Anda di halaman 1dari 4

Prediksi Soal 3

Lingkaran, BRSD, BRSL, Kesebangunan, Transformasi Geometri, Statistika, ruang sampel, Peluang

1. Perhatikan gambar! A
Jika diketahui besar
∠AOB=100O, maka D
besar sudut ∠ACD
adalah ….
A. 40o O
B
B. 45o C
C. 50o
D. 80o

2. Perhatikan gambar di samping!


Panjang busur AB adalah ....
A. 66 cm
B. 44 cm
C. 33 cm
D. 22 cm

3. Perhatikan gambar
berikut! Sebuah foto
yang ditempel pada
selembar karton. Jika
ukuran foto 50 cm × 30 cm
30 cm dan lebar sisa
50 cm

karton bagian kiri,


kanan dan atas
adalah 3 cm, lebar
karton di bagian
bawah adalah ....
A. 8 cm
B. 7 cm
C. 6 cm
D. 5 cm

4. Suatu foto yang berukuran 24 cm x 40 cm


ditempel pada sebuah karton. Lebar karton
yang tidak tertutup foto pada bagian kiri
dan kanan adalah 3 cm. Sedangkan lebar
karton pada bagian atas dan bawah sama.
Jika foto dan karton sebangun,
(i) Lebar karton bagian bawah = 10
(ii) Luas karton = 1500 cm2
(iii) Perbandingan luas karton dan luas
foto = 25 : 16
(iv) Luas karton yang tidak tertutupi oleh
foto = 520 cm2
Pernyataan yang benar adalah ....
A. (i) dan (ii)
B. (ii) dan (iii)
C. (ii) dan (iv)
D. (iii) dan (iv)
5. Perhatikan gambar!
Diketahui
AB=BD=DG.
Panjang BC adalah
….
A. 5 cm
B. 6 cm
C. 7 cm
D. 8 cm

6. Panjang MN pada gambar di bawah adalah ….


A. 14 cm
A 11 cm D
B. 16 cm
C. 17 cm 3 cm
D. 18 cm M N
4 cm

B C
25 cm

7. Perhatikan bangun
gabungan kerucut
dan tabung berikut.
Diketahui jari- jari
tabung 7 cm dan
tingginya 10 cm.
28 cm

Volume bangun
gabungan tersebut
adalah ……
A. 2.464 cm3
B. 2.564 cm3
C. 2.672 cm2
D. 2.772 cm3

8. Perhatikan pernyataan berikut


(i) Titik A(2,7) bayangannya A’(2,-7)
(ii) Titik A (-2,7) bayangannya A’(2,7)
(iii) Titik A (2,-7) bayangannya A’(-2,-7)
(iv) Titik A (-2,-7) bayangannya A’(-2,7)
Pernyataan yang benar tentang hasil
refleksi titik A terhadap sumbu X adalah ...
A. (i) dan (ii)
B. (ii) dan (iii)
C. (iii) dan (iv)
D. (i) dan (iv)

9. Bayangan titik M (8, -12) setelah


dirotasikan sejauh 1800 dengan pusat
O(0,0) kemudian di refleksikan terhadap
garis y=5 adalah...
A. M’(-8, -2)
B. M’(2, 12)
C. M’(18, 12)
D. M’(22, 8)

10. Data suhu badan Ali “ketika sedang sakit”


Kenaikan tertinggi suhu badan Ali tersebut
adalah antara pukul …
A. 01.00 s.d 02.00
B. 02.00 s.d 03.00
C. 03.00 s.d 04.00
D. 04.00 s.d 05.00

11. Perhatikan diagram di bawah!

Diagram tersebut memperlihatkan data nilai


tes dari sekelompok siswa. Banyak siswa yang
mendapat nilai di bawah rata-rata adalah ….
A. 8 orang
B. 7 orang
C. 6 orang
D. 5 orang

12. Rata-rata nilai 16 siswa adalah 65. Setelah 4


siswa mengikuti ujian susulan, rata-rata
nilainya menjadi 63. Rata-rata nilai 4 siswa
yang mengikuti ujian susulan adalah .…
A. 55
B. 57
C. 59
D. 61

13. Di suatu kelas, rata-rata nilai ulangan siswa


perempuan adalah 90, rata-rata nilai ulangan
siswa laki-laki adalah 75, dan rata-rata nilai
ulangan kelas tersebut tersebut 81. Jika banyak
siswa di kelas tersebut 25 orang, banyak siswa
perempuan adalah ....
A. 10 orang
B. 12 orang
C. 15 orang
D. 18 orang

14. Dua dadu dilambungkan bersama. Peluang


muncul kedua mata dadu berjumlah lebih dari
10 adalah ….
1
A.
12
1
B.
9
1
C.
6
1
D.
4

15. Di dalam kotak terdapat 5 bola merah, 3 bola


putih dan 2 bola kuning. Jika pada pengambilan
pertama terambil bola merah dan tidak
dikembalikan, maka peluang terambil bola
merah pada pengambilan kedua adalah …
5
A.
9
5
B.
10
4
C.
9
4
D. 10

Anda mungkin juga menyukai