Anda di halaman 1dari 1

ADPU 4330

TUGAS TUTORIAL KE-3


KODE/NAMA/SKS MATA KULIAH: ADPU 4330/Perkoperasian/2 sks
Semester : 2021/22.1 (2021.2)

Koperasi ini bisa diartikan sebagai badan usaha yang mempunyai anggota, dimana setiap
anggota memiliki tugas dan tanggung jawab masing-masing. Setiap anggota mempunyai hak
suara yang sama dalam setiap keputusan yang akan diambil. Berdasarkan UU Nomor 25
Tahun 1992 Pasal 3, koperasi memiliki tujuan untuk menyejahterakan anggota pada
khususnya dan masyarakat pada umumnya, serta ikut membangun tatanan perekonomian
nasional dalam rangka mewujudkan masyarakat yang maju, adil, dan makmur berdasarkan
Pancasila dan UUD 1945. Keberadaan koperasi di Indonesia memiliki peran penting bagi
setiap lembaga dan anggota yang menjalankannya, salah satunya untuk membangun
perekonomian. Berikut adalah beberapa peran koperasi dalam perekonomian Indonesia, yaitu:

1. Mengembangkan Kegiatan Usaha Masyarakat.


2. Meningkatkan Pendapatan Anggota.
3. Mengurangi Tingkat Pengangguran
4. Turut Mencerdaskan Bangsa
5. Membangun Tatanan Perekonomian Nasional

No Uraian Tugas Tutorial


 Pilih salah satu topik dari 5 topik diatas.
 Buatlah Makalah berdasarkan Topik yang dipilih.
1.
 Makalah dibuat beserta contoh kasus yang ada di Indonesia terkait topik yang
dipilih.

Anda mungkin juga menyukai