Anda di halaman 1dari 15

Process

Flow
Diagram
Tugas menggambar teknik
pertemuan 14
Disusun Oleh:

Asriezza Geuthena Rahman


2107135432
Teknik Kimia kelas C
Dosen Pengampu:
Dr.Said Zul Amraini,ST.MT
1 Definisi PFD
PFD (process flow diagram) merupakan
Informasi tersebut dapat
diagram alir proses yang digunakan berupa:
untuk memahami atau mempelajari 1. Simbol input-ouput
alur proses secara keseluruhan. 2. Nomor aliran
3. Kode peralatan dan
Gambar PFD melibatkan informasi nama peralatan
yang lebih detail dibandingkan gambar 4. Informasi utilitas
BPFD
Diagram PFD ialah gambar skematik yang digunakan untuk menggambarkan
jalur instumentrasi, pipa, dan sistem pengaturan (automation) yang berada
dilapangan (field).

Informasi yang ditunjukkan pada PFD rata-rata belum memperhitungkan


secara spesifik perhitungan seperti pressure, ukuran pipa dan spesifikasi
peralatan yang digunakan. Pada gambar ini lebih pada alur proses serta berbagai
parts penting yang akan digunakan, sistem keamanan yang akan dipakai, skema
kontrol, pembagian jalur pipa, mode operasi serta control fluida yang akan dipakai,
karena masih berbentuk diagram alur, kamu akan menemukan banyak simbol,
angka, kode dan juga ID yang digunakan untuk merujuk pada bagian sistem
piping. Gambar proyek PFD biasanya cukup membingungkan bagi mereka yang
tidak mahir melihatnya.
Fungsi Utama PFD

Fungsi utama PFD adalah sebagai arahan untuk gambar-gambar lainnya.


Bisa dikatakan sebagai pondasi awal untuk acuan gambar gambar
selanjutnya. Hal ini terutama untuk kebutuhan sebagai peralatan
penting dan sistem pengolahan fluida yang digunakan. Contohnya yaitu
yang berkaitan dengan fluida yang reaktif dan beracun, tentu sistem
pipa dan keaamanan yang digunakan lebih kompleks. Untuk persiapan,
PFD akan memberi note yang nantinya kan dijabarkan lebih konkret
pada gambar P&ID.
Kegunaan
PFD 2
01 02 03
Untuk menggambarkan
neraca massa dan panas
Untuk menggambarkan
suatu siklus proses dengan
pelayanan utilitas pada
tanda atau penjelasan yang Untuk menggambarkan satu proses, steam, air,
spesifik atau lebih detail simbol standar umum udara, fuel gas, refrigerasi,
dijelaskan tentang kecepatan yang dipakai dalam circulation oil, gas
aliran, suhu dan tekanan industri (informasi nitrogen, dan sebagainya
untuk setiap bagian peralatan peraalatan) dengan
atau langkah suatu proses keterangan lokasi,
interaksi serta alur-
alurnya
Membuat
PFD 3
CARA MENGGAMBARKAN PFD

1. Gambar PFD melibatkan symbol-symbol umum yang digunakan untuk


mempresentasikan peralatan yang terlibat didalam suatu proses.
2. symbol pada gambar PFD digambar tidak menggunakan skala, namun harus digambar
secara proporsional.
3. Symbol pada PFD digambar dalam dua dimensi dan menyerupai bentuk asli peralatan
4. PFD memperlihatkan aliran, nomor aliran, kon
5. Disi aliran (laju alir,T,P) sehingga sering juga disebut sebagai material dan energy
balance flowsheet
6. Setiap symbol utama diberi identitas atau dikenal dengan kode peralatan
7. PFD juga dilengkapi dengan nama peralatan
8. Pada umumnya PFD digambarkan dengan kertas A3 dengan format landspace, dan
ditempatkan pada laporanteknik sebagai lampiran, jika PFD tersebut komplek, terdiri dari
peralatan dan p;roses aliran
9. Jika PFD tidak terlalu komplek maka dapat ditempatkan pada bidang kertas A4
Aturan Penggambaran PFD

1. Aliran utama harus dilengkapi tanda panah untuk menunjukkan arah aliran
2. Usahakan aliran dari kiri menuju kekanan
3. Aliran yang ringan (gas) berada diatas aliran berat (cair/padat)
4. Apabila terdapat garis yang memotong, garis horizontal tetap dilanjutkan, sedangkan garis vertikal putus tepat di
perpotongan garis
5. Penomoran aliran didalam simbol diamond
6. Simbol diamond terletak tepat digaris aliran
Contoh Informasi Yang Terdapat
Dalam PFD
● Arah aliran fluida
● Kandungan dan sifat fluida yang
menglir
● Sistem safety yang digunakan
● Info kapasitas dan debut fluida
● Proses control yang digunakan
● Berbagai peralatan yang
digunakan
● Berapa valve yang digunakan
● Alat tampung dan pipa
● Pembagian jalur pipa secara
umum
CONTOH
4 PFD
Thank
You

Anda mungkin juga menyukai