Anda di halaman 1dari 2

NAMA : Ayon Lahan

NIM : 21.96.2429

KELAS : 21IK03

KUIS PENGANTAR SOSIOLOGI

JAWABAN :

1. * Kurangnya Pendidikan

Rendahnya tingkat Pendidikan penduduk yang ada didesa, sehingga berdampak


dikemampuan penduduk desa tersebut sangat sulit untuk memahami, menanggapi serta
menghadapi perkembangan kemajuan zaman, ilmu teknologi dan ilmu pengetauhan.
Namun pada penduduk yang berada dikota jauh lebih memahami serta bisa menghadapi
perkembangan zaman, sehingga jauh lebih kreatif dan produktif. Cara mengatasi rendahnya
tingkat Pendidikan tersebut ialah :

 Pemerintah seharusnya lebih memperhatikan masyarakat yang ada didesa, yang


tidak mendapatkan Pendidikan
 Adanya program wajib belajar bagi seluruh rakyat
 Pemerintah memberikan dana kepada masyarakat yang tidak mampu agar bisa
mendapatkan pendidikan atau membangun sekolah gratis
 Menghilangkan rasa malas atau tidak ingin mendapatkan ilmu untuk mengikuti
pembelajaran

2. * Kriminalitas

Kriminalitas merupakan segala sesuatu yg dilakukan individu, kelompok, ataupun


komunitas yang melanggar aturan atau suatu tindakan
rilakunya menggunakan mengambil apa yang bukan sebagai haknya, sehingga realitas sosial
ini tentu saja Mengganggu keseimbangan atau stabilitas sosial pada masyarakat. Contoh
dari kriminalitas tersebut berupa klitih, kekerasan seksual, prostitusi online, pencurian,
pembunuhan, penipuan, begal, dan lain-lain. Cara mengatasi kriminalitas tersebut ialah :

 Memahami norma yang berlaku dan ilmu agama yang ada dimasyarakat
 Melakukan kerja sama antara masyarakat dan apparat hukum dalam menjaga
keamanan
 Tak ada perbandingan perlakuan berdasarkat tingkat perekonomian seseorang
 Aparat hukum harus bertindak tegas dalam menjalankan hukuman
 cara berpakaian yg sopan, tidak terbuka atau memakai baju yang terlalu kecil dan
bertingkah serta berucap yang baik dan benar
 Orang tua wajib memperhatikan anaknya dan menumbuhkan rasa kasih sayang
serta iman yang kuat, karena iman yang kuat hal tersebut bisa teratasi.

3. * Kecanduan dalam bermedia sosial

kecanduan ialah perilaku ketergantungan pada suatu hal yang disenangi seseorang. Orang
tersebut biasanya secara otomatis akan melakukan apa yang disukai dengan cara
berlebihan. Kecanduan tidak hanya berhubungan dengan alkohol, rokok, seks, makanan
tidak sehat/minuman, obat-obatan. Namun terdapat pula kecanduan media sosial yang
perlu diwaspadai. Pasalnya, akibat dari kecanduan media sosial ini tidak main-main, karena
masalah ini bisa memicu banyak sekali persoalan. Sehingga dapat menimbulkan rasa tidak
percaya diri, kecenderungan membandingkan diri menggunakan orang lain, depresi, pola
tidur memburuk, serta hilangnya rasa empati dan mengabaikan kehidupan yang terjadi di
kehidupan nyata. Cara mengatasi dari permasalahan tersebut ialah :

 Menghapus berbagai aplikasi yang menimbulkan rasa ketagihan yang berlebihan


 Membuat jadwal untuk bermain media sosial atau memasang timer untuk
menentukan waktu seberapa lama dalam memainkan media sosial
 Melakukan aktivitas yang tidak ada kaitannya dengan ponsel, contohnya seperti
berolahraga, belajar dan perbanyak sosialisasi secara langsung serta memperat
hubungan sosialisai dengan orang-orang yang disekitar.
 Menghentikan atau mematikan penggunaan ponsel dalam waktu tertentu, dan bisa
menempatkan waktu dalam menggunakan ponsel atau bermedia sosial

Anda mungkin juga menyukai