Anda di halaman 1dari 9

INSTRUMEN PENILAIAN

1. Penilaian Pengetahuan
Kelas/Semester :
Hari/Tanggal :

No Nama Kelompok Skor Total Skor


a b c d e
1
2
3
4
5
Kunci Jawaban

No Kunci Jawaban Kriteria Penskoran


4 3 2 1 0
2a Hal yang menajdi dasar terjadinya Memuat Semua Memuat 3 Memuat 2 Memuat 1 Seluruh
deforestasi adalah Komponen Komponen Komponen Komponen jawaban
- Perkebunan Skala Besar salah dan
- Perkebunan Skala kecil tidak di isi
- Illegal Logging
- Pembukaan Jalur atau jalan
- Pertambangan
- Ekspansi pemukiman
- Industri Perikanan
2b. Dampak Deforestasi Hutan Memuat 4 Memuat 3 Memuat 2 Memuat 1 Seluruh
- Turunnya keanekaragaman Komponen Komponen Komponen Komponen jawaban
hayati baik flora atau fauna yang salah dan
endemik di area hutan tersebut. tidak di isi
Risiko kepunahan tidak bisa
dihindarkan apalagi deforestasi
berjalan cukup masif.
- Memicu terjadinya bencana alam
seperti terjadinya tanah longsor
atau banjir.
- Adanya perubahan siklus air di
bumi sebab hutan merupakan
sumber dari uap air yang
nantinya akan menjadi awan dan
hujan.
- Hilangnya kawasan konservasi
dan juga budaya. Hutan yang
rusak bisa jadi merupakan hutan
adat yang memiliki nilai budaya
dan kesakralan.

2c Turunnya keanekaragaman hayati baik Memuat semua Memuat 3 kata Memuat 2 kata Memuat 1 Tidak
flora atau fauna yang endemik di area kata kunci kunci kunci kata kunci terdapat
hutan tersebut. Risiko kepunahan tidak jawaban
bisa dihindarkan apalagi deforestasi
berjalan cukup masif.

2d - Melakukan rehabilitasi dan Memuat Semua Memuat 4 Memuat 3 Memuat 1-2 Seluruh
penanaman kembali pada lahan Komponen Komponen Komponen Komponen jawaban
yang sudah terdegradasi. salah dan
- Mencari alternatif untuk tidak di isi
pembukaan lahan khususnya
yang berhubungan dengan
pertanian dan perkebunan.
- Melakukan pengawasan dengan
baik.
- Melakukan pengelolaan lahan
secara tepat dan menghindari
kerusakan.
- Selain itu, pengelola Kawasan
hutan juga harus memiliki
sertifikasi. Salah satunya adalah
sertifikasi PHPL atau Pengelolaan
Hutan Produksi Lestari. Sertifikasi
ini bisa dilakukan di lembaga
terpercaya seperti Mutu Institute.
Sertifikasi yang dilakukan di sini
akan memberikan pengetahuan
tentang lengkap terkait dengan
pengelolaan hutan yang sesuai
dengan standar. Jadi, proses
penggundulan hutan bisa
diminimalkan atau dicegah.
Ditambah lagi, ada audit secara
rutin untuk melihat apa saja
kesalahan yang sudah terjadi
sehingga bisa segera dievaluasi
dan diperbaiki.
3 Taman Nasional Memuat seluruh Hanya memuat Hanya memuat Hanya Seluruh
Cagar alam komponen baik 3 komponen 2 komponen memuat 1 jawaban
Suaka Margasatwa nama konservasi, komponen salah dan
Taman Hutan Raya wilayah yang tidak di isi
Taman Hutan wisata meliputi, Jenis
Hutan Lindung Flora dan fauna
2. Penilaian keterampilan
Instrumen Penilaian Keterampilan

Instrumen Pengamatan Kinerja Diskusi dan Presentasi

Sekolah : SMA Negeri 1 Tanjungbumi


Mata Pelajaran : Geografi
Kelas/Semester : X/ genap
Pokok Bahasan : Unsur-unsur cuaca dan iklim
Butir nilai : 1) Mengidentifikasi masalah
2) Menyimpulkan
3) Menyajikan hasil diskusi
4) Menanggapi saran dan pertanyaan
5) Teknologi yang digunakan dalam menyajikan diskusi

N Nama Peserta Didik Skor Keterampilan (1-3) Jumlah Nilai Ket


o perolehan Akhir
Skor
Mengident Menyimpul Menyajikan Menanggapi Teknologi yang
ifikasi kan hasil diskusi saran dan disajikan dalam
Masalah pertanyaan menyajikan
diskusi
Rubrik Penilaian:

No Aspek Skor Keterangan


1 Mengidentifikasi masalah 3 Menjawab lebih dari 3 pertanyaan pada LKPD dengan
benar
2 Menjawab 2 atau 3 pertanyaan pada LKPD dengan
benar
1 Tidak menjawab soal atau menjawab satu pertanyaan
pada LKPD dengan benar
2 Menyimpulkan 3 Kesimpulan yang dibuat dapat memecahkan masalah
yang terdapat dalam LKPD
2 Kesimpulan yang dibuat belum dapat memecahkan
masalah yang terdapat dalam LKPD
1 Tidak membuat kesimpulan
3 3 Menyajikan hasil diskusi dengan bahasa yang mudah
Menyajikan hasil diskusi dipahami
2 Menyajikan hasil diskusi dengan bahasa yang sulit
dipahami
1 Tidak menyajikan hasil diskusi
4 Menanggapi saran dan 3 Menanggapi saran dan pertanyaan dariteman dengan
pertanyaan kalimat yang baik
2 Menanggapi saran dan pertanyaan dari teman dengan
kalimat yang kurang baik
1 Tidak menanggapi saran dan pertanyaan dari teman
5 Teknologi yang digunakan 3 Siswa menyajikan hasil diskusi dengan menampilkan
dalam menyajikan hasil slide presentasi yang mudah untuk dibaca
diskusi 2 Siswa menyajikan hasil diskusi dengan menampilkan
slide presentasi yang sulit untuk dibaca
1 Siswa menyajikan hasil diskusi tanpa menggunakan
slide presentasi
3. Penilaian Sikap
Instrumen Penilaian Sikap:

LEMBAR PENGAMATAN AKTIFITAS PESERTA DIDIK


Sekolah : SMA Negeri 1 Batu Sopang
Mata Pelajaran : Geografi
Kelas/Semester : X/genap
Pokok Bahasan : Perairan Darat
Petunjuk :
Berikut ini diberikan daftar aspek sikap (karakter) selama proses pembelajaran dengan pembelajaran
berbasis masalah untuk meningkatkan keterampilan berpikir kritis. Berilah tanda (√) pada kolom
yang disediakan

Aspek Yang dinilai


No Nama Siswa Jumlah
Skor
Tanggung Percaya
Disiplin santun
Jawaab diri

Kriteria Penilaian

Dilakukan
No Kriteria Penilaian
Ya Tidak
1 Disiplin 1 0
2 Tanggung Jawab (Upaya menyelesaikan tugas tepat waktu) 1 0
3 Percaya Diri 1 0
4 Santun 1 0
Batu Sopang,………………………..2021
Observer,

Saprudin Maulana, S.Pd


Tata cara penilaian
Skor maksimal : 4
Skor total=𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛 × 100
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙

Kode nilai / predikat :


75,01 – 100,00 = Sangat Baik (SB)
50,01 – 75,00= Baik (B)
25,01 – 50,00= Cukup (C)
00,00 – 25,00= Kurang (K)

Anda mungkin juga menyukai