Anda di halaman 1dari 4

MEKANISME KOMUNIKASI DAN

KOORDINASI
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP Tanggal Terbit : 1 Mei 2015
Halaman 1 UPTD Puskesmas Sememi
dr.Lolita Riamawati
KOTA SURABAYA
NIP 19690826 200212 2 003

1. Pengertian a. Mekanisme komunikasi dan koordinasi adalah penyampaian informasi


yang saling menyesuaikan antar survey langsung, standarisasi prosedur
kerja, standarisasi keterampilan kerja serta koordinasi dan komunikasi
suatu kegiatan.
b. Mekanisme komunikasi dan koordinasi dilaksanakan melalui
pengarahan penanggung jawab UKM kepada penanggung jawab
program.
c. Mekanisme Komunikasi dan koordinasi dilaksanakan oleh penanggung
jawab UKM kepada penanggung jawab program.
d. Mekanisme komunikasi dan koordinasi dilaksanakan setiap bulan dan
sewaktu-waktu apabila diperlukan
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah langkah untuk mekanisme dan koordinasi
lintas program dalam rangka meningkatkan mutu pelayanan di Puskesmas
Sememi

3. Kebijakan a. SK Kepala Puskesmas Nomor : 440/A.I.SK.001.01/436.6.3.7/2015


tentang Jenis Pelayanan di UPTD Puskesmas Sememi

b. SK Kepala Puskesmas Nomor : 800/A.I.SK.005.06/436.6.3.7/2015


tentang Penunjukkan tanggung jawab program dan kewajiban petugas
dalam peningkatan mutu

4. Referensi Program Kesehatan Lingkungan Penyuluhan Depkes RI 2005.


5. Prosedur A. Sebagai Penyelenggara komunikasi dan koordinasi lintas program

a. Penanggung jawab UKM mengadakan pertemuan untuk


membicarakan hal-hal yang akan dibicarakan di dalam pertemuan
dengan pemegang program dengan mengetahui Kepala Puskesmas
b. Penanggung jawab UKM menentukan program mana yang akan di
prioritaskan
c. Pemegang program yang ditunjuk membuat surat undangan, dan
meminta tanda tangan kepada penanggung jawab UKM dan kepala
Puskesmas
d. Penanggung jawab UKM menandatangani surat undangan dan
mempersiapkan surat tugas mengetahui Kepala Puskesmas
e. Pemengang program yang ditunjuk menyampaikan undangan /
MEKANISME KOMUNIKASI
DAN KOORDINASI
No. Dokumen : dr. Lolita Riamawati
UPTD Puskesmas Sememi No. Revisi : NIP 19690826 200212 2 003
SOP Tanggal Terbit : 1 Mei 2015
Halaman :2

memberikan informasi kepada penanggung jawab UKM program lain


yang diundang
f. Pada hari pelaksanaan pertemuan, Kepala Puskesmas membuka dan
memimpin pertemuan program UKM.
g. Penanggung jawab UKM memberikan waktu kepada pemegang
program yang ditunjuk untuk menyampaikan hal – hal yang akan
dibicarakan.
h. Penanggung jawab UKM memberikan kesempatan kepada peserta
pertemuan.
i. Penanggung jawab UKM membahas apa yang disampaikan oleh
program lain maupun yang disampaikan oleh program UKM.
j. Penanggung jawab UKM memimpin kesepakatan bersama dan
pembagian tugas sesuai dengan peran, tugas dan kewenangan
masing-masing.
k. Pelaksana administrasi (notulensi rapat) mencatat pertemuan didalam
notulen pertemuan program UKM.
l. Pemegang administrasi meminta tandatangan peserta
pertemuan. m.Membacakan hasil pertemuan.
n. Penanggung jawab UKM menutup pertemuan.
o. Peserta pertemuan melakukan kegiatan sesuai dengan peran tugas dan
kewenangan masing – masing dengan didokumentasikan pada buku /
kegiatan individu.

B. Penyelenggaraan oleh Program lain.

a. Penanggung jawab UKM menerima undangan dari program lain

b. Penanggung jawab UKM dan pemegang program membicarakan


surat undangan dan menunjuk siapa yang ditugaskan (bisa pemegang
maupun penanggung jawab UKM sendiri)

c. Penanggung jawab UKM yang akan menghadiri pertemuan


mempersiapkan materi pertemuan dan surat tugas

d. Penanggung jawab UKM meminta tanda tangan surat tugas ke kepala


Puskesmas

e. Penanggung jawab UKM menghadiri pertemuan sesuai dengan


MEKANISME KOMUNIKASI
DAN KOORDINASI
No. Dokumen : dr. Lolita Riamawati
UPTD Puskesmas Sememi No. Revisi : NIP 19690826 200212 2 003
SOP Tanggal Terbit : 1 Mei 2015
Halaman :2

undangan.

f. Penanggung jawab program mengikuti pertemuan dengan


menyampaikan hal – hal yang ada kaitannya dengan pembahasan
pertemuan.

g. Penanggung jawab UKM mencatat dalam proses pertemuan.

h. Penanggung jawab UKM ikut mengevaluasi dan membahas hasil


pertemuan pemegang program dengan lintas sektor dan pembagian
tugas apabila hasil pertemuan ada yang perlu di tindak lanjuti

i. Penanggung jawab UKM melakukan kegiatan sesuai dengan tugas


masing – masing dan mencatat dibuku / kegiatan individu.

j. Penanggung jawab UKM melaporkan ke kepala puskesmas hasil


pertemuan tersebut

k. Kepala puskesmas menginstruksikan untuk ditindak lanjuti

6. Diagram Alir
Mulai

Penanggung jawab UKM mengadakan pertemuan untuk membicarakan


hal-hal yang akan dibicarakan di dalam pertemuan dengan pemegang
program dengan mengetahui kepala puskesmas

Penanggung jawab UKM menentukan program mana yang akan di


prioritaskan

Pemegang program yang ditunjuk membuat surat undangan dan


meminta tanda tangan kepada penanggung jawab UKM dan
kepala puskesmas

Penanggung jawab UKM menandatangani surat undangan dan


mempersiapkan surat tugas mengetahui kepala puskesmas

Pemegang program yang ditunjuk menyampaiakn undangan /


memberikan informasi kepada penanggung jawab UK program
lain yang diundang

Pada hari pelaksanaan pertemuan, kepala puskesmas membuka dan


memimpin pertemuan program UKM

Penanggung jawab UKM memberikan waktu kepada pemegang


program yang ditunjuk untuk menyampaikan hal-hal yang akan
dibicarakan
MEKANISME KOMUNIKASI
DAN KOORDINASI
No. Dokumen : dr. Lolita Riamawati
UPTD Puskesmas Sememi No. Revisi : NIP 19690826 200212 2 003
SOP Tanggal Terbit : 1 Mei 2015
Halaman :2

Penanggung jawab UKM memberikan kesempatan kepada peserta


pertemuan / koordinator lain / yang mewakili

Penanggung jawab UKM membahas apa yang disampaikan oleh


program lain maupun yang disampaikan oleh program UKM

Penanggung jawab UKM memimpin kesempatan bersama dan


pembagian tugas sesuai dengan peran, tugas dan kewenangan masing-
masing

Pelaksanaan administrasi mencatatat pertemuan di dalam notulen


pertemuan program UKM

Pemegang administrasi meminta tanda tangan peserta pertemuan

Pemegang administrasi / membacakan hasil pertemuan

Penanggung jawab UKM menandatangani surat tugas dari peserta rapat /


pertemuan

Penanggung jawab UKM menutup pertemuan

Peserta pertemuan melakukan kegiatan sesuai dengan peran tugas dan


kewenangan masing-masing dengan didokumentasikan pada buku /
kegiatan individu

Selesai

7. Unit terkait Pemegang program UKM dan lintas program UKM

8. Rekaman historis perubahan.


No. Yang dirubah Isi Perubahan Tgl. Mulai diberlakukan.

Anda mungkin juga menyukai