Anda di halaman 1dari 1

Rumusan Masalah

1. Bagaimana penerapan anggaran berbasis kinerja dalam pengelolaan keuangan daerah


pemerintah Aceh?
2. Apa saja kendala yang dihadapi pada penerapan anggaran berbasis kinerja dalam
pengelolaan keuangan daerah pemerintah Aceh?
Tujuan Penelitian
1. Mengetahui dan memahami bagaimana penerapan kinerja dalam pengelolaan keuangan
daerah pemerintah Aceh.
2. Mengidentifikasi kendala-kendala yang dihadapi pada penerapan anggaran berbasis
kinerja dalam pengelolaan keuangan daerah pemerintah Aceh.
Manfaat Penelitian
1. Manfaat Praktis
Penelitian ini diharapkan menambah wawasasan bagi pemerintah daerah aceh mengenai
penerapan anggaran berbasis kinerja dalam pengelolaan keuangan daerah.
2. Manfaat Teoritis
Penelitian ini diharapkan dapat dijadikan sumber atau referensi dalam pembelajaran atau
penelitian selanjutnya.

Anda mungkin juga menyukai