Anda di halaman 1dari 2

Tugas perkembangan III

Mengenal gambaran dan mengembangkann sikap tentang kehidupan mandiri, sosial dan
ekonomi.

Bidang bimbingan
Bimbingan belajar

Materi bidang perkembangan


Membiasakan diri untuk membaca

Kompetensi
Mewujudkan belajar dengan membaca

Tema
Perlunya membaca bagi seorang pelajar

Indikator
Memanfaatkan waktu untuk membaca

Nilai
Kebiasaaan membaca

Arah pembiasaan

Membaca merupakan suatu ketrampilan yang sangat menguntungkan bagi seseorang


terutama seorang pelajar. Diharapkan dapat memanfaatkan waktu untuk membaca buku
2-3 jam setiap hari. Membaca dengan menggaris bawahi pengertian akan sangat
membantu kita apabila ada pertanyaan- pertanyaan. Membaca efisien lebih bermanfaat
untuk mendapatkan gambaran yang lengkap tentang sesuatu yang ada dalam bacaan .

Cerita

Adi disediakan waktu untuk membaca buku- buku pelajaran atau buku penunjang yang
lain, sehingga mendapatkan nilai yang sangat memuaskan dalam ujian. Anto begitu
banyak membuang waktu untuk membaca sehingga nilainyapun jatuh dan tidak lulus .
Bercermin
1. Apa manfaat membaca bagi seorang pelajar?
Jawab..............................................................
2. Apa akibatnya bila waktu tidak digunakan untuk kegiatan yang berguna?
Jawab.......................................................................................................
3 Apa akibatnya kalau pelajar tidak mau membaca ?
Jawab........................................................................
4. Bagaimanakah cara kamu membaca untuk mengingat hal- hal yang penting?
Jawab...............................................................................................................
Tugas- tugas
Bacalah sebuah buku cerita dan buatlah ringkasannya
.
Suara hati
Biasakan hidup dengan membaca.

Anda mungkin juga menyukai