Anda di halaman 1dari 21

LAPO

RAN BULANAN
BANTUAN PENDIDIK/TUTOR BANTU PENYELENGGARAAN PROGRAM
PENDIDIKAN MASYARAKAT PADA SANGGAR KEGIATAN BELAJAR (SKB)
KABUPATEN BANJAR

TAHUN 2021

NAMA TUTOR DAN ALAMAT SKB:

Tiara Annisa Novianti


Jl. Chandra Kirana RT.05 Desa Indrasari Kecamatan Martapura
Kabupaten Banjar

Diajukan kepada :

BALAI PENGEMBANGAN PENDIDIKAN ANAK USIA DINI DAN PENDIDIKAN MASYARAKAT


KALIMANTAN SELATAN

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

TAHUN 2021
A. IDENTITAS PENDIDIK
1. Nama Tutor :Tiara Annisa Novianti
2. Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial
3. Paket A,B,C/Tingkatan/Smt :Paket B / IV Setara Kelas VII/ Genap
4. No Rekening/Bank :001301059517500

5 NPWP : 426117362732000
6. Nama SKB : SPNF SKB KABUPATEN BANJAR
7. Alamat Lengkap SKB : Jl. Chandra Kirana RT.05 Desa
IndrasariKecamatan Martapura

8. Kabupaten /Kota : Kabupaten Banjar


9. Provinsi : Kalimantan Selatan
10. Kode Pos :
11 No. Telepon /Handphone / :
. Faksimile
12. Email : spnfskbkabbanjar@gmail.com

B. LAPORAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


MINGGU PERTAMA BULAN OKTOBER

1. KEGIATAN
● Pembelajaran Kelas VII
- Menyebutkan masalah yang terjadi akibat interaksi antar ruang dalam perdagangan
- Menggali masalah yang terjadi akibat interaksi antar ruang dalam perdagangan
- Menyusun contoh dampak positif dan negatif interaksi ruang dalam bentuk tabel bagian
perdagangan.
● Pembelajaran Kelas VIII

- Memahami bermacam macam kerja sama antar negara


- Menjelaskan bentuk kerjasama dalam bidang ekonomi sosial politik budaya pendidikan
dan perkembangannya
● Pembelajaran Kelas IX
- Memahami pengertian dari globalisasi serta membedakan bentuk-bentuk globalisasi
yang terjadi di masyarakat.
2. Melakukan pengamatan lapangan dalam mencari bentuk globalisasi yang dirasakan oleh masyarakat
di lingkungan sekitarMATERI
Materi pembelajaran terdiri dari:
● Kelas VII
- Manusia, Tempat dan Lingkungan
● Kelas VIII
- Keunggulan dan keterbatasan antarruang dan pengaruhnya terhadap kegiatan
ekonomi, sosial budaya di ASEAN
● Kelas IX
- Proses Globalisasi dalam perkembangan kependudukan
- Upaya Indonesia untuk mengendalikan laju pertumbuhan penduduk.
3. WAKTU
- Kelas VII Tanggal : Selasa dan Rabu, 5 Oktober 2021 dan 6 Oktober 2021
- Kelas VIII Tanggal : Selasa dan Kamis, 5 Oktober 2021 dan 7 Oktober 2021
- Kelas IX Tanggal : Selasa dan Kamis, 5 Oktober 2021 dan 7 Oktober 2021
4. JAMPEL
- 2 jampel ( 1 jampel @45 menit)
5. TEMPAT
- Daring
- Tatap Muka Terbatas
6. GARIS BESAR MATERI
Materi belajar terdiri dari:
● Kelas VII
- Dinamika kependudukan Indonesia
● Kelas VIII
- Interaksi Antar Negara – Negara ASEAN
● Kelas IX
- Globalisasi

7. JUMLAH PESERTA
Peserta didik Kelas VII berjumlah ………. orang. (Daftar Hadir terlampir)
Peserta didik Kelas VIII berjumlah ………. orang. (Daftar Hadir terlampir)
Peserta didik Kelas IX berjumlah ………. orang. (Daftar Hadir terlampir)
8. JADWAL PEMBELAJARAN
Terlampir

MINGGU KE DUA BULAN OKTOBER


1. KEGIATAN
● Pembelajaran Kelas VII
- Menyebutkan masalah yang terjadi akibat interaksi antar ruang dalam transportasi dan
komunikasi
- Menggali masalah yang terjadi akibat interaksi antar ruang dalam transportasi dan
komunikasi
- Menyusun contoh dampak positif dan negatif interaksi ruang dalam bentuk tabel bagian
transportasi dan komunikasi

● Pembelajaran Kelas VIII

- Mendiskripsikan faktor pendorong adanya kerjasama antar negara


- Memberi contoh faktor pendorong adanya kerjasama antar negara
- Memjelaskan faktor pendorong adanya kerjasama antar negara
● Pembelajaran Kelas IX
- Menganalisis dampak positif dan negative dari globalisasi
- Memberi contoh dampak positif dan negative globalisasi
- Menjabarkan dampak positif dan negative globalisasi
2. MATERI
Materi pembelajaran terdiri dari:
● Kelas VII
- Manusia, Tempat dan Lingkungan
● Kelas VIII
- Keunggulan dan keterbatasan antarruang dan pengaruhnya terhadap kegiatan
ekonomi, sosial budaya di ASEAN
● Kelas IX
- Proses Globalisasi yang berkembang mulai awal kemerdekaan, masa demokrasi liberal,
masa demokrasi terpimpin, masa orde baru, dan politik pada masa reformasi.

3. WAKTU
- Kelas VII Tanggal : Selasa dan Rabu, 12 Oktober 2021 dan 13 Oktober 2021
- Kelas VIII Tanggal : Selasa dan Kamis, 12 Oktober 2021 dan 14 Oktober 2021
- Kelas IX Tanggal : Selasa dan Kamis, 12 Oktober 2021 dan 14 Oktober 2021
4. JAMPEL
- 2 jampel ( 1 jampel @45 menit)
5. TEMPAT
- Daring
- Tatap Muka Terbatas
6. GARIS BESAR MATERI
Materi belajar terdiri dari:
● Kelas VII
- Dinamika Kependudukan Indonesia
● Kelas VIII
- Interaksi Antar Negara – Negara ASEAN
● Kelas IX
- Globalisasi

7. JUMLAH PESERTA
Peserta didik Kelas VII berjumlah ………. orang. (Daftar Hadir terlampir)
Peserta didik Kelas VIII berjumlah ………. orang. (Daftar Hadir terlampir)
Peserta didik Kelas IX berjumlah ………. orang. (Daftar Hadir terlampir)
8. JADWAL PEMBELAJARAN
Terlampir

MINGGU KE TIGA BULAN OKTOBER

1. KEGIATAN
● Pembelajaran Kelas VII
- Menjelaskan pengaruh ruang dan interaksi antarruang di indonesia terhadap kehidupan
masyarakat indonesia dalam aspek ekonomi dan sosial
- Berdiskusi menemukan solusi atas dampak interaksi antarruang di indonesia terhadap
kehidupan masyarakat indonesia dalam aspek ekonomi dan sosial
- Memaparkan solusi atas dampak interaksi antarruang di indonesia terhadap kehidupan
masyarakat indonesia dalam aspek ekonomi dan sosial
● Pembelajaran Kelas VIII

- Mendiskripsikan faktor penghambat adanya kerjasama antar negara


- Memberi contoh faktor penghambat adanya kerjasama antar negara
- Memjelaskan faktor penghambat adanya kerjasama antar negara
● Pembelajaran Kelas IX
- Menjelaskan upaya bangsa Indonesia dalam menghadapi globalisasi
- Menyebutkan upaya yang dapat dilakukan siswa dalam menghadapi globalisasi
2. MATERI
Materi pembelajaran terdiri dari:
● Kelas VII
- Manusia, Tempat dan Lingkungan
● Kelas VIII
- Keunggulan dan keterbatasan antarruang dan pengaruhnya terhadap kegiatan
ekonomi, sosial budaya di ASEAN
● Kelas IX
- Proses Globalisasi yang berkembang mulai awal kemerdekaan, masa demokrasi liberal,
masa demokrasi terpimpin, masa orde baru, dan politik pada masa reformasi.
3. WAKTU
- Kelas VII Tanggal : Selasa dan Rabu, 14 September 2021 dan 15 September 2021
- Kelas VIII Tanggal : Selasa dan Kamis, 14 September 2021 dan 16 September 2021
- Kelas IX Tanggal : Selasa dan Kamis, 14 September 2021 dan 16 September 2021
4. JAMPEL
- 2 jampel ( 1 jampel @45 menit)
5. TEMPAT
- Daring
- Tatap Muka Terbatas
6. GARIS BESAR MATERI
Materi belajar terdiri dari:
● Kelas VII
- Dinamika Kependudukan Indonesia
● Kelas VIII
- Interaksi Antar Negara – Negara ASEAN
● Kelas IX
- Globalisasi

7. JUMLAH PESERTA
Peserta didik Kelas VII berjumlah ………. orang. (Daftar Hadir terlampir)
Peserta didik Kelas VIII berjumlah ………. orang. (Daftar Hadir terlampir)
Peserta didik Kelas IX berjumlah ………. orang. (Daftar Hadir terlampir)
8. JADWAL PEMBELAJARAN
Terlampir

- MINGGU KE EMPAT BULAN OKTOBER


1. KEGIATAN
● Pembelajaran Kelas VII
- Menjelaskan pengaruh ruang dan interaksi antarruang di indonesia terhadap kehidupan
masyarakat indonesia dalam aspek budaya dan pendidikan
- Berdiskusi menemukan solusi atas dampak interaksi antarruang di indonesia terhadap
kehidupan masyarakat indonesia dalam budaya dan pendidikan
- Memaparkan solusi atas dampak interaksi antarruang di indonesia terhadap kehidupan
masyarakat indonesia dalam aspek budaya dan pendidikan
● Pembelajaran Kelas VIII
- Mendiskripsikan kerjasama yang dilakukan indonesia dengan negara lain dalam
berbagai bidang
- Memaparkan hasil diskusi kerjasama yang dilakukan indonesia dengan negara lain
dalam berbagai bidang
- Menjelaskan dampak positif dan negatif kerjasama yang dilakukan indonesia dengan
negara lain dalam berbagai bidang.
● Pembelajaran Kelas IX

- Mendiskusikan sikap yang harus dilakukan dalam menghadapi globalisasi

- Mempresentasikan hasil diskusi terkait sikap yang harus dilakukan dalam menghadapi
globalisasi

2. MATERI
Materi pembelajaran terdiri dari:
● Kelas VII
- Manusia, Tempat dan Lingkungan
● Kelas VIII
- Keunggulan dan keterbatasan antarruang dan pengaruhnya terhadap kegiatan
ekonomi, sosial budaya di ASEAN
● Kelas IX
- Proses Globalisasi yang berkembang mulai awal kemerdekaan, masa demokrasi
liberal, masa demokrasi terpimpin, masa orde baru, dan politik pada masa reformasi.
3. WAKTU
- Kelas VII Tanggal : Selasa dan Rabu, 21 September 2021 dan 22 September 2021
- Kelas VIII Tanggal : Selasa dan Kamis,21 September 2021 dan 23 September 2021
- Kelas IX Tanggal : Selasa dan Kamis,21 September 2021 dan 23 September 2021

4. JAMPEL
- 2 jampel ( 1 jampel @45 menit)
5. TEMPAT
- Daring
- Tatap Muka Terbatas
6. GARIS BESAR MATERI
Materi belajar terdiri dari:
● Kelas VII
- Dinamika Kependudukan Indonesia
● Kelas VIII
- Interaksi Antar Negara – Negara ASEAN
● Kelas IX
- Globalisasi
7. JUMLAH PESERTA
Peserta didik Kelas VII berjumlah ………. orang. (Daftar Hadir terlampir)
Peserta didik Kelas VIII berjumlah ………. orang. (Daftar Hadir terlampir)
Peserta didik Kelas IX berjumlah ………. orang. (Daftar Hadir terlampir)
8. JADWAL PEMBELAJARAN
Terlampir

Mengetahui, Martapura, 30 Oktober 2021


Plt Kepala SPNF SKB Tutor Bantu
Kabupaten Banjar

Sri Indah Rokhmawati, S.Pd Tiara Annisa Novianti


NIP. 19671028 199802 2 002
LAMPIRAN :
a. Jadwal Pembelajaran ;
JADWAL PELAJARAN
PROGRAM PAKET B SETARA SMP "PERMATA"
SPNF SKB KABUPATEN BANJAR
KELAS : VII

Hari
NO WAKTU Ket.
Senin Selasa Rabu Kamis
1 08.00 - 08.40 wita PJOK IPA B.ing PKN  
2 08.40 - 09.20 wita PJOK IPA B.ing Matematika  
3 09.20 - 10.00 wita B.Indo PAI IPS Matematika  
  10.00 - 10.15 wita Istirahat
4 10.15 - 10.55 wita B.Indo B.indo IPS SBK  
5 10.55 - 11.35 wita Matematika B.indo Mulok SBK  
6 11.35 - 12.15 wita Matematika   Mulok    
             

Keterangan : Martapura, 30 Oktober 2021

  Tatap muka Mengetahui,


  Tutorial Plt. Kepala SPNF SKB
Mapel yang diampu Kabupaten Banjar

Sri Indah Rokhmawati, S.Pd


NIP. 19671028 199802 2 002
JADWAL PELAJARAN
PROGRAM PAKET B SETARA SMP " PERMATA "
SPNF SKB KABUPATEN BANJAR
KELAS : VIII

Hari
NO WAKTU Ket.
Senin Selasa Rabu Kamis
1 08.00 - 08.40 wita B.indo PAI PJOK SBK  
2 08.40 - 09.20 wita B.indo B.Indo PJOK SBK  
3 09.20 - 10.00 wita IPA B.Indo Matematika PKN  
  10.00 - 10.15 wita Istirahat
4 10.15 - 10.55 wita IPA Matematika Matematika PKN  
5 10.55 - 11.35 wita Mulok Matematika B.Ing IPS  
Keterampilan
6 11.35 - 12.15 wita Mulok Komputer B.Ing IPS  
Keterampilan Tata
7 12.15 - 12.55 wita Keterampilan Menjahit   Boga    

Keterangan :
Martapura, 30 Oktober 2021
  Tatap muka
  Tutorial Mengetahui,
Mapel yang diampu Plt. Kepala SPNF SKB
Kabupaten Banjar

Sri Indah Rokhmawati, S.Pd


NIP. 19671028 199802 2 002
JADWAL PELAJARAN
PROGRAM PAKET B SETARA SMP " PERMATA"
SPNF SKB KABUPATEN BANJAR
KELAS : IX

Hari Ket.
NO WAKTU
Senin Selasa Rabu Kamis
1 08.00 - 08.40 wita B.ing Matematika B.Indo PJOK  
2 08.40 - 09.20 wita B.ing Matematika B.Indo PJOK  
3 09.20 - 10.00 wita Matematika Mulok Mulok IPS  
  10.00 - 10.15 wita Istirahat
4 10.15 - 10.55 wita Matematika PAI IPA IPS  
5 10.55 - 11.35 wita SBK B.Indo IPA PKN  
Keterampilan Tata
6 11.35 - 12.15 wita SBK B.Indo Boga    
7 12.15 - 12.55 wita Keterampilan Menjahit Keterampilan Komputer      

Keterangan :
Martapura, 30 Oktober 2021
  Tatap muka
  Tutorial Mengetahui,
  Mapel yang diampu Plt. Kepala SPNF SKB
Kabupaten Banjar

Sri Indah Rokhmawati, S.Pd


NIP. 19671028 199802 2 002
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SPNF SKB KABUPATEN BANJAR 

Program : Paket B

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial 

Tingkatan : IV Setara Kelas VII

Materi Pokok : Manusia, Tempat dan Lingkungan

A. Kompetensi Inti
KI 3: Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan
kejadian tampak mata

B. Kompetensi Dasar
3.1 Memahami konsep ruang (lokasi, distribusi, potensi, iklim, bentuk muka bumi,
geologis, flora dan fauna) dan interaksi antarruang di Indonesia serta pengaruhnya
terhadap kehidupan manusia dalam aspek ekonomi, sosial, budaya dan pendidikan.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


3.1.1 Menjelaskan pengertian konsep ruang dan interaksi antarruang

D. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik dapat mengidentifikasi tentang pengertian ruang;
2. Peserta didik dapat mengidentifikasi tentang pengertian interaksi antarruang;

E. Materi Pembelajaran
• Pengertian Ruang
• Pengertian Interaksi antarruang

F. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Scientific Learning
2. Model Pembelajaran : Discovery Learning (Pembelajaran Penemuan)

G. Media Pembelajaran dan Sumber Belajar


1. Media Pembelajaran; Gambar tentang kehidupan disekitar dan tayangan slide
Power point (ppt)
2. Sumber Belajar; Buku Siswa IPS kelas VII, Buku IPS lain yang relevan, internet,
lingkungan sekitar dan sumber lain yang relevan.
H. Langkah-langkah Pembelajaran

Kegiatan Pendahuluan
Guru mengucapkan salam pembuka dan mengajak seluruh siswa untuk berdoa,
memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
Mengaitkan materi / tema / kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan materi.
Guru menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan&manfaat)
dengan mempelajari materi
Guru menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, serta metode belajar yang akan
ditempuh
Kegiatan Inti
Guru memberikan pertanyaan pemantik kepada peserta didik tentang apa itu ruang
dan memperlihatkan berbagai macam gambar yang berhubungan dengan ruang.
Guru melanjutkan memberikan pemantik tentang konsep interaksi antarrruang
kemudian memperliharkan gambar-gambar tentang interaksi antarruang.
Peserta didik menanggapi pertanyaan dan gambar-gambar yang diperlihatkan oleh
guru.
Guru memberikan tantangan kepada peserta didik untuk mencari contoh-contoh lain
yang berkaitan dengan interaksi antarruang.
Peserta didik mempresentasikan tentang contoh yang sudah dituliskan.
Guru dan peserta didik membuat kesimpulan bersama-sama tentang hal-hal yang telah
dipelajari dan mengaitkannya dalam kehidupan dunia maupun akhirat.
Penutup
Peserta didik mencatat poin-poin penting yang muncul selama pembelajaran
Guru mencatat poin-poin penting yang muncul selama pembelajaran
Guru menutup dengan Doa dan motivasi

I. Penilaian
Penilaian Pengetahuan;
Teknik Penilaian: Tes Uraian

Mengetahui, Martapura, 30 Oktober 2021


Plt Kepala SPNF SKB Tutor Bantu
Kabupaten Banjar

Sri Indah Rokhmawati, S.Pd Tiara Annisa Novianti


NIP. 19671028 199802 2 002
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah : SPNF SKB KABUPATEN BANJAR 

Program : Paket B

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial 

Tingkatan : IV Setara Kelas VIII

Materi Pokok : Interaksi Antarnegara-negara ASEAN

Tujuan Pembelajaran
Melalui Model Problem Based Learning peserta didik diharapkan mampu Menjelaskan
makna kerja sama, bentuk-bentuk kerja sama dan upaya meningkatkan kerja sama
antarnegara-negara ASEAN.

Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran,
memeriksa kehadiran
Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik dengan
materi/tema/kegiatan sebelumnya serta mengajukan pertanyaan untuk mengingat dan
menghubungkan dengan materi selanjutnya.
Menyampaikan motivasi tentang apa yang dapat diperoleh (tujuan&manfaat) dengan
mempelajari materi :
Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta
metode belajar yang akan ditempuh,
Kegiata
n Inti
Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan
Kegiatan perhatian pada topik materi
Literasi Interaksi Antarnegara-negara ASEAN dengan cara melihat,
mengamati, membaca melalui tayangan yang di tampilkan.
Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk
mengidentifikasi sebanyak mungkin
Critical
Thinking pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan
dijawab melalui kegiatan belajar khususnya pada materi Interaksi
Antarnegara-negara ASEAN.
Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok untuk mendiskusikan,
mengumpulkan
Collaboration
informasi, mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi
mengenai Interaksi Antarnegara-negara ASEAN
Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok atau
individu secara klasikal,
Communication mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan kemudian
ditanggapi kembali oleh kelompok atau individu yang
mempresentasikan
Guru dan peserta didik membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah
dipelajari terkait Interaksi Antarnegara-negara ASEAN . Peserta didik
Creativity kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal yang
belum dipahami
Kegiatan
Penutup
 Peserta didik dan guru merefleksi kegiatan pembelajaran.
 Peserta didik dan guru menarik kesimpulan dari hasil kegiatan Pembelajaran.
 Guru Memberikan penghargaan( misalnya Pujian atau bentuk penghargaan lain
yang Relevan kepada kelompok yang kinerjanya Baik.
 Menugaskan Peserta didik untuk terus mencari informasi dimana saja
yang berkaitan dengan materi/pelajaran yang sedang atau yang akan pelajari.
 Guru menyampaikan materi pembelajaran berikutnya.
 Guru menutup kegiatan pembelajaran dengan mengucapkan salam dan doa.

PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


1. Penilaian Sikap: Observasi dalam proses pembelajaran
2. Penilaian Pengetahuan: Tes lesan dan tes tulis bentuk uraian
3. Penilaian Keterampilan: Praktek/Rubrik

Mengetahui, Martapura, 30 Oktober 2021


Plt Kepala SPNF SKB Tutor Bantu
Kabupaten Banjar

Sri Indah Rokhmawati, S.Pd Tiara Annisa Novianti


NIP. 19671028 199802 2 002

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)
Sekolah : SPNF SKB KABUPATEN BANJAR 
Program : Paket B
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial 
Tingkatan : IV Setara Kelas IX SMP
Materi Pokok : Perubahan Sosial Budaya

A. Tujuan Pembelajaran :
Melalui proses pembelajaran peserta didik diharapkan memiliki kemampuan
1. Menganalisis dampak positif globalisasi
2. Menganalisis dampak negatif globalisasi
3. Mendeskripsikan upaya menghadapi globalisasi
Materi:
Globalisasi
B. Langkah-langkah Pembelajaran :
1. Kegiatan Pendahuluan:
 Guru membuka dengan salam, doa dan presensi secara daring.
 Guru melakukan apersepsi dengan cara mengaitkan materi dengan pengalaman
peserta didik dan bertanya.
 Guru melakukan motivasi dengan menyampaikan tujuan, manfaat mempelajari
materi serta menyampaikan mekanisme pembelajaran.
2. Kegiatan Inti
a. Stimulus:
 Peserta didik mengamati gambar yang ditayangkan guru di depan papan tulis
b. Identifikasi Masalah:
 Dari hasil pengamatan siswa diminta memberikan komentar dan tanggapanterkait
dampak globalisasi
c. Pengumpulan data:
 Peserta didik membentuk kelompok masing -masing kelompok beranggotakan 5
siswa
 Peserta didik mengumpulkan data/informasi dengan membaca tentang dampak
positif dan negatif globalisasi dan upaya menghadapi globalisasi
d. Asosiation:
 Secara bergiliran, peserta didik menyampaikan hasil evaluasi dirinya di depan
kelas. Peserta didik yang lain dapat memberikan tanggapan, pertanyaan, atau
pernyataan terhadap hasil evaluasi diri peserta didik yang sedang menyampaikan
evaluasi dirinya di depan kelas..
e. Penarikan Kesimpulan:
 Peserta didik melakukan refleksi dengan dibimbing oleh guru terhadap hasil
diskusi yang telah dilaksanakan serta menganalisa masukan, tanggapan dan
koreksi dari guru terkait pembelajaran
3. Kegiatan Penutup
 Peserta didik di tugaskan untuk mempelajari materi pembelajaran berikutnya.
C. Penilaian:
 Penilaian sikap, dilakukan dengan mengamati sikap tanggung jawab dalam
mengerjakan tugas.
 Penilaian pengetahuan, dilakukan dengan menilai tugas yang telah dikerjakan
 Penilaian Ketrampilan, dilakukan dengan pengamatan penyampaian / paparan
hasil kerja.

Mengetahui, Martapura, 30 Oktober 2021


Plt Kepala SPNF SKB Tutor Bantu
Kabupaten Banjar

Sri Indah Rokhmawati, S.Pd Tiara Annisa Novianti


NIP. 19671028 199802 2 002
ABSENSI SISWA KELAS 7 BULAN SEPTEMBER
KEHADIRAN
NO NAMA 1 2 3 4 5
1 ABDUL FIRMAN
2 MUHAMMAD ABDULLAH AMIN ✔ ✔ ✔
3 AHMAD ROFI
4 HABIDILLAH
5 MIRA AULIA
6 SITI SARAH MAULIDA
7 APRILIA ✔ ✔ ✔
8 PARUH ANAH ✔

ABSENSI SISWA KELAS 8 BULAN SEPTEMBER


KEHADIRAN
NO NAMA 1 2 3 4 5
1 MUHAMMAD HAFIDH
2 NAZWA AULIA
3 NUR AZIZAH SAPUTRI
4 MUHAMMAD INDRA MUKTI
5 SALMAN AL FARISI
6 M. SAUGIANNOR
7 NORMITA
8 M. NAZMUDDIN
9 M. HEFNI ALFIANNOR
10 UMAR

ABSENSI SISWA KELAS 8 BULAN SEPTEMBER


KEHADIRAN
NO NAMA 1 2 3 4 5
1 ABDUL HAMID
2 DEWI TUTI RAHAYU ✔ ✔ ✔ ✔
3 SITI AULIDIA SIBEHI ✔ ✔ ✔ ✔
4 HENDRIANSYAH
5 INAYATI ✔ ✔ ✔ ✔
6 VIRDA JUEYTA ✔ ✔ ✔ ✔
7 ARTIVA RAFFI YANDA ✔ ✔
8 MUHAMMAD NASIR GAZALI ✔ ✔ ✔ ✔
9 MUHAMMAD HAFIZ
10 MUHAMMAD HUSNI NIZOMI
11 MUHAMMAD REZKI FIRDAUS ✔ ✔
12 MUHAMMAD HAFIZ
13 ALFINA RIZKY
14 MARINA PRATIWI
15 MARIYANA
DOKUMENTASI

Anda mungkin juga menyukai