berupa matriks atau tabel.
Deklarasi array :
Tipe_array nama_array [baris][kolom]
3. Contoh Program
a. Array 1 Dimensi
1. Contoh menggunakan int

2. Contoh menggunakan String


b. Contoh Array 2 Dimensi
1. Contoh Program tanpa perulangan

2. Contoh Program Array menggunakan perulangan


4. Contoh Teoritis
a. Array 1 Dimensi
#include <iostream>
using namespace std;
int main(){
// Deklarasi sekaligus inisialisasi (pengisian awal)
// Array 'nilai' dengan 5 buah elemen berisi int
int nilai[5]={7,4,10,34,5};
// Karena sudah melakukan inisialisasi maka kita
//Tidak wajib mengisi nilai kedalam Elemen Array
//menampilkan nilai atau isi dari array 'nilai'
for(int a=0; a<=4;a++){
cout<<nilai[a]<<” “;
cout<<endl;
}
return 0;
}
b. Array 2 Dimensi
#include <iostream>
using namespace std;
int main()
{
int nilai[3][3]; //Ini adalah pendeklarasian array menggunakan
//variabel nilai untuk membentuk array dua dimensi
int a,b;  //Ini Adalah pendeklarasian variabel pembantu
for(a=0;a<=2;a++)
{
for(b=0;b<=2;a++)
{
cout<< nilai[a][b]<<” “; // untuk mencetak semua nilai
}
Return 0;

Anda mungkin juga menyukai