Anda di halaman 1dari 7

I.

Pilihan Ganda

1. Ketakutan yang dirasakan manusia di hadapan hadirat Allah Yang Maha Tinggi
dikarenakan ….
a. Adanya perasaan ngeri atas hukuman-Nya
b. Eksistensi Allah adalah eksistensi kekal
c. Allah dalam perjanjian baru adalah kasih
d. Karena Allah mengasihi orang berdosa
e. Allah adil dan kasih dalam perkara-Nya

2. Yang dimaksud takut akan Tuhan adalah …..


a. Menjauhkan diri akan Tuhan
b. Menyediakan waktu untuk bersekutu dengan Tuhan
c. Membangun hubungan yang baik dan benar dengan Tuhan
d. Mengikuti segala bentuk kegiatan rohani
e. Takut mendapatkan hukuman dari Tuhan

3. Ketika manusia takut akan Tuhan, manusia menemukan …..

a. Ketakutan pada dirinya d. Hubungan yang jauh dengan sesama


b. Harga diri dan arti hidupnya e. Jalannya sendiri
c. Hubungan yang serasi dengan Tuhan

4. Alasan yang membuat seseorang takut akan temannya, kecuali …

a. Ingin diterima oleh kelompoknya d. Takut dikucilkan dari


b. Ketergantungan pada kelompoknya kelompoknya
c. Ingin mendapatkan penghargaan e. Menunjukan kasih Tuhan pada
dari kelompoknya kelompoknya

5. Massa remaja adalah massa transisi dari kanak-kanak ke masa dewasa. Pada masa transisi
ini terjadilah proses-proses seperti berikut….
a. Bertumbuh percaya diri d. Pencarian iddentitas/ jati diri
b. Pengenalan akan lingkungan hidup e. Penguasaan diri
c. Pengenalan akan egosentrisme

6. Allah menciptakan karakter setiam manusia dengan manusia lainnya, adalah ….

a. Hampir selalu mempunyai b. Serupa dalam segala hal


persamaan pembawaan
c. Nihil dalam proses bermasyarakat e. Berperilaku menyimpang akan
d. Berbeda-beda tidak ada yang sama kebutuhan
persis

7. Salah satu contoh tokoh remaja yang hidupnya takut akan Tuhan dalam Alkitab adalah …..

a. Kain d. Saul
b. Hofni dan Pinehas e. Yerobeam
c. Yusuf

8. Berikut adalah ciri aspek emosi orang dewasa, kecuali .…


a. Percaya diri sendiri
b. Bebas dari iri hati
c. Hidup dalam dunia realitas
d. Tidak merasakan kesepian walaupun sendiri
e. Dapat menunggu untuk mendapat yang diinginkan

9. Yang merupakan aspek dalam perkembangan yang ada pada manusia adalah ….

a. Aspek fisik d. Aspek duniawi


b. Aspek kejiwaan e. Aspek kesehatan
c. Aspek kehidupan

10. Dibawah ini yang merupakan aspek moral-spiritual yaitu …..


a. Bersyukur untuk apa yang dimiliki d. Bebas dari iri hati
b. Dipimpin oleh akal sehat e. Bertanggung jawab atas kesalahan
c. Memiliki teman pribadi

11. Yang mendukung perkembangan aspek intelektual berupa kemampuan .…


a. Menganalisis dan konseptual d. Mendorong dan menganalisis
b. Berbuat baik dan menganalisis e. Menganalisis dan abstrak
c. Konseptual dan abstrak

12. ”Janganlah menjadi serupa dengan dunia ini, tetapi berubahlah oleh pembaharuan budimu,
sehingga kamu dapat membedakan manakah kehendak Allah; apa yang berkenan kepada
Allah dan yang sempurna?”
Pernyataan tersebut terdapat dalam kitab .…

a. Roma 2 :12 c. Roma 8:15


b. Roma 12:2 d. Roma 15:8
e. Efesus 2:12

13. Salah satu tokoh yang tak pernah berbelok dari jalan Allah, yaitu …..
a. Simson d. Yesaya
b. Daud e. Adam
c. Samuel

14. Karakter yang buruk dapat dikurangi bahkan dihilangkan tergantung pada ….

a. Orang lain d. Orang tua


b. Tuhan Allah e. Guru
c. Diri sendiri

15. Ejekan dan julukan dapat mempengaruhi terhadap ….

a. Emosi dan kepribadiannya d. Mental dan fisik


b. Kepribadian jati diri e. Kepribadian dan mental
c. Jati diri dan emosi

16. Kita tidak harus sama dengan orng lain supaya menyenangi atau disenangi orang lain
karena hal tersebut merupakan bentuk dari ….

a. Kesombongan d. Emosi jiwa


b. Iri hati e. Penyangkalan terhadap diri sendiri
c. Kebenaran

17. Fungsi jendela Johari ialah ….

a. Untuk melihat sifat orang


b. Untuk membuka aib orang
c. Supaya segar
d. Menunjukan berapa hal yang terbuka/tertutup bagi diri sendiri/orang lain
e. Untuk membuka pintu hati kita untuk berbuat baik

18. Dibawah ini merupakan bentuk jendela Johari, kecuali .…

a. Daerah terbuka d. Daerah terang


b. Daerah rahasia e. Daerah tidak dikenal
c. Daerah buta
19. Yesaya 43:4a, berbunyi tentang ….
a. Jangan menyembah berhala atau roh-roh peramalan, jika mencari mereka maka akan
menjadi najis
b. Jaminan tentang bagaimanapun perlakuan orang terhadap kita, apapun bentuk fisik kita,
Allah sungguh mengasihi kita
c. Tidak ada kesia-siaan ketika menggantungkan massa depan kita di tangan Tuhan
d. Kejelekan kita
e. Hukum kasih

20. Daerah rahasia berisi tentang …

a. Cita-cita d. Kebahagiaan
b. Orang tua e. Iri hati
c. Impian

21. Kita sangat berharga di mata ….

a. Orang lain d. Sahabat


b. Manusia e. Tuhan
c. Pacar

22. Persahabatn abadi antara Daud dan Yonatan, terdapat dalam kitab .…

a. 1 Samuel : 18 dan 20 d. Roma 12:2


b. Yesaya 43:4a e. Efesus 2:12
c. Mazmur 113:5

23. Selalu melihat kesempatan, betapapun kecilnya sebagai sarana untuk mengembangkan diri
kedepan, merupakan pengertian dari ....
a. Impian d. Berpikir negatif
b. Berpikir positif e. Berpikir kreatif
c. Kemajuan

24. Dibawah ini merupakan karakteristik konsep diri negative, kecuali .…


a. Peka terhadap kritik d. Pesimis
b. Respon terhadap pujian e. Optimis
c. Hiperkritis

25. Filipi 4:4 mengajarkan kepada kita, supaya ….


a. Melayani d. Bersukacita
b. Mengasihi e. Berkat
c. Berbakti
26. Beberapa hal yang dapat dilakukan dalam berpikir positif antara lain ….
a. Cara pikir pengandaian
b. Saya lebih dari orang lain
c. Mengandalkan diri sendiri dari pada Tuhan
d. Yakin mendapatkan kesulitan, percaya diri
e. Menyesali apa yang sudah dilakuakan

27. Pengertian dari pola dan proses berpikir positif ialah ….


a. Mengolah semua informasi c. Memproses konsep atau gagasan
b. Mengatur pikiran pada hal yang d. Mewujudkan ide
baik e. Menganalisis keputusan

28. Berpikir dengan tidak membatasi diri pada hal-hal yang biasa dan rutin, merupakan
pengertian dari ….
a. Berpikir positif d. Berpikir kritis
b. Berpikir negative e. Berpikir pasif
c. Berpikir kreatif

29. Dalam berpikir kritis adalah cara berpikir terus-menerus bertanya untuk ….
a. Mencari kesalahn dan kekurangan
b. Mengambil kesimpulan dari pendapat sendiri
c. Mendapatkan negative dan positifnya
d. Mendapatkan ide yang cemerlang
e. Mengambil kesimpulan yang sesuai dengan fakta

30. Berikut merupakan factor untuk menghambat berpikir kreatif, kecuali ….


a. Kebiasaan d. Dibanjiri masalah
b. Kurang memperluas wawasan e. Semangat
c. Waktu

31. Di bawah ini merupakan makna dari hukum taurat, kecuali ….


a. Hikmat d. Kekudusan
b. Kasih e. Keadilan
c. Kepedulian

32. Orang yang dikenal berhikmat ialah ….


a. Daud d. Adam
b. Salomo e. Tuhan Yesus
c. Abraham

33. Orang yang dikenal sebagai pemimpi ialah ….


a. Daud d. Adam
b. Salomo e. Tuhan Yesus
c. Abraham
34. Guru yang sangat kreatif ialah ….
a. Daud d. Adam
b. Salomo e. Tuhan Yesus
c. Abraham

35. Manusia yang menjalankan ibadahnya dalam seluruh hidupnya adalah manusia yang …
a. Beragama d. Kuat
b. Rajin ibadah e. Mempunyai prinsip
c. Beriman

36. Menyelesaikan proses belajar dan kewajiban sebagai pelajar dengan kritis dan
bertanggungjawab merupakan bentuk dari ….
a. Tantangan d. Keharusan
b. Tugas e. Proses
c. Tanggung jawab

37. Pengaruh teknologi dapat berdampak negative bagi kehidupan remaja, yaitu ….
a. Menjadi lebih baik d. Semakin pintar
b. Menambah wawasan e. Kemerosotan moral
c. Banyak teman

38. Bentuk dan karakteristik dari identitas remaja Kristen dapat dikenal dari sikap hidupnya
pada saat ….
a. Mendapat pengalaman d. Mendapat teman baru
b. Mencoba sesuatu yang baru e. Mendapat ilmu dan pengetahuan
c. Menghadapi tantangan/ rintangan

39. Cara untuk dapat menangani tantangan yang dialami remaja adalah dengan ….
a. Datang pada psikiater d. Berlindung pada orang tua
b. Minta nasehat pendeta e. Mencari jalan alternative
c. Pengenalan akan diri sendiri

40. Usaha untuk mengenal diri sendiri bermanfaat bagi remaja untuk …
a. Mengantar pada kesuksesan
b. Diterima oleh kelompoknya
c. Menetukan massa depan
d. Menetukan pilihan yang benar
e. Mendapatkan prestasi

II. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan uraian yang jelas dan tepat!

1. Sebutkan dan jelaskan enam aspek yang mempengaruhi perkembangan bagi manusia ?
2. Jelaskan arti takut akan Tuhan!
3. Sebutkan 3 (tiga) faktor dalam pembentukan karakter manusia!
4. Jelaskan bahwa pengenalan terhadap diri sendiri sangat penting !
5. Jelaskan arti dewasa !

JBU 

Anda mungkin juga menyukai