Anda di halaman 1dari 2

Skala Likert

(Minat Belajar Biologi)


A. Identitas Responden
1. Nama:
2. Kelas :
B. Petunjuk Pengisian
3. Tulislah identitas anda pada tempat yang telah disediakan.
4. Bacalah pernyataan secara teliti sebelum menjawab.
5. Pilih salah satu tanggapan secara benar sesuai dengan keadaan anda dengan memberikan
tanda (√) pada tanggapan yang sesuai.
Keterangan :
STS : Sangat Tidak Setuju
TS : Tidak Setuju
S : Setuju
SS : Sangat Setuju
No Pernyataan STS TS S SS
1. Biologi pelajaran yang menyenangkan.

2. Saya bersungguh-sungguh ketika mengikuti


pelajaran biologi.
3. Saya mengikuti pelajaran biologi karena mata
pelajaran wajib.
4. Biologi itu pelajaran yang mudah.
5. Saya kesulitan dalam menjelaskan kembali materi
menggunakan bahasa sendiri.
6. Biologi pelajaran yang membosankan.

7. Pembelajaran biologi lebih baik menggunakan


media infocus agar lebih mudah dipahami.
8. Saya merasa presentasi lebih enak dilakukan
sendiri daripada berkelompok.
9. Saya merasa grogi ketika menjelaskan presentasi
didepan teman-teman.
10. Saya lebih senang pembelajaran biologi lebih
menggunakan metode praktek daripada metode
teori.
No. Pernyataan SS S TS STS

Anda mungkin juga menyukai