Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 2

Kelas : VIII (Delapan)- J


Mapel : IPS
Nama : Filbert Hadriandi Gulo
Komp. : memahami perubahan keruangan dan interaksi antarruang di Indonesia
Dasar dan negara-negara ASEAN yang diakibatkan oleh faktor alam dan manusia
3.1 (teknologi, ekonomi, pemanfaatan lahan, politik) dan pengaruhnya terhadap
keberlangsungan kehidupan ekonomi, sosial, budaya, politik
: Menyajikan hasil telaah konsep ruang (lokasi, distribusi, potensi, iklim,
4.1 bentuk muka bumi, geologis, flora dan fauna) dan interaksi antarruang
Indonesia serta pengaruhnya terhadap kehidupan manusia, Indonesia dalam
aspek ekonomi, sosial, budaya, dan pendidikan.
Tujuan : Menganalisis perubahan ruang terhadap kegiatan ekonomi masyarakat negara-
negara ASEAN dengan cermat
Materi 9 : Pengaruh Perubahan Ruang Terhadap Kehidupan Ekonomi
Materi 10. : Pengaruh Konversi Lahan Pertanian ke Industri dan Pemukiman terhadap
Perubahan Ruang dan Interaksi Antarruang

Perubahan ruang di negara-negara ASEAN sangat berpengaruh terhadap kegiatan ekonomi. Perubahan
ruang tersebut memberikan dampak positif dan negative bagi kehidupan masyarakat. Untuk
memperdalam kemampuan kalian dalam menganalisis perubahan ruang terhadap kegiatan ekonomi
ASEAN, kerjakan aktivitas di bawah ini. Kalian dapat membuka buku siswa kelas VIII halaman 70-73
untuk membantu mengerjakan tugas berikut ini ( masing-masing berikan contohnya minimal 3 point )

Perubahan Ruang Dampak Positif Dampak Negatif


Pelaksanaan pasar bebas - Membuka peluang investasi dari Meningkatnya ketergantungan
ASEAN luar negeri pada negara maju.

- Membuka peluang ekspor bagi para - Munculnya persaingan tidak


pelaku bisnis seimbang antara negara maju dan
negara berkembang.

Konversi lahan pertanian Dapat menyerap tenaga kerja Berkurangnya produksi pangan ,
menjadi lahan industry dengan jenis pekerjaan seperti sehingga produksi pangan
bidang jasa. Peningkatan berkurang. Berkurangnya area
perekonomian masyarakat. resapan air , sehingga terjadi banjir
Perkembangan potensi daerah. dan kekeringan. Timbulnya
pengangguran.

Konversi lahan pertanian a Tersedianya lahan untuk a. Berkurangnya produksi pangan


menjadi pemukiman bermukim masyarakat. b. Berkurangnya resapan air
b. Tersedianya perumahan yang c. Terjadinya kerusakan ekosistem
masih berudara relatif sejuk. d. Timbulnya pengangguran
c. Pemerataan kepadatan
penduduk.

Apakah kesimpulanmu pada pembelajaran pada hari ini? Tulislah jawabanmu di bawah ini !
Kesimpulan : Setiap tindakan yang manusia lakukan dalam pastisuatu tindakan ekonomi, pasti ada
dampak negatif dan dampak positif, apa pun itu kita harus mensyukuri apa yang Tuhan berikan

Anda mungkin juga menyukai