Anda di halaman 1dari 16

INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA

JURUSAN SAINS
PROGRAM STUDI MATEMATIKA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER


MATA KULIAH KODE MK Rumpun MK Bobot (sks) SEMESTER Tgl Penyusunan
Kalkulus Peubah Banyak MA2103 Mata Kuliah Wajib 3 3 22 Juni 2021
OTORISASI Dosesn Pengembang RPS Koordinator RMK Ka PRODI

GKMP Eristia Arfi, M.Si., Dear Michiko M Noer, M.Si. Eristia Arfi, M.Si.
Capaian Pembelajaran CPL-
(CP)/ Learning PRODI (Capaian Pembelajaran Lulusan- Program Studi) Yang Dibebankan Pada Mata Kuliah
Outcomes (LO)\ SIKAP (S)
S9 Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri
PENGETAHUAN (P)
Menguasai konsep teoritis tentang salah satu bidang matematika yaitu analisis, aljabar, statistika,
P2 pemodelan, optimasi dan ilmu komputer serta menerapkannya dalam menganalisis, merancang, dan
mengevaluasi penyelesaian masalah.
KETERAMPILAN UMUM (KU)
KU2 Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur.
Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok yang berada di bawah
KU8
tanggungjawabnya, dan mampu mengelola pembelajaran secara mandiri
KETERAMPILAN KHUSUS (KK)
Mampu menerapkan kerangka berpikir matematis khususnya bidang analisis, aljabar, statistika, dan
KK1 matematika terapan untuk menyelesaikan masalah nyata terutama dalam bidang lingkungan,
kelautan, energi, dan teknologi informasi khususnya yang terdapat di wilayah Sumatera.
Berkemampuan memecahkan masalah matematika dan menggunakannya untuk membantu
KK3
memecahkan masalah di luar bidang matematika.
CP-MK (Capaian Pembelajaran-Mata Kuliah)
Mahasiswa mampu memahami konsep kelengkungan, limit, kekontinuan, turunan dan integral
CP-MK 1
fungsi parameter dan gerak partikel.
Mahasiswa dapat menggunakan konsep-konsep limit, turunan, turunan parsial, turunan parsial orde
CP-MK 2 tinggi, aljabar turunan dan masalah maksimum minimum dalam menyelesaikan permasalahan yang
berkaitan dengan fungsi dua variabel atau lebih.
Mahasiswa dapat menggunakan konsep-konsep limit, turunan, turunan parsial, aljabar fungsi dan
CP-MK 3
metode Lagrange dalam menyelesaikan permasalahan yang berkaitan dengan fungsi vektor.
Mahasiswa dapat memahami konsep-konsep integral lipat dua, integral lipat dua atas daerah
CP-MK 4 sebarang, integral lipat tiga, perubahan variabel di integral lipat serta pemakaian integral dalam
menyelesaikan permasalahan di dunia nyata.
CP-MK 5 Mahasiswa dapat memahami konsep-konsep integral garis dan integral permukaan.
CP-MK 6 Mahasiswa dapat memahami konsep-konsep teorema integral.
Deskripsi Singkat MK Dalam Mata kuliah kalkuluspeubah banyak, mahasiswa akan mempelajari fungsi dua variabel atau lebih, fungsi
bernilai vektor, integral lipat, integral garis dan integral permukaan dan beberapa teorema integral. Sebagai awal
perkuliahan akan dijelaskan tentang lengkungan di ruang berdimensi banyak.
Materi 1. Lengkungan di ; Limit, turunan dan integral fung siparameter
Pembelajaran/Pokok 2. Fungsi dua variabel dan daerah definisinya, kurva ketinggian; Limit dan kekontinuan multivariable;
Bahasan Turunan parsial dan arti geometrisnya turunan fungsi multivariable; Aljabar turunan dan aturan rantai,
turunan parsial orde tinggi; Teorema Taylor untuk fungsi multivariabel; Masalah maksimum dan minimum;
3. Fungsi bernilai vektor, Limit, turunan parsial dan turunan; Aljabar Fungsi dan Fungsi Komposisi serta
Turunannya; Teorema Fungsi Implisit; Masalah Ekstrim Bersyarat (Metode Lagrange)
4. Integral Lipat Dua; Integral Lipat Dua Atas Daerah Sebarang; Pemakaian Integral; Perubahan Variabel
dalam Integral Lipat
5. Integral Garis; Parameterisasi permukaan; Luas di Permukaan; Integral Fungsi di Permukaan;
6. Teorema Green di Bidang; Teorema Divergensi Gauss; Teorema Stokes; Ketaktergantungan Terhadap
Lintasan dalam Ruang; Contoh Pemakaian Pada Masalah Fisis dan Persamaan diferensial.
Pustaka 1. Wono Setya Budhi, Kalkulus Peubah Banyak, Penerbit ITB, 2001.
2. J.E. Marsden, A.J. Tromba, A. Weinstein, Basic Multivariable Calculus, Springer‐Verlag, 1993.
3. Koko Martono, Catatan Kuliah Kalkulus Peubah Banyak.

Media Pembelajaran Slide PPT, Meeting Platform, Google Clasroom, Moodle.


Team Teaching Eristia Arfi, M.Si.,
Lutfi Mardianto, S.Pd., M.Si.
Matakuliah Syarat Matematika Dasar I, Matematika Dasar II.

Mg Bentuk dan Penilaian


Ke- Sub-CPMK Bahan Kajian Metode Pengalaman
Estimasi Kriteria
(Kemampuan Akhir (Materi Pembelajaran Belajar Bobo
Waktu & Indikator
yang Diharapkan) Pembelajaran) (Media & Mahasiswa t (%)
Bentuk
Sumber Belajar)
(1) (2) (3) (4) (5) (5) (7) (8) (9)
I Mahasiswa Mampu  Fungsi Bentuk : TM : 3 x Mengamati 1. Tes  Mahasiswa 8.3
memahami tentang Parameter, Kuliah 50' Tertulis mampu
kelengkungan dan Limit dan Belajar (UTS, menjelaskan
gerak partikel. Kekontinua Metode TT : 3 x dengan Kuis) tentang gerak
Mahasiswa mampu n Fungsi :Ekspositori, 60' menggali 2. suatu partikel
menggunakan konsep- Parameter, Problem-Based informasi Penilaian dibidang atau di
konsep limit, turunan, , Turunan Learning (PBL) BM : 3 x serta tugas ruang dengan
integral fungsi Fungsi 60' memanfaatka terstrukt menggunakan
parameter (CPMK 1) Parameter Media : Daring nnya untuk ur kalkulus.
dan Gerak memecahkan (Kelomp  Mahasiswa
Partikel Sumber Belajar masalah. ok/Indivi mampu
: PPT/Referensi du) menghitung
buku 1,2,3 kecepatan dan
percepatan dari
suatu partikel di
bidang atau
diruang.
 Mahasiswa
mampu
menggunakan
konsep-konsep
limit, turunan
fungsi
parameteratau
fungsi bernilai
vector.

II Mahasiswa mampu  Integral Bentuk : TM : 3 x Mengamati 1. Tes  Mahasiswa 8.3


menggunakan konsep- Fungsi Kuliah 50' Tertulis mampu
konsep limit, turunan, , Parameter Belajar (UTS, menggunakan
integral fungsi dan Panjang Metode TT : 3 x dengan Kuis) konsep-konsep
parameter (CPMK 1) Busur :Ekspositori, 60' menggali 2. integral bernilai
Mahasiswa mampu Kurva Problem-Based informasi Penilaian vektor.
menggunakan konsep-  Fungsi Learning (PBL) BM : 3 x serta tugas  Mahasiswa
konsep limit, turunan, Skalar,Limi 60' memanfaatka terstrukt mampu
turunan parsial, turunan t dan Media : Daring nnya untuk ur menjelaskan
parsial orde tinggi, Kekontinua memecahkan (Kelomp tentang kalkulus
aljabar turunan dan n Fungsi Sumber Belajar masalah. ok/Indivi dari fungsi dua
masalah maksimum Skalar : PPT/Referensi du) variabel atau
minimum dalam buku 1,2,3 lebih
menyelesaikan
permasalahan yang
berkaitan dengan
fungsi dua variabel atau
lebih. (CPMK 2)
III Mahasiswa mampu  Keterdifere Bentuk : TM : 3 x Mengamati 1. Tes  Mahasiswa 8.3
menggunakan konsep- nsialan Kuliah 50' Tertulis mampu
konsep limit, turunan, Fungsi Belajar (UTS, menjelaskan
turunan parsial, turunan Skalar, Metode TT : 3 x dengan Kuis) tentang kalkulus
parsial orde tinggi,  Diferensial :Ekspositori, 60' menggali 2. dari fungsi dua
aljabar turunan dan Total Problem-Based informasi Penilaian variabel atau
masalah maksimum Fungsi Learning (PBL) BM : 3 x serta tugas lebih serta
minimum dalam Skalar 60' memanfaatka terstrukt menjelaskan
menyelesaikan Media : Daring nnya untuk ur kaitan antara
permasalahan yang memecahkan (Kelomp kalkulus fungsi
berkaitan dengan Sumber Belajar masalah. ok/Indivi dua variabel atau
fungsi dua variabel atau : PPT/Referensi du) lebih dengan
lebih. (CPMK 2) buku 1,2,3 turunan parsial
dan turunan.
 Mahasiswa
mampu
menjelaskan
tentang arti
geometri dari dari
turunan parsial
dan turunan.
IV Mahasiswa mampu Aturan Rantai Bentuk : TM : 3 x Mengamati 1. Tes  Mahasiswa 8.3
menggunakan konsep- Fungsi Skalar Kuliah 50' Tertulis mampu
konsep limit, turunan, Belajar (UTS, menjelaskan
turunan parsial, turunan Metode TT : 3 x dengan Kuis) tentang aturan
parsial orde tinggi, :Ekspositori, 60' menggali 2. rantai fungsi
aljabar turunan dan Problem-Based informasi Penilaian skalar dan
masalah maksimum Learning (PBL) BM : 3 x serta tugas menyelesaikan
minimum dalam 60' memanfaatka terstrukt permasalahan
menyelesaikan Media : Daring nnya untuk ur terkait aturan
permasalahan yang memecahkan (Kelomp rantai.
berkaitan dengan Sumber Belajar masalah. ok/Indivi
fungsi dua variabel atau : PPT/Referensi du)
lebih. (CPMK 2) buku 1,2,3

V Mahasiswa mampu  Turunan Bentuk : TM : 3 x Mengamati 1. Tes  Mahasiswa 8.3


menggunakan konsep- Berarah Kuliah 50' Tertulis mampu
konsep limit, turunan, Fungsi Belajar (UTS, menjelaskan
turunan parsial, turunan Skalar Metode TT : 3 x dalam Kuis) tentang arti
parsial orde tinggi,  Turunan :Ekspositori, 60' kelompok, 2. geometri dari
aljabar turunan dan Implisit Small group melakukan Penilaian turuanberarah.
masalah maksimum Fungsi discussion BM : 3 x diskusi, dan tugas  Mahasiswa
minimum dalam Skalar 60' mempresenta terstrukt mampu
menyelesaikan Media : Daring sikan hasil ur menjelaskan
permasalahan yang yang (Kelomp tentang turunan
berkaitan dengan Sumber Belajar diperoleh ok/Indivi implisit fungsi
fungsi dua variabel atau : PPT/Referensi du) skalar dan
lebih. (CPMK 2) buku 1,2,3 menyelesaikan
permasalahan
terkait turunan
implisit
VI Mahasiswa mampu  Ekstrim Bentuk : TM : 3 x Mengamati 1. Tes  Mahasiswa 8.3
menggunakan konsep- Fungsi Dua Kuliah 50' Tertulis mampu
konsep limit, turunan, Peubah dan Belajar (UTS, menjelaskan
turunan parsial, turunan Aplikasinya Metode TT : 3 x dalam Kuis) masalah
parsial orde tinggi,  Metode :Ekspositori, 60' kelompok, 2. maksimum
aljabar turunan dan Pengali Small group melakukan Penilaian minimum dalam
masalah maksimum Lagrange discussion BM : 3 x diskusi, dan tugas menyelesaikan
minimum dalam untuk 60' mempresenta terstrukt permasalahan
menyelesaikan Ekstrim Media : Daring sikan hasil ur yang berkaitan
permasalahan yang Fungsi Dua yang (Kelomp dengan fungsi
berkaitan dengan dan Tiga Sumber Belajar diperoleh ok/Indivi dua variabel atau
fungsi dua variabel atau Peubah : PPT/Referensi du) lebih.
lebih. (CPMK 2) buku 1,2,3  Mahasiswa dapat
menggunakan
konsep fungsi
dua variable atau
lebih dalam
kehidupan sehari-
hari seperti
perhitungan
harga barang dan
temperature suatu
tempat.
VII REVIEW
VIII UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)
IX Mahasiswa mampu  Fungsi Bentuk : TM : 3 x Mengamati 1. Tes  Mahasiswa 8.3
menggunakan konsep- Vektor Kuliah 50' Tertulis mampu
konsep limit, turunan,  Medan Membahas (UTS, menjelaskan dan
turunan parsial, aljabar Vektor Metode TT : 3 x dan Kuis) menginterpetasik
fungsi dan metode Konservatif :Ekspositori, 60' menyimpulka 2. an konsep fungsi
Lagrange dalam Cooperative n Penilain vector dan
menyelesaikan learning BM : 3 x masalah/tgas tugas medan vector
permasalahan yang 60' yang terstrukt
berkaitan dengan Media : Daring diberikan ur
fungsi vektor. (CPMK secara (Kelomp
3) Sumber Belajar berkelompok ok/Indivi
: PPT/Referensi du)
buku 1,2,3
X Mahasiswa mampu Kalkulus Bentuk : TM : 3 x Mengamati 1. Tes  Mahasiswa dapat 16.6
menggunakan konsep- Diferensial Kuliah 50' Tertulis menghitung dan
konsep limit, turunan, Fungsi Vektor, Belajar (UTS, menginterpretasi
turunan parsial, aljabar Metode TT : 3 x dengan Kuis) kan turunan,
fungsi dan metode :Ekspositori, 60' menggali 2. turunan parsial
Lagrange dalam Problem-Based informasi Penilaian fungsi vector.
menyelesaikan Learning (PBL) BM : 3 x serta tugas
permasalahan yang 60' memanfaatka terstrukt
berkaitan dengan Media : Daring nnya untuk ur
fungsi vektor. (CPMK memecahkan (Kelomp
3) Sumber Belajar masalah. ok/Indivi
: PPT/Referensi du)
buku 1,2,3
XI Mahasiswa Mampu  Invers Bentuk : TM : 3 x Mengamati 1. Tes  Mahasiswa 8.3
menggunakan konsep- Fungsi Kuliah 50' Tertulis mampu
konsep integral lipat Vektor Belajar (UTS, memahami
dua, integral lipat dua  Integral Metode TT : 3 x dengan Kuis) menerapkan
atas daerah sebarang, Lipat Dua :Ekspositori, 60' menggali 2. konsep integral
integral lipat tiga, Problem-Based informasi Penilaian lipat dua.
perubahan variabel di Learning (PBL) BM : 3 x serta tugas
integral lipat serta 60' memanfaatka terstrukt
pemakaian integral Media : Daring nnya untuk ur
dalam menyelesaikan memecahkan (Kelomp
permasalahan di dunia Sumber Belajar masalah. ok/Indivi
nyata. (CPMK 4) : PPT/Referensi du)
buku 1,2,3
XII Mahasiswa Mampu Integral Lipat Bentuk : TM : 3 x Mengamati 1. Tes  Mahasiswa 5.5
menggunakan konsep- Tiga,Transform Kuliah 50' Tertulis mampu
konsep integral lipat asi Koordinat Belajar (UTS, menerapkan
dua, integral lipat dua pada Integral Metode TT : 3 x dengan Kuis) konsep
atas daerah sebarang, Lipat :Ekspositori, 60' menggali 2. perubahan
integral lipat tiga, Problem-Based informasi Penilaian variabel pada
perubahan variabel di Learning (PBL) BM : 3 x serta tugas integral lipat.
integral lipat serta 60' memanfaatka terstrukt
pemakaian integral Media : Daring nnya untuk ur
dalam menyelesaikan memecahkan (Kelomp
permasalahan di dunia Sumber Belajar masalah. ok/Indivi
nyata. (CPMK 4) : PPT/Referensi du)
buku 1,2,3
XIII Mahasiswa mampu Integral Bentuk : TM : 3 x Mengamati 1. Tes  Mahasiswa 5.5
Menggunakan konsep- Garis,Integral Kuliah 50' Tertulis mampu
konsep integral garis Garis tak Belajar (UTS, memahami
dan integral Bergantung Metode TT : 3 x dengan Kuis) konsep interal
permukaan. Lintasan :Ekspositori, 60' menggali 2. garis
(CPMK 5) Problem-Based informasi Penilaian  Mahasiswa
Learning (PBL) BM : 3 x serta tugas mampu
60' memanfaatka terstrukt memahami dan
Media : Daring nnya untuk ur menerapkan
memecahkan (Kelomp konsep
Sumber Belajar masalah. ok/Indivi parameterisasi
: PPT/Referensi du) permukaan
buku 1,2,3  Mahasiswa
mampu
memahami
konsep luas di
permukaan
XIV Mahasiswa Mampu Teorema dasar Bentuk : TM : 3 x Mengamati 1. Tes  Mahasiswa 5.5
menggunakan konsep- integral garis Kuliah 50' Tertulis mampu
konsep teorema untuk medan Belajar (UTS, memahami dan
integral. (CPMK 6) vektor Metode TT : 3 x dalam Kuis) menerapkan
ruang,Teorema :Ekspositori, 60' kelompok, 2. konsep teorema
divergensi Small group melakukan Penilaian divergensi gauss
Gauss,Integral discussion BM : 3 x diskusi, dan tugas dan Teorema
Permukaan, 60' mempresenta terstrukt Stokes
Teorema Stokes Media : Daring sikan hasil ur  Mahasiswa
dan divergensi yang (Kelomp mampu
Gauss di Ruang Sumber Belajar diperoleh ok/Indivi memahami
: PPT/Referensi du) konsep
buku 1,2,3 Ketaktergantung
an Terhadap
Lintasan dalam
Ruang
 Mahasiswa
mampu
menerapkan
konsep teorema
integral pada
masalah fisis dan
persmaan
diferensial.

XV REVIEW
XVI UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)
Keterangan :
TM = Tatap Muka : 2 x 50'
TT = Tugas Terstruktur : 2 x 60'
BM = Belajar Mandiri : 2 x 60'
P = Praktikum : 1 x 150’

Catatan :
1. Capaian pembelajaran Lulusan Prodi (CPL-PRODI adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan prodi yang merupakan internalisasi
diri sikap, penguasaan pengetahuan dan keterampilan sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran
2. CPL yang dibedakan pada mata kuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi (CPL-PRODI) yang digunakan untuk
pembentukan/pengembangan sebuah mata kuliah yang yang terdiri dari aspek sikap, keterampilan umum, keterampilan khusus, dan
pengetahuan.
3. CP Mata kuliah (CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPL yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat
spesifik terhadap bahan kajian atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut
4. Sub-CP Mata Kuliah (Sub-CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPMK yang dapat diukur atau diamati dan
merupakan kemampuan akhir yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata
kuliah tersebut
5. Bahan Kajian materi pembelajaran adalah rincian atau uraian dari bahan kajian yang dapat disajikan dalam bentuk beberapa pokok dan sub-
pokok bahasan
6. Bentuk dan Metode Pembelajaran (Media & Sumber Belajar) : kuliah responsi, tutorial, seminar atau yang setara, praktikum, praktik studio,
praktik bengkel, praktik lapangan, penelitian, pengabdian kepada masyarakat dan atau bentuk pembelajaran lainya. Metode Pembelajaran
contoh :Problem-Based Learning (PBL)
7. Estimasi waktu yang dibutuhkan dalam SKS kuliah dan pembagianya masing masing (Tatap Muka, Tugas Terstruktur, Belajar Mandiri,
Praktikum)
8. Pengalaman belajar merupakan output yang diperoleh mahasiswa setelah mempelajari perkuliahan dalam pertemuan tersebut
9. Kriteria dan bentuk penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolok ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian
berdasarkan indikator indikator yang telah ditetapkan. Kriteria penilaian merupakan pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak
bias. Kriteria dapat berupa kuantitatif ataupun kualitatif
10. Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi
kemampuan atau kinerja hasil belajar mahasiswa yang disertai bukti-bukti
11. Bobot penilaian adalah prosentase penilaian terhadap setiap capaian Sub-CPMK yang besarnya proporsional dengan tingkat kesulitan
pencapaian Sub-CPMK tsb., dan totalnya 100%.

Anda mungkin juga menyukai