Tugas 1

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

1. Sebukan fungsi GPU pada komputer ?

 Grafis
Fungsi pertama dan utama dari GPU adalah untuk memproses masukan grafis pada
komputer, kemudian memprosesnya untuk ditampilkan pada layar monitor dengan
kualitas tinggi.
 Komputasi Berulang
Selain memiliki peran utama pada sektor grafis, GPU juga berfungsi untuk aktifitas lain.
Sebut saja komputasi paralel pada data dengan jumlah relatif banyak. Hardware ini
memungkikan Anda melakukan aktifitas dengan banyak data dan software secara
bersamaan. Penggunaan GPU dengan spesifikasi tinggi akan membuat komputer terasa
lebih ringan ketika digunakan untuk melakukan aktivitas berat, seperti bermain game. 

2. Sebutkan 5 hardware input pada komputer beserta fungsinya ?


 Mouse : untuk menggerakkan pointer
 Keyboard : untuk mengetik dan menjalankan suatu perintah
 Scanner : Scanner adalah perangkat keras yang berfungsi untuk mengubah data
analog (kertas) menjadi data digital. Scanner yang dikombinasikan dengan printer akan
menjadi mesin fotocopy berukuran kecil. Hasil scan biasanya berupa gambar atau file
PDF.
 Barcode Reader : untuk memindai/membaca barcode
 Webcam : Fungsi webcam adalah untuk melakukan video call (panggilan video)
dan bahkan juga dapat digunakan untuk ber-selfie di depan komputer.

3. Sebutkan 5 hardware output pada komputer beserta fungsinya?


 Monitor : sebagai interface
 Speaker : mengeluarkan suara dari komputer
 Printer : mencetak dokumen
 Proyektor : menampilkan tampilan monitor ke bidang datar
 Plotter : mencetak dokumen yang lebih besar ukuran fisiknya (baliho, spanduk, dll)

Anda mungkin juga menyukai