Anda di halaman 1dari 6

KISI-KISI TEMATIK KELAS 3

KISI – KISI TEMA 1

NO MUATAN PELAJARAN MATERI POKOK


 Lambang /simbol pancasila
 Bentuk pengamalan sila pertama dan kedua Pancasila
1. PKN  Bersatu dalam keberagaman di sekolah
 Menghargai perbedaan
 Manfaat kerjasama
 Ciri-ciri makhluk hidup
 Pertumbuhan hewan
 Daur hidup lalat
2. Bahasa Indonesia  Perkembang biakan tumbuhan
 Pertumbuhan dan perkembangan ikan
 Wawancara
 Manfaat makanan bagi tubuh
 Nilai tempat
 Menulis dan membaca lambang bilangan empat angka
 Penjumlahan dengan teknik menyimpan
3. Matematika
 Pengurangan dengan teknik meminjam
 Perkalian bersusun
 Pembagian bersusun
 Gerak berjalan dan berlari
 Berjalan, berlari, dan meloncat ke lubang ban
 Kombinasi berjalan, berlari, dan melompat
 Lompat bambu
4. PJOK
 Gerak berjalan dan berlari
 Lari dan lompat meraih benda
 Menirukan gerak kupu-kupu
 Merangkak mengikuti lingkaran
 Pola irama
 Bunyi panjang dan pendek pada lagu
5. SBDP  Gerak kuat dan lemah dalam tari
 Unsur-unsur dalam gambar dekoratif
 Menggambar dekoratif
KISI-KISI TEMATIK KELAS 3

KISI – KISI TEMA 2

NO MUATAN PELAJARAN MATERI POKOK


 sikap jujur
 keberagaman sifat anggota keluarga
 Hak dan kewaiban anggota keluarga
 Peran dan tugas anggota keluarga (tugas dan peran ayah
1. PKN dalam keluarga)
 jenis profesi seseorang
 lambang negara indonesia
 sila pancasila yang sesuai dengan hak dan kewajiban
 Manfaat kerjasama
 Pengertian dongeng
 Unsur – unsur dongeng
 Jenis – jenis dongeng beserta pengertian dan contohnya
2. Bahasa Indonesia
 Pengertian wawancara
 Tujuan wawancara
 Cara merawat hewan
 Sifat pertukaran dalam penjumlahan
 cara menentukan garis bilangan dan menyelesaikan soal
penjumlahan dengan menggunakan garis bilangan
 cara menyelesaikan soal bilangan pecahan
3. Matematika
 Menentukan perkalian bilangan (menyelesaikan masalah
yang berkaitan dengan perkalian bilangan)
 Menentukan pembagian bilangan (menyelesaikan masalah
yang berkaitan dengan perkalian bilangan)
 manfaat memutar dan meliukkan badan kekiri dan kekanan
 contoh gerak nonlokomotor
 gerakan menirukan burung mematuk makanan
 langkah – langkah gerakan memutar lutut
4. PJOK
 contoh gerakan mendorong dan menarik
 manfaat memutar badan
 manfaat pemanasan
 gerakan memuatar kepala dan menekuk lutut
 Pengertian irama dan nada
 pengertian pola irama dan melodi
 kombinasi warna
 pengertian motif geometris dan non geometris
5. SBDP
 Membuat gambar dekoratif
 Gambar mozaik
 bahan yang digunakan dalam membuat boneka kain flanel
 Menirukan gerakan hewan (menirukan gerakan kelinci)
KISI-KISI TEMATIK KELAS 3

KISI – KISI TEMA 3

NO MUATAN PELAJARAN MATERI POKOK


 Lambang /simbol pancasila
 Pengertian dan tujuan musyawarah
 Sikap tolong menolong dengan teman dan di lingkungan
1. PKN
masyarakat
 Tugas dan peran warga sekolah
 Sikap bersatu di sekolah dan di masyarakat
 Wujud benda (contoh cair, padat dan gas)
 Sifat – sifat benda padat, cair dan gas
 Perubahan wujud benda (Perubahan wujud benda cair dalam
2. Bahasa Indonesia
kehidupan sehari – hari)
 Hubungan pemanasan global dengan perubahan wujud benda
dalam kehidupan sehari-hari
Satuan panjang
 alat ukur panjang dan kegunaannya
 Menyelesaikan soal berkaitan konversi satuan panjang
menggunakan satuan kilometer, meter dan centimeter
 Membandingkan tinggi benda
 Menghitung jarak suatu tempat.
Satuan berat
3. Matematika  alat ukur berat dan kegunaannya
 Menyelesaikan soal berkaitan konversi satuan panjang
menggunakan satuan kilometer, meter dan centimeter
 Membandingkan tinggi benda
 Satuan waktu
 menentukan kapan suatu kegiatan selesai dilakukan
 menyelesaikan soal berkaitan lama kegiatan dilakukan
 menyelesaikan soal berkaitan dengan konversi satuan waktu
 cara memantulkan bola
 cara menendang bola
 cara mengiring bola
4. PJOK  cara melempar bola
 gerak memantulkan bola
 gerak mengoper bola
 teknik dan gerak menendang bola
 Alat musik ritmis
 Pencipta lagu anak
5. SBDP  Tanda birama
 Teknik menghias
 Unsur – unsur dalam karya seni rupa
KISI-KISI TEMATIK KELAS 3

 Unsur – unsur gambar dekoratif


 Pengertian teknik lipat
 Bahan teknik lipat
KISI-KISI TEMATIK KELAS 3

KISI – KISI TEMA 4

NO MUATAN PELAJARAN MATERI POKOK


 Hak dan kewajiban terhadap pakaian
 Hak dan kewajiban terhadap makanan
 Hak dan kewajiban terhadap hewan peliharaan
 Hak dan kewajiban menghargai perbedaan beragama
1. PKN
 Hak dan kewajiban terhadap fasilitas umum
 Hak dan kewajiban anak dan menjaga kebersihan saat di
sekolah
 Hak dan kewajiban bertentangga
Kalimat saran
 Pengetian kalimat saran
 Tujuan kalimat saran
 Langkah – langkah membuat kalimat saran
 Contoh kalimat saran
2. Bahasa Indonesia
Kalimat penyelesaian masalah
 Menulis kalimat masalah dari sebuah bacaan.
 Menentukan kalimat permasalahan dari sebuah bacaan
 Menentukan kalimat penyelesaian masalahan dari sebuah
bacaan
Penjumlahan Bilangan
 Menentukan dua bilangan ratusan yang diketahui hasil
penjumlahannya
 Menentukan pasangan bilangan yang tepat untuk hasil
penjumlahan yang sudah ditentukan
 Menentukan pasangan bilangan yang sudah diketahu salah
satu bilangan dan hasil penjumlahannya
Pengurangan Bilangan
 Menentukan dua bilangan ratusan yang diketahui hasil
pengurangannya
3. Matematika
 Menentukan pasangan bilangan yang sudah diketahu salah
satu bilangan dan hasil pengurangannya
Pembagian
 Menentukan dua bilangan yang diketahui hasil
pembagiannya
 Menentukan pasangan bilangan yang sudah diketahu salah
satu bilangan dan hasil pembagiannya
 Melesaikan masalah yang berkaitan dengan pembagian
bilangan ratusan dengan puluhan.
Perkalian
KISI-KISI TEMATIK KELAS 3

 Menentukan dua bilangan yang diketahui hasil


perkaliannya
 Menentukan pasangan bilangan yang sudah diketahu salah
satu bilangan dan hasil perkaliannya
 Manfaat beristirahat (menyebutkan kegiatan kegiatan dan
tujuan beristirahat)
 Kegiatan waktu luang yang membuat sehat (tujuan dan
4. PJOK cara memanfaatkan waktu luang)
 Makanan bergizi (kandungan, manfaat dan contoh)
 Makanan sehat (cara memilih makanan kemasan serta ciri
– ciri makanan sehat dan tidak sehat)
Pola irama
 Arti tanda birama
 Menentukan pola birama dalam lagu
 Contoh alat musik ritmis
Gerak kuat kaki dalam menari
5. SBDP  Fungsi anggota tubuh dalam menari
 Macam – macam gerakan kaki saat menari
 Mengidentifikasi gerak kaki kuat dan lemah
 Mewarnai gambar bangun datar
 Karya seni bentuk burung merpati dengan teknik potong,
lipat dan sambung

Anda mungkin juga menyukai