Anda di halaman 1dari 1

Declarative (Explicit) Long Term Memory

Memori eksplisit adalah memori deklaratif yang bekerja secara sadar, biasanya
berhubungan dengan pengalaman, pengetahuan, hal yang terjadi pada diri
individu.
Memori eksplisit ada dua tipe yaitu :

1. Sematic memory adalah memori yang berisi jumlah total pengetahuan


informasi yang didapat saat belajar disekolah atau membaca. Seperti
pembendaharan kata, pemahaman tentang matematika, dan pengetahuan
umum. Memori sematik sudah di mulai saat masih bayi dimana saat bayi
diberi pengetahuan tentang warna, bentuk.

2. Episodic memory adalah memori yang berkaitan dengan apa yang terjadi
pada individu tentang pengalaman yang berkesan. Seperti perayaan ulang
tahun yang dirayakan, hari pertama masuk kuliah, kencan pertama. Setiap
orang memiliki memori episodik yang berbeda satu dengan yang lain.

Anda mungkin juga menyukai