Anda di halaman 1dari 3

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS HASANUDDIN
FAKULTAS TEKNIK
DEPARTEMEN TEKNIK GEOLOGI
PROGRAM STUDI TEKNIK GEOLOGI

ENDAPAN MINERAL

TUGAS

OLEH :
ANDI ICHLASUL SURYA
D061171503

MALILI
2021
ENDAPAN MINERAL
TERMINOLOGY- ORE DEPOSIT

 Ore adalah hasil galian dari pertambangan berupa mineral baik logam maupun
non logam yang memiliki nilai ekonomis.

 Gangue adalah material yang bercampur pada suatu endapan bijih yang sama
sekali tidak memiliki nilai ekonomis.

 Waste adalah material-material nyang tidak memiliki nilai tambah atau material
terbuang dari hasil galian.

 Grade adalah tingkat kualitas dari suatu ore.

 Cut-off adalah kadar batas yang diambil dalam penentuan kualitas bijih.

 Reserves adalah jumlah cadangan ore pada suatu blok.

 Host rock adalah batuan induk yang merupakan tempat terjadinya proses
mineralisasi.

 Country rock adalah batuan asli pada suatu daerah yang tidak terjadi proses
mineralisasi pada batuan tersebut.

 Hydrotermal adalah suatu proses pembentukan mineral yang terjadi di sekitar


sumber dari panas bumi di dalam kulit bumi akibat adanya injeksi dari magma
terhadap air.

 Alteration adalah suatu proses yang meneyebabkan terubahnya komposisi suatu


batuan akibat sisa-sisa larutan magma yang melewatinya.

 Metamorphism adalah suatu proses terubahnya batuan akibat mengalami suhu


dan tekanan.

 Vein adalah rekahan pada batuan yang kemudian terisi oleh mineral yang berasal
dari proses presipitasi
 Replacement adalah adalah suatu proses terubahnya komposisi suatu batuan
akibat pengaruh-pengaruh geologi.

 Massive Sulphide adalah sebuah tipe endapan bijih sulfida metal, yang terdiri
dari tembaga dan seng yang berasosiasi dengan kejadian hidrotermal vulkanik di
lingkungan submarine.

 Skarn adalah tipe endapan mineral yang terbentuk akibat adanya intrusi magma
yang bersifat asam terhadap batuan sedimen karbonat.

 Epigenetic adalah pembentukan cebakan bijih yang terjadi setelah batuan


sampingnya terbentuk.

 Syngenetic adalah pembentukan bijih yang terbentuk bersamaan dengan batuan


tersebut.

 Gossan adalah batuan yang telah mengalami oksidasi tinggi akibat proses
hidrotermal dengan intesitas lemah hingga kuat.

Anda mungkin juga menyukai