Anda di halaman 1dari 4

PENILAIAN AKHIR TAHUN SEMESTER II (GENAP)

UPTP SD NEGERI PABUARAN


DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN TANGERANG
TAHUN PELAJARAN 2020 / 2021
JL. Otonom Talaga RT 04 / 02 Desa Talaga Kecamatan Cikupa Kabupaten Tangerang 15710

Tema : 5 (Cuaca) No absen :


Kelas : III / … Nama :
Waktu : 90 menit Nilai :
Jawablah pertanyaan – pertanyaan berikut ini dengan tepat dan benar !

PPKN ( 3.4 )
1. Terhadap teman yang berbeda suku bangsa , sikap kita harus ………………… dalam
keragaman tersebut Indonesia mempunyai semboyan yaitu …………………………..
2. Sebutkan 3 nama suku yang yang berasal dari jawa ……………….……… , …………….
……….. , ………………………
3. Suku bangsa Maba berasal dari ………
a. Maluku b. Jawa c. Kalimantan
4. Sebutkan 3 makanan khas dan daerah asal nya ………
…………………….
…………………….
…………………….
5. Rujak cingur makanan khas yang berasal dari daerah ……..
a. Sumatera utara b. Maluku c. Jawa Timur
6. Saat cuaca panas minuman yang cocok yaitu ………………. Dan saat cuaca dingin
minuman yang cocok yaitu …………..

BAHASA INDONESIA ( 3.3 )


7. Indonesia memiliki 4 jenis cuaca yaitu
- …….. - ………
- ……. - ………
8. Secara umum , cuaca pagi hari terasa ………….. dan biasa nya jika cuaca sedang cerah
di siang hari terasa …………
9. Ilmu yang mempelajari tentang cuaca yaitu …………………
10. Keadan udara di suatu tempat di sebut ………….
11. Sebutkan unsur – unsur cuaca ………… , ………..………. Dan ……………….
12. Sebutkan tanda – tanda akan turun hujan …………………. Dan ……………….
MATEMATIKA ( 3.4 )
1
13. Penyebut dari pecahan yaitu ……. Dan pembilang nya ……
2
14. Boby mempunyai sebuah roti . Boby bersama Togar , Farhan dan Krisna . agar
mendapatkan roti sama , sebaiknya roti di potong menjadi …… bagian sama besar

15. Tuliskan nilai pecahan pada gambar disamping !

… …
= =
… …
( 3.5 )
16. Hitunglah hasil pecahan dibawah ini !
4 3 … 10 5 …
+ = + =
11 11 … 25 25 …

5 13
17. Jika A + = maka nilai A adalah ….
17 17
2
18. Ibu Ida akan membuat kue . Ibu sudah mempunyai kg gula . karena merasa kurang ,
8
3 1
membeli lagi kg gula . nenek memberi kg gula kepada ibu . berapa kg gula yang
8 8

dimiliki ibu ida ?

PJOK ( 3.5 )
19. Sebelum berolaharaga kita terlebih dahulu melakukan ………………… dan sesudah
olahraga melakukan ……………….
20. Gerakan menirukan kapal terbang untuk melatih ………
21. Gerakan bertumpu melatih anggota badan yaitu ..
a. Kepala b. kaki c. tangan
22. Gerakan merentangkan tangan berarti tangan di sebelah …..……… dan ………………
23. Gerakan melompat termasuk gerak …
a. Nonlokomotor b. lokomotor c. manipulative
24. Saat mendarat dari gerakan melompat , dalam keadaan posisi …..
a. Berdiri b. tidur c. jongkok

SBDP ( 3.1 )
25. Gambar dekoratif dibuat dengan dibuat dengan menggabungkan .....
a. Titik b. miring c. garis , bidang , dan warna
SBDP ( 3.2 )
26. Lagu “ Ambilkan Bulan , Bu ” ciptaan …….
SBDP ( 3.3 )
27. Apa yang di maksud gerak kedet ? ….
28. Gerakan kepala dalam tari dapat di lakukan dengan cepat dan ……..
SBDP ( 3.4 )
29. Karya tiga dimensi memiliki ukuran ……..……… , …..………….. , ……………..
30. Untuk memotong pola pada kain menggunakan ……………..

PENILAIAN AKHIR TAHUN


KUNCI JAWABAN TEMA 5
PPKN ( 3.4 )
1. Saling menghormati , Bhineka Tunggal Ika
2. Badui , sunda , betawi , jawa , tengger , Cirebon , samin
3. a. Maluku
4. kebijakan guru
5. c. jawa timur
6. es , hangat
B. INDONESIA ( 3.3 )
7. Berawan , mendung , hujan , cerah
8. dingin , panas
9. BMKG
10. Cuaca
11. suhu , kelembapan dan tekanan udara
12. awan hitam dan udara dingin
MATEMATIKA ( 3.4 )
13. 2
14. Empat ( 4 )
2 4
15. a. b. .
4 8
7 15
16. a. b. .
11 25
8
17.
17
6
18.
8
PJOK ( 3.5 )
19. Pemanasan , pendinginan
20. keseimbangan
21. b. kaki
22. kanan dan kiri
23. b. lokomotor
24. c. jongkok
SBDP ( 3.1 )
25. c. garis , bidang , warna
SBDP ( 3.2 )
26. A.T Mahmud
SBDP ( 3.3 )
27. gerakan kepala seolah menarik dagu
28. lambat
SBDP ( 3.4 )
29. panjang , lebar , tinggi
30. gunting

Anda mungkin juga menyukai