Anda di halaman 1dari 8

Tugas 06-IST 1.

SUPERVISI GURU DAN TENDIK

A. Melaksanakan Simulasi Supervisi Guru

Setelah Saudara mampu menguasai konsep dan strategi pembelajaran berdifferensiasi,


membuat profil belajar murid, dan melakukan coaching, selanjutnya Saudara diharapkan
mampu melakukan supervisi rencana pelaksanaan pembelajaran, RKM/RKH, pelaksanaan
pembelajaran dan melakukan simulasi praktik supervisi mulai tahap pra-observasi,
observasi dan post-observasi serta tindak lanjut hasil supervisi. Pengajar Diklat akan
memfasilitasi saudara pada penugasan ini.
1) Tahap pertama masing-masing peserta, memodelkan tahap pra-observasi yaitu menilai
contoh RKM dan RKH (TK) dan atau silabus dan RPP (SD/SMP/SMA/SMK)
menggunakan form penilaian RKM dan RKH. Selanjutnya dihitung skor masing-masing
RKM- RKH dan silabus-RPP secara kuantitatif dan kualitatif. Gunakan format 1 berikut
ini untuk menyelesaikan tugas Saudara.

FORMAT 1
INSTRUMEN PERENCANAAN KEGIATAN PEMBELAJARAN

1.Nama Guru : Endah


2.Sekolah : SD
3.Kelas, Semester : 1A/1
4.Identitas Mata pelajaran/Tema : Tematik/Angka
5.Standar Kompetensi/Sub Tema : 5 Pegalamanku
6.Kompetensi Dasar : Pengalaman bersama teman
7.Hari tanggal : Besok pagi
KRITERIA NILAI
No URAIAN KEGIATAN
1 2 3 4

1. Menentukan identitas mata pelajaran V

2. Menentukan kompetensi inti (KI) V

Menentukan kompetensi dasar dan Indikator V


3.
Pencapaian Kompetensi

4. Menentukan tujuan pembelajaran V

5. Menentukan materi pembelajaran V

Menentukan pendekatan, metode, dan model V


6.
pembelajaran

7. Menentukan media pembelajaran V

8. Menentukan sumber pembelajaran V

Menentukan kegiatan pembelajaran V


9.
(pendahuluan, inti, penutup)
10. Menentukan penilaian V

Jumlah skor yang dicapai = ………………. 40

Jumlah skor maksimum = 40


Klasifikasi
Baik Sekali
Nilai = 100 %

A : Baik Sekali: 86% - 100%


B : Baik: 76% - 85% SARAN MASUKAN:
C : Cukup Baik: 56% - 75%
Secara admistrasi sudah lengkap
D : Kurang Baik: dibawah 55%
Catatan: …………………,2021
Nilai akhir dihitung dengan cara: Supervisor,
Jumlah skor diperoleh skor
ideal X 100%
Skor ideal adalah 10 x 4 = 40;
Contoh: skor yang diperoleh guru 35, Eni Idayati,S.Pd
maka Nilainya: 30/40 x 100% = 75 NIP-
(klasifikasi cukup baik)

2) Tahap kedua, peserta menggunakan instrumen supervisi pelaksanaan


pembelajaran (sesuaikan dengan video pembelajaran: terlampir tiga contoh video
pendek, pilih salah satu), dan menilai pelaksanaan pembelajaran dengan mengisi
instrumen dalam format 2.

Format 2. Instrumen Pengamatan Pembelajaran

1. Nama Guru : Endah


2. Mata Pelajaran : Tematik
3. Kelas/Semester : !A/1

Aspek yang Diamati Ya Tidak Catatan


Kegiatan Pendahuluan
1 Memotivasi peserta dalam memulai V
pembelajaran
2 Mengondisikan suasana belajar yang V
nyaman (pengaturan tempat duduk, media,
kesiapan alat bantu pembelajaran)
3 Menyampaikan tujuan, kompetensi, indikator, V
alokasi waktu dan skenario kegiatan
pembelajaran
Kegiatan Inti
Penguasaan materi dan pengelolaan
pembelajaran
Kemampuan memfasilitasi Pembelajaran
1 Menguasai materi pembelajaran V
2 Menyajikan materi secara sistematis V
3 Menguasai kelas V
4 Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan V
alokasi waktu yang direncanakan
Pelibatan peserta dalam pembelajaran
1 Menumbuhkan partisipasi aktif peserta V
dalam kegiatan belajar
2 Merespon positif partisipasi peserta V
3 Menumbuhkan keceriaan atau antusiasme V
peserta dalam belajar
Integrasi Saintifik, Aspek HOTS, Kecakapan abad
21 dan dimensi pengetahuan dalam pembelajaran
1 Proses Saintifik (5M) V
2 Aktivitas pembelajaran HOTS V
a Transfer Knowledge V
b Critical Creativity V
c Problem Solving V
3 Kecakapan abad 21 (4C) V
4 Dimensi Pengetahuan V
Pemanfaatan media/sumber belajar dalam
pembelajaran
1 Menunjukkan keterampilan dalam V
penggunaan media belajar
2 Menunjukkan keterampilan dalam V
penggunaan sumber pembelajaran
3 Melibatkan peserta dalam pemanfaatan V
media belajar
Pelaksanaan penilaian pembelajaran
1 Melaksanakan penilaian sikap V
2 Melaksanakan penilaian pengetahuan V
3 Melaksanakan penilaian keterampilan V
Penggunaan bahasa yang benar dan tepat dalam
pembelajaran
1 Menggunakan bahasa lisan secara jelas dan V
lancar
2 Menggunakan bahasa tulis yang baik dan V
benar
Kegiatan Penutup
1 Memfasilitasi peserta merangkum materi V
pelajaran
2 Melakukan rerefleksi proses dan materi V
pelajaran

Skor = 52 :54 x 100 = 96

jumla h ya yang diperoleh


Skor = x 100
jumla h seluru h aspek
Masukkan terhadap pelaksanaan Pembelajaran:
Bu endah belum menyampaikan tujuan ,kompetensi,indikator,alokasi waktu
dan skenario kegiatan pembelajaran dan tidak melaksanakan proses
penilaian.

Setelah Saudara melaksanakan supervisi pelaksanaan pembelajaran, susunlah rencana


tindak lanjut hasil supervisi guru menggunakan format 3
Format 3. Instrumen Tindak Lanjut Hasil Supervisi Guru

No Nama Mapel Kelas Hasil Tindak Realisa Pelibatan


Guru Kualitati Kuantitati Lanjut si orang tua
Tindak sebagai
f f Lanjut pendampin
g dan
sumber
belajar di
sekolah
1 Endah Temati 1A RPP dan Mendapt Pembin Pembel Melibatkan
k pembela Nilai 96 aan ajaran orang tua
jaran dari Nilai guru selanjut dalam
sudah 100 yang agar nya mendampin
sangat tertingi melaks dilakuka gi anak
baik anakan n sesuai dalam
pembel RPP melaksanak
ajaran yang an tugas di
sesuai sudah rumahdan
hasil dibuat selalu
supervi memantau
si perkemban
kepala gan belajar
sekola anak di
h dan rumah
kegiata
n yang
belum
ada
dapat
dipenu
hi

Rubrik Unjuk kerja


Nilai Indikator
apabila seluruh indikator 1. Mengisi format analisa hasil supervisi
91 - 100
terpenuhi secara lengkap.
apabila tiga indikator 2. Menentukan langkah pembinaan sebagai
81 – 90,99
terpenuhi Tindak lanjut hasil supervisi sesuai
apabila dua indikator dengan hasil supervisi
71 – 80,99 3. Menuliskan realisasi tindak lanjut dengan
terpenuhi
apabila kurang dari satu program yang jelas dan sesuai
indikator yang terpenuhi 4. Menuliskan program atau kegiatan yang
< 70,99 menunjukkan pelibatan orang tua dalam
menindaklanjuti hasil supervisi

B. Melaksanakan Simulasi Supervisi Tendik


Pada sesi ini Saudara akan melaksanakan supervisi tendik dengan melakukan simulasi
secara berpasangan. Laksanakanlah langkah-langkah berikut ini :
1. Bentuklah kelompok yang terdiri dari 2 orang .
2. Pada putaran pertama lakukan supervisi terhadap tenaga administrasi persuratan.
Peserta 1 sd 10 berperan sebagai kepala sekolah
Peserta 11 sd 20 berperan sebagai tendik administrasi persuratan. Saudara dapat
menggunakan format 4. Instrumen supervisi tenaga administrasi persuratan.
3. Pada putaran kedua Saudara akan mempraktikan melakukan penilaian terhadap
supervisi tendik tenaga andiminstrasi keuangan menggunakan format 5. Instrumen
supervisi tenaga administrasi keungan.
Peserta 1 sd 10 berperan sebagai tendik administrasi keuangan
Peserta 11 sd 20 berperan sebagai kepala sekolah

Format 4. Instrumen Supervisi Administrasi Persuratan dan


Pengarsipan
Nama Pegawai : Duwi Handayani,S.Pd
Nama Sekolah : SMK Wiworotomo Purwokerto
Alamat Sekolah : Jln.Laksda Yosudarso No.3 Purwokerto

No Aspek Yang disupervisi Kriteria Skor Catatan Saran


4 3 2 1
1 Buku agenda surat masuk V
2 Buku agenda surat keluar V
3 Kumpulan SK Pembagian V
tugas guru dan staf
4 Kumpulan SK Kepanitian V
5 Buku ekspedisi V
6 Arsip Surat Masuk V
7 Arsip surat keluar V
8 Buku Kendali Surat Masuk V
9 Buku Kendali surat keluar V
1 Buku Catatan Guru/TU V
0 mengikuti
diklat/MGMP/Sejenisnya
JUMLAH SKOR 38:40X100
RATA-RATA SKOR 95
KRITERIA Baik Sekali
Kesimpulan : Sebagaian administrasinya sudah bagus hanya satu item yaitu buku
catatan guru /TU mengikuti diklat/MGMP/sejenisnya belum lengkap
Tindak Lanjut : Segera dilengkapi dalam kurung 1 minggu.
Keterangan :
Skor 4 apabila semua dokumen ada, lengkap dan baik sesuai rambu-rambu
Skor 3 apabila sebagian besar dokumen ada sesuai rambu- rambu
Skor 2 apabila sebagian kecil dokumen ada sesuai rambu-rambu
Skor 1 apabila tidak ada dokumen sesuai dengan rambu-rambu

23 September 2021
Supervisor,

Nur Rahmat,S.Pd
NIP-

Format 5. Instrumen Supervisi Administrasi Keuangan

Nama Pegawai : Triafedi Handayani


Nama Sekolah : SMK 752 Purwokerto
Alamat Sekolah : Jln Margantara tanjung,Purwokerto selatan

No Aspek Yang disupervisi Kriteria Skor Catatan Saran


4 3 2 1
1 Buku Kas Umum V
2 Buku Pembantu Kas Tunai V
3 Buku Pembantu Pajak V
4 Buku Pembantu Bank V
5 Buku Rekening Bank V
6 Berita Acara Pemeriksaan V
kas
7 Laporan Pertanggung V
Jawaban SPJ
JUMLAH SKOR 26:28X100
RATA-RATA SKOR 93
KRITERIA Baik Sekali
Kesimpulan : Untuk buku pembantu pajak kurang terdokumentasi dengan lengkap
Tindak Lanjut : Mohon dilengkapi sesuai dengan format yang ditentukan dalam menyusun
buku pembantu pajak dalam waktu 1 minggu
Keterangan :
Skor 4 apabila semua dokumen ada, lengkap dan baik sesuai rambu-rambu
Skor 3 apabila sebagian besar dokumen ada sesuai rambu-rambu
Skor 2 apabila sebagian kecil dokumen ada sesuai rambu-rambu
Skor 1 apabila tidak ada dokumen sesuai dengan rambu-rambu
23 September., 2021
Supervisor

(Wing Sigit,S.Pd)
Setelah melakukan simulasi supervisi tendik, selanjutnya Saudara menyusun tindak lanjut
supervisi tendik menggunakan format 6 berikut ini.

Format 6. Instrumen Tindak Lanjut Hasil Supervisi Tendik

No Nama Jabatan Hasil Catatan Tindak Realisasi


Tendik Kualitatif Kuantitatif Khusus Lanjut Tindak Lanjut
1 Duwi Kepala Baik 95 Sebagai Segera Dalam kurun
Handaya TU Sekali an dilengka 1 minggu
ni,S.Pd administ pi dalam kekurangan
rasinya kurung administrasi
sudah 1 sudah
bagus minggu. lengkap
hanya
satu
item
yaitu
buku
catatan
guru /TU
mengiku
ti
diklat/M
GMP/sej
enisnya
belum
lengkap
2 Triafedi Bendah Baik 93 Untuk Mohon Dalam kurun
Handaya ara Sekali buku dilengka waktu 1
ni Umum pembant pi minggu telah
u pajak sesuai terdokumenta
kurang dengan si dengan
terdoku format lengkap
mentasi yang
dengan ditentuk
lengkap an
dalam
menyus
un buku
pemban
tu pajak
dalam
waktu 1
minggu

Rubrik Unjuk kerja


Nilai Indikator
apabila seluruh indikator 1. Mengisi format analisa hasil supervisi tendik
91 – 100
terpenuhi secara lengkap.
apabila tiga indikator 2. Menuliskan catatan khusus hasil supervisi
81 – 90,99
terpenuhi tendik
apabila dua indikator 3. Menentukan Tindak lanjut hasil supervisi
71 – 80,99 sesuai dengan hasil supervisi
terpenuhi
apabila kurang dari satu 4. Menuliskan realisasi tindak lanjut dengan
< 70,99 indikator yang terpenuhi program yang jelas dan sesuai

Anda mungkin juga menyukai