Anda di halaman 1dari 2

BAB II

KAJIAN TEORI

Fungsi merupakan hal terpenting dalam pembahasan matematika. Salah satu yang di
bahas adalah fungsi real dan salah satu sifat yang menjadi karakteristik dari sebuah fungsi adalah
limit sifat kekontinuan. Dalam matematika, konsep limit digunakan untuk menjelaskan sifat dari
suatu fungsi, saat argumen mendekati ke suatu titik, atau tak hingga; atau sifat dari suatu barisan
saat indeks mendekati tak hingga.

Defenisi

Diketahui I ⊆ R mempunyai interval f : I →R dan c∈ I . Kita dapat mengatakan bahwa


bilangan real L adalah turunan dari f jika pada c diberikan ε > 0, maka akan ada δ ( ε ) >0 sehingga
jika dan hanya jika x∈ I memenuhi 0<| x−c|<δ (ε ) maka :

f ( x )−f (c )
| −L| ¿ ε
1. x−c . Dalam kasus ini, kita dapat mengatakan bahwa f diferensial
pada c. Sehingga dapat ditulis dengan f ' (c) untuk L.
2. Dengan cara lain, unsur turunan f pada c dapat diselesaikan dengan menggunakan limit :
f ( x )−f (c)
f ' ( c )=lim
x→c x−c
Fungsi turunan dapat juga dinyatakan sebagai f : I →R terdapat titik c∈ I . Nilai c ini
menunjukkan bahwa f ' (c) . Dengan kata lain dapat menghasilkan fungsi f ' yang daerah
asalnya merupakan bagian dari f . Dinyatakan fungsi f : I →R karena c∈ I maka
didapat nilai f ' (c) sehingga f ' (c )∈ f .
Contoh:
2
Diketahui : fungsi f (x ): x untuk x ∈ R
Ditanya : carilah turunannya [ f '( c)] ?

Jawab :
' f ( x )−f (c) x 2−c2
f ( c )=lim =lim =lim ( x+ c )=2 c
x→c x−c x →c x−c x →c

Maka dalam kasus ini, fungsi f didefenisikan untuk semua bilangan R adalah f ' (x )=2 x
untuk semua x ∈ R .

Teorema
Jika f : I →R mempunyai turunan di c∈ I maka f kontinu di c.
Bukti :
Untuk semua x ∈ I , x≠c , kita punya
f ( x )−f (c )
f (x )−f (c )=( )( x−c )
x−c
Karena f ' (c) ada, maka dapat digunakan teorema 4.2.4 tentang limit. Berdasarkan teorema
tersebut, dapat disimpulkan bahwa :
lim ¿ ¿
x →c

Oleh karena, lim f ( x )=f (c) sehingga f kontinu di c. Fungsi kontinu f : I →R , walaupun
x →c

memiliki titik tetapi tidak menjamin akan adanya turunan di titik yang sama.
Contoh :
Jika f (x )=|x| untuk x ∈ R : x≠0
(f ( x )−f (0) |x|
=
Maka kita memiliki (x −0) x
Hasil diatas akan bernilai 1 jika x >0 dan bernilai -1 jika x <0. Sehingga tidak memiliki limit
karena bernilai 0. Oleh karena itu, fungsi ini tidak terdeferensialkan di titik 0. Karenanya titik c
tidak cocok dengan kondisi turunan, maka tidak ada titik pada c.

Anda mungkin juga menyukai