Anda di halaman 1dari 5

EDFAT

Cara melatih sudut pandang


untuk menangkap visual
Untuk memilih tindakan dalam kaitan mendapatkan foto jurnalistik sebagai
pilihan profesi, maka metode yang diperkenalkan “Walter Cronkite School of
Jurnalism and Telecommunication Arizona State University” yang dikenal
dengan metoda EDFAT dinilai tepat digunakan sebagai pembimbing dalam
setiap penugasan ataupun mengembangkan suatu konsep fotografi pribadi.

EDFAT adalah metoda pemotretan untuk melatih cara pandang melihat sesuatu
dengan detil yang tajam.
Tahapan-tahapan yang dilakukan pada setiap unsur dari metoda itu adalah
sesuatu proses dalam mengincar
suatu bentuk visual atas peristiwa bernilai berita.
E D F A T
N E R N I
T T A G M
I A M L E
R I E E
E L
Entire

Detail

Frame

Angle

Time
Entire Frame Detail

Foto2 : AFP

Bencana Alam di Nias.

Angle

Time

Anda mungkin juga menyukai