Anda di halaman 1dari 8

KELOMPOK 1 (STRUKTUR DASAR HARDWARE)

DHIMAS ANDY PRAYOGO ( 182240 )


WA ODE DWIKI BELLA AVISTA ( 182250 )
ARLAN PUTERA ALAMSYAH UMAR ( 182251 )
MUH. RIZKY HUSAIN ( 182270 )
Sistem Operasi Struktur Struktur Bentuk-bentuk Arsitektur
(SO) Input/Output Storage Hirarki Storage Sistem

Sistem Operasi Komputer (Operating System)

Sistem Operasi adalah sistem yang mengendalikan operasi


dasar dan memastikan sistem dalam komputer dapat
berjalan dengan semestinya.
Sistem Operasi Struktur Struktur Bentuk-bentuk Arsitektur
(SO) Input/Output Storage Hirarki Storage Sistem

Struktur I/O
 Synchronous
Setelah proses I/O dimulai, kendali akan kembali ke user program saat
proses I/O selesai (Synchronous). Instruksi wait menyebabkan CPU idle
sampai interrupt berikutnya. Akan terjadi Wait loop (untuk menunggu
akses berikutnya). Paling banyak satu proses I/O yang berjalan dalam satu
waktu.
 Asynchronous
Setelah proses I/O dimulai, kendali akan kembali ke user program tanpa
menunggu proses I/O selesai (Asynchronous). System call permintaan pada
sistem operasi untuk mengizinkan user menunggu sampai I/O
selesai.Device-status table mengandung data masukkan untuk tiap I/O
device yang menjelaskan tipe, alamat, dan keadaannya. Sistem operasi
memeriksa I/O device untuk mengetahui keadaan device dan mengubah
tabel untuk memasukkan interrupt. Jika I/O device mengirim/mengambil
data ke/dari memory hal ini dikenal dengan nama (Direct Memory Access)
DMA.
Sistem Operasi Struktur Struktur Bentuk-bentuk Arsitektur
(SO) Input/Output Storage Hirarki Storage Sistem
Sistem Operasi Struktur Struktur Bentuk-bentuk Arsitektur
(SO) Input/Output Storage Hirarki Storage Sistem

Struktur Storage

• Main memory
• Secondary storage
• Magnetic disks

Nb : Storage adalah penyimpan, tempat penyimpanan, media yang


digunakan untuk menyimpan data yang diolah oleh komputer.
Sistem Operasi Struktur Struktur Bentuk-Bentuk Arsitektur
(SO) Input/Output Storage Hirarki Storage Sistem

Bentuk-Bentuk Hirarki Storage


 peningkatan waktu akses (access
time) memori (semakin ke bawah semakin
lambat, semakin ke atas semakin cepat)
 peningkatan kapasitas (semakin ke bawah
semakin besar, semakin ke atas semakin
kecil)
 peningkatan jarak dengan prosesor (semakin
ke bawah semakin jauh, semakin ke atas
semakin dekat)
 penurunan harga memori
tiap bitnya (semakin ke bawah semakin
semakin murah, semakin ke atas semakin
mahal)
Sistem Operasi Struktur Struktur Bentuk-bentuk Arsitektur
(SO) Input/Output Storage Hirarki Storage Sistem

Arsitektur Sistem Komputer

Arsitektur Von Neumann menggambarkan komputer


dengan empat bagian utama yaitu :
Sistem Operasi Struktur Struktur Bentuk-bentuk Arsitektur
(SO) Input/Output Storage Hirarki Storage Sistem

 Masukan (Input)
Perangkat ini memiliki fungsi sebagai media untuk memasukkan data
ke dalam processor untuk diolah guna menghasilkan informasi yang
diperlukan.
 Pemroses (CPU)
CPU atau Central Processing Unit merupakan tempat pemroses dari
intruksi-intruksi program. Pada CPU terdapat Unit Kendali (Control
Unit), ALU, dan Register.
 Penyimpanan (Memory)
Memory mrupan media penyimpanan data pada Komputer. Memory
terbagi menjadi RAM dan ROM
 Keluaran (Output)
Perangkat output adalah perangkat komputer yang digunakan untuk
menampilkan atau menyampaikan informasi kepada penggunanya
yang merupakan hasil dari pemrosesan yang telah dilakukan
komputer berupa suara, cetakan, dll. Contoh perangkat output yaitu
Printer, Speaker, Infocus/Proyektor, dll.

Anda mungkin juga menyukai