Anda di halaman 1dari 6

11/12/2021, 00:22 Jepang Deteksi 8 Kasus Baru Varian Omicron

Home Nasional Internasional Ekonomi Olahraga Teknologi Hiburan Gaya Hidup CNN TV LAINNYA n

BERITA TERBARU
Politik

Hukum & Kriminal

Peristiwa

SETARA: Indeks Hak Atas Rasa Relawan Klaim 2 Parpol Sudah BMKG Ungkap Potensi Hujan di
Aman Tahun Kedua Jokowi Turun Bekerja untuk Pencalonan Anies di Semeru Sepanjang Akhir Pekan
2024

Home q
Internasional q
Asia Pasifik

Jepang Deteksi 8 Kasus Baru Varian Omicron


CNN Indonesia

Jumat, 10 Dec 2021 21:37 WIB

Bagikan :  
g
h

TERPOPULER

Jepang mendeteksi Covid-19 varian Omicron baru di saat mencatat penurunan drastis infeksi virus corona secara keseluruhan.
(Foto: AP/Hiro Komae)

Jakarta, CNN Indonesia -- Jepang mendeteksi delapan kasus baru Covid-19 varian


Omicron pada Jumat (10/12). Angka ini membuat total kasus varian Omicron di
negara itu menjadi 12 kasus.

Informasi ini disampaikan oleh juru bicara pemerintah Jepang Seiji Kihara, pada
Jumat (10/12), seperti dikutip dari Reuters.

Lihat Juga :

Erdogan Sedih Turki Cetak Buku Anak Bergambar Nabi


Muhammad

Delapan kasus baru varian Omicron ini ditemukan ketika pihak berwenang
melakukan tes genome sequencing terhadap hasil tes positif Covid-19 di beberapa
bandara.

ADVERTISEMENT

https://www.cnnindonesia.com/internasional/20211210181421-113-732644/jepang-deteksi-8-kasus-baru-varian-omicron 1/6
11/12/2021, 00:22 Jepang Deteksi 8 Kasus Baru Varian Omicron

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dua kasus Omicron baru dikabarkan sempat melakukan kontak dengan diplomat
asal Namibia yang menjadi kasus pertama varian Omicron di Jepang.

Sementara itu, Kihara menolak memberikan informasi lebih lanjut terkait delapan
kasus baru ini.

Namun, stasiun TV Nippon melaporkan


Pilihan Redaksi salah satu pasien Covid-19 Omicron ini
sempat melakukan perjalanan dari
Trump Tuduh Oknum Era Obama
Amerika Serikat dan beberapa wilayah
Bocorkan Rudal Hipersonik AS ke
Afrika.
China

China Tak Ambil Pusing AS Cs


Boikot Olimpiade Musim Dingin

Putin Sebut Ukraina Lakukan


Genosida ke Separatis Pro-Rusia

Advertisement

Traveloka 12.12
Book now
by traveloka.com

Powered By
PLAYSTREAM

Jepang sendiri telah menutup perbatasan dan melarang pendatang asing baru
masuk demi mencegah penularan varian Omicron.

"Kami akan melarang masuk warga asing dari seluruh dunia mulai 30 November,"
ujar Perdana Menteri Fumio Kishida pada Senin (29/11) seperti dikutip dari AFP.

Walaupun demikian, aturan ini tak berlaku bagi warga Jepang atau orang yang
memegang izin residensi Jepang, dikutip dari Japan Times. Kedua kelompok ini
boleh masuk ke negara itu, dengan syarat menjalani karantina ketat.

Varian Omicron sendiri diyakini sebagai varian yang paling menular dari virus
corona baru sejauh ini. Namun, sampai saat ini belum ada laporan kematian akibat
Covid-19 varian yang pertama kali ditemukan di Afrika ini.

Meski sempat mencatat lonjakan infeksi Covid-19 hingga 24 ribu kasus lebih dalam
sehari sekitar Agustus lalu, kini tren infeksi virus corona di Jepang terus menurun
drastis.

Per Kamis (9/12), Jepang hanya mencatat 154 kasus Covid-19 dengan nol kematian.
https://www.cnnindonesia.com/internasional/20211210181421-113-732644/jepang-deteksi-8-kasus-baru-varian-omicron 2/6
11/12/2021, 00:22 Jepang Deteksi 8 Kasus Baru Varian Omicron
Sejak awal pandemi, Jepang total mencatat 1,7 juta kasus corona dengan 18.367
kematian

(pwn/rds)

Saksikan Video di Bawah Ini:


VIDEO: Hiruk Pikuk Laboratorium Identifikasi Varian Omicron

Bagikan :  
g
h

0 KOMENTAR o

TOPIK TERKAIT

ARTIKEL TERKAIT BACA JUGA

ANDA MUNGKIN SUKA

Program magister analis data science di Kamal Muara mungkin lebih menyenangkan daripada yan
Master Ilmu Data | Cari Iklan

Penguat Wifi Baru Mengakhiri Internet Mahal di Indonesia


WiFi Booster

Membangun toko onlinemu sendiri lebih mudah dari yang kamu pikirkan
Buat Toko eCommerce | Cari Iklan

https://www.cnnindonesia.com/internasional/20211210181421-113-732644/jepang-deteksi-8-kasus-baru-varian-omicron 3/6
11/12/2021, 00:22 Jepang Deteksi 8 Kasus Baru Varian Omicron
Orang yang lahir antara tahun 1941-1981 memenuhi syarat untuk penawaran ini
Survey Compare

Waktunya untuk upgrade kartu kreditmu? Temukan opsi


Kartu Kredit | Cari Iklan

Harga mobil bekas di Kamal Muara mungkin mengejutkan anda


Harga Mobil Bekas | Cari Iklan

Tautan Sponsor oleh Taboola

SAAT INI

BERITA UTAMA

REKOMENDASI

https://www.cnnindonesia.com/internasional/20211210181421-113-732644/jepang-deteksi-8-kasus-baru-varian-omicron 4/6
11/12/2021, 00:22 Jepang Deteksi 8 Kasus Baru Varian Omicron

TERBARU

https://www.cnnindonesia.com/internasional/20211210181421-113-732644/jepang-deteksi-8-kasus-baru-varian-omicron 5/6
11/12/2021, 00:22 Jepang Deteksi 8 Kasus Baru Varian Omicron

LAINNYA DI DETIKNETWORK

Menyajikan berita terhangat langsung TELUSURI IKUTI KAMI


melalui handphone Anda
DOWNLOAD SEKARANG
Nasional Ekonomi Teknologi Gaya Hidup
g
h
j
Internasional Olahraga Hiburan berbuatbaik.id

CNN TV

© 2021 Trans Media, CNN name, logo and all associated elements (R) and © 2021 Cable News Network, Inc. A Time Warner Company. All rights reserved. CNN and the
CNN logo are registered marks of Cable News Network, Inc., displayed with permission.

Tentang Kami |
Redaksi |
Pedoman Media Siber |
Karir |
Disclaimer

日本語
CNN U.S. | CNN International | CNN en ESPAÑOL | CNN Chile | CNN México | ‫| العربية‬ | Türkçe

https://www.cnnindonesia.com/internasional/20211210181421-113-732644/jepang-deteksi-8-kasus-baru-varian-omicron 6/6

Anda mungkin juga menyukai