Anda di halaman 1dari 13

MENGENAL DAN

MENGENDALIKAN
HIPERTENSI DENGAN
PATUH

PUSKESMAS SRANDAKAN
HIPERTENSI

Hipertensi = Tekanan darah tinggi

TD sistolik : >= 140 mmHg Atau

TD diastolik : >= 90 mmHg

HIPERTENSI
HIPERTENSI ALIAS
THE SILENT KILLER

karena sering tanpa keluhan,

sehingga penderita tidak tahu jika

dirinya mengidap hipertensi.

FAKTOR RISIKO HIPERTENSI

RISIKO YANG TIDAK


DAPAT DIMODIFIKASI

Umur

Jenis Kelamin

Riwayat Keluarga (Genetik)


FAKTOR RISIKO HIPERTENSI
RISIKO YANG
DAPAT DIMODIFIKASI
KENDALIKAN
HIPERTENSI
DENGAN
PATUH
PEDOMAN GIZI SEIMBANG

Batasi konsumsi gula <50


gram (4sdm) perhari
Batasi garam <5 gram (1/2 sdt)
perhari
kurangi garam saat memasak
Batasi daging berlemak dan
batasi makanan olahan dan cepat saji
minyak goreng (<2sdm) perhari,
lebih dianjurkan susu kedelai
dibanding susu sapi 5 porsi (400 - 500 gram) perhari
1 porsi setara dengan 1 buah jeruk,
Makan ikan sedikitnya 2 kali
apel, mangga, pisang, atau 3 sdm
perminggu
makan sayur yang sudah dimasak
MENJAGA BERAT BADAN IDEAL

Berat badan yang sehat adalah BMI 25


kg/m2 dan lingkar pinggang laki2 < 102 cm PENURUNAN BERAT BADAN
SEBESAR 5,1 KG AKAN
dan Wanita <88 cm.
MENURUNKAN TEKANAN DARAH
Dengan mencapai berat badan yang sehat SISTOLIK SEBESAR 4,4 MMHG
DAN TEKANAN DIASTOLIC
akan mencegah hipertensi pada orang yang
SEBESAR 3.6 MMHG.
sehat dan menurunkan tekanan darah pada
pasien hipertensi
OLAHRAGA FISIK SECARA RUTIN

Olahraga yang bersifat aerobic (Jalan,


OLAHRAGA RUTIN AKAN
Jogging, Sepedaan dan Renang) akan MENURUNKAN TEKANAN DARAH
mencegah hipertensi dan menurunkan tekanan SISTOLIK 3 MMHG DAN DIASTOLIC
darah. 2.4 MMHG PADA ORANG SEHAT
DAN MENURUNKAN SISTOLIK
SEBESAR 6,9 MMHG DAN
Penderita hipertensi disarankan untuk
DIASTOLIC 4.9 MMHG PADA
olahraga 30 menitsebanyak 5-7 kali PENDERITA HIPERTENSI

selamaseminggu
HINDARI ALKOHOL DAN ROKOK

Rokok dan alkohol dapat meningkatkan


tekanan darah PENURUNAN KONSUMSI
ALCOHOL AKAN MENURUNKAN
Alkohol akan meningkatkan tekanan darah dan TEKANAN DARAH SISTOLIK
12MMHG DAN DIASTOLIC
meningkatkan resiko stroke.
0,7MMHG SETELAH 6 BULAN.

"Kesehatan adalah
Anugrah Terindah
yang Terkadang Lupa
untuk Kita Syukuri"
TERIMAKASIH

SUMBER
WWW.P2PTM.KEMKES.GO.ID
2013. MANCIA, G. ESH/ESC GUIDELINES FOR THE MANAGEMENT OF ARTERIAL
HYPERTENSION. EUROPEAN HEART JOURNAL
2019. ALEXANDER, M. S. HYPERTENSION. MEDSCAPE
2011. LILLY, L.S.. PATHOPHYSIOLOGY OF HEART DISEASE.

Anda mungkin juga menyukai