Anda di halaman 1dari 2

Nama : Yosef Apriansyah

Kelas : 1b

Prodi : ekonomi manajement

Tugas pengantar manajement

Konsep – konsep dasar manajement strategi

Makna strategi : Kata strategi berasal dari bahasa Yunani, yaitu dari kata "strategos" yang berarti
"kepemimpinan militer". Kepemimpinan militer atau strategi dalam konteks awal adalah sesuatu yang
dikerjakan para pemimpin militer (jenderal) untuk memenangkan pertempuran. Dalam hal itu, sang
jenderal harus membuat rencana, keputusan, dan tindakan berdasarkan pemahaman keadaan eksternal dan
internal. Keadaan eksternal meliputi lingkungan medan perang, posisi musuh, kekuatan dan kelemahan
musuh, serta kemungkinan terjadinya perubahan keadaan.

Persamaan antara jenderal dan manager

Jederal: strategi : menang dan kalah

Manager : strategi : sukses dan gagal

Definisi strategi

Setiap pakar mendefinisikan strategi secara berbeda-beda, tetapi pada intinya adalah sama seperti yang
dijelaskan pada makna strategi. Lawrence R. Jauch dan William F. Glueck (1988) mendefinisikan strategi
adalah: "a strategy is unified, comprehensive, and integrated plan that the relates the strategic
advantages of the firm to the challenges of the environment and that is designed to ensure that the
basic objective of the enterprise are achieved through proper execution by the organisation"

Definisi manajement strategi

Setiap pakar mendefinisikan manajemen strategi secara berlainan. Lawrence R. Jauch dan William F.
Glueck (1988) mendefinisikan manajemen strategi sebagai berikut : "strategic management is a stream of
decisions and action which leads to development of an effective strategy or strategies to help achieve
objectives. The strategy management process is the way in which strategic determine objectives and make
strategic decisions"

Manfaat manajement strategi

• Memberi Arah Pencapaian Tujuan Organisasi


• Mengantisipasi Perubahan
• Membantu Memikirkan Kepentingan Berbagai Pihak
• Meningkatkan Keterlibatan Berbagai Pihak
• Menghindari Tumpang Tindih Kegiatan
• Meningkatkan efektivitas dan efesiensi
Tahapan manajement strategis ketika sangat penting

• Mengembangkan Visi Strategis


• Menetapkan Tujuan Strategis Strategy
• Merumuskan Strategi Bisnis
• Mengeksekusi Strategi
• Mengevaluasi Strategi Bisnis

Anda mungkin juga menyukai