Anda di halaman 1dari 2

TATA TERTIB

KARYAWAN …
================================================================================

Berdasarkan Peraturan Perusahaan tertanggal 17 Juni


2021 yang telah diberlakukan, dan ketentuan sanksi-sanksi
yang mengacu pada Peraturan Perusahaan tersebut maka demi

ketertiban bersama, Manajemen telah menetapkan aturan


Karyawan ………..sebagai berikut ini :

1.Jadwal Jam kerja Shift yang berlaku :


Shift pagi 08:00 – 16:00 Wita
Shift Sore 16:00 – 24:00 Wita
Shift Malam 24:00 – 08:00 Wita
Diharapkan Karyawan datang 15 menit sebelum jadwal
Shift. Karyawan diperkenankan untuk tidak masuk kerja
yang sesuai tugas atau jadwal yang ditentukan hanya
dengan penyebab : sakit, anggota keluarga meninggal,
anggota keluarga sakit,dan melangsungkan acara
pernikahan.

2.Untuk menguatkan penyebab tersebut pada nomor 1 di


atas, karyawan wajib membuat surat tertulis dan
dilengkapi dengan bukti yang menguatkan. Dan apabila
tidak memiliki data yang menguatkan, maka karyawan
tersebut dikenakan sangsi, berupa Surat Peringatan
(SP).
3.Karyawan bisa melaksanakan pekerjaan lembur atau
melebih waktu yang ditentukan hanya atas seijin
atasannya langsung, paling lambat 2 (dua) jam sebelum
jam kerja pada hari itu berakhir.

4.Karyawan tim oprasi PLTU 2x3 mw malinau, akan di


Rolling Setiap 6 bulan.

5.Karyawan Wajib menjaga kebersihan area kerja masing.

6.Karyawan wajib melakukan absensi Aplikasi sebatik dan


absensi Manual yang telah disediakan.

Demikian TATA TERTIB ini dibuat untuk dapat ditaati


bersama. Apabila ada karyawan yang melanggar TATA TERTIB
di atas maka akan diberlakukan sanksi sebagaimana yang
telah diatur dalam Peraturan Perusahaan.

……., 17 Juni 2021

mengetahui

…………….
Manager Site

Anda mungkin juga menyukai