Anda di halaman 1dari 17

Pelatihan Penggunaan

Aplikasi e-Procurement
(Untuk Penyedia Barang/Jasa)

Otoritas Jasa Keuangan


Agenda

• Pendahuluan

• Technical Overview

• Proses Bisnis
LATAR BELAKANG

1. OJK memiliki kebutuhan untuk Penyediaan Barang dan Jasa untuk


menunjang Kegiatan Operasional
2. Sistem LPSE dari LKPP yang digunakan sekarang belum bisa
mengakomodir keseluruhan jenis pengadaan yang ada di OJK
3. Adanya PDK (Peraturan Dewan Komisioner) tentang Pengadaan Barang
dan Jasa di OJK

Diperlukan Sebuah Sistem aplikasi yang mampu


memenuhi seluruh kebutuhan pengadaan barang dan
jasa yang sesuai dengan aturan PDK Pengadaan
Barang dan Jasa yang harus memenuhi aspek
akuntabilitas dan transparansi sistem pengadaan
Maksud dan Tujuan
 Membantu proses pengadaan di OJK sesuai dengan ketentuan
PDK Pengadaan yang baru;
 Sebagai panduan dalam proses-proses pengadaan di OJK
sesuai ketentuan PDK Pengadaan yang baru
 Sebagai database rekanan dengan informasi yang komprehensif
yang dapat digunakan dalam mencari rekanan yang tepat untuk
pekerjaan - pekerjaan yang ada di OJK;
 Memudahkan proses audit terhadap proses pengadaan di OJK;
 Sebagai framework untuk integrasi ke sistem OJK yang lain;
Definisi
Sistem e-Procurement adalah proses Pengadaan Barang
dan/atau Jasa di OJK yang memanfaatkan teknologi
informasi dan komunikasi berbasis website.
PLATFORM TEKNOLOGI

Minimum / Rekomendasi Browser


• Web Browser : Firefox / Google Chrome terbaru.
Pengguna Aplikasi
No Nama Peran Tugas & Kewenangan
1 Calon Penyedia  Melihat informasi daftar lelang
 Melihat informasi umum (berita, pengumuman, dll)
 Mengelola data awal Vendor Management (VM)
2 Penyedia  Melihat informasi daftar lelang
 Melihat informasi umum (berita, pengumuman, dll)
 Mengelola data Vendor Management (VM)
 Mengelola data Tender Management (TM)
Siklus Proses Penyedia
Calon Penyedia Administrator VM (OJK) Penyedia

Registrasi/
Pendaftaran
Calon Penyedia

Data Penyedia
• Jenis Kontrak
Isian Data Calon • Jenis Pengadaan
Penyedia • Metode Pengadaan Verifikasi Otorisasi
• Pagu Anggaran
• Rencana Pemilihan
Ikuti Pengadaan
• Rencanan Pelaksanaan
Barang/Jasa
Permintaan • PPK
Verifikasi • Komposisi Kepanitiaan
• Ijin Prinsip
Kewenangan Calon & Penyedia

Registrasi
Update Data
Data
Penyedia
Penyedia

Isian Data
Permintaan
Calon
Verifikasi
Penyedia
Calon Penyedia
Penyedia

Permintaan
Verifikasi Proses Lelang
Data Calon Lelang
Penyedia
1. Registrasi/Pendaftaran Calon Penyedia
Registrasi, yaitu proses pendaftaran bagi
calon penyedia barang/jasa yang ingin
menjadi penyedia barang/Jasa di OJK.

Setelah proses pendaftaran, akan dikirimkan


ke email contact person yang didaftarkan
pada form pendaftaran berisi informasi useri
dan password untuk mengakses aplikasi e-
Procurement
2. Isian Data Calon Penyedia
Isian Data Calon Penyedia, yaitu tahapan
dimana calon penyedia akan mengisi seluruh
data wajib untuk menjadi Penyedia OJK.
Data wajib yang harus diisi terlebih dahulu:
- Akta
- Pemegang Saham
- Pengurus
- Kontak
- TDP
- Izin Usaha
- Sertifikasi
- Pengalaman
- Tenaga Ahli
2. Isian Data Calon Penyedia - 2
Isian data calon penyedia dibagi
menjadi dua bagian yaitu:
- Form Isian

- List /daftar 2

2
1
3. Permintaan Verifikasi
Permintaan verifikasi dilakukan untuk
Keterangan apabila ada revisi
memberikan informasi kepada admin dari Admin VM OJK
Vendor Management OJK bahwa data
calon penyedia siap dilakukan verifikasi.

Notifikasi Berhasil Verifikasi ke


email Contact Person
-- Terimakasih --

Anda mungkin juga menyukai