Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN SINGKAT

KEGIATAN PRAKTIK MENGAJAR


PPG DALJAB 2021
KE-1 SAMPAI KE-3

NAMA : EKO YULI RUSMANTO, S.Kom


SMK : SMK NASIONAL PURWOKERTO
NIM : 201500927809

KELOMPOK B
Prodi Teknik Komputer dan Informatika
PPG Dalam Jabatan Angkatan 4 Tahun 2021
Universitas Negeri Manado
Jl. Kampus Unima, Kelurahan Tonsaru, Kecamatan Tondano
Selatan, Kabupaten Minahasa
Sulawesi Utara
i
DAFTAR ISI
Sampul i
Daftar Isi ii
LK 3.7 LAPORAN SINGKAT KEGIATAN PRAKTIK MENGAJAR
KE-1 SAMPAI KE-3 1
a. Deskripsi Jenis Kasus/Masalah Pelaksanaan Pembelajaran 1
Kasus Kegiatan Mengajar 1 1
Kasus Kegiatan Mengajar 2 1
Kasus Kegiatan Mengajar 3 1
b. Deskripsi Faktor Penyebab 2
Faktor penyebab kasus 1 2
Faktor penyebab kasus 2 2
Faktor penyebab kasus 3 2
c. Deskripsi Alternatif Solusi/Tindakan 3
Solusi/Tindakan kasus 1 3
Solusi/Tindakan kasus 2 3
Solusi/Tindakan kasus 3 3
d. Uraian Hasil yang Didapatkan dari Tindakan 3
Hasil tindakan 1 3
Hasil tindakan 2 3
Hasil tindakan 3 3
e. Simpulan 4
Simpulan dari hasil yang didapatkan 4
f. Saran 5
Saran untuk perbaikan praktik mengajar bagi guru 5

ii
LK 3.7 LAPORAN SINGKAT KEGIATAN PRAKTIK MENGAJAR KE-1
SAMPAI KE-3

a. Deskripsi Jenis kasus/Masalah Pelaksanaan Pembelajaran


Kasus kegiatan Mengajar 1
Pelaksanaan Parktik Pengalaman Lapangan (PPL) pertama yang
dilaksanakan pada hari kamis, 21 Oktober 2021 dilaksanakan secara
luring/tatap muka yang dimulai pukul 13.00 WIB sampai dengan
14.30 WIB diikuti oleh 12 peserta didik, ada beberapa kasus/masalah
pelaksanaan pembelajaran yaitu :
1. Ditengah pembelajaran kamera utama sempat terputus jaringan
sehingga ada beberapa kegiatan tidak terekam
2. Peserta didik kurang aktif sehingga pembelajaran jadi kelihatan
datar atau monoton
3. Masih kurang percaya diri peserta didik dalam presentasi hasil
diskusi sehingga menyebabkan dalam penyampaian kurang
maksimal.

Kasus kegiatan Mengajar 2


Pelaksanaan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) kedua yang
dilaksanakan pada hari Selasa, 2 November 2021 dilaksanakan secara
luring/tatap muka yang dimulai pukul 11.00 WIB sampai dengan
12.30 WIB diikuti oleh 12 peserta didik, ada beberapa kasus/masalah
pelaksanaan pembelajaran yaitu :
1. Ditengah pembelajaran kamera utama sempat terputus jaringan
sehingga ada beberapa kegiatan tidak terekam
2. Peserta didik kurang aktif sehingga pembelajaran jadi kelihatan
datar atau monoton
3. Masih kurang percaya diri peserta didik dalam presentasi hasil
diskusi sehingga menyebabkan dalam penyampaian kurang
maksimal.

Kasus kegiatan Mengajar 3


Pelaksanaan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) kedua yang
dilaksanakan pada hari senin, 15 November 2021 dilaksanakan secara
luring/tatap muka yang dimulai pukul 11.00 WIB sampai dengan
12.30 WIB diikuti oleh 12 peserta didik, ada beberapa kasus/masalah
pelaksanaan pembelajaran yaitu :
1. Ditengah pembelajaran kamera utama sempat terputus jaringan
sehingga ada beberapa kegiatan tidak terekam
2. Peserta didik kurang aktif sehingga pembelajaran jadi kelihatan
datar atau monoton

1
3. Kondisi guru yang tidak dalam keadaan prima atau sakit sehingga
pembalajaran jadi tidak maksimal
4. Masih kurang percaya diri peserta didik dalam presentasi hasil
diskusi sehingga menyebabkan dalam penyampaian kurang
maksimal.

b. Deskripsi Faktor Penyebab


Faktor penyebab Kasus 1
Faktor penyebab terjadinya kasus pada kegiatan praktik mengajar ke-
1 antara lain :
1. Putusnya jaringan antara hp yang di jadikan kamera dan palikasi
perekam
2. Pembelajaran yang dilakukan pada siang hari menjelang sore
menyebabkan peserta didik kurang antusias dalam mengikuti
pembelajaran disebabkan karena terlalu capai
3. Peserta didik masih merasa malu untuk berbicara di depan kelas
sehingga pada saat presentasi jadi kurang maksimal

Faktor penyebab Kasus 2


Faktor penyebab terjadinya kasus pada kegiatan praktik mengajar ke-
1 antara lain :
1. Ketidaksiapan atau grogi ketika dosen dan guru pamong masuk di
google meet sehingga meyebakan pada saat pembelajaran di awal
tidak sempat terekam
2. Peserta didik belum terbiasa dengan metode pembelajaran student
center atau problem base learning
3. Peserta didik masih merasa malu untuk berbicara di depan kelas
sehingga pada saat presentasi jadi kurang maksimal

Faktor penyebab Kasus 3


Faktor penyebab terjadinya kasus pada kegiatan praktik mengajar ke-
1 antara lain :
1. Putusnya jaringan antara hp yang di jadikan kamera dan palikasi
perekam
2. Pembelajaran yang dilakukan pada siang hari menjelang sore
menyebabkan peserta didik kurang antusias dalam mengikuti
pembelajaran disebabkan karena terlalu capai
3. Guru dalam konisi sakit atau kurang fit
4. Peserta didik masih merasa malu untuk berbicara di depan kelas
sehingga pada saat presentasi jadi kurang maksimal

2
c. Deskripsi Alternatif Solusi/tindakan
Solusi/Tindakan Kasus 1
Setelah dilakukan refleksi diperoleh factor penyebabnya seperti
disampaikan diatas, maka diperoleh solusi/tindakan untuk
menangani kasus tersebut yaitu :
1. Kamera di seting ulang dan melanjutkan kembali rekaman
2. Pembelajaran di selingi dengan permainan yang masih berkaitan
dengan materi
3. Selalu memberi motivasi kepada peserta didik agar latihan atau
melakukan pembiasaan tampil di deoan kelas supaya percaya diri
timbul

Solusi/Tindakan Kasus 2
Setelah dilakukan refleksi diperoleh factor penyebabnya seperti
disampaikan diatas, maka diperoleh solusi/tindakan untuk
menangani kasus tersebut yaitu :
1. Menambahkan plugin/ektension di browser google crome yaitu
google meet auto admit
2. Memberikan pemaham dan motivasi lebih kepada peserta didik
3. Selalu memberi motivasi kepada peserta didik agar latihan atau
melakukan pembiasaan tampil di deoan kelas supaya percaya diri
timbul

Solusi/Tindakan Kasus 3
Setelah dilakukan refleksi diperoleh factor penyebabnya seperti
disampaikan diatas, maka diperoleh solusi/tindakan untuk
menangani kasus tersebut yaitu :
1. Menyiapkan kamera cadangan atau backup dan menambah
personil untuk membantu mengoperasikan kamera
2. Memberikan pemaham dan motivasi lebih kepada peserta didik
3. Selalu jaga kondisi kesehatan
4. Selalu memberi motivasi kepada peserta didik agar latihan atau
melakukan pembiasaan tampil di deoan kelas supaya percaya diri
timbul

d. Uraian hasil yang didapat dari tindakan


Setelah dilakukan tindakan pada praktik pembelajaran ke-1 sampai
dengan ke-3 , perubahan yang terjadi adalah :
1. Secara teknis dari kegiatan 1 sampai ke 3 mendapatkan
kesimpulan bahwa sebelum kegiatan mulai kita harus benar-benar
cek semua perangkat baik perangkat lunak maupun perangkat

3
keras supaya pada saat UKIN nanti semua kejadian terkait dengan
teknis tidak terjadi lagi
2. Dari segi pemebalajaran dari kegiatan 1 sampai kegiatan 3 terjadi
peningkatan keaktifan peserta didik dalam mengikuti pembelajaran
3. Dari segi peserta didik mulai dari kegiatan 1 sampai kegiatan 3
mulai ada peningkatan baik baik dalam mengajukan pertanyaan
maupun menjawab pertanyaan dan juga mengemukapan pendapat
didepan kelas sehingga pada saat presentasi peserta didik mulai
sudah tidak canggung lagi tampil didepan kelas.

e. Simpulan
Puji syukur Alhamdulillah, saya panjatkan kepada Allah SWT Tuhan
Yang Maha Esa, atas rahmat dan karunia-Nya sehingga rangkaian
kegiatan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) pertama, kedua dan
ketiga sebagai bagian dalam Program Pendidikan Profesi Guru (PPG)
Dalam Jabatan Angkatan 4 Tahun 2021 di Program Studi Teknik
Komputer dan Informasi Universitas Negeri Manado telah selesai saya
laksanakan.
Terima kasih saya ucapkan kepada Arje Djamen. MT selaku Dosen
Pembimbing Lapangan, dan Henke Alexander Jenry Warouw, S.Pd
selaku Guru Pamong yang telah memberikan bimbingan dan
arahannya sehingga saya dapat melaksanakan PPL dengan baik dan
lancar.
Dari kegiatan PPL pertama, kedua dan ketiga dapat saya simpulkan
sebagai beikut :
1) Penguasaan perangkat IT merupakan sesuatu yang wajib dikuasai
oleh seorang guru di era Pembelajaran saat ini.
2) Grup WhatsApp merupakan sarana komunikasi yang efektif antara
guru dan para peserta didik dalam persiapan dan pelaksanaan PPL.
3) Adanya aturan pelaksanaan pembelajaran daring (saya gunakan
Google meet) yang dibuat Guru dan menjelaskan penggunaan dan
cara bergabung dalam kegiatan tersebut kepada para peserta didik,
sehingga mereka paham tentang teknis pembelajaran daring yang
dilaksanakan oleh Guru.

4
4) Dimasa Pandemi Covid-19 saat ini peran Pembelajaran berbasis IT
(Elearning dalam hal ini saya menggunakan aplikasi LMS
http://lms.spmnasionalpwt.sch.id) sangat dibutuhkan sekali
sebagai sarana belajar dan berbagi serta penugasan-penugasan
5) Karena latar belakang ekonomi peserta didik yang beragam, Guru
diharapkan dapat memberikan perhatian kepada para peserta didik
yang mengalami kesulitan mendapatkan paket kuota data internet,
misalnya dengan memberikan bantuan paket data internet.
6) Berkoordinasi dengan pemangku kepentingan di sekolah dalam hal
ini Waka Kurikulum untuk mengatur jadwal pelaksanaan PPL
sehingga tidak berbenturan dengan kegiatan-kegiatan di sekolah.
7) Mengajak/memberikan kesempatan peserta didik untuk
mengajukan pertanyaan, memberikan tanggapan, presentasi atau
unjuk kerja sehingga kegiatan pembelajaran lebih aktif dan para
peserta didik terlibat aktif.
8) Dalam membuat RPP yang menerapkan model Problem Base
Learning dan Project Based Learning Guru agar
mempertimbangkan waktu pembelajaran, sehingga tahapan-
tahapan dalam sintaks Project Based Learning dapat dilaksanakan
dengan baik dan tercapai semua.

f. Saran
Saran untuk perbaikan praktik mengajar bagi guru berdasarkan
kegiatan PPL yang telah saya laksanakan adalah :
1) Guru wajib menguasai perangkat IT sebagai peralatan untuk
mendukung kegiatan pembelajaran (laptop, wifi )
2) Perencanaan Perangkat Pembelajaran (RPP, modul, media, LKPD
dan Instrumen penilaian (sikap, pengetahuan dan keterampilan))
dengan lengkap sehingga PPL dapat berjalan dengan baik.
3) Guru membuat kelas maya dan media lain yang menunjang
pelaksanaan PPL daring, sehingga Guru dapat menggunakan dan
untuk pembelajaran dan penugasan, dan para peserta didik juga
dapat mengaksesnya dengan mudah dan baik tanpa kendala.

5
4) Guru hendaknya membuat dokumentasi kegiatan-kegiatan
persiapan, pelaksanaan dan paska PPL (kelengkapan administrasi
dan foto-foto) sehingga membantu Guru dalam membuat Jurnal
Mengajar Dan Kasus Pelaksanaan Praktik mengajar.
5) Guru berkomunikasi dengan Dosen Pembimbing, Guru Pamong
atau teman sekelas jika mengalami masalah atau kendala, sehingga
mendapat masukan, saran dan bantuan.
6) Guru (yang belum menguasai edit video) dapat mempelajari teknis
mengedit video, saya sarankan fokus pada satu program aplikasi
dari youtube.com yang akan digunakan untuk mengedit video
sebagai laporan ada LMS PPG.

Anda mungkin juga menyukai