Anda di halaman 1dari 2

Alamat : Jl.Hidayah – 28 Oktober Rt 003 Rw 036 Kel.

Siantan Hulu Kecamatan Pontianak Utara Telp 081348060716


ULANGAN TENGAH SEMESTER (UTS)
NAMA : Mata Pelajaran : IPA
Kelas : IX (Sembilan) Hari / Tanggal :
LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM
PETUNJUK UMUM
MTs. AL-HUSNA
Isikan identitas Anda, Isilah jawaban yang benar, dan Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada guru.

1. Perhatikan Gambar organ reproduksi wanita 5. Perhatikan ciri-ciri perkembang biakkan berikut
berikut ini!
1). Sifat individu baru sama dengan induknya
2). Melibatkan dua induk
3). Individu baru berasal dari bagian tubuh
induknya
4). Individu baru terjadi dari hasil pembuahaan
5). Individu baru bervariasi
    Yang merupakan ciri-ciri perkembangbiakkan
generatif adalah…
A       1, 2, 3 B.      2, 3, 4
C.       2, 4, 5 D.      3, 4, 5
Proses pertumbuhan janin berlangsung pada
nomor..
A. 1 6. Cadangan makanan bunga anggrek sangat sedikit
B. 2 dikarenakan struktur biji yang sangat kecil .Para
C. 3 ahli melakukan pembudidayaan dengan tahapan
D. 4 penanaman pada media bernutrisi dengan zat
2. Pasangan organ reproduksi pria dan fungsinya perangsang tumbuh, terbentuknya plantet, serta
yang benar adalah .... proses aklimatisasi. Tahapan yang dilakukan oleh
para ahli tersebut merupakan teknologi tanaman
A. Vas defferens Pematangan sel yang disebut….
sperma A. Vertikultur B. Hidroponik
B. Epididimis Saluran spermatozoa C. Aeroponik D. Kultur jaringan
C. Testis Produksi spermatozoa
7. Jenis kromosom yang menjadi penentu jenis
Skrotum Penghasil cairan semen
kelamin suatu individu adalah …
D. A. Aster B. Autosom C.
Haploid D. Gonosom
3. Peristiwa diman siklus menstruasi menjadi tidak
8. Perkembangbiakan tumbuhan secara tidak kawin dengan
teratur dan terhenti untuk selamanya disebut….
bantuan manusia disebut perkembangbiakan...
A. Fertilisasi
B. Ovulasi a.generatif
C. Menopause b.vegetatif buatan
D. Oogegesis c.vegetatif alamai
d.aseksual alami
4. Perhatikan gambar berikut!
9. Di bawah ini yang termasuk tumbuhan yang
berkembangbiak secara tunas adalah...
a.pisang dan padi
b.bambu dan pisang
c.mangga dan pisang
d.mahoni dan bambu

Perkembangbiakan tumbuhan di atas adalah


dengan cara ….
A. umbi batang B. umbi akar
C. geragih D. akar tinggal
Alamat : Jl.Hidayah – 28 Oktober Rt 003 Rw 036 Kel. Siantan Hulu Kecamatan Pontianak Utara Telp 081348060716
ULANGAN TENGAH SEMESTER (UTS)
NAMA : Mata Pelajaran : IPA
Kelas : IX (Sembilan) Hari / Tanggal :
LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM
PETUNJUK UMUM
MTs. AL-HUSNA
Isikan identitas Anda, Isilah jawaban yang benar, dan Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada guru.

16. Jenis kromoson yang menentukan jenis kelamin suatu


10.Perhatikan ciri-ciri perkembangbiakan berikit ini! individu disebut...
1)Sifat individu baru sama dengan induknya. a.gonosom
2)Melibatkan dua induk. b.autosom
3)Individu baru berasal dari bagian tubuh induknya. c.kromosom tubuh
4)Individu baru terjadi dari hasil pembuahan. d.kariotipe
5)Individu baru bervariasi.
Ciri-ciri perkembangbiakan generatif terdapat pada 17. Perkembangbiakan tumbuhan lumut adalah dengan...
nomor... a.tunas
a.1),2),dan 3) b.biji
b.2),3),dan 4) c.rhizoma
c.2),4),dan 5) d.spora
d.3),4),dan 5)
18. Manusia memiliki jumlah kromosom sebanyak...
11.Tempat terjadinya proses penyerbukan adalah... a.23
a.kepala sari b.32
b.kepala putik c.64
c.tangkai putik d.46
d.tangkai sari
19. Faktor pembawa sifat yang diwariskan dari induk
12. Tumbuhan paku dan lumut berupakan contoh kepada keturunannya disebut...
tumbuhan tidak berbiji.Tumbuhan tersebut a.lokus
berkembangbiak dengan... b.nukleus
a.setek c.membelah diri c.gen
b.okulasi d. spora d.alel

13. Sel kelamin jantan yang dihasilkan dari organ 20. Tumbuhan yang digunakan dalam penelitian Mendel
reproduksi jantan adalah... adalah...
a.sel telur c. sperma a.kedelai
b.ovum d. ovarium b.ercis
c.mawar
14.Setek adalah cara perkembangbiakan vegetatif dengan d.melati
cara memotong (memisahkan diri dari induk) suatu bagian
tanaman dan kemudian ditanam untuk menghasilkan ESSAY
individu baru.Bagian tumbuhan yang biasanya disetek
adalah... 1. Jelaskan perbedaan antara bayi kembar identik dan
a.akar dengan sebagian batang kembar fraternal (saudara)!
b.batang yang berdaun
c.batang yang berakar 2. Bagaimana peranan serangga terhadap penyerbukan
d.batangnya saja terhadap pertumbuhan berbiji!
3. Sebutkan keunggulan setek yang dilakukan pada
15.Orang yang pertamakali melakikan berbagai masam
persilangan dengan mengunakan tanaman kacang ercis tumbuhan!
adalah... 4. Jelaskan pengertian dari hidroponik!
a.Francis Crick
b.Charles Darwin 5. Pada saat menanam tanaman, petani sering menanam
c.James Dewe Watson bibit yang berasal dari tanaman yang dianggap bibit
d.Gregor Johann Mendel
unggul. Mengapa hal tersebut perlu dilakukan!

Anda mungkin juga menyukai