Anda di halaman 1dari 3

TUGAS

PELAYANAN PRIMA

Kelompok: 3
Anggota:
Anita Nurazmi
Beta Budiawan
Evi Rosmawati
Nita Rosiani
Stutianti

PELATIHAN MATA MAHIR


PUSAT MATA NASIONAL RUMAH SAKIT MATA CICENDO
BANDUNG
TUGAS
PELAYANAN PRIMA

1. Critical touchpoints di Rawat Inap


2. Panduan Interaksi Layanan Rawat Inap
Tujuan Pelayanan Customer mengalami layanan yang akurat, informatif, cepat (<1 jam)
dan nyaman
Aspek Fisik 1. Penampilan rapih dengan seragam, bersih, ramah, cekatan,
komunikasi baik
2. Alat bantu: form asesmen awal keperawatan
3. Fasilitas: meja, kursi, laptop, alat pemeriksaan fisik (lengkap)
ruangan yang terang, nyaman, lingkungan bersih, tenang
No Langkah Bahasa Perilaku Waktu Catatan
Layanan
1 Kontak Awal Selamat Tersenyum, 2 menit Tidak
(serah terima pagi/siang/sore, kontak mata ke menggunakan
dengan petugas Pak/Bu. Silakan arah pasien, dan HP di saat jam
pengantar duduk, sejenak kerja
pasien) dan menyebutkan mengangguk, Fokus terhadap
Menyapa nama perawat, menerima rekam pelayanan yang
pasien bagian medis dengan 2 akan diberikan
tangan
2 Melakukan Pak/Bu boleh Perawat 2 menit Mengkonfirmasi
Identifikasi disebutkan memeriksa dengan kesamaan antara
terhadap kembali nama cara KTP/ kartu
pasien lengkap dan membandingkan berobat/ kartu
tanggal lahir? pernyataan pasien BPJS/ Kartu
dengan gelang Asuransi/ lainnya
identitas yang ada dengan pasien
pada rekam medik
pasien
4 Pelaksanaan Apa yang ibu Perawat bertanya + 30 Fokus terhadap
asesmen keluhkan saat ini tentang riwayat menit pelaksanaan
keperawatan terkait dengan kesehatan pasien asesmen awal
(anamnesis dan masalah saat ini sampai keperawatan
pemeriksaan gangguan dengan
fisik) penglihatan? , pemeriksaan
bertanya penunjang yang
mengenai sudah
pengkajian dilaksanakan serta
pasien baru kelengkapan
reakam medik
pasien, melakukan
pengkajian
5. Mengantarkan Mari saya Tersenyum, 5 menit Fokus pada
pasien sampai antarkan mempersilahkan tujuan kamar
kamar rawat Bapak/Ibu ke dengan tangan rawat
kamar rawat terbuka,
mendampingi
pasien hingga
ruang rawat
Bagai mana jika ? Penanganan
Identitas yang dinyatakan pasien tidak Menyamakan identitas yang ada dengan kartu
sesuai dengan data dari rekam medik atau BPJS/KTP. Melakukan pembenaran data ke
tidak sesuai dengan kartu identitas admission centre untuk dilakukan pembenaran
data sesuai dengan pernyataan pasien dan atau
kartu identitas

Anda mungkin juga menyukai