Anda di halaman 1dari 88

LAPORAN AKTUALISASI

SI PENGGUNA DAU

Oleh :

ALDHINO SYAHPUTRA. A.Md.Akun.


NIP. 19950610 202012 1 009

BADAN KEPEGAWAIAN, PENDIDIKAN DAN PELATIHAN


KABUPATEN LOMBOK TENGAH
BEKERJASAMA DENGAN
BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA DAERAH
PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT
2021
PERSETUJUAN
KERTAS KERJA AKTUALISASI NILAI DASAR ASN

Judul SI PENGGUNA DAU (Optimalisasi Penggunaan Database


Arsip Keuangan) Pada Dinas Perumahan Dan Kawasan
Permukiman Kabupaten Lombok Tengah
Penulis ALDHINO SYAHPUTRA, A.Md. Akun.
No. Absen 08

Telah diperiksa dan disetujui untuk diseminarkan.

Praya, 25 November 2021


Penulis,

ALDHINO SYAHPUTRA, A.Md. Akun.


NIP. 19950610 202012 1 009

Mentor, Coach,

SUMARNIATI ZEN, S.T Drs. FARIS IBSAN, M.Si


NIP. 19800504 200901 2 NIP. 19620915 199010 1
003 004
PENGESAHAN
KERTAS KERJA AKTUALISASI NILAI DASAR ASN

Kertas Kerja Aktualisasi Nilai Dasar ASN ini telah diseminarkan pada Badan
Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Kabupaten Lombok Tengah bekerjasama
dengan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah Provinsi Nusa
Tenggara Barat
Pada Hari Jumat
Tanggal 26 November 2021
Kemudian telah diperbaiki sesuai dengan saran/komentar pembahasan pada saat
seminar dan pengarahan dari penguji, mentor dan coach.

Mataram, 26 November 2021

Mentor, Coach,

SUMARNIATI ZEN, S.T Drs. FARIS IBSAN, M.Si


NIP. 19800504 200901 2 003 NIP. 19620915 199010 1 004

Mengetahui
Penguji, KEPALA BADAN PENGEMBANGAN
SUMBER DAYA MANUSIA
DAERAH PEMERINTAH PROVINSI
NUSA TENGGARA BARAT,

DR. Al. M. NURSIAft, S.Sos., Ir. LALU BAMDI, M.Si


M.Si NIP. 19661231 199003 1 100
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadiran Tuhan Yang Maha Esa, atas berkat
dan anugerah-Nya penulis dapat menyelesaikan Kertas Kerja Aktualisasi
Nilai- nilai Dasar ASN yang berjudul SI PENGGUNA DAU sesuai dengan
waktu yang telah ditentukan sebagai bentuk pengaplikasian proses
pembelajaran nilai-nilai dasar ASN selama Latsar Angkatan LV tahun 2021
yang diselenggarakan oleh Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan
(BKPP) Kabupaten Lombok Tengah bekerjasama dengan Badan
Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah (BPSDMD) Provinsi Nusa
Tenggara Barat.
Rancangan ini disusun sebagai laporan kegiatan aktualisasi sebagai proses
pembelajaran akhir dari Pelatihan Dasar CPNS Golongan II yang
diselenggarakan oleh BKPP Lombok Tengah. Laporan rancangan kegiatan
aktualisasi ini disusun mulai dari tahap persiapan, tahap pelaksanaan dan tahap
evaluasi proses pembelajaran. Kami ucapkan terima kasih kepada yang
terhormat:

1. Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah (BPSDMD)


Provinsi Nusa Tenggara Barat, Ir. Lalu Hamdi, M.Si.
2. Kepala BKPP Kabupaten Lombok Tengah, Ir. L. Wardihan Supriadi, M.T.
3. Kepala Bidang Diklat BKPP Lombok Tengah, Ajie Nasrulfiddin, S.Sos.,

4. Drs. Faris Ihsan, M.Si selaku coach atas kritik, saran, dan motivasinya.
5. Sumarniati Zen, S.T selaku mentor atas bimbingan dan dukungannya.
6. Ruwaikun selaku pelatih atas ilmu, pengalaman, dan semangatnya.
7. Seluruh Widyaiswara dan pelatih atas ilmu dan pengalamannya.
8. Orang tua dan saudara atas motivasi, doa, dan tenaganya.
9. Keluarga besar Badan Pengelolaan Pendapatan Daerah Kabupaten
Lombok Tengah.
10. Peserta Latsar CPNS angkatan LV Provinsi Nusa Tenggara Barat di
Kabupaten Lombok Tengah.
I
Penulis sadar bahwa Kertas Kerja Aktualisasi ini masih jauh dari kesempurnaan,
oleh karenanya penulis berharap kritik dan saran dari berbagai pihak agar laporan
ini dapat dijadikan dasar dalam pelaksanaan dan pelaporan aktualisasi dan
habituasi nilai-nilai dasar PNS, serta memberikan manfaat yang sebesar-besarnya
bagi semua pihak yang membutuhkan.

Praya, 25 November 2021


Penulis,

ALDHINO SYAHPUTRA, A.Md.Akun.


NIP. 19950610 202012 1 009
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL...........................................................................................................i
HALAMAN PERSETUJUAN............................................................................................ii
HALAMAN PENGESAHAN.............................................................................................iii
KATA PENGANTAR.........................................................................................................iv
DAFTAR ISI.......................................................................................................................vi
DAFTAR TABEL...............................................................................................................viii
DAFTAR BAGAN..............................................................................................................ix
DAFTAR UPIRAN.....................................................................................................x
PENDAFIULUAN 1
A. Latar Belakang............................................................................................1
BAB I
B. Tujuan..........................................................................................................2
C. Ruang Lingkup............................................................................................3

PENETAPAN ISU...........................................................................................4
A. Identifikasi Isu.............................................................................................4
BAB II
B. Analisis dan Pemilihan Isu..........................................................................4
C. Dampak Isu..................................................................................................6
D. Pemecahan Isu.............................................................................................6

RANCANGAN AKTUALISASI....................................................................8
A. Deskripsi Organisasi....................................................................................8
BAB III
B. Nilai-Nilai Dasar Profesi ASN....................................................................12
C. Rancangan Kegiatan....................................................................................13

CAPAIAN AKTUALISASI.............................................................................23
A. Hasil Aktualisasi..........................................................................................23
BAB IV
B. Pembahasan Kegiatan Aktualisasi..............................................................27

V1
BAB V PENUTUP........................................................................................................39
A. Hasil Aktualisasi..........................................................................................39
B. Pembahasan Kegiatan Aktualisasi..............................................................39

DAFTAR PUSTAKA
BIODATA PENULIS

V11
DAFTAR TABEL

Tabel 2.1. Pemilihan Isu dengan APKL..............................................................................5


Tabel 2.2. Pemilihan Isu dengan USG................................................................................5

V111
DAFTAR BAGAN

Bagan 3.1. Struktur Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman....................................10

lX
DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Jadwal Rencana Kegiatan..........................................................................44


Lampiran 2. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan....................................................................45
Lampiran 3. Form Pengendalian Mentor.......................................................................46
Lampiran 4. Form Pengendalian Coach.........................................................................50
Lampiran 5. Dokumentasi Kegiatan Melakukan penyimpanan arsip laporan keuangan
triwulan, semester dan tahunan di google drive
....................................................................................................................
54
Lampiran 6. Dokumentasi Kegiatan Melakukan penyimpanan arsip realisasi bulanan di
google drive
....................................................................................................................
57
Lampiran 7. Dokumentasi Kegiatan Melakukan scanning arsip - arsip keuangan
kemudian disimpan di google drive.
....................................................................................................................
60
Lampiran 8. Dokumentasi Kegiatan Membuat buku control datebase arsip keuangan.69

X
BAB I
PENDAFIULUAN

A. Latar Belakang
Keuangan Daerah memegang peranan yang sangat penting dalam
menyelenggarakan kegiatan pemerintahan dan pelayanan publik. Oleh karena
itu, dalam pengelolaannya harus dilakukan secara efektif dan efisien agar tepat
guna dan berhasil guna. Berkaitan dengan hal tersebut,
berbagai cara untuk memperoleh sumber keuangan, dan untuk apa
saja sumber keuangan tersebut digunakan menjadi perhatian utama bagi
pemerintah daerah.
Arsip keuangan dibutuhkan untuk mendukung lancarnya kegiatan
keuangan daerah. Dimana arsip keuangan sendiri ini sangat penting untuk
proses penyajian suatu informasi tentang keuangan. Mengingat peran arsip
sangat penting maka harus mendapatkan perhatian khusus. Dalam aktivitas
kantor diperlukan suatu sistem penanganan arsip keuangan atau manajemen
arsip keuangan yang baik dan benar agar arsip kantor dapat terpelihara dan
mudah ditemukan apabila diperlukan, sehingga keberadaan arsip benar-benar
menunjukkan peran yang penting dalam mendukung penyelesaian pekerj aan.
Pada Peraturan Bupati (PERBUP) Lombok Tengah Nomor 67 tahun 2016
tentang Kedudukan, Susunan organisasi, Tugas pokok dan Fungsi Dinas
Perumahan dan Kawasan Permukiman Kabupaten Lombok Tengah.
Khususnya pada paragraf 2 pasal 7 mengatakan bahwa tugas sekretaris
memimpin, merencanakan, mengatur, mengawasi, dan mengkordinasikan
kegiatan bawahan dalam penyusunan program dan pelaksanaan kegiatan yang
meliputi urusan perencanaan, keuangan, umum dan kepegawaian.
Berdasarkan hasil pengamatan penulis selama bekerja di Dinas
Perumahan dan Kawasan Permukiman Kabupaten Lombok Tengah, terdapat
kendala dalam pencarian arsip keuangan yang membutuhkan waktu lama, hal
ini disebabkan karena database arsip keuangan yang belum memadai.
Berdasarkan hal di atas maka dapat disimpulkan bahwa Instansi penulis
membutuhkan inovasi pembuatan database arsip keungan untuk memudahkan
1
dan memperceptat waktu dalam hal

2
pencarian data keuangan. Ketersediaan database arsip keuangan ini pun akan
sangat berguna untuk pengoptimalan data keuangan yang ada. Menindaklanjuti
permasalahan tersebut, maka penulis akan merancang kegiatan aktualisasi dengan
judul SI PENGGUNA DAU (Optimalisasi Penggunaan Database Arsip
Keuangan) Pada Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman
Kabupaten Lombok Tengah.

B. Tujuan
Tujuan dari aktualisasi nilai-nilai dasar ASN ini adalah untuk membentuk
ASN yang profesional dalam melaksanakan tugas dan fungsinya. Adapun
rincian dari tujuan aktulasiasi nilai-nilai ASN yang dimaksud adalah sebagai
berikut

1. Tujuan Bagi Bidang-Bidang


Mempermudah pencarian data arsip keuangan, dengan begitu
informasi yang didapat bisa lebih cepat disampaikan. Disamping itu,
tenaga dan waktu yang diperlukan untuk mencari data keuangan menjadi
lebih efisien.

2. Tujuan Bagi Penulis


a. Memahami dan mengaktualisasikan nilai-nilai dasar ASN dalam
melaksankan tugas dan fungsinya sebagai ASN dengan jabatan Pranata
Laporan Keuangan yang bertugas di Dinas Perumahan dan Kawasan
Permukiman.
b. Mempermudah dan Mempercepat Pekerjaan dalam hal pencarian arsip
keuangan.

3. Tujuan Bagi Organisasi


a. Meningkatkan capaian perolehan hasil uji/sertifikasi dalam rangka
pelayanan yang terpadu.
b. Meningkatkan pelayanan administrasi perkantoran.
c. Meningkatnya hasil pelaporan capaian kinerja dan keuangan.
C. Ruang Lingkup
Kegiatan aktualisasi meliputi melakukan penyimpanan arsip laporan
keuangan triwulan, semester dan tahunan di google drive, melakukan
penyimpanan arsip realisasi bulanan di google drive, melakukan scanning arsip
- arsip keuangan kemudian disimpan di google drive, membuat buku control
datebase arsip keuangan. Semua kegiatan dilakukan Pada Dinas Perumahan
dan Kawasan Permukiman, terdapat 3 bidang yaitu Bidang Perumahan, Bidang
Pengembangan Kawasan Permukiman dan Bidang Pertanahan serta 1
Sekretariat. Sekretariat sendiri memiliki 2 sub bagian yaitu Sub Bagian Umum
dan Kepegawaian, dan Sub Bagian Perencanaan dan Keuangan.
Pelaksanaan aktualisasi ini biasa juga disebut dengan habituasi terdiri dari
2 tahapan yakni on campus dan off campus. Dimana kegiatan ini berlangsung
dari tanggal 26 September sampai 16 Oktober 2021 (on campus) sedangkan
aktualisasi dari tanggal 17 Oktober sampai dengan 23 November 2021 dan
kembali on campus pada tanggal 24 November sampai 27 November 2021.
BAB H
PENETAPAN ISU

A. Identifikasi Isu
Isu adalah keresahan masyarakat yang muncul pada suatu instansi akibat
dari kesenjangan antara realita (kondisi saat ini) dan kondisi ideal (harapan
para stakeholder). Degan demikian adalah isu merupakan suatu keresahan yang
dialami oleh masyarakat terhadap situasi oragnisasi dimana tempat kita
bertugas.
Identifikasi isu yang dilakukan dimulai dengan mengidentifikasi isu yang
muncul pada intansi kerja penulis yaitu Dinas Perumahan dan Kawasan
Permukiman. Isu muncul dari berbagai sumber diantaranya
1. Hasil observasi dan pengalaman penulis selama masa percobaan (CPNS);
2. Tugas pokok dan fungsi penulis sebagai Pranata Laporan Keuangan;
3. Sasaran kerja Pegawai (SKP).
Adapun isu-isu yang muncul sebagai berikut
1. Pencarian arsip keuangan membutuhkan waktu yang lama;
2. Susah menemukan arsip keuangan;
3. Berkas lama yang berumur lima tahun lebih sudah dimusnahkan.

B. Analisis dan Pemilihan Isu


Pemilihan isu yang diangkat oleh penulis yakni dengan menggunakan alat
bantu penetapan kriteria APKL (Aktual, Problematik, Kekhayalakan dan
Kelayakan). Aktual artinya benar-benar terjadi dan sedang hangat dibicarakan
dalam masyarakat. Problematik artinya isu yang memiliki dimensi masalah
yang kompleks, sehingga perlu dicari solusinya. Kekhalayakan artinya isu
yang menyangkut hajat hidup orang banyak. Sedangkan kelayakan artinya isu
yang masuk akal dan realistis serta relevan untuk dimunculkan inisiatif
pemecahan masalahnya. Hasil penelitian berdasarkan alat bantu penetapan
kriteria dapat dilihat pada Tabel berikut :
Tabel 2.1. Analisis APKL
Kriteria isu Total
No. Isu Rangking
A P K L Skor
Pencarian arsip keuangan
1. 5 5 5 4 19 I
membutuhkan waktu yang lama
2. Susah menemukan arsip keuangan 5 5 4 4 18 II
Berkas lama yang berumur lima
3. 4 3 3 4 14 III
tahun lebih sudah dimusnahkan
Keterangan
A : Aktual P Problematik K : Kekhalayakan L Layak
Skala : 1-5 (5 = Sangat Besar, 4 = Besar, 3 = Sedang, 2 = Kecil, 1= Sangat
Kecil)

Berdasarkan hasil dari analisis isu menggunakan metode APKL di atas,


maka isu strategisnya adalah Pencarian arsip keuangan membutuhkan
waktu yang lama. Kemudian akan dicari penyebab isu yaitu dengan
mengidentifikasi masalah kemudian dicari masalah pokoknya dengan
menggunakan analisis USG. USG atau yanag disebut Urgency, Seriousness
dan Growth merupakan alat untuk mengidentifikasi masalah yang
menyebabkan adanya isu prioritas yang ada disekitar lingkungan kerja. USG
adalah salah satu metode yang digunakan untuk menyusun urutan prioritas
masalah yang harus diselesaikan. Caranya adalah dengan menentukan tingkat
urgensi, keseriusan dan dampak perkembanga isu dengan pemberian skala
nilai 1 (sangat kurang), sampai 5 (sangat baik) dengan teknik skoring. Masalah
yang memiliki skor tertinggi merupakan prioritas. Analisis masalah prioritas
tersebut dapat dilihat pada tabel berikut ini

Tabel 2.2. Analisis USG

No Masalah U S G Total Rangking


1. Database arsip keuangan belum memadai 5 4 5 14 I
2. Database kepegawaian belum ada 5 4 4 13 II
Laporandate
realisasi anggaran
dan terinci yang
setiap belum
bulannya
3. u
’ 4 3 4 11 III
Keterangan
U :Urgency S: seriousness G : Growth
Skala rentang 1 sampai dengan 5
(5 = Sangat Besar, 4 = Berar, 3 = Sedang, 2 = Kecil, 1 = Sangat Kecil)

Berdasarkan hasil analisis menggunakan metode USG pada tabel diatas,


terlihat jelas jika masalah Database arsip keuangan belum memadai merupakan
masalah pokok dalam aktualisasi ini. Berdasaarkan masalah pokok diatas maka
judul dari aktualisasi untuk dinas tersebut yaitu SI PENGGUNA DAU
(Optimalisasi Penggunaan Database Arsip Keuangan) Pada Dinas
Perumahan dan Kawasan Permukiman Kabupaten Lombok Tengah. Jika isu
ini tidak segera ditangani ketika ada pemeriksaan dan ada yang meminta
masalah data keuangan akan membutuhkan waktu yang lama dan tidak efisien
waktu.

C. Dampak Isu
Jika isu tersebut dibiarkan terus menerus, maka akan berdampak ke
berbagai hal, misalnya:
1. Dampak bagi pegawai, banyak waktu yang terbuang sehingga tingkat
produktivitas pegawai tersebut berkurang;
2. Dampak bagi bidang, akan berpengaruh pada kualitas waktu dalam
bekerja, karena dengan pencarian data yang lama akan memperlambat
proses pekerjaan yang lain;
3. Dampak bagi organisasi, jika isu tersebut dibiarkan terus menerus maka
saat data keuangan yang dibutuhkan untuk pelaporan dan pemeriksaan
pencariannya akan menjadi lama.

D. Pemecahan Isu
Adapun solusi yang dilakukan dalam mengatasi isu yang ditemukan
adalah optimalisasi penggunaan database arsip digital keuangan pada Dinas
Perumahan dan Kawasan Permukiman Kabupaten Lombok Tengah. Adapun
kegiatan yang dilakukan antara lain:
1. Melakukan penyimpanan arsip laporan keuangan triwulan, semester dan
tahunan di google drive;
6
2. Melakukan penyimpanan arsip realisasi bulanan di google drive;
3. Melakukan scanning arsip - arsip keuangan kemudian disimpan di google
drive;
4. Membuat buku control datebase arsip keuangan.
BAB III
RANCANGAN AKTUALISASI

A. Deskripsi Organisasi

1. Nama Organisasi, Visi, Misi dan Nilai Organisasi


Nama instansi tempat penulis bertugas adalah Dinas Perumahan dan
Kawasan Permukiman pada Pemerintahan Kabupaten Lombok Tengah.
Pemerintah Kabupaten Lombok Tengah memiliki visi yaitu “Terwujudnya
masyarakat Lombok Tengah yang beriman, sejahtera, bermutu, maju dan
berbudaya (Bersatu Jaya).”
Selanjutnya untuk mewujudkan visi tersebut dan memberikan arah dan
tujuan yang ingin dicapai guna memberikan fokus terhadap program yang
akan dilaksanakan maupun untuk menumbuhkan partisipasi semua pihak
maka ditetapkan misi sebagai berikut:
a. Merawat ahlaqul karimah dalam kehidupan bermasyarakat;
b. Mencapai sumber daya manusia yang cerdas, mandiri dan unggul;
c. Pelayanan umum pemerintahan yang mudah, cepat dan bersih;
d. Pembangunan ekonomi yang berkesinambungan dan berkelanjutan
didukung infrastruktur berkualitas;
e. Melestarikan dan mengembangkan nilai-nilai budaya luhur.
Berdasarkan analisis terhadap lingkungan internal dan eksternal yang telah
dirumuskan, maka ditentukan faktor kunci keberhasilan pada Dinas Perumahan
dan Kawasan Permukiman untuk mewujudkan visi dan misi Pemerintah
Daerah Kabupaten Lombok Tengah di atas yaitu: “Meningkatnya Kualitas
Kawasan Perumahan dan Permukiman.” sebagai tujuan organisasi. Dengan
rincian sasaran:
a. Tersedianya rumah layak huni yang memadai;
b. Tersedianya sarana prasarana infrastruktur drainase, jalan lingkungan,
rumah layak huni yang memadai;
c. Meningkatkan pemberdayaan masyarakat pada lingkungan
permukiman untuk mewujudkan komunitas yang sehat;
d Tersedianya tanah dan lahan untuk pembangunan fasilitas umum;
e Meningkatkan arus informasi dan rujukan teknis teknologi
pembangunan bidang perumahan permukiman dan pertanahan;
f. Meningkatkan capaian perolehan hasil uji/sertifikasi dalam rangka
pelayanan yang terpadu;
g. Meningkatkan pelayanan administrasi perkantoran;
h. Meningkatnya penyediaan dan pemeliharaan sarana prasarana aparatur;
i. Meningkatnya hasil pelaporan capaian kinerja dan keuangan;
j. Terwujudnya kerj asama pembangunan yang sinergis.

2. Nilai Organisasi
Nilai-nilai organisasi yang diterapkan di Dinas Perumahan dan
Kawasan Permukiman antara lain:
a. Religius : Merawat ahlaqul karimah dalam kehidupan bermasyarakat;
b. Jujur : Menanamkan sikap selalu berkata jujur sesuai dengan kenyataan;
c. Disiplin Mengembangkan sikap disiplin dalam segala aspek
kehidupan terutama dalam dunia kerj a;
d. Tanggung jawab Meningkatkan kesadaran akan tanggung jawab yang
dimiliki setiap orang;
e. Kerja keras : Meningkatkan sumber daya manusia yang cerdas, mandiri
dan unggul.

3. Tugas Pokok dan Fungsi Organisasi


Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman mempunyai tugas pokok
melaksanakan urusan pemerintahan daerah berdasarkan otonomi daerah
dan tugas pembantuan di bidang Perumahan dan Kawasan Permukiman.
Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman menyelenggarakan fungsi:
a. Perumusan Kebijakan Teknis dibidang Perumahan dan Kawasan
Permukiman;
b. Pengawasan terhadap pelaksanaan teknis dibidang Perumahan
dan Kawasan Permukiman;
c. Pembinaan terhadap unit pelaksana teknis dibidang Perumahan dan
Kawasan Permukiman;
d. Pelaksanaan Administrasi Dinas di bidang Perumahan dan Kawasan
Permukiman;
e. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Bupati sesuai dengan tugas
dan fungsinya.

4. Kedudukan Penulis Dalam Struktur Organisasi


Penulis berkedududukan sebagai Pranata Laporan Keuangan pada Sub
Bagian Perencaan dan Keuangan, Dinas Perumahan dan Kawasan Pemukiman
Kabupaten Lombok Tengah.

KEPALA DINAS

KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL

SEKRETARIAT

Bidang Perumahan Bidang Pengembangan Bidang PertanahanSub Bagian Umum dan Kepegawaian
Kawasan Permukiman

Seksi Perencanaan
Seksi Perencanaan Seksi Perencanaan
Teknis
Teknis Perumahan Teknis Pertanahan
Kawasan Permukiman Sub Baq•ian Perencanaan dan Keuanq°an

Seksi Perumahan Seksi Prasarana, Seksi Tata Guna


Formal Sarana dan Utilitas Lahan

Seksi Perumahan Seksi Penataan Seksi


Kawasan Pengembangan
Swadaya
Kawasan Baru

Gambar 3.1 Struktur Organisasi Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman


5. Tugas Pokok dan Fungsi Penulis
Tugas pokok penulis adalah staff dalam di sub bagian perencaan dan
keuangan sebagai berikut
a. Membantu Bendahara dalam membuat SPJ;
b. Menerima bahan laporan keuangan dari bendahara;
c. Menyiapkan data bahan laporan keuangan;
d. Membuat konsep laporan keuangan untuk bahan laporan keuangan;
e. Membuat perbandingan hasil laporan keuangan tahun sebelumnya dengan
tahun berjalan;
f. Mengarsipkan laporan keuangan;
g. Mengarsipkan surat surat yang berhubungan dengan laporan keuangan;
h. Melaksanakan perintah yang diberikan pimpinan.
Sub Bagian Perencaan dan Keuangan dipimpin oleh Kepala Sub
Bagian yang mempunyai tugas pokok melaksanakan sebagian tugas
Sekretaris Dinas.
Kepala Seksi Perumahan Formal mempunyai fungsi
a. Pelaksanaan penyusunan Rencana Strategis, Rencana Kerja Tahunan
dan Penetapan Kinerja lingkup Dinas;
b. Pelaksanaan penyusunan Rencana Kerja Anggaran/Dokumen
Pelaksanaan Anggaran (RKA/DPA) dan Program Kerja Dinas;
c. Pelaksanaan pengumpulan, pengolahan, penganalisaan data dan
penyebaran laporan data;
d. Penyusunan rencana dan mengelola anggaran Dinas;
e. Pembuatan laporan dan evaluasi penggunaan anggaran keuangan;
f. Penyusunan usulan untuk perbaikan anggaran dan pengelolaan keuangan;
g. Pelaksanaan perencanaan kegiatan sesuai dengan kebijakan yang
diterapkan;
h. Pelaksanaan pembuatan evaluasi dan pelaporan kegiatan;
i. Pelaksanaan koordinasi dengan instansi/lembaga lainnya terkait kegiatan
perencanaan dan keuangan;
j. Pelaksanaan monitoring, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan tugas
Sub Bagian;
k. Pelaksanaan tugas-tugas lain yang dilimpahkan oleh atasan sesuai
dengan bidang tugasnya.

B. Nilai-nilai Dasar Profesi ASN

1. Akuntabilitas
Akuntabilitas merujuk pada kewajiban setiap individu, kelompok atau
institusi untuk memenuhi tanggung jawab yang menjadi amanahnya.
Dengan adanya SI PENGGUNA DAU penulis bertanggung jawab penuh
untuk menyelesaikan kegiatan penyimpanan arsip laporang keuangan di
google drive, penyimpanan arsip laporan bulanan di google drive,
penyimpanan arsip keuangan di google drive, dan membuat buku control
untuk database arsip keuangan.

2. Nasionalisme
Nasionalisme adalah manifestasi kesadaran nasional yang
mengandung cita-cita dan pendorong bagi suatu bangsa, baik untuk
merebut kemerdekaan atau mengenyahkan penjajahan maupun sebagai
pendorong untuk membangun dirinya maupun lingkungan masyarakat,
bangsa dan negaranya. Dasar nasionalisme dari rancangan aktualisasi ini
adalah penulis setiap pelaksanaan kegiatan selalu melakukan musyawarah
saat konsultasi dengan atasan/mentor. Dikegiatan penyimpanan arsip
laporang keuangan di google drive, penyimpanan arsip laporan bulanan di
google drive, penyimpanan arsip keuangan di google drive, dan membuat
buku control untuk database arsip keuangan si penulis selalu mengutamakan
musyawarah dengan mentor/atasan.

3. Etika Publik
Etika publik merupakan refleksi tentang standar/norma yang menentukan
baik/buruk, benar/salah perilaku, tindakan dan keputusan untuk
mengarahkan kebijakan publik dalam rangka menjalankan tanggung jawab
pelayanan publik. Dalam melakukan musyawarah dengan atasan/mentor
harus
menggunakan interaksi yang sopan sehingga, terjadi suasana yang nyaman.
Dikegiatan penyimpanan arsip laporang keuangan di google drive,
penyimpanan arsip laporan bulanan di google drive, penyimpanan arsip
keuangan di google drive, dan membuat buku control untuk database arsip
keuangan si penulis selalu mengutamakan musyawarah dengan mentor/atasan.
si penulis saat melakukan musyawarah dengan mentor/atasan selalu sopan
saat berbicara dan berperilaku.

4. Komitmen Mutu
Komitmen mutu merupakan janji pada diri kita sendiri atau pada orang
lain yang tercermin dalam tindakan kita untuk menjaga mutu kinerj a
pegawai. Nilai yang sering muncul adalah efisiensi dan inovasi. Disini
penulis membuat database arsip laporan keuangan, database arsip laporan
bulanan, dan database arsip keuangan untuk memudahkan dalam pencarian
arsip keuangan. Dan adanya buku control untuk mengatur dan memeriksa
mana berkas yang sudah masuk dalam database atau belum.

5. Anti Korupsi
Anti Korupsi adalah segala kegiatan yang berhubungan dengan
kemampuan menolak terhadap perilaku korupsi. Indikator-indikator yang
dapat mencerminkan anti korupsi yaitu kejujuran, peduli, mandiri, disiplin,
tanggung jawab, kerja keras, sederhana, berani dan adil. Melalui kegiatan
ini si penulias betanggung jawab atas sumber data dan data yang ada di
dalam databe arsip laporan keuagan, database arsip laporan bulanan,
database arsip keuangan.

C. Rancangan Kegiatan
Berdasarkan pemecahan isu yang telah ditentukan melalui beberapa
kegiatan dimana setiap kegiatan dilakukan melalui beberapa tahapan yang
kemudian dapat ditelusuri outputnya. Melalui setiap kegiatan yang dilakukan
penulis diharapkan terjadi proses internalisasi dan habituasi nilai-nilai dasar
ASN. Tujuan akhirnya
secara pribadi maupun organisasi, penulis dapat membantu pencapaian visi
misi organisasi dan juga sebagai bentuk penguatan nilai-nilai organisasi.
Adapaun rancangan aktualisasi yang akan dilakukan yaitu sebagai berikut:

Kegiatan 1. Melakukan penyimpanan arsip laporan keuangan triwulan,


semester dan tahunan di google drive.

a. Tahapan kegiatan
1) Melakukan konsultasi dengan kepala sub bagian mengenai
kegiatan yang akan dilaksanakan;
2) Melakukan Scanning halaman yang terdapat tanda tangan
kepala dinas dan stempel dinas;
3) Membuat folder berkas arsip yang ada di google drive sebagai
database arsip laporan keuangan;
4) Menyiapkan arsip laporan keuangan yang dibutuhkan;
5) Memindahkan arsip laporan keuangan ke dalam google drive;
6) Melakukan evaluasi.

b. Output/Basil
1) Persetujuan kegiatan dari kepala sub bagian;
2) Tersedianya database arsip laporan keuangan;
3) Hasil evaluasi.

c. Nilai-Nilai Dasar
1) Akuntabilitas : Bertanggung jawab untuk menyelesaiankan
kegiatan database arsip laporan keuangan.
2) Nasionalisme : Melakukan musyawarah saat berkonsultasi
dengan mentor/atsan.
3) Etika Publik : Bertutur kata yang sopan dan santun saat
berkomunikasi dengan mentor/ atasan.
4) Komitmen Mutu : Adanya inovasi dan efisiensi dalam kegiatan
ini dengan seadanya.
5) Anti Korupsi : Dapat dipetanggung jawabkannya sumber data
dan data yang dihasilakan.

d. Teknik Aktualisasi Nilai dasar


1) Akuntabilitas, Target dari kegiatan yang dilakukan adalah
adanya database arsip keuangan, dan penulis bertanggung
jawab untuk menyelesaikannya;
2) Nasionalisme, Selalu mengutamakan musyawarah dengan
mentor/atasan untuk menerima saran;
3) Etika Publik, Dalam bermusyawarah harus menunjukkan sikap
dan bertutur kata yang sopan dan santun dengan mentor/atasan;
4) Komitmen mutu, Tersedianya database arsip laporan keuangan
dengan memaksimalkan alat yang seadanya;
5) Anti Korupsi, Sumber data dan hasil data arsip keuangan dapat
dipertanggungjawabkan.

e. Kontribusi terhadap Visi-Misi Organisasi


Dengan menyediakan database arsip laporan keuangan yang
telah tersedia, berkontribusi kepada visi-misi Dinas Perumahan
dan Kawasan Permukiman Pemerintah Kabupaten Lombok
Tengah
1) Meningkatkan capaian perolehan hasil uji/sertifikasi dalam
rangka pelayanan yang terpadu;
2) Meningkatkan pelayanan administrasi perkantoran;
3) Meningkatnya hasil pelaporan capaian kinerja dan keuangan.

f. Penguatan Nilai-Nilai Organisasi


Dengan terlaksananya kegiatan melakukan penyimpanan
arsip laporan keuangan triwulan, semester dan tahunan di google
drive akan memperkuat nilai organisasi jujur yaitu sikap selalu
jujur sesuai
dengan kenyataan, Disiplin yaitu sikap disiplin dalam segala
aspek kehidupan terutama dalam dunia kerja, Tanggung jawab
yaitu kesadaran akan tanggung jawab yang dimiliki setiap orang
terutama dalam penyelesaian pekerjaan, Kerja Keras yaitu
meningkatkan sumber daya manusia yang cerdas, mandiri, dan
unggul.

Kegiatan 2. Melakukan penyimpanan arsip realisasi bulanan di google drive.

a. Tahapan kegiatan
1) Melakukan konsultasi dengan kepala sub bagian mengenai
kegiatan yang akan dilaksanakan;
2) Membuat folder berkas arsip sesui dengan bulannya yang
ada di google drive sebagai database arsip realisasi bulanan;
3) Menyiapkan arsip laporan bulanan yang dibutuhkan;
4) Memindahkan arsip laporan bulanan ke dalam google drive;
5) Melakukan evaluasi.

b. Output/Basil
1) Persetujuan kegiatan dari kepala sub bagian;
2) Tersedianya database arsip laporan bulanan;
3) Hasil evaluasi.

c. Nilai-Nilai Dasar
1) Akuntabilitas : Bertanggung jawab untuk menyelesaiankan
kegiatan database arsip realisasi bulanan.
2) Nasionalisme : Melakukan musyawarah saat berkonsultasi
dengan mentor/atsan.
3) Etika Publik : Bertutur kata yang sopan dan santun saat
berkomunikasi dengan mentor/ atasan.
4) Komitmen Mutu : Adanya inovasi dalam melakukan pembuatan
database arsip realisasi bulanan.
5) Anti Korupsi : Dapat dipetanggung jawabkannya sumber data
dan data yang dihasilakan.

d. Teknik Aktualisasi Nilai dasar


1) Akuntabilitas, Target dari kegiatan yang dilakukan adalah
adanya database arsip keuangan, dan penulis bertanggung
jawab atas penyelesaian kegiatan ini;
2) Nasionalisme, Selalu mengutamakan musyawarah dengan
mentor/atasan untuk menerima saran;
3) Etika Publik, Dalam bermusyawarah harus menunjukkan sikap
dan bertutur kata yang sopan dan santun dengan mentor/atasan;
4) Komitmen mutu, Tersedianya database arsip laporan keuangan
dengan memaksimalkan alat yang seadanya;
5) Anti Korupsi, Sumber data dan hasil data arsip laporan bulanan
dapat dipertanggungjawabkan.

e. Kontribusi terhadap Visi-Misi Organisasi


Dengan menyediakan database arsip laporan bulanan yang
telah tersedia, berkontribusi kepada visi-misi Dinas Perumahan
dan Kawasan Permukiman Pemerintah Kabupaten Lombok
Tengah
1) Meningkatkan capaian perolehan hasil uji/sertifikasi dalam
rangka pelayanan yang terpadu;
2) Meningkatkan pelayanan administrasi perkantoran;
3) Meningkatnya hasil pelaporan capaian kinerja dan keuangan.

f. Penguatan Nilai-Nilai Organisasi


Dengan terlaksananya kegiatan melakukan penyimpanan
arsip realisasi bulanan di google drive akan memperkuat nilai
organisasi jujur yaitu sikap selalu jujur sesuai dengan kenyataan,
Disiplin yaitu sikap disiplin dalam segala aspek kehidupan
terutama dalam dunia kerja, Tanggung jawab yaitu kesadaran
akan tanggung jawab yang
dimiliki setiap orang terutama dalam penyelesaian pekerjaan,
Kerja Keras yaitu meningkatkan sumber daya manusia yang
cerdas, mandiri, dan unggul.

Kegiatan 3. Melakukan scanning arsip - arsip keuangan kemudian disimpan


di google drive.

a. Tahapan kegiatan
1) Melakukan konsultasi dengan kepala sub bagian mengenai
kegiatan yang akan dilaksanakan;
2) Membuat folder berkas arsip keuangan sesui dengan nama
program, kegiatan, dan sub kegiatan yang ada di google drive
sebagai database arsip keuangan;
3) Menyiapkan arsip keuangan beruapa spj, spm, spp, surat
pengantar, surat pernyataan tanggung jawab, pajak, kwitansi,
sp2d, dan lain-lain;
4) Melakukan melakukan scaning-scaning arsip keuangan tersebut;
5) Memindahkan arsip laporan keuangan ke dalam google drive;
6) Melakukan evaluasi.

b. Output/Basil
1) Persetujuan kegiatan dari kepala sub bagian;
2) Tersedianya database arsip keuangan;
3) Hasil evaluasi.

c. Nilai-Nilai Dasar
1) Akuntabilitas : Bertanggung jawab untuk menyelesaiankan
kegiatan database arsip keuangan.
2) Nasionalisme : Melakukan musyawarah saat berkonsultasi
dengan mentor/atsan.
3) Etika Publik : Bertutur kata yang sopan dan santun saat
berkomunikasi dengan mentor/ atasan.
4) Komitmen Mutu : Adanya inovasi dan efisiensi dalam
Pembuatan database arsip keuangan.
5) Anti Korupsi : Dapat dipetanggung jawabkannya sumber data
dan data yang dihasilakan.

d. Teknik Aktualisasi Nilai dasar


1) Akuntabilitas, Target dari kegiatan yang dilakukan adalah
adanya database arsip keuangan, dan penulis bertanggung
jawab atas penyelesaian kegiatan ini;
2) Nasionalisme, Selalu mengutamakan musyawarah dengan
mentor/atasan untuk menerima saran;
3) Etika Publik, Dalam bermusyawarah harus menunjukkan sikap
dan bertutur kata yang sopan dan santun dengan mentor/atasan;
4) Komitmen mutu, Tersedianya database arsip laporan keuangan
dengan memaksimalkan alat yang seadanya;
5) Anti Korupsi, Sumber data dan hasil data arsip keuangan dapat
dipertanggungjawabkan.

e. Kontribusi terhadap Visi-Misi Organisasi


Dengan menyediakan database arsip laporan bulanan yang
telah tersedia, berkontribusi kepada visi-misi Dinas Perumahan
dan Kawasan Permukiman Pemerintah Kabupaten Lombok
Tengah
1) Meningkatkan capaian perolehan hasil uji/sertifikasi dalam
rangka pelayanan yang terpadu;
2) Meningkatkan pelayanan administrasi perkantoran;
3) Meningkatnya hasil pelaporan capaian kinerja dan keuangan.
f. Penguatan Nilai-Nilai Organisasi
Dengan terlaksananya kegiatan melakukan scanning arsip - arsip
keuangan kemudian disimpan di google drive akan memperkuat
nilai organisasi jujur yaitu sikap selalu jujur sesuai dengan
kenyataan, Disiplin yaitu sikap disiplin dalam segala aspek
kehidupan terutama dalam dunia kerja, Tanggung jawab yaitu
kesadaran akan tanggung jawab yang dimiliki setiap orang
terutama dalam penyelesaian pekerj aan, Kerj a Keras yaitu
meningkatkan sumber daya manusia yang cerdas, mandiri, dan
unggul.

Kegiatan 4. Membuat buku kontrol datebase arsip keuangan.

a. Tahapan kegiatan
1) Melakukan konsultasi dengan kepala sub bagian mengenai
kegiatan yang akan dilaksanakan;
2) Membuat buku control database arsip keungan berdasarkan
jenis- jenis arsipnya seperti laporan keuangan, laporan bulanan,
dan arsip keuangan;
3) Melakukan evaluasi.

b. Output/Basil
1) Persetujuan kegiatan dari kepala sub bagian;
2) Tersedianya buku control kelengkapan database arsip keuangan;
3) Hasil evaluasi.

c. Nilai-Nilai Dasar
1) Akuntabilitas : Bertanggung jawab untuk menyelesaiankan
kegiatan buku kontrol database arsip keuangan
2) Nasionalisme : Melakukan musyawarah saat berkonsultasi
dengan mentor/atsan.
3) Etika Publik : Bertutur kata yang sopan dan santun saat
berkomunikasi dengan mentor/ atasan.
4) Komitmen Mutu : Adanya inovasi dalam kegiatan ini

d. Teknik Aktualisasi Nilai dasar


1) Akuntabilitas, Target dari kegiatan yang dilakukan adalah
adanya database arsip keuangan, dan penulis bertanggung
jawab atas penyelesaian kegiatan ini;
2) Nasionalisme, Selalu mengutamakan musyawarah dengan
mentor/atasan untuk menerima saran;
3) Etika Publik, Dalam bermusyawarah harus menunjukkan sikap
dan bertutur kata yang sopan dan santun dengan mentor/atasan;
4) Komitmen mutu, Tersedianya buku kontrol database arsip
keuangan untuk mengontrol kegiatan yang dilakukan dalam
menjalakan kegiatan ini;

e. Kontribusi terhadap Visi-Misi Organisasi


Dengan menyediakan buku control database arsip keuangan
yang telah tersedia, berkontribusi kepada visi-misi Dinas
Perumahan dan Kawasan Permukiman Pemerintah Kabupaten
Lombok Tengah
1) Meningkatkan capaian perolehan hasil uji/sertifikasi dalam
rangka pelayanan yang terpadu;
2) Meningkatkan pelayanan administrasi perkantoran;
3) Meningkatnya hasil pelaporan capaian kinerja dan keuangan.

f. Penguatan Nilai-Nilai Organisasi


Dengan terlaksananya kegiatan membuat buku kontrol
database arsip keuangan akan memperkuat nilai organisasi jujur
yaitu sikap selalu jujur sesuai dengan kenyataan, Disiplin yaitu
sikap disiplin dalam segala aspek kehidupan terutama dalam
dunia kerja, Tanggung jawab yaitu kesadaran akan tanggung
jawab yang dimiliki
setiap orang terutama dalam penyelesaian pekerjaan, Kerja Keras
yaitu meningkatkan sumber daya manusia yang cerdas, mandiri, dan
unggul.
BAB IV
CAPAIAN AKTUALISASI
A. Hasil Aktualisasi

Kegiatan 1. Melakukan penyimpanan arsip laporan keuangan triwulan,


semester dan tahunan di google drive.

a. Target Rancangan
1) Waktu : 17 Oktober 2021 s.d. 23 September 2021 (berkelanjutan);
2) Tempat : Ruangan Bagian Perencanaan dan Keuangan Dinas Perumahan
dan Kawasan Permukiman;
3) Output : Adanya database arsip laporan keuangan.

b. Realisasi Pelaksanaan
Pelaksanaan kegiatan melakukan penyimpanan arsip laporan keuangan
triwulan, semester dan tahunan di google drive berjalan sesuai dengan
racangan aktualisasi yang telah disusun sebelumnya. Pada tahap
pelaksanaan kegiatan ini dimulai dengan proses konsultasi kepada kepala
sub bagian keuangan dan perencaan selaku mentor untuk mendapat
persetujuan pelaksanaan kegiatan tersebut. Tahapan selanjutnya yaitu
menyiapkan data arsip laporan keuangan, lalu dilanjutkan dengan
melakukan scanning halaman yang ada tanda tangan kepala dinas dan
stempel dinas. Tahap selanjutnya yaitu membuat folder berkas arsip yang
ada di google drive sebagai database arsip laporan keuangan, dan setelah
itu memindahkan data arsip laporan keunagan ke dalam google drive.
Tahapan terakhir yaitu melakukan evaluasi kegiatan tersebut.

c. Kendala
Kendala yang ditemukan oleh penulis dalam pelaksanaan kegiatan
melakukan penyimpanan arsip laporan keuangan triwulan, semester dan
tahunan di google drive adalah tidak adanya scanner di kantor Dinas
Perumahan dan Kawasan Permukiman.

d. Antisipasi
Untuk mengantisipasi kendala yang ditemukan, penulis
menyampaikan kepada kepala sub bagian perencaan dan keuangan selaku
mentor mengenai kendala yang terjadi saat pelaksanaan kegiatan ini.
Adapun alternatif lain untuk menanggulangi kendala ini yaitu dengan
melakukan scanner berkas tersebut menggunakan Handphone milik
penulis.

Kegiatan 2. Melakukan penyimpanan arsip realisasi bulanan di google drive.

a. Target Rancangan
1) Waktu : 14 Oktober 2021 s.d. 30 September 2021 (berkelanjutan);
2) Tempat : Ruangan Bagian Perencanaan dan Keuangan Dinas Perumahan
dan Kawasan Permukiman;
3) Output : Adanya database arsip laporan bulanan.

b. Realisasi Pelaksanaan
Pelaksanaan kegiatan melakukan penyimpanan arsip realisasi bulanan
di google drive berjalan sesuai dengan racangan aktualisasi yang telah
disusun sebelumnya. Pada tahap pelaksanaan kegiatan ini dimulai dengan
proses konsultasi kepada kepala sub bagian keuangan dan perencaan selaku
mentor untuk mendapat persetujuan pelaksanaan kegiatan tersebut.
Tahapan selanjutnya yaitu menyiapkan data arsip realisasi bulanan, lalu
dilanjutkan dengan melakukan scanning halaman yang ada tanda tangan
kepala dinas dan stempel dinas. Tahap selanjutnya yaitu membuat folder
berkas arsip yang ada di google drive sebagai database arsip laporan
realisasi bulanan, dan selanjutnya memindahkan data arsip laporan realisasi
bulanan ke dalam google drive. Tahapan terakhir yaitu melakukan evaluasi
kegiatan tersebut.
c. Kendala
Kendala yang ditemukan oleh penulis dalam pelaksanaan kegiatan
melakukan penyimpanan arsip laporan realisasi bulanan di google drive
adalah tidak adanya scanner di kantor Dinas Perumahan dan Kawasan
Permukiman.

d. Antisipasi
Untuk mengantisipasi kendala yang ditemukan, penulis
menyampaikan kepada kepala sub bagian perencaan dan keuangan selaku
mentor mengenai kendala yang terjadi saat pelaksanaan kegiatan ini.
Adapun alternatif lain untuk menanggulangi kendala ini yaitu dengan
melakukan scanner berkas tersebut menggunakan Handphone milik
penulis.

Kegiatan 3. Melakukan scanning arsip - arsip keuangan kemudian disimpan


di google drive.

a. Target Rancangan
1) Waktu : 31 Oktober 2021 s.d. 21 November 2021 (berkelanjutan);
2) Tempat : Ruangan Bagian Perencanaan dan Keuangan Dinas Perumahan
dan Kawasan Permukiman;
3) Output : Adanya database arsip keuangan.

b. Realisasi Pelaksanaan
Pelaksanaan kegiatan melakukan scanning arsip - arsip keuangan
kemudian disimpan di google drive berjalan sesuai dengan racangan
aktualisasi yang telah disusun sebelumnya. Pada tahap pelaksanaan
kegiatan ini dimulai dengan proses konsultasi kepada kepala sub bagian
keuangan dan perencaan selaku mentor untuk mendapat persetujuan
pelaksanaan kegiatan tersebut. Tahapan selanjutnya yaitu membuat folder
berkas arsip keuangan sesui dengan nama program, kegiatan, dan sub
kegiatan yang ada di google drive sebagai database arsip keuangan. Tahap
selanjutnya yaitu Menyiapkan
arsip keuangan beruapa spj, spm, spp, surat pengantar, surat pernyataan
tanggung jawab, pajak, kwitansi, sp2d, dan lain-lain, kemudian malakukan
scanning arsip2 keuangan tersbut, lalu memindahkan ke dalam google
drive sesuai dengan nama program, kegiatan, dan sub kegitan. Tahapan
terakhir yaitu melakukan evaluasi kegiatan tersebut.

c. Kendala
Kendala yang ditemukan oleh penulis dalam pelaksanaan kegiatan
melakukan penyimpanan arsip laporan realisasi bulanan di google drive
adalah tidak adanya scanner di kantor Dinas Perumahan dan Kawasan
Permukiman.

d. Antisipasi
Untuk mengantisipasi kendala yang ditemukan, penulis
menyampaikan kepada kepala sub bagian perencaan dan keuangan selaku
mentor mengenai kendala yang terjadi saat pelaksanaan kegiatan ini.
Adapun alternatif lain untuk menanggulangi kendala ini yaitu dengan
melakukan scanner berkas tersebut menggunakan Handphone milik
penulis.

Kegiatan 4. Membuat buku control database arsip keuangan.

a. Target Rancangan
1) Waktu : 18 Oktober 2021 s.d. 23 November 2021 (berkelanjutan);
2) Tempat : Ruangan Bagian Perencanaan dan Keuangan Dinas Perumahan
dan Kawasan Permukiman;
3) Output : Adanya buku kontrol untuk mengecek kelengkapan database
arsip keuangan.

b. Realisasi Pelaksanaan
Pelaksanaan kegiatan membuat buku control database arsip keuangan
berjalan sesuai dengan racangan aktualisasi yang telah disusun
sebelumnya.
Pada tahap pelaksanaan kegiatan ini dimulai dengan proses konsultasi
kepada kepala sub bagian keuangan dan perencaan selaku mentor untuk
mendapat persetujuan pelaksanaan kegiatan tersebut. Tahapan selanjutnya
yaitu membuat buku control database arsip keungan berdasarkan jenis-jenis
arsipnya seperti laporan keuangan dan realisasi bulanan dilakukan pada
saat hasil evaluasi tiap kegiatannya, arsip keuangan dibuat berdasarakan
aplikasi simda untuk mencocokan dari kegiatan mana saja yang terealisasi
setiap bulannya dan sudah terupload atau belum.

c. Kendala
Tidak adanya kendala yang ditemukan oleh penulis dalam pelaksanaan
kegiatan buku control database arsip keuangan.

B. Pembahasan Kegiatan Aktualisasi

Kegiatan 1. Melakukan penyimpanan arsip laporan keuangan triwulan,


semester dan tahunan di google drive.

a. Tahapan Kegiatan
1) Melakukan konsultasi dengan Kepala Sub Bagian Perencaan dan
Keuangan (mentor) terkait dengan rancangan kegiatan. Konsultasi
dengan mentor untuk mendapatkan persetujuan, saran dan masukan
sehingga pada saat kegiatan akutualisasi dilakukan tidak menimbulkan
hal-hal yang tidak diinginkan yang dapat menyebabkan kegiatan
peyimpanan arsip laporan keuangan berjalan tidak baik;
2) Menyiapkan arsip laporan keuangan yang dibutuhkan untuk
mempermudah saat proses scanning arsip laporan keuangan yang
dibutuhkan untuk membuat database;
3) Melakukan Scanning halaman yang terdapat tanda tangan kepala dinas
dan stempel dinas kemudian filenya disatukan dengan file laporan
keuangan;
4) Membuat folder berkas arsip yang ada di google drive sebagai database
arsip laporan keuangan agar saat proses pemindahan data bisa langsung
tertata rapi sesuai dengan folder laporan keuangan yang dibutuhkan;
5) Memindahkan arsip laporan keuangan ke dalam google drive sesuai
dengan nama folder yang telah dibuat;
6) Melakukan evaluasi dan pengecekan Kembali supaya tidak ada file atau
berkas yang tertinggal atau salah tempat dalam penempatan foldernya.

b. Output Kegiatan
Terlaksananya kegitan melakukan penyimpanan arsip laporan
keuangan triwulan, semester dan tahunan di google drive, Dinas
Perumahan dan Kawasan Permukiman sekarang memiliki database arsip
laporan keuangan, sehingga keamanan data terjaga, memudahkan
pencarian data laporan keuangan pada saat adanya pemeriksaan, serta
keuangan daerah waktu meminta data tersebut.

c. Nilai-Nilai Dasar
1) Akuntabilitas Melaksanakan dan Menyusun kegiatan melakukan
penyimpanan database arsip laporan keuangan di
google drive degan penuh rasa tanggung jawab untuk
menyelesaikannya.
2) Nasionalisme Melakukan musyawarah dengan Kepala Sub Bagian
Perencaan dan Keuangan sekaligus mentor saat
berkonsultasi untuk meminta persetujuan serta saran
dan masukan dalam melaksakan kegiatan tersebut agar
berjalan dengan baik dan tidak terjadi hal-hal yang
tidak diinginkan.
3) Etika Publik Bertutur kata sopan dan santun saat berkomunikasi
dengan Kepala Sub Bagian Perencaan dan Keuangan
sekaligus mentor untuk melakukan konsultasi yang
terkait dengan kegiatan tersebut.
4) Komitmen Mutu Dengan adanya kegiatan tersebut Dinas Perumahan dan
Kawasan Permukiman sekarang memiliki sebuah
inovasi yaitu databasae arsip laporan keuangan.
Dalam proses pembuatan database arsip laporan
keuangan penulis malaksanaknnya dengan cara yang
efisiensi yaitu dengan menggunakan alat seadanya
berupa handphone dikarena Dinas penulis tidak
meiliki alat scanner.
5) Anti Korupsi Sumber data yang ada, serta database yang telah jadi
dapat dipertanggungjawabkan sumber dan hasilnya.

d. Teknik Aktualisasi Nilai Dasar


1) Akuntabilitas, Target dari kegiatan yang dilakukan adalah adanya
database arsip laporan keuangan, dan penulis bertanggungjawab untuk
menuyusun, melaksakan dan menyelesaikannya;
2) Nasionalisme, Selalu mengutamakan musyawarah dengan Kepala Sub
Bagian Perencaan dan Keuangan sekaligus mentor saat berkonsultasi
untuk meminta persetujuan serta saran dan masukan dalam melaksakan
kegiatan tersebut agar berjalan dengan baik dan tidak terj adi hal-hal
yang tidak diinginkan;
3) Etika Publik, Dalam bermusyawarah selalu bertutur kata sopan dan
santun saat berkomunikasi dengan Kepala Sub Bagian Perencaan dan
Keuangan sekaligus mentor untuk melakukan konsultasi yang terkait
dengan kegiatan tersebut;
4) Komitmen mutu, Tersedianya inovasi yaitu databasae arsip laporan
keuangan, yang dilakukan dengan cara efisien yaitu dengan menggukan,
memanfaatkan, dan memaksimalkan alat yang seadanya;
5) Anti Korupsi, Sumber data dan hasil data arsip keuangan dapat
dipertanggungjawabkan;
e. Kontribusi terhadap Visi-Misi Organisasi
Dengan menyediakan database arsip laporan keuangan yang telah tersedia,
berkontribusi kepada visi-misi Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman
Pemerintah Kabupaten Lombok Tengah
1) Meningkatkan capaian perolehan hasil uji/sertifikasi dalam rangka
pelayanan yang terpadu;
2) Meningkatkan pelayanan administrasi perkantoran;
3) Meningkatnya hasil pelaporan capaian kinerja dan keuangan.

f. Penguatan Nilai-Nilai Organisasi


Dengan terlaksananya kegiatan melakukan penyimpanan arsip laporan
keuangan triwulan, semester dan tahunan di google drive akan memperkuat
nilai organisasi jujur yaitu sikap selalu jujur sesuai dengan kenyataan,
Disiplin yaitu sikap disiplin dalam segala aspek kehidupan terutama dalam
dunia kerja, Tanggung jawab yaitu kesadaran akan tanggung jawab yang
dimiliki setiap orang terutama dalam penyelesaian pekerjaan, Kerja Keras yaitu
meningkatkan sumber daya manusia yang cerdas, mandiri, dan unggul.

Kegiatan 2. Melakukan penyimpanan arsip realisasi bulanan di google drive.

a. Tahapan Kegiatan
1) Melakukan konsultasi dengan Kepala Sub Bagian Perencaan dan
Keuangan (mentor) terkait dengan rancangan kegiatan. Konsultasi
dengan mentor untuk mendapatkan persetujuan sehingga pada saat
kegiatan akutualisasi dilakukan tidak menimbulkan hal-hal yang tidak
diinginkan yang dapat menyebabkan kegiatan peyimpanan arsip
realisasi bulanan berjalan tidak baik;
2) Menyiapkan arsip realisasi bulanan yang dibutuhkan untuk
mempermudah saat proses scanning arsip realiasai bulanan yang
dibutuhkan untuk membuat database;
3) Melakukan Scanning halaman yang terdapat tanda tangan kepala dinas
dan stempel dinas kemudian filenya disatukan dengan file realisai
bulanan;
4) Membuat folder berkas arsip yang ada di google drive sebagai database
arsip laporan keuangan agar saat proses pemindahan data bisa langsung
tertata rapi sesuai dengan folder realisasi bulanan yang dibutuhkan;
5) Memindahkan arsip realiasai bulan ke dalam google drive sesuai
dengan nama folder yang telah dibuat;
6) Melakukan evaluasi dan pengecekan Kembali supaya tidak ada file atau
berkas yang tertinggal atau salah tempat dalam penempatan foldernya.

b. Output Kegiatan
Terlaksananya kegitan melakukan penyimpanan arsip realisasi bulanan di
google drive, Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman sekarang
memiliki database arsip realiasai bulanan, sehingga keaman data terjaga,
memudahkan pencarian data realisasi bulanan pada saat adanya
pemeriksaan, serta keuangan daerah waktu meminta data tersebut.

c. Nilai-Nilai Dasar
1) Akuntabilitas Melaksanakan dan Menyusun kegiatan melakukan
penyimpanan database arsip realisasi bulanan di
google drive degan penuh rasa tanggung jawab untuk
menyelesaikannya.
2) Nasionalisme Melakukan musyawarah dengan Kepala Sub Bagian
Perencaan dan Keuangan sekaligus mentor saat
berkonsultasi untuk meminta persetujuan serta saran
dan masukan dalam melaksakan kegiatan tersebut agar
berjalan dengan baik dan tidak terjadi hal-hal yang
tidak diinginkan.
3) Etika Publik Bertutur kata sopan dan santun saat berkomunikasi
dengan Kepala Sub Bagian Perencaan dan Keuangan
sekaligus mentor untuk melakukan konsultasi yang
terkait dengan kegiatan tersebut.
4) Komitmen Mutu Dengan adanya kegiatan tersebut Dinas Perumahan
dan Kawasan Permukiman sekarang memiliki sebuah
inovasi yaitu databasae arsip realisasi bulanan. Dalam
proses pembuatan database arsip realisasi bulanan
penulis malaksanaknnya dengan cara yang efisiensi yaitu
dengan menggunakan alat seadanya berupa
handphone dikarena Dinas penulis tidak meiliki alat
5) Anti Korupsi scanner.
Sumber data yang ada, serta database yang telah jadi
dapat dipertanggungjawabkan sumber dan hasilnya.

d. Teknik Aktualisasi Nilai Dasar


1) Akuntabilitas, Target dari kegiatan yang dilakukan adalah adanya
database arsip realisasi bulanan, dan penulis bertanggungjawab untuk
menuyusun, melaksakan dan menyelesaikannya;
2) Nasionalisme, Selalu mengutamakan musyawarah dengan Kepala Sub
Bagian Perencaan dan Keuangan sekaligus mentor saat berkonsultasi
untuk meminta persetujuan serta saran dan masukan dalam melaksakan
kegiatan tersebut agar berjalan dengan baik dan tidak terj adi hal-hal
yang tidak diinginkan;
3) Etika Publik, Dalam bermusyawarah selalu bertutur kata sopan dan
santun saat berkomunikasi dengan Kepala Sub Bagian Perencaan dan
Keuangan sekaligus mentor untuk melakukan konsultasi yang terkait
dengan kegiatan tersebut;
4) Komitmen mutu, Tersedianya inovasi yaitu databasae arsip realisasi
bulanan, yang dilakukan dengan cara effisien yaitu dengan menggukan,
memanfaatkan, dan memaksimalkan alat yang seadanya;
5) Anti Korupsi, Sumber data dan hasil data arsip keuangan dapat
dipertanggungjawabkan.
e. Kontribusi terhadap Visi-Misi Organisasi
Dengan menyediakan database arsip laporan keuangan yang telah tersedia,
berkontribusi kepada visi-misi Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman
Pemerintah Kabupaten Lombok Tengah
1) Meningkatkan capaian perolehan hasil uji/sertifikasi dalam rangka
pelayanan yang terpadu;
2) Meningkatkan pelayanan administrasi perkantoran;
3) Meningkatnya hasil pelaporan capaian kinerja dan keuangan.

f. Penguatan Nilai-Nilai Organisasi


Dengan terlaksananya kegiatan melakukan penyimpanan arsip realisasi
bulanan di google drive akan memperkuat nilai organisasi jujur yaitu sikap
selalu jujur sesuai dengan kenyataan, Disiplin yaitu sikap disiplin dalam
segala aspek kehidupan terutama dalam dunia kerj a, Tanggung jawab yaitu
kesadaran akan tanggung jawab yang dimiliki setiap orang terutama dalam
penyelesaian pekerjaan, Kerja Keras yaitu meningkatkan sumber daya
manusia yang cerdas, mandiri, dan unggul.

Kegiatan 3. Melakukan scanning arsip - arsip keuangan kemudian disimpan


di google drive.

a. Tahapan Kegiatan
1) Melakukan konsultasi dengan Kepala Sub Bagian Perencaan dan
Keuangan (mentor) terkait dengan rancangan kegiatan. Konsultasi
dengan mentor untuk mendapatkan persetujuan sehingga pada saat
kegiatan akutualisasi dilakukan tidak menimbulkan hal-hal yang tidak
diinginkan yang dapat menyebabkan kegiatan peyimpanan arsip
keuangan berj alan tidak baik;
2) Membuat folder berkas arsip keuangan sesuai dengan nama program,
kegiatan, dan sub kegiatan yang ada di google drive sebagai database
arsip keuangan;
3) Menyiapkan arsip keuangan beruapa spj, spm, spp, surat pengantar,
surat pernyataan tanggung jawab, pajak, kwitansi, sp2d, dan lain-lain;
4) Melakukan scanning semua arsip-arsip keungan yang telah disiapkan;
5) Memindahkan arsip keuangan yang telah discan ke dalam google drive
sesuai dengan nama folder yang telah dibuat;
6) Melakukan evaluasi dan pengecekan Kembali supaya tidak ada file atau
berkas yang tertinggal atau salah tempat dalam penempatan foldernya.

b. Output Kegiatan
Terlaksananya kegitan Melakukan scanning arsip - arsip keuangan
kemudiandisimpan di google drive, Dinas Perumahan dan Kawasan
Permukiman sekarang memiliki database arsip keuangan, sehingga keaman
data terjaga, memudahkan pencarian data realisasi bulanan pada saat
adanya pemeriksaan, serta keuangan daerah waktu meminta data tersebut.

c. Nilai-Nilai Dasar
1) Akuntabilitas Melaksanakan dan Menyusun kegiatan melakukan
penyimpanan database arsip keuangan di google drive
degan penuh rasa tanggung jawab untuk
menyelesaikannya.
2) Nasionalisme Melakukan musyawarah dengan Kepala Sub Bagian
Perencaan dan Keuangan sekaligus mentor saat
berkonsultasi untuk meminta persetujuan serta saran
dan masukan dalam melaksakan kegiatan tersebut agar
berjalan dengan baik dan tidak terjadi hal-hal yang
tidak diinginkan.
3) Etika Publik Bertutur kata sopan dan santun saat berkomunikasi
dengan Kepala Sub Bagian Perencaan dan Keuangan
sekaligus mentor untuk melakukan konsultasi yang
terkait dengan kegiatan tersebut.
4) Komitmen Mutu Dengan adanya kegiatan tersebut Dinas Perumahan dan
Kawasan Permukiman sekarang memiliki sebuah
inovasi yaitu databasae arsip keuangan. Dalam proses
pembuatan database arsip keuangan penulis
malaksanaknnya dengan cara yang efisiensi yaitu dengan
menggunakan alat seadanya berupa handphone dikarena
Dinas penulis tidak meiliki alat scanner.
5) Anti Korupsi Sumber data yang ada, serta database yang telah jadi
dapat dipertanggungjawabkan sumber dan hasilnya.

d. Teknik Aktualisasi Nilai Dasar


1) Akuntabilitas, Target dari kegiatan yang dilakukan adalah adanya
database arsip keuangan, dan penulis bertanggungjawab untuk
menuyusun, melaksakan dan menyelesaikannya;
2) Nasionalisme, Selalu mengutamakan musyawarah dengan Kepala Sub
Bagian Perencaan dan Keuangan sekaligus mentor saat berkonsultasi
untuk meminta persetujuan serta saran dan masukan dalam melaksakan
kegiatan tersebut agar berjalan dengan baik dan tidak terj adi hal-hal
yang tidak diinginkan;
3) Etika Publik, Dalam bermusyawarah selalu bertutur kata sopan dan
santun saat berkomunikasi dengan Kepala Sub Bagian Perencaan dan
Keuangan sekaligus mentor untuk melakukan konsultasi yang terkait
dengan kegiatan tersebut;
4) Komitmen mutu, Tersedianya inovasi yaitu databasae arsip keaungan,
yang dilakukan dengan cara effisien yaitu dengan menggukan,
memanfaatkan, dan memaksimalkan alat yang seadanya;
5) Anti Korupsi, Sumber data dan hasil data arsip keuangan dapat
dipertanggungjawabkan.
e. Kontribusi terhadap Visi-Misi Organisasi
Dengan menyediakan database arsip laporan keuangan yang telah tersedia,
berkontribusi kepada visi-misi Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman
Pemerintah Kabupaten Lombok Tengah
1) Meningkatkan capaian perolehan hasil uji/sertifikasi dalam rangka
pelayanan yang terpadu;
2) Meningkatkan pelayanan administrasi perkantoran;
3) Meningkatnya hasil pelaporan capaian kinerja dan keuangan.

f. Penguatan Nilai-Nilai Organisasi


Dengan terlaksananya kegiatan melakukan scanning arsip - arsip keuangan
kemudian disimpan di google drive akan memperkuat nilai organisasi jujur
yaitu sikap selalu jujur sesuai dengan kenyataan, Disiplin yaitu sikap
disiplin dalam segala aspek kehidupan terutama dalam dunia kerja,
Tanggung jawab yaitu kesadaran akan tanggung jawab yang dimiliki setiap
orang terutama dalam penyelesaian pekerjaan, Kerja Keras yaitu
meningkatkan sumber daya manusia yang cerdas, mandiri, dan unggul.

Kegiatan 4. Membuat buku kontrol database arsip keuangan.

a. Tahapan Kegiatan
1) Melakukan konsultasi dengan Kepala Sub Bagian Perencaan dan
Keuangan (mentor) terkait dengan rancangan kegiatan. Konsultasi
dengan mentor untuk mendapatkan persetujuan sehingga pada saat
kegiatan akutualisasi dilakukan tidak menimbulkan hal-hal yang tidak
diinginkan yang dapat menyebabkan kegiatan peyimpanan arsip
keuangan berjalan tidak baik;
2) Membuat buku kontrol database arsip keuangan berdasarkan jenis
arsipnya laporan keungan dan realisasi bulanan dilakukan pada saat
evaluasi diakhir kegiatan, arsip keuangan dibuat berdasarakan aplikasi
simda untuk mencocokan dari kegiatan mana saja yang terealisasi setiap
bulannya dan sudah terupload atau belum;
3) Melakukan evaluasi buku kontrol dengan mencocok data yang sudah
masuk di dalam google drive.

b. Output Kegiatan
Terlaksananya kegitan membuat buku kontrol arsip database arsip
keuangan. Membantu mempermudah penulis untuk memeriksa dan
mengkontrol berkas dan arsip mana saja yang sudah dimasukan ke dalam
google drive.

c. Nilai-Nilai Dasar
1) Akuntabilitas Melaksanakan dan Menyusun kegiatan mebuat buku
kontrol database arsip keungan degan penuh rasa
tanggung jawab untuk menyelesaikannya.
2) Nasionalisme Melakukan musyawarah dengan Kepala Sub Bagian
Perencaan dan Keuangan sekaligus mentor saat
berkonsultasi untuk meminta persetujuan serta saran
dan masukan dalam melaksakan kegiatan tersebut agar
berjalan dengan baik dan tidak terjadi hal-hal yang
tidak diinginkan.
3) Etika Publik Bertutur kata sopan dan santun saat berkomunikasi
dengan Kepala Sub Bagian Perencaan dan Keuangan
sekaligus mentor untuk melakukan konsultasi yang
terkait dengan kegiatan tersebut.
4) Komitmen Mutu : Dengan adanya kegiatan tersebut Dinas Perumahan
dan Kawasan Permukiman sekarang memiliki sebuah
inovasi yaitu buku kontrol database arsip keunagan.

d. Teknik Aktualisasi Nilai Dasar


1) Akuntabilitas, Target dari kegiatan yang dilakukan adalah adanya
database arsip keuangan, dan penulis bertanggungjawab untuk
menuyusun, melaksakan dan menyelesaikannya;
2) Nasionalisme, Selalu mengutamakan musyawarah dengan Kepala Sub
Bagian Perencaan dan Keuangan sekaligus mentor saat berkonsultasi
untuk meminta persetujuan serta saran dan masukan dalam melaksakan
kegiatan tersebut agar berjalan dengan baik dan tidak terj adi hal-hal
yang tidak diinginkan;
3) Etika Publik, Dalam bermusyawarah selalu bertutur kata sopan dan
santun saat berkomunikasi dengan Kepala Sub Bagian Perencaan dan
Keuangan sekaligus mentor untuk melakukan konsultasi yang terkait
dengan kegiatan tersebut;
4) Komitmen mutu, Tersedianya inovasi yaitu buku kontrol datbase arsip
keaungan.

e. Kontribusi terhadap Visi-Misi Organisasi


Dengan menyediakan database arsip laporan keuangan yang telah tersedia,
berkontribusi kepada visi-misi Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman
Pemerintah Kabupaten Lombok Tengah
1) Meningkatkan capaian perolehan hasil uji/sertifikasi dalam rangka
pelayanan yang terpadu;
2) Meningkatkan pelayanan administrasi perkantoran;
3) Meningkatnya hasil pelaporan capaian kinerja dan keuangan.

f. Penguatan Nilai-Nilai Organisasi


Dengan terlaksananya kegiatan membuat buku kontrol database arsip
keuangan akan memperkuat nilai organisasi jujur yaitu sikap selalu jujur
sesuai dengan kenyataan, Disiplin yaitu sikap disiplin dalam segala aspek
kehidupan terutama dalam dunia kerja, Tanggung jawab yaitu kesadaran
akan tanggung jawab yang dimiliki setiap orang terutama dalam
penyelesaian pekerjaan, Kerja Keras yaitu meningkatkan sumber daya
manusia yang cerdas, mandiri, dan unggul.
BAB V

PENUTUP

A. Kesimpulan

1. Telah tersedianya database arsip Laporan Keuangan yang dimiliki oleh


Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kabupaten Lombok Tengah,
sehingga pada saat data itu dibutuhkan akan cepat dan mudah untuk
mencarinya.
2. Telah tersedianya database arsip Realisasi Bulanan Anggaran dan
Pendapatan yang dimiliki oleh Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman
Kabupaten Lombok Tengah, sehingga pada saat data itu dibutuhkan akan
cepat dan mudah untuk mencarinya.
3. Telah tersedianya database arsip Keuangan yang sesuai nama Program,
Kegiatan, dan Sub Kegiatan yang dimiliki oleh Dinas Perumahan dan
Kawasan Permukiman Kabupaten Lombok Tengah, sehingga pada saat data
itu dibutuhkan akan cepat dan mudah untuk mencarinya.
4. Tersedianya Buku Kontrol database arsip keuangan yang digunakan untuk
mengatur dan mengontrol pembuatan database arsip keuangan.

B. Saran

1. Dimohon kepada Kepala Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman


untuk mendukung berkesinambungannya semua kegiatan aktualisasi pada
jangka menengah dan panjang.

2. Dimohon kepada Kepala Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman


untuk melengkapi sarana pendukung seperti scanner untuk masing —
masing bidang yang digunakan untuk proses scanning arsip keuangan yang
akan menjadi bahan dalam proses pembuatan database arsip keunagan ini.
3. Dimohon kepada rekan kerja yaitu bendahara pembantu yang ada pada bidang-
bidang dan khususnya bagian keuangan Dinas Perumahan dan Kawsan
Permukiman untuk mengoptimalkan database arsip keuangan, terutama
kerjasama antar bidang dalam pembuatan SPJ dari kegiatan masing - masing
bidang agar discan dan dicatat pada buku kontrol sehingga akan sangat
membantu dalam pengerj aan pembuatan database arsip keuangan.
DAFTAR PUSTAKA
BUKU

Allo, dkk. 2015. Akuntabilitas. Modul Pendidikan dan Pelatihan Prajabatan


Golongan III. Lembaga Administrasi Negara, Jakarta.
Imbaruddin, dkk. 2015. Etika Publik. Modul Pendidikan dan Pelatihan Prajabatan
Golongan III. Lembaga Administrasi Negara, Jakarta.
Latief, dkk. 2015. Nasionalisme. Modul Pendidikan dan Pelatihan Prajabatan
Golongan III. Lembaga Administrasi Negara, Jakarta
Lembaga Administrasi Negara. 2015. Anti Korupsi. Modul Pendidikan dan
Pelatihan Prajabatan Golongan III. Lembaga Administrasi Negara,
Jakarta
Purwanto, dkk. 2016. Pelayanan Publik. Modul Pendidikan dan Pelatihan
Prajabatan Golongan III. Lembaga Administrasi Negara, Jakarta
Sejati dan Suwarno. 2017. Whole of Goverment. Modul Pendidikan dan
Pelatihan Prajabatan Golongan III. Lembaga Administrasi Negara,
Jakarta
Taufiq dan Yunarsih. 2015. Komitmen Mutu. Modul Pendidikan dan Pelatihan
Prajabatan Golongan III. Lembaga Administrasi Negara, Jakarta
Taufiq dan Yunarsih. 2015. Manajemen Aparatur Sipil Negara. Modul Pendidikan
dan Pelatihan Prajabatan Golongan III. Lembaga Administrasi
Negara, Jakarta

DOKUMEN

Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik. Jakarta


Sekertariat Negara
Undang-Undang No.1 Tahun 2011 tentang Perumahan dan Kawasan Permukiman
Undang-Undang No.5 Tahun 2014 tentang Apararatur Sipil Negara
Peraturan Bupati Lombok Tengah No. 67 Tahun 2016 tentang Kedudukan,
Susunan Orgainisasi, Tugas Pokok dan Fungsi Dinas Perumahan dan
Kawasan Permukiman Kabupaten Lombok Tengah
BIODATA PENULIS

A. Identitas Pribadi
NIK 3516131006950001
NAMA ALDHINO SYAHPUTRA, A.Md. Akun.
NIP 19950610 202012 1 009
TEMPAT/ TANGGAL LAHIR BLITAR, 10 Juni
1995 JENIS KELAMIN LAKI-LAKI
PENDIDIKAN TERAKHIR : D-III AKUNTANSI
AGAMA ISLAM
STATUS PERKAWINAN BELUM
MENIKAH NOMOR HANDPHONE 081252175087
ALAMAT JL. PAGODA ASRI V NO 06 PERUMAHAN
PAGODA ASRI BATUJAI
EMAIL alldhino.blues@gmail.com

B. Riwayat
Pendidikan TK TK SANDI PUTRA 1999-2001
SD SD TARUNA NUSA HARAPAN KOTA
MOJOKERTO 2001-2007
SMP SMP N 4 KOTA MOJOKERTO 2007-2010
SMA SMA N 1 PURI KABUPATEN MOJOKERTO
2010-2013
PERGURUAN TINGGI FV Universitas AIRLANGGA 2014-2018

C. Pengalaman Kerja
PTT ATR/BPN KABUPATEN MOJOKERTO TAHUN 01 JANUARI 2020 — 31
DESEMBER 2020
LAMPIRAN-LAMPIRAN
Lampiran 1. Jadwal Rencana Kegiatan
Tabel Rencana Pelaksanaan Aktualisasi

Melakukan penyimpanan
oran keuangan triwulan semester dan tahunan di oo le drive.
kan penyimpanan realisasi bulanan di

kan scanning arsip - arsip keuangan kemudian disim an di oo le drive.


at buku control datebase arsi keuan an.

44
Lampiran 2. Jadwal Pelaksanaa Kegiatan

Tabel Pelaksanaan Aktualisasi

Melakukan penyimpanan
ip laporan keuangan triwulan semester dan tahunan di le drive.
lakukan penyimpanan arsip realisasi bulanan di oo le drive.
lakukan scanning arsip - arsip keuangan kemudian

disim an di Membuat le drive.


buku control
datebase arsikeuan an.
Lampiran 3. Form Pegendalian Mentor

Formulir Pengendalian Kepala Sub Bagaian Perencaan dan Keuangan


(Mentor)

Nama Peserta : ALDHINO SYAHPUTRA, A.MD. AKUN.


Nomor Absen 08
Instansi Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman
Tempat Akutaliasasi : Sub. Bagian Perencaan dan Keuangan
Nama Mentor : SUMARNIATI ZEN, S.T

Paraf Mentor
NoTanggal Kegiatan
Senin, 04 Oktober 2021
Konsultasi terkait penentuan judul
Saran untuk Judul yang tepat

46
2 Selasa, 05 Konsultasi Isu dan Saran,
Oktober Masalah masukan,
2021 luang buk
serta
pesetujuan
terakait
dengan Isu
dan Masalah
5 O ktober 2021
yang sedang
Isu Dinas Perkim.docx
terjadi di
is k H DOCX 21.26 >/■/

Ini buk untuk isu dampak kegiatan dan Sub, Bagian


judul yg baru saya konsultasikan dengan
coachnya 21.26^ Perencaan
7 O ktober 2021 dan
Bu Uma Perkim * Status
■* Take a rest with my duty. .. £ (0.29)
Keuangan.
Sama2 repot ngerjain buk © © ©

Bu Uma Perkim
Terkait dgn Isu perkim apa mksudx item
ke3...update data LRA perbulan
Nah itu buk, soalnya kan juga buat sendiri
yang rincian per akunnya, bukan dari per
kegiatannya 20 07 ^

Apa di ganti buk ? 20 07 ^

Soalnya itu juga ndak pake buk, yang di


ambil nanti juga yg nomer 1 2007
^

•yap no 1 good 4 2Q Q8

Setuju dah...kembangkanlah

Oke siap buk, ini tinggal bab 3 aja, habis


itu selesai 20 0,
^

Trus kapan jadwal seminar proposal?

Minggu depan masih buk, hari jumat


kayaknya

3 Senin, 18 Konsultasi kegaiatan database arsip Persetujuan,


Oktober laporan keuangan saran dan
2021 dukungan
pembuatan
database
arsip
laporan
keuangan

4 Senin, 18 Konsultasi kegiatan buku kontrol Persetujuan,


Oktober database arsip keuangan saran dan
2021 dukungan
pembuatan
buku
kontrol
database
arsip
keuangan

47
5 Senin, 25
Oktober Konsultasi kegiatan database arsip Persetujuan,
2021 realisasi bulanan saran dan
dukungan
pembuatan
database
arsip
realisasi
bulanan

6 Senin, 01 Konsultasi kegiatan arsip keuangan Persetujuan,


November saran dan
2021 dukungan
pembuatan
database
arsip
keuangan

7 Jumat, 22 Konsultasi terkait evaluasi hasil Hasil akhir


Oktober kegiatan dari setiap
2021 yang akan
di gunakan
sebagai
buku
kontrol

Jumat, 29
Oktober
2021

Jumat, 19
November
2021

48
! -.
4 &" & % " & "$ %" #"
* *- , ( %" & " "

2.
Lampiran 4. Form Pengendalian Coach

Formulir Pengendalian oleh Coach

Nama Peserta : ALDHINO SYAHPUTRA, A MD. AKUN.


Nomor Absen 08
Instansi : Dinas Perumahan dan Kawasan
Permukiman Tempat Akutaliasasi : Sub. Bagian
Perencaan dan Keuangan Nama Coach : Drs. FARIS
IHSAN, M.Si

Tanda
No Tanggal Kegiatan Output Tangan
1 Selasa, 5
Oktober Konsultasi cara identifikasi isu dan Isu dan
2021 masalah. Masalah
yang
teridentifikasi

2 Rabu, 6 Konsultasi laporan rancangan Masukan


Oktober aktualisasi bab 3 untuk bab 3
2021

50
3 Kamis, 7 Konsultasi laporan rancangan Masukan
Oktober aktualisasi bab 1 dan 2 untuk bab 1
2021 dan 2

4 Rabu, 13 Konsultasi laporan Masukan


Oktober rancangan aktualisasi dan Saran
2021

5 Selasa, 16 Konsultasi terkait evaluasi Masukan


Oktober hasil seminar rancangan dan Saran
2021 aktualisasi untuk laporan
pelaksanaan aktualisasi

2 LA PO R A N A K T U A LIS A S I ZA...

contoh Laporan Aktualisasi

+ 6 2 87 8 -5 9 5 5 -5 2 3 8 -Bhinaau
Terimakasih pak ,

+ 6 2 8 5 3 - 3 7 5 8 - 5 8 3 5 -Shoniya Ibo

I + 6 2 8 13 -1575 -9931
corrtoh Laporan A ktu a lis a s i

Baik pak. Terimakasih JL

+ 6 2 81 3 -1 57 5 -99 31
+ 62 813 -1575 -9931
B LAPORAN A KTUALISASI ZAKI ZAHW
AN, S.Pd_ AK T 25 _ KLP 01 .pdf
(116 halam an)
untuk laporan mingguan yg dikirim ke
LMS formatnya seperti BAB 4..

1
minggu pertama kirim Laporan Kegiatan
..
minggu ke 2, dikirim Laporan kegiatan 2..
dst o

51
Heru Ls 55 Bpkad
Yo.. yo.. Semangat Teman-teman cukup
tidur siang nya.. LLL
Mari kembali belajar 5R

Ervi
Baik Pak jL
** 18.45

Cpns Azami Latsar 55


Baik pak

+62 813-1575-9931 -Paris Ihsan

m o.4 i

googlemeet membahas BAB 4 dg


Latsar Kab. Lobar

utk m elihat progres kegiatan setiap


minggu..
shg bisa scr dini mengantisipasi kendala

6 Senin, 15 Konsultasi bersama kelompok Masukan


Novemeber aktualisasi terkait format dan Saran
2021 laporan

8 Kamis, 18 konsultasi dan revisi terkait Masukan


November penyusunan laporan bab 4, 5 untuk bab 4,
2021 dan lampiran 5 dan
S'**» » t t° ■
C
s » » w ■* !* » » • • *«= 4«<-»» »s«w»*
•e1| :
3
lampiran

52
9 Senin, 29 Melakukan kegiatan
November pembimbingan h-1
2021 seminar hasil aktualisasi

53
Lampiran 5. Foto-foto dokumentasi kegiatan melakukan penyimpanan
arsip laporan keuangan triwulan, semester dan tahunan di
google drive.

Tahap Kegiatan : 1. Konsultasi dengan Kepala Sub Bagian Perencaan


dan Keuangan (mentor) terkait dengan rancangan
kegiatan Mentor
Tanggal Senin, 18 Oktober 2021
Dokumentasi

Tahap Kegiatan : 2. Menyiapkan arsip laporan keuangan yang


dibutuhkan.
Tanggal Senin, 18 Oktober 2021
Dokumentasi

54
Tahap Kegiatan : 3. Melakukan Scanning halaman yang terdapat tanda
tangan kepala dinas dan stempel dinas.
Tanggal : Senin, 18 Oktober 2021
Dokumentasi

Tahap Kegiatan : 4. Membuat folder berkas arsip yang ada di google


drive sebagai database arsip laporan keuangan.
Tanggal : Senin, 18 Oktober 2021
Dokumentasi

55
Tahap Kegiatan : 5. Memindahkan arsip laporan keuangan ke dalam
google drive.
Tanggal : Senin, 18 Oktober 2021
Dokumentasi

Tahap Kegiatan 6. Melakukan evaluasi.


Tanggal Jumat, 29 Oktober 2021
Dokumentasi

56
Lampiran 6. Foto-foto dokumentasi kegiatan melakukan penyimpanan
arsip realisasi bulanan di google drive.

Tahap Kegiatan : 1. Konsultasi dengan Kepala Sub Bagian Perencaan


dan Keuangan (mentor) terkait dengan rancangan
kegiatan Mentor
Tanggal Senin, 25 Oktober 2021
Dokumentasi

Tahap Kegiatan : 2. Menyiapkan arsip realisasi bulanan yang


dibutuhkan.
Tanggal : Senin, 25 Oktober 2021
Dokumentasi

57
Tahap Kegiatan : 3. Melakukan Scanning halaman yang terdapat tanda
tangan kepala dinas dan stempel dinas.
Tanggal : Selasa, 26 Oktober 2021
Dokumentasi

Tahap Kegiatan : 4. Membuat folder berkas arsip yang ada di google


drive sebagai database arsip realisasi bulanan.
Tanggal : Kamis, 28 Oktober 2021
Dokumentasi

58
Tahap : 5. Memindahkan arsip realisasi bulanan ke dalam google
Kegiatan drive.
Tanggal Kamis, 28 Oktober 2021
Dokumentasi

Tahap : 6. Melakukan evaluasi.


Kegiatan
Tanggal : Jumat, 29 Oktober 2021
Dokumentasi

59
Lampiran 7. Foto-foto dokumentasi kegiatan melakukan scanning arsip -
arsip keuangan kemudian disimpan di google drive.

Tahap Kegiatan : 1. Konsultasi dengan Kepala Sub Bagian Perencaan


dan Keuangan (mentor) terkait dengan rancangan
kegiatan Mentor
Tanggal Senin, 01 November 2021
Dokumentasi

Tahap Kegiatan : 2. Membuat folder berkas arsip yang ada di google


drive sebagai database arsip keuangan.
Tanggal Selasa, 02 November 2021
Dokumentasi

60
SATUAN KEBJA PERANGKAT OAERAN
Pemerintah Kabupaten Lombot Tengah Tahun Anggaran 2021
DPMA3/0 f0l2S00l00700h70A SKPD

NomorDPA

REKAPITULASI DOKUMEN PELAKSANAAN ANGGARAN BELANJA BERDASARKAN PROGRAM DAN KEGIATAN

9emba"9unan/9enyeñiaan Trander 03 09 t0 ;2 Si*emPengeldaanArUmum


Rp O Rg O Rp 0

1 as ay

Permukiman di Kawasa» 0arJa

Dana
Koordinasi dan
Umum-
1 M 0i 101 06 50.925.000 Rp 0 Rg 0 Rp 0 SO.9ZS.000

; 04 01 £02 01 Semua Rp0 Rp0 Rp0 916iS98.20m

Semua

Transfer Umum- Dana


4 W 01 202 0d Penatausallaan dan
71.934.900 Rp O Rg 0 Rg 0 71.934,900
Pengujian/Veñf+kasi

00.¥60.000

61
?enyeéa 8han£oghdk
Rp O Rp O Rp 0
Kecamara n

Penyelenggaraan Rapat
Ecordinasi dan Konsultasi Umum- SI.460.000

P n ediesn Jr Penunjsri9 urimn WerinWn

Umum—
1 04 01 2.08 02 178.832400 ep0 epO ep0 178.83z4X
Dana
Air dan L ftri k

daPerlengâp=Ksnor Dana

; 04 01 109 0£ Periziilan Kendaraan Dinas Dana RpO Rp0 Rp0 14z.9OI0OO

1 o4 oa

04 02 109 02 Rp 0 Rg 0 Rg 0 173.363.885

Umum
238.345,000

i oa or ep a spo epo izsia**.wao

sp o go epo izss.a7*.Rao

Umum
04 04 2,01 01 Rp 0 Rg 0 Rq 02.265,877.420

1 o4 as ,.z3aas&sas izn‹rooo

04 06 201 0? Rg 0 Rg 01.241.956.625

Menu§ang Fungsi Hunan Aoka@

z to
z to as
T8J.145.OOO T.64S.OMOOO

10 05 Z.01 02 I8334T000 7M9000X0 Rg a ep as.sz834S.o00

* a to

Koordinasi Pernetaa n Zona Transfer


10 10 2.01 02 Rp 0

3
Rp8.371.981.61 5 Praya, tanggal 12 Janua ri 2021
Kepala Dinas Perumahan Dan Kawasan Pemukiman

Apnl Rp3.257.18 1.175

Rp9z4.5 56.019 NIP. 196712311992031117

Agustus PPKD

NOWM6F Rp556.34é791
BAIQ ALU H WINDA U W. SE. MM

Rp3.331.683.•t90
Tahap Kegiatan 3. Menyiapkan dibutuhkan. bulananyang

TanggalKamis, 04 November 2021 (berkelanjutan)


Dokumentasi
Ta. ha.*pKegi0a,t.a+n. 2Melakuka"nm"elakukan(s"caning-"scaning1" 6< 1" 6
keuang"an6t"erseb&ut. %&
Ta.ng0g0a. l K4"a(mis, 04 N2ovemb, er(2021%(be*r*k-elan=jutan%)" ’ &" >
Do5kum-enta+si./,

6//
6
Tahap Memindahkan arsip keuangan ke dalam google drive.
Kegiatan
Tanggal Kamis, 04 November 2021 (berkelanjutan)
Dokumentasi

67
Tahap 6. Melakukan evaluasi.
Kegiatan
Tanggal Jumat, 19 November 2021
Dokumentasi
Lampiran 8. Foto-foto dokumentasi kegiatan membuat buku kontrol
database arsip keuangan.

Tahap Kegiatan : 1. Konsultasi dengan Kepala Sub Bagian Perencaan


dan Keuangan (mentor) terkait dengan rancangan
kegiatan Mentor
Tanggal Senin, 18 Oktober 2021
Dokumentasi

Tahap Kegiatan 2. Membuat buku control database arsip keungan


berdasarkan jenis-jenis arsipnya seperti laporan
keuangan, laporan bulanan, dan arsip keuangan.
Tanggal Selasa, 22 Oktober 2021 Berkelanjutan
Dokumentasi

69
Ta. ha.*p 33. Melak"ukan e"valuasi,." "
Keg0ia,.t
+a.n
Jum(a"t&, 19 N-o. vemb,er (2021% * *-
Ta. ng0g0a. l
Do5kum-
enta+si./,

7C
0

Anda mungkin juga menyukai